SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
PETA REGIONAL
DAN PETA RBI
(RUPA BUMI
INDONESIA)
NAMA : JERY INDRAWAN
NIM : H1C112044
DEFINISI UMUM PETA
Peta adalah media penyajian informasi dari unsur-
unsur alam dan buatan manusia pada permukaan bumi
yang dibuat secara kartografis (informasi yang
bereferensi geografis) pada bidang datar menurut
proyeksi tertentu dan skala tertentu. Peta yang
baik, adalah peta yang mempunyai nilai
informatif, komunikatif, artistik dan estetik.
SYARAT-SYARAT PEMBUATAN
PETA
1. Conform, yaitu bentuk dari sebuah peta yang
digambar harus sebangun dengan keadaan asli atau
sebenarnya di wilayah asal atau di lapangan.
2. Equidistance, yaitu jarak di peta jika dikalikan dengan
skala yang telah di tentukan sesuai dengan jarak di
lapangan.
3. Equivalent, yaitu daerah atau bidang yang digambar
di peta setalah dihitung dengan skalanya, akan sama
dengan keadaan yang ada di lapangan.
PETA REGIONAL
Regional adalah wilayah yang jelas
teridentifikasi, yang dikuasai serta menjadi teritorial dari
sebuah kedaulatan. Peta regional adalah peta yang
memuat variasi penyebaran gejala dalam ruang pada
suatu wilayah tertentu, baik secara lokal seperti negara
maupun wilayah yang luas seperti benua.
PETA RBI (RUPA BUMI INDONESIA)
Peta Rupa Bumi Indonesia (RBI) adalah peta
topografi yang menampilkan sebagian unsur-
unsur alam dan buatan manusia di wilayah NKRI.
Unsur-unsur kenampakan rupa bumi dapat
dikelompokkan menjadi 7 tema.
UNSUR-UNSUR PETA RBI
Unsur-unsur kenampakan rupa bumi Indonesia dapat
dikelompokkan menjadi 7 tema, yaitu :
1. Tema 1, penutup lahan, yaitu area tutupan lahan seperti
hutan, sawah, pemukiman dan sebagainya.
2. Tema 2, hidrografi, yaitu meliputi unsur perairan seperti sungai,
danau, garis pantai dan sebagainya.
3. Tema 3, hipsografi, yaitu data ketinggian seperti titik tinggi dan
kontur.
4. Tema 4, bangunan, yaitu gedung, rumah dan bangunan
perkantoran dan budaya lainnya.
5. Tema 5, transportasi dan Utilitas, yaitu jaringan jalan, kereta
api, kabel transmisi dan jembatan.
6. Tema 6, batas administrasi, yaitu batas negara provinsi,
kota/kabupaten, kecamatan dan desa.
7. Tema 7, toponim, yaitu nama-nama geografi seperti nama
pulau, nama selat, nama gunung dan sebagainya.
Perpetaan jery
Perpetaan jery

More Related Content

Similar to Perpetaan jery

Essay Peta Topografi
Essay Peta TopografiEssay Peta Topografi
Essay Peta TopografiAlorka 114114
 
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptxasep937855
 
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1Gian Adiwinata
 
1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesiaArief Saepudin
 
Peta dan-penggunaanya
Peta dan-penggunaanyaPeta dan-penggunaanya
Peta dan-penggunaanyafikrul islamy
 
Pengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptPengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptEvihApriani1
 
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTAJENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTAInstitut Teknologi Medan
 
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIALPETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIALElisa Lumintang
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petatitienlaily
 
Informasi keruangan dari peta, Sanjose
Informasi keruangan dari peta, SanjoseInformasi keruangan dari peta, Sanjose
Informasi keruangan dari peta, SanjoseAbel Petrus
 
Peta topografi and
Peta topografi andPeta topografi and
Peta topografi andcatraaa
 
Persebaran
PersebaranPersebaran
PersebaranMIrvan2
 
Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)diah_nahdhiah_35
 
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxDEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxanton589992
 

Similar to Perpetaan jery (20)

Essay Peta Topografi
Essay Peta TopografiEssay Peta Topografi
Essay Peta Topografi
 
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
2-jenis-peta-dan-penggunaannya.pptx
 
Ariston bangun
Ariston bangunAriston bangun
Ariston bangun
 
Peta dan-demografi
Peta dan-demografiPeta dan-demografi
Peta dan-demografi
 
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1
Resume ilmu ukur tanah pertemuan ke 1
 
