SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 17
Nama Kelompok:

•   Aprilia Intan Retno Wulan    (11-800-0015)
•   Puput Widowati               (11-800-0020)
•   Toehsin Ahmed Rajieb         (11-800-0096)
•   Umi Arif Nurchasanah         (11-800-0104)
•   Yana Indra Rokhmana          (11-800-0108)
Pembelajaran Terpadu


Pembelajaran      terpadu   merupakan   suatu
pendekatan dalam proses pembelajaran yang
secara sengaja mengaitkan beberapa aspek
baik dalam intra mata pelajaran maupun antar
mata pelajaran.
Jenis-Jenis
Pembelajaran Terpadu
Model Webbed


1. Pengertian
1. Pengertian       2. Gambaran Model Webbed
                                       3. Karakteristik
                    2. Gambaran Model Webbed
                                        3. Karakteristik



4. Kelebihan         5. Kekurangan
                     5. Kekurangan      6. langkah-langkah
                                        6. langkah-langkah
4. Kelebihan


            7. Penerapan
            7. Penerapan     8. Kesimpulan
                             8. Kesimpulan
1. Pengertian
                1. Pengertian


Menurut Trianto dalam bukunya Model
Pembelajaran Terpadu dalam teori dan Praktek
menyatakan bahwa pembelajaran Model
webbed (Model Jaring Laba-laba) adalah
pembelajaran terpadu yang menggunakan
pendekatan    tematik.     Pendekatan     ini
pengembangannya         dimulai      dengan
menentukan tema tertentu.
2. Gambaran Model Webbed
               2. Gambaran Model Webbed

Model webbed ini menekankan pada penerapan konsep
belajar sambil melakukan sesuatu (learning by doing).
Oleh karena itu guru perlu mengemas atau merancang
pengalaman belajar yang berkesan agar belajar siswa
lebih bermakna. Pengalaman belajar yang menunjukkan
kaitan unsur-unsur konseptual menjadikan proses
pembelajaran lebih efektif. Selain itu dengan penerapan
pembelajaran terpadu model webbed yang menggunakan
pendekatan tematik     disekolah dasar, akan sangat
membantu siswa, karena sesuai dengan tahap
perkembangan siswa yang masih melihat segala sesuatu
dengan satu kesatuan(holistic).
3. Karakteristik
                    3. Karakteristik


a. Berpusat pada siswa
b. Memberi pengalaman langsung
c. Pemisahan mata pelajaran yang tidak begitu jelas
d. Menyajikan konsep dari berbagai mata pelajaran
e. Bersifat Fleksibel
f. Hasil pembelajaran sesuai dengan minat dan bakat
   siswa.
g. Menggunakan prinsip belajar sambil bermain yang
   menyenangkan.
4. Kelebihan
                              4. Kelebihan

a.   Penyeleksian tema sesuai dengan minat akan memotivasi anak untuk
     belajar;
b.   Lebih mudah dilakukan oleh guru yang bbelum berpengalaman;
c.   Memudahkan perencanaan kerja tim untuk mengembangkan tema
     kesemua bidang isi pelajaran;
d.   Pendekatan tematik dapat memotivasi siswa;
e.   Memberikan kemudahan bagi anak didik dalam kegiatan-kegiatan dan
     ide-ide berbeda yang terkait.
f.   Keuntungan pendekatan jaring laba-laba untuk mengintegrasikan
     kurikulum adalah faktor motivasi sebagai hasil bentuk seleksi tema yang
     menarik perhatian paling besar, faktor motivasi siswa juga dapat
     berkembang karena adanya pemilihan tema yang didasarkan pada minat
     siswa.
5. Kekurangan
                       5. Kekurangan


a. Sulit dalam menyeleksi tema;
b. Cenderung untuk merumuskan tema yang dangkal sehingga
   hal ini hanya berguna secara artifisial dalam perencanaan
   kurikulum, sehingga kurang bermanfaat bagi siswa;
c. Dalam pembelajaran, guru lebih memusatkan perhatian pada
   kegiatan daripada pengembangan konsep;
d. Memerlukan      keseimbangan    antara      kegiatan  dan
   pengembangan materi pelajaran.
6. langkah-langkah
                          6. langkah-langkah

