SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Etika Menghubungi Dosen
6 poin Etika menghubungi dosen
1. Perhatikan kapan waktu yang tepat untuk
menghubungi dosen. Pilihlah waktu yang
biasanya tidak dipakai untuk beristirahat atau
beribadah.
Contoh: hindari menghubungi dosen di atas
pukul 20.00 atau di saat waktu ibadah.
6 poin etika menghubungi dosen
2. Awali dengan sapaan atau mengucapkan salam.
Contoh: Selamat pagi Bapak/Ibu, atau Assalamualaikum (apabila
kedua belah pihak sesama muslim).
3. Ucapkan/Tuliskan kata maaf untuk menunjukkan sopan
santun dari kerendahan hati Anda.
Contoh: "Mohon maaf menganggu waktu Ibu/Bapak".
6 poin etika menghubungi dosen
4. Setiap dosen pasti menghadapi ratusan mahasiswa setiap
harinya dan tidak menyimpan nomor kontak seluruh
mahasiswa. Maka, pastikan Anda menyampaikan identitas
Anda di setiap awal komunikasi/percakapan.
Contoh: "Nama saya Melati, mahasiswa Pendidikan Teknik Bangunan
Angkatan 2022, semester ini mengambil mata kuliah Filsafat Ilmu di
kelas Ibu/Bapak".
6 poin etika menghubungi dosen
5. Tulislah pesan dengan singkat dan jelas.
Contoh: "Saya, memerlukan tanda tangan Bapak/Ibu di lembar
pengesahan saya. Kapan kiranya saya dapat menemui Bapak/Ibu?“
6. Akhiri pesan dengan mengucapkan terima kasih atau salam sebagai
penutup.
Contoh SMS/WA
• Assalamualaikum…
• Mohon maaf mengganggu waktu Ibu/Bapak.
• Nama saya Anas, mahasiswa Prodi Pendidikan Teknik
Bangunan Angkatan 2018.
• Saya bermaksud konsultasi pengisian KRS, kapan
kiranya saya dapat menemui Ibu/Bapak?
• Terima kasih
 Pembuka
 Sopan
 Perkenalan
 Tujuan
 Penutup

More Related Content

Similar to Etika Menghubungi Dosen.pptx

Tugas mos henny & shinta
Tugas mos henny & shintaTugas mos henny & shinta
Tugas mos henny & shintaSmkbaha Anisa
 
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1LAZNas Chevron
 
Rpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranRpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranmaisya sarah
 
Rpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranRpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranmaisar4h
 
Elvikus endang ppt siklus 3
Elvikus endang ppt  siklus 3Elvikus endang ppt  siklus 3
Elvikus endang ppt siklus 3ElvikusEndang
 
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptx
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptxKIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptx
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptxsengguhsweng1
 
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012Siti Aminah Ramlan
 
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XI
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XIKD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XI
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XIDini Zakia
 
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baru
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baruTips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baru
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baruary Camba
 
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdf
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdftatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdf
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdfAnis Mohammad
 
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGAR
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGARMENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGAR
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGARSugeng Sulistiyawan
 
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli Ilmu
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli IlmuTa'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli Ilmu
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli IlmuFatkul Amri
 
Format buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswaFormat buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswaGus Fendi
 
Bahagian c membina ulasan
Bahagian  c membina ulasanBahagian  c membina ulasan
Bahagian c membina ulasanaserimangsor
 

Similar to Etika Menghubungi Dosen.pptx (20)

Tugas mos henny & shinta
Tugas mos henny & shintaTugas mos henny & shinta
Tugas mos henny & shinta
 
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1
YPIT Mutiara Newsletter Edisi Agustus 2016 Week 1
 
Rpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranRpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaran
 
Rpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaranRpp evaluasi pembelajaran
Rpp evaluasi pembelajaran
 
kontrak-belajar.ppt
kontrak-belajar.pptkontrak-belajar.ppt
kontrak-belajar.ppt
 
Elvikus endang ppt siklus 3
Elvikus endang ppt  siklus 3Elvikus endang ppt  siklus 3
Elvikus endang ppt siklus 3
 