1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia1.1. letak dan luas indonesia
1.1. letak dan luas indonesia
 
gTugas iutk
gTugas iutkgTugas iutk
gTugas iutk
 
Peta dan-penggunaanya
Peta dan-penggunaanyaPeta dan-penggunaanya
Peta dan-penggunaanya
 
Pengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.pptPengertian-Peta.ppt
Pengertian-Peta.ppt
 
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTAJENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
JENIS – JENIS PETA UNTUK KEBUTUHAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
 
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIALPETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
PETA, GIS, dan DATABASE SPASIAL
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
 
Informasi keruangan dari peta, Sanjose
Informasi keruangan dari peta, SanjoseInformasi keruangan dari peta, Sanjose
Informasi keruangan dari peta, Sanjose
 
Peta topografi and
Peta topografi andPeta topografi and
Peta topografi and
 
Persebaran
PersebaranPersebaran
Persebaran
 
Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)Peta objek geografi (diah,lia,rani)
Peta objek geografi (diah,lia,rani)
 
2014403.ppt
2014403.ppt2014403.ppt
2014403.ppt
 
Ge0g rafi
Ge0g rafiGe0g rafi
Ge0g rafi
 
Makala peta
Makala petaMakala peta
Makala peta
 
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptxDEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
DEFINISI PETA, JENIS PETA DAN KOMPONEN PETA.pptx
 

Recently uploaded

Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...ayinaini27
 
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingWawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingalisudrajat22
 
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan Edit
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan EditTeknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan Edit
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan EditJosuaSagala5
 
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfimad362574
 
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan""PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"bayuputra151203
 
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptTEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptssuserd13850
 

Recently uploaded (6)

Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
 
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingWawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
 
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan Edit
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan EditTeknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan Edit
Teknologi Pangan Kelas 3 SD, Mentahan Edit
 
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
 
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan""PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
 
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptTEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
 

Perpetaan jery

  • 1. PETA REGIONAL DAN PETA RBI (RUPA BUMI INDONESIA) NAMA : JERY INDRAWAN NIM : H1C112044
  • 2. DEFINISI UMUM PETA Peta adalah media penyajian informasi dari unsur- unsur alam dan buatan manusia pada permukaan bumi yang dibuat secara kartografis (informasi yang bereferensi geografis) pada bidang datar menurut proyeksi tertentu dan skala tertentu. Peta yang baik, adalah peta yang mempunyai nilai informatif, komunikatif, artistik dan estetik.
  • 3. SYARAT-SYARAT PEMBUATAN PETA 1. Conform, yaitu bentuk dari sebuah peta yang digambar harus sebangun dengan keadaan asli atau sebenarnya di wilayah asal atau di lapangan. 2. Equidistance, yaitu jarak di peta jika dikalikan dengan skala yang telah di tentukan sesuai dengan jarak di lapangan. 3. Equivalent, yaitu daerah atau bidang yang digambar di peta setalah dihitung dengan skalanya, akan sama dengan keadaan yang ada di lapangan.
  • 4. PETA REGIONAL Regional adalah wilayah yang jelas teridentifikasi, yang dikuasai serta menjadi teritorial dari sebuah kedaulatan. Peta regional adalah peta yang memuat variasi penyebaran gejala dalam ruang pada suatu wilayah tertentu, baik secara lokal seperti negara maupun wilayah yang luas seperti benua.
  • 5.
  • 6. PETA RBI (RUPA BUMI INDONESIA) Peta Rupa Bumi Indonesia (RBI) adalah peta topografi yang menampilkan sebagian unsur- unsur alam dan buatan manusia di wilayah NKRI. Unsur-unsur kenampakan rupa bumi dapat dikelompokkan menjadi 7 tema.
  • 7. UNSUR-UNSUR PETA RBI Unsur-unsur kenampakan rupa bumi Indonesia dapat dikelompokkan menjadi 7 tema, yaitu : 1. Tema 1, penutup lahan, yaitu area tutupan lahan seperti hutan, sawah, pemukiman dan sebagainya. 2. Tema 2, hidrografi, yaitu meliputi unsur perairan seperti sungai, danau, garis pantai dan sebagainya. 3. Tema 3, hipsografi, yaitu data ketinggian seperti titik tinggi dan kontur. 4. Tema 4, bangunan, yaitu gedung, rumah dan bangunan perkantoran dan budaya lainnya. 5. Tema 5, transportasi dan Utilitas, yaitu jaringan jalan, kereta api, kabel transmisi dan jembatan. 6. Tema 6, batas administrasi, yaitu batas negara provinsi, kota/kabupaten, kecamatan dan desa. 7. Tema 7, toponim, yaitu nama-nama geografi seperti nama pulau, nama selat, nama gunung dan sebagainya.