Langkah untuk membuat rancangan pembelajaran terpadu dengan model
   jaring laba-laba yaitu:
a. Mempelajari kompetensi dasar, hasil belajar dan indikator setiap bidang
   pengembangan untuk masing-masing kelompok usia.
b. Mengidentifikasi tema dan subtema dan memetakannya dalam jaring
   tema.
c. Mengidentifikasi indikator pada setiap kompetensi bidang pengembangan
   melalui tema dan subtema.
d. Menentukan kegiatan pada setiap bidang pengembangan dengan mengacu
   pada indikator yang akan dicapai dan subtema yang dipilih.
e. Menyusun Rencana Kegiatan Mingguan.
f. Menyusun Rencana Kegiatan Harian.
Mathematics              Fine Arts

      Change as it relates to                                    Change as it relates to fine arts
      algebraic equations:                                       areas:
                                                                 •Art forms
      •Rations
                                                                 •Music
      •Graphs
                                                                 •Dance
      •Statistics
                                                                 •Technology


                          Language Arts
                                                           Social Studies
Change in USA Industrial                                              Change as it relates to the
Revolution literature:                                                Industrial Revolutions:
•Novels                                                               •Inventions
                                              Change                  •Working conditions
•Short stories
                                                                      •Populations
•Poetry




                                 Health                Science

      Change in values                                       Change as it relates to animals
                                                             adapting to their enviroment
      through the ages:                                      over a periode of time:
      • Moral                                                •Habibats
      •Family                                                •Eating pattern

      •School                                                •Statistics

      •Business
Tema Keluarga
   IPA
• Standar Kompetensi : mengenal bebagai benda langit dan
  peristiwa alam (cuaca dan musim) serta pengaruhnya
  terhadap kegiatan manusia.
• Siswa diajarkan tentang macam-macam benda langit dan
  peristiwa alam yang terjadi di sekitar. Dari peristiwa alam
  tersebut siswa diharapkan dapat menjaga kebersihan rumah.

  IPS
• Standar Kompetensi : mendeskripsikan lingkugan rumah
• Siswa diajarkan untuk mendeskripsikan lingkungan rumahnya
  masing-masing de
Matematika
• Standar Kompetensi : mengenal bangun datar
• Siswa diajarkan tentang bentuk-bentuk bangun datar
  misalnya, misalnya pintu rumah berbentuk persegi panjang,
  jendela berbentuk persegi,
Pkn
• Standar Kompetensi : menerapkan kewajiban anak di rumah
  dan di sekolah
• Siswa diajarkan tentang mengikuti tata tertib di rumah.
  Bekerja sama dengan anggota keluarga yang lain dengan baik.
• Bahasa Indonesia
• Standar Kompetensi : memahami teks pendek dengan
  membaca nyaring.
• Siswa membaca teks tentang kehidupan keluarga yang
  harmonis.
Terima kasih

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Rudy Restanto
 
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptx
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptxTopik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptx
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptxNantaAgga1
 
Angket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswaAngket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswaYati Rostiati
 
Kemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikKemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikFitri Yusmaniah
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfsteffaniemalauhollo
 
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Hafiza .h
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRestuPranantyo1
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfDelindaheaven
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapAchmad Anang Aswanto
 
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SDInstrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SDNASuprawoto Sunardjo
 
contoh Soal bentuk uraian
contoh Soal bentuk  uraiancontoh Soal bentuk  uraian
contoh Soal bentuk uraianAprian Hidayat
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilanSurya Eka
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxUlfahWulandari2
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaAna Fitriana
 

Was ist angesagt? (20)

Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1
 
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptx
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptxTopik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptx
Topik 2 Kelompok 4 - Ruang Kolaborasi.pptx
 
Angket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswaAngket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswa
 
Pembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connectedPembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connected
 
Angket kreativitas
Angket kreativitasAngket kreativitas
Angket kreativitas
 
Kemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta DidikKemampuan Awal Peserta Didik
Kemampuan Awal Peserta Didik
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
 
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpaduLembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
 
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
Persamaan dan perbedaan kurikulum ktsp dengan kurikulum 2013
 
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
 
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SDInstrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
Instrumen Penilaian Hasil Belajar Nontes dalam Pembelajaran Matematika di SD
 
contoh Soal bentuk uraian
contoh Soal bentuk  uraiancontoh Soal bentuk  uraian
contoh Soal bentuk uraian
 
Oliva
OlivaOliva
Oliva
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
 
Lembar observasi Kelas
Lembar observasi KelasLembar observasi Kelas
Lembar observasi Kelas
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
 