Brosur
BrosurBrosur
Brosur
 
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptx
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptxKIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptx
KIAT BELAJAR EFEKTIF DAN SUKSES DI MADRASAH.pptx
 
Lampiran 40
Lampiran 40Lampiran 40
Lampiran 40
 
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012
Pgesanan setengah tahun_jpnj_2012
 
Adab.pptx
Adab.pptxAdab.pptx
Adab.pptx
 
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XI
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XIKD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XI
KD 2.8_RPP Bahasa Indonesia SMK XI
 
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baru
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baruTips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baru
Tips cara supaya dapat berkomunikasi di lingkungan baru
 
Kertas konsep guru penyayang
Kertas konsep guru penyayangKertas konsep guru penyayang
Kertas konsep guru penyayang
 
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdf
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdftatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdf
tatakramasiswa-111205100538-phpapp02.pdf
 
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGAR
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGARMENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGAR
MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI SAMBUTAN KHOTBAH YANG DIDENGAR
 
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli Ilmu
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli IlmuTa'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli Ilmu
Ta'lim Muta'allim - Bab 4 - Mengagungkan Ilmu Dan Ahli Ilmu
 
Tata tertib guru
Tata tertib guruTata tertib guru
Tata tertib guru
 
Format buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswaFormat buku penghubung siswa
Format buku penghubung siswa
 
Bahagian c membina ulasan
Bahagian  c membina ulasanBahagian  c membina ulasan
Bahagian c membina ulasan
 

Recently uploaded

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfNatasyaA11
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxintansidauruk2
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaEzraCalva
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptx
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptxPPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptx
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptxINyomanAgusSeputraSP
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 

Recently uploaded (20)

PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptx
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptxPPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptx
PPT kecerdasan emosi dan pengendalian diri.pptx
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 

Etika Menghubungi Dosen.pptx

  • 2. 6 poin Etika menghubungi dosen 1. Perhatikan kapan waktu yang tepat untuk menghubungi dosen. Pilihlah waktu yang biasanya tidak dipakai untuk beristirahat atau beribadah. Contoh: hindari menghubungi dosen di atas pukul 20.00 atau di saat waktu ibadah.
  • 3. 6 poin etika menghubungi dosen 2. Awali dengan sapaan atau mengucapkan salam. Contoh: Selamat pagi Bapak/Ibu, atau Assalamualaikum (apabila kedua belah pihak sesama muslim). 3. Ucapkan/Tuliskan kata maaf untuk menunjukkan sopan santun dari kerendahan hati Anda. Contoh: "Mohon maaf menganggu waktu Ibu/Bapak".
  • 4. 6 poin etika menghubungi dosen 4. Setiap dosen pasti menghadapi ratusan mahasiswa setiap harinya dan tidak menyimpan nomor kontak seluruh mahasiswa. Maka, pastikan Anda menyampaikan identitas Anda di setiap awal komunikasi/percakapan. Contoh: "Nama saya Melati, mahasiswa Pendidikan Teknik Bangunan Angkatan 2022, semester ini mengambil mata kuliah Filsafat Ilmu di kelas Ibu/Bapak".
  • 5. 6 poin etika menghubungi dosen 5. Tulislah pesan dengan singkat dan jelas. Contoh: "Saya, memerlukan tanda tangan Bapak/Ibu di lembar pengesahan saya. Kapan kiranya saya dapat menemui Bapak/Ibu?“ 6. Akhiri pesan dengan mengucapkan terima kasih atau salam sebagai penutup.
  • 6. Contoh SMS/WA • Assalamualaikum… • Mohon maaf mengganggu waktu Ibu/Bapak. • Nama saya Anas, mahasiswa Prodi Pendidikan Teknik Bangunan Angkatan 2018. • Saya bermaksud konsultasi pengisian KRS, kapan kiranya saya dapat menemui Ibu/Bapak? • Terima kasih  Pembuka  Sopan  Perkenalan  Tujuan  Penutup