Andere mochten auch

Webbed
WebbedWebbed
Webbedsitaaa
 
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-laba
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-labaModel Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-laba
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-labahusnun niam
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model WebbedCha-cha Taulanys
 
jaringan tematik
jaringan  tematikjaringan  tematik
jaringan tematikAgusrida
 
Ppt pembelajaran terpadu model shared
Ppt pembelajaran terpadu model sharedPpt pembelajaran terpadu model shared
Ppt pembelajaran terpadu model sharedCha-cha Taulanys
 
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...Faizal Adli
 
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukun
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukunRpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukun
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukunAniyah Damayanti
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranRezza Adzmi
 
[3] jaringan tematik 2
[3] jaringan tematik 2[3] jaringan tematik 2
[3] jaringan tematik 2helhelhol
 
Roman
RomanRoman
RomanMihex
 
Life in Extreme
Life in ExtremeLife in Extreme
Life in ExtremeMihex
 
Ppt class lesson 4
Ppt class lesson 4Ppt class lesson 4
Ppt class lesson 4Danny Thomas
 
LIFE ElderCare Fall 2011 Newsletter
LIFE ElderCare Fall 2011 NewsletterLIFE ElderCare Fall 2011 Newsletter
LIFE ElderCare Fall 2011 NewsletterLIFE ElderCare
 
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and Avoidance
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and AvoidanceA Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and Avoidance
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and AvoidanceJake Bohall
 
решение квадратных неравенств
решение квадратных неравенстврешение квадратных неравенств
решение квадратных неравенствkravhenko
 

Andere mochten auch (20)

Webbed
WebbedWebbed
Webbed
 
Ppt model webbed
Ppt model webbedPpt model webbed
Ppt model webbed
 
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-laba
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-labaModel Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-laba
Model Pembelajaran sisten Jaring-Jaring laba-laba
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
 
jaringan tematik
jaringan  tematikjaringan  tematik
jaringan tematik
 
Ppt pembelajaran terpadu model shared
Ppt pembelajaran terpadu model sharedPpt pembelajaran terpadu model shared
Ppt pembelajaran terpadu model shared
 
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...
Pengembangan model pembelajaran integratif (science proses skills, cmap tools...
 
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukun
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukunRpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukun
Rpp kelas 5 tema 3 kerukunan dalam bermasyarakat subtema hidup rukun
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiran
 
[3] jaringan tematik 2
[3] jaringan tematik 2[3] jaringan tematik 2
[3] jaringan tematik 2
 
Roman
RomanRoman
Roman
 
Ppd ssf open access mar13
Ppd ssf open access mar13Ppd ssf open access mar13
Ppd ssf open access mar13
 
Life in Extreme
Life in ExtremeLife in Extreme
Life in Extreme
 
My CV
My CVMy CV
My CV
 
Concept
ConceptConcept
Concept
 
Ppt class lesson 4
Ppt class lesson 4Ppt class lesson 4
Ppt class lesson 4
 
Introduction to WordPress
Introduction to WordPressIntroduction to WordPress
Introduction to WordPress
 
LIFE ElderCare Fall 2011 Newsletter
LIFE ElderCare Fall 2011 NewsletterLIFE ElderCare Fall 2011 Newsletter
LIFE ElderCare Fall 2011 Newsletter
 
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and Avoidance
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and AvoidanceA Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and Avoidance
A Field Guide to SEO - Google Penalty Recovery and Avoidance
 
решение квадратных неравенств
решение квадратных неравенстврешение квадратных неравенств
решение квадратных неравенств
 

Ähnlich wie pembelajaran terpadu model Webbed

Topik 9 pendekatan bertema
Topik 9 pendekatan bertemaTopik 9 pendekatan bertema
Topik 9 pendekatan bertemaWany Hardy
 
Materi pelatihan ipa terpadu 2
Materi pelatihan ipa terpadu 2Materi pelatihan ipa terpadu 2
Materi pelatihan ipa terpadu 2Mariani Desy
 
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH)
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH) Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH)
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH) Shiella Lyod
 
RPP TRANFOEMASI.docx
RPP TRANFOEMASI.docxRPP TRANFOEMASI.docx
RPP TRANFOEMASI.docxNufilKholili
 
Tajuk 5
Tajuk 5Tajuk 5
Tajuk 5pohtee
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptxsholikin10
 
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdf
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdfMATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdf
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdffevianaidarrani
 
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptxsitirulianah04
 
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.ppt
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.pptAPLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.ppt
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.pptHerdinNurdin2
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfSoesySriWulandari
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfrochmadSPd1
 
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013Om Photrot
 
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptx
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptxMODEL-MODEL-PEMB-1.pptx
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptxRiniSupriatini
 

Ähnlich wie pembelajaran terpadu model Webbed (20)

Topik 9 pendekatan bertema
Topik 9 pendekatan bertemaTopik 9 pendekatan bertema
Topik 9 pendekatan bertema
 
Materi pelatihan ipa terpadu 2
Materi pelatihan ipa terpadu 2Materi pelatihan ipa terpadu 2
Materi pelatihan ipa terpadu 2
 
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH)
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH) Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH)
Tutorial minggu 8 PERBINCANGAN MEMBUAT RANCANGAN PENGAJARAN HARIAN (RPH)
 
PEMBELAJARAN TEMATIK PKN
PEMBELAJARAN TEMATIK PKNPEMBELAJARAN TEMATIK PKN
PEMBELAJARAN TEMATIK PKN
 
RPP TRANFOEMASI.docx
RPP TRANFOEMASI.docxRPP TRANFOEMASI.docx
RPP TRANFOEMASI.docx
 
Kur 2013 bpsdm 1b
Kur 2013 bpsdm 1bKur 2013 bpsdm 1b
Kur 2013 bpsdm 1b
 
Ke-AKMI-an
Ke-AKMI-an Ke-AKMI-an
Ke-AKMI-an
 
Tajuk 5
Tajuk 5Tajuk 5
Tajuk 5
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN.pptx
 
Modul kedap membaca edit
Modul kedap membaca editModul kedap membaca edit
Modul kedap membaca edit
 
Presentasi 2
Presentasi 2Presentasi 2
Presentasi 2
 
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdf
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdfMATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdf
MATERI WORKSHOP SERI #3 (MODUL AJAR & PEMBELAJARAN).pdf
 
Pendekatan bertema
Pendekatan bertemaPendekatan bertema
Pendekatan bertema
 
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx
2. Projek Profil Pancasila kelas 1 .pptx
 
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.ppt
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.pptAPLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.ppt
APLIKASI PEKERJAAN KEPALA SEKOLAH upload.ppt
 
Pelbagai Kecerdasan ppt
Pelbagai Kecerdasan pptPelbagai Kecerdasan ppt
Pelbagai Kecerdasan ppt
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013
RPP Bahasa Indonesia kurikulum 2013
 
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptx
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptxMODEL-MODEL-PEMB-1.pptx
MODEL-MODEL-PEMB-1.pptx
 

Mehr von rizka_pratiwi

Ppt evaluasi pembelajaran
Ppt evaluasi pembelajaranPpt evaluasi pembelajaran
Ppt evaluasi pembelajaranrizka_pratiwi
 
Ppt media pembelajaran
Ppt media pembelajaranPpt media pembelajaran
Ppt media pembelajaranrizka_pratiwi
 
Ppt ips metode pembelajaran
Ppt ips metode pembelajaranPpt ips metode pembelajaran
Ppt ips metode pembelajaranrizka_pratiwi
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranrizka_pratiwi
 
Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranrizka_pratiwi
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedrizka_pratiwi
 
Ppt pemebelajaran terpadu model shared
Ppt pemebelajaran terpadu model sharedPpt pemebelajaran terpadu model shared
Ppt pemebelajaran terpadu model sharedrizka_pratiwi
 
Ppt Analisis Instruksional
Ppt Analisis InstruksionalPpt Analisis Instruksional
Ppt Analisis Instruksionalrizka_pratiwi
 
The fragmented model
The fragmented modelThe fragmented model
The fragmented modelrizka_pratiwi
 
identitas nasional berbasis keunggulan bangsa
identitas nasional berbasis keunggulan bangsaidentitas nasional berbasis keunggulan bangsa
identitas nasional berbasis keunggulan bangsarizka_pratiwi
 
pancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniapancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniarizka_pratiwi
 
implikasi amandemen UUD 1945
implikasi amandemen UUD 1945implikasi amandemen UUD 1945
implikasi amandemen UUD 1945rizka_pratiwi
 
Presentasi kwn tentang Quo Vadis
Presentasi kwn tentang Quo VadisPresentasi kwn tentang Quo Vadis
Presentasi kwn tentang Quo Vadisrizka_pratiwi
 
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilaetika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilarizka_pratiwi
 
Ppt implementasi negara hukum di era reformasi
Ppt implementasi negara hukum di era reformasiPpt implementasi negara hukum di era reformasi
Ppt implementasi negara hukum di era reformasirizka_pratiwi
 

Mehr von rizka_pratiwi (20)

Ppt evaluasi pembelajaran
Ppt evaluasi pembelajaranPpt evaluasi pembelajaran
Ppt evaluasi pembelajaran
 
Presentation LKS
Presentation LKSPresentation LKS
Presentation LKS
 
Ppt media pembelajaran
Ppt media pembelajaranPpt media pembelajaran
Ppt media pembelajaran
 
Ppt ips metode pembelajaran
Ppt ips metode pembelajaranPpt ips metode pembelajaran
Ppt ips metode pembelajaran
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaran
 
Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaran
 
Ppt materi ajar
Ppt materi ajarPpt materi ajar
Ppt materi ajar
 
Ppt tujuan pemb
Ppt tujuan pembPpt tujuan pemb
Ppt tujuan pemb
 
Ppt silabus KTSP
Ppt silabus KTSPPpt silabus KTSP
Ppt silabus KTSP
 
Ppt Rpp KTSP
Ppt Rpp KTSPPpt Rpp KTSP
Ppt Rpp KTSP
 
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threadedPpt pembelajaran terpadu model threaded
Ppt pembelajaran terpadu model threaded
 
Ppt pemebelajaran terpadu model shared
Ppt pemebelajaran terpadu model sharedPpt pemebelajaran terpadu model shared
Ppt pemebelajaran terpadu model shared
 
Ppt Analisis Instruksional
Ppt Analisis InstruksionalPpt Analisis Instruksional
Ppt Analisis Instruksional
 
The fragmented model
The fragmented modelThe fragmented model
The fragmented model
 
identitas nasional berbasis keunggulan bangsa
identitas nasional berbasis keunggulan bangsaidentitas nasional berbasis keunggulan bangsa
identitas nasional berbasis keunggulan bangsa
 
pancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniapancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi dunia
 
implikasi amandemen UUD 1945
implikasi amandemen UUD 1945implikasi amandemen UUD 1945
implikasi amandemen UUD 1945
 
Presentasi kwn tentang Quo Vadis
Presentasi kwn tentang Quo VadisPresentasi kwn tentang Quo Vadis
Presentasi kwn tentang Quo Vadis
 
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilaetika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
 
Ppt implementasi negara hukum di era reformasi
Ppt implementasi negara hukum di era reformasiPpt implementasi negara hukum di era reformasi
Ppt implementasi negara hukum di era reformasi
 

pembelajaran terpadu model Webbed

  • 1.
  • 2. Nama Kelompok: • Aprilia Intan Retno Wulan (11-800-0015) • Puput Widowati (11-800-0020) • Toehsin Ahmed Rajieb (11-800-0096) • Umi Arif Nurchasanah (11-800-0104) • Yana Indra Rokhmana (11-800-0108)
  • 3.
  • 4.
  • 5. Pembelajaran Terpadu Pembelajaran terpadu merupakan suatu pendekatan dalam proses pembelajaran yang secara sengaja mengaitkan beberapa aspek baik dalam intra mata pelajaran maupun antar mata pelajaran.
  • 7. Model Webbed 1. Pengertian 1. Pengertian 2. Gambaran Model Webbed 3. Karakteristik 2. Gambaran Model Webbed 3. Karakteristik 4. Kelebihan 5. Kekurangan 5. Kekurangan 6. langkah-langkah 6. langkah-langkah 4. Kelebihan 7. Penerapan 7. Penerapan 8. Kesimpulan 8. Kesimpulan
  • 8. 1. Pengertian 1. Pengertian Menurut Trianto dalam bukunya Model Pembelajaran Terpadu dalam teori dan Praktek menyatakan bahwa pembelajaran Model webbed (Model Jaring Laba-laba) adalah pembelajaran terpadu yang menggunakan pendekatan tematik. Pendekatan ini pengembangannya dimulai dengan menentukan tema tertentu.
  • 9. 2. Gambaran Model Webbed 2. Gambaran Model Webbed Model webbed ini menekankan pada penerapan konsep belajar sambil melakukan sesuatu (learning by doing). Oleh karena itu guru perlu mengemas atau merancang pengalaman belajar yang berkesan agar belajar siswa lebih bermakna. Pengalaman belajar yang menunjukkan kaitan unsur-unsur konseptual menjadikan proses pembelajaran lebih efektif. Selain itu dengan penerapan pembelajaran terpadu model webbed yang menggunakan pendekatan tematik disekolah dasar, akan sangat membantu siswa, karena sesuai dengan tahap perkembangan siswa yang masih melihat segala sesuatu dengan satu kesatuan(holistic).
  • 10. 3. Karakteristik 3. Karakteristik a. Berpusat pada siswa b. Memberi pengalaman langsung c. Pemisahan mata pelajaran yang tidak begitu jelas d. Menyajikan konsep dari berbagai mata pelajaran e. Bersifat Fleksibel f. Hasil pembelajaran sesuai dengan minat dan bakat siswa. g. Menggunakan prinsip belajar sambil bermain yang menyenangkan.
  • 11. 4. Kelebihan 4. Kelebihan a. Penyeleksian tema sesuai dengan minat akan memotivasi anak untuk belajar; b. Lebih mudah dilakukan oleh guru yang bbelum berpengalaman; c. Memudahkan perencanaan kerja tim untuk mengembangkan tema kesemua bidang isi pelajaran; d. Pendekatan tematik dapat memotivasi siswa; e. Memberikan kemudahan bagi anak didik dalam kegiatan-kegiatan dan ide-ide berbeda yang terkait. f. Keuntungan pendekatan jaring laba-laba untuk mengintegrasikan kurikulum adalah faktor motivasi sebagai hasil bentuk seleksi tema yang menarik perhatian paling besar, faktor motivasi siswa juga dapat berkembang karena adanya pemilihan tema yang didasarkan pada minat siswa.
  • 12. 5. Kekurangan 5. Kekurangan a. Sulit dalam menyeleksi tema; b. Cenderung untuk merumuskan tema yang dangkal sehingga hal ini hanya berguna secara artifisial dalam perencanaan kurikulum, sehingga kurang bermanfaat bagi siswa; c. Dalam pembelajaran, guru lebih memusatkan perhatian pada kegiatan daripada pengembangan konsep; d. Memerlukan keseimbangan antara kegiatan dan pengembangan materi pelajaran.
  • 13. 6. langkah-langkah 6. langkah-langkah Langkah untuk membuat rancangan pembelajaran terpadu dengan model jaring laba-laba yaitu: a. Mempelajari kompetensi dasar, hasil belajar dan indikator setiap bidang pengembangan untuk masing-masing kelompok usia. b. Mengidentifikasi tema dan subtema dan memetakannya dalam jaring tema. c. Mengidentifikasi indikator pada setiap kompetensi bidang pengembangan melalui tema dan subtema. d. Menentukan kegiatan pada setiap bidang pengembangan dengan mengacu pada indikator yang akan dicapai dan subtema yang dipilih. e. Menyusun Rencana Kegiatan Mingguan. f. Menyusun Rencana Kegiatan Harian.
  • 14. Mathematics Fine Arts Change as it relates to Change as it relates to fine arts algebraic equations: areas: •Art forms •Rations •Music •Graphs •Dance •Statistics •Technology Language Arts Social Studies Change in USA Industrial Change as it relates to the Revolution literature: Industrial Revolutions: •Novels •Inventions Change •Working conditions •Short stories •Populations •Poetry Health Science Change in values Change as it relates to animals adapting to their enviroment through the ages: over a periode of time: • Moral •Habibats •Family •Eating pattern •School •Statistics •Business
  • 15. Tema Keluarga IPA • Standar Kompetensi : mengenal bebagai benda langit dan peristiwa alam (cuaca dan musim) serta pengaruhnya terhadap kegiatan manusia. • Siswa diajarkan tentang macam-macam benda langit dan peristiwa alam yang terjadi di sekitar. Dari peristiwa alam tersebut siswa diharapkan dapat menjaga kebersihan rumah. IPS • Standar Kompetensi : mendeskripsikan lingkugan rumah • Siswa diajarkan untuk mendeskripsikan lingkungan rumahnya masing-masing de
  • 16. Matematika • Standar Kompetensi : mengenal bangun datar • Siswa diajarkan tentang bentuk-bentuk bangun datar misalnya, misalnya pintu rumah berbentuk persegi panjang, jendela berbentuk persegi, Pkn • Standar Kompetensi : menerapkan kewajiban anak di rumah dan di sekolah • Siswa diajarkan tentang mengikuti tata tertib di rumah. Bekerja sama dengan anggota keluarga yang lain dengan baik. • Bahasa Indonesia • Standar Kompetensi : memahami teks pendek dengan membaca nyaring. • Siswa membaca teks tentang kehidupan keluarga yang harmonis.