SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 3
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Pelaksanaan PPLK
Tujuan diselenggarakannya pendidikan nasional adalah untuk
meningkatkan kualitas manusia Indonesia, yaitu manusia yang beriman dan
bertaqwa kepada Tuhan YME, berkepribadian mandiri, maju, bertanggung
jawab, cerdas, kreatif, trampil, profesional, tangguh, produktif serta sehat
jasmani dan rohani. Jadi pembangunan di bidang pendidikan merupakan
bagian yang sangat inti dalam pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM).
Pengembangan kualitas SDM melalui pendidikan perlu dilaksanakan
secara terpadu khususnya dalam rangka meningkatkan kemampuan bangsa
Indonesia menguasai IPTEK yang di butuhkan dalam meningkatkan
kesejahteraan, kemajuan peradapan serta ketangguhan daya saing bangsa
Indonesia.
Usaha peningkatan pendidikan tidak terlepas dari kegiatan belajar
mengajar di sekolah yang merupakan suatu proses pendidikan formal, yaitu
menuntut adaya suatu integrasi diantara seluruh komponen pengajaran seperti
Guru, Materi atau Siswa sebagai peserta didik.
Guru sebagai fasilitator harus mampu menciptakan suatu kondisi
dimana siswa dapat memahami dan menguasai materi yang diberikan.
Kemampuan yang harus dimiliki guru tersebut adalah:
1. Keterampilan membuka pengajaran.
2. Keterampilan menjelaskan.
3. Keterampilan variasi stimulus.
4. Keterampilan memberi pengajaran.
5. Keterampilan bertanya.
6. Keterampilan menutup pelajaran.
2
Jadi keterampilan-keterampilan tersebut harus dimiliki oleh seorang
guru karena dapat menciptakan proses belajar mengajar yang efektif. Proses
belajar mengajar di sekolah meliputi penyusunan rencana itu sendiri.
Penyusunan rencana harus dibuat sedemikian rupa oleh seorang guru sebelum
melaksanakan proses belajar mengajar. Perencanaan yang dibuat hendaknya
ringkas dan jelas. Perencanaan pengajaran yang disusun harus meliputi:
1. Tujuan apa yang hendak dicapai oleh siswa setelah terjadinya proses
belajar mengajar.
2. Bahan pelajaran yang dapat mengantarakan siswa mencapai tujuan.
3. Bagaimana proses belajar mengajar yang akan dilaksanakan oleh guru
dalam mencapai tujuan secara efektif dan efisien.
4. Bagaimana menciptakan dan menggunakan alat untuk mengetahui atau
mengukur apakah tujuan itu tercapai atau tidak. Dengan adanya
perencanaan pengajaran guru dapat;
a. Merumuskan secara efektif dan nyata akan kebutuhan belajar
mengajar.
b. Memperhatikan berbagai pendekatan dan memilih strategi atau
metode mengajar yang baik dan sesuai dengan keadaan yang
dihadapi.
c. Menggunakan istilah langkah yang mudah dimengerti dan mudah di
pahami oleh orang lain khususnya siswa.
d. Menerapkan sistem Feed Back untuk mengetahui kekurangan dan
kelebihan kita.
Menyadari pentingnya peran perencanaan bagi seorang guru maka
Universitas Negeri Padang sebagai salah satu perguruan tinggi negeri di
Padang yang menghasilkan lulusan-lulusan atau Sarjana di bidang
kependidikan yang mengharuskan Mahasiswa untuk menyusun perencanaan
pengajaran. Perencanaan tersebut dilakukan disaat Mahasiswa itu melakukan
atau melaksanakan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK).
Dimana PPLK dikoordinir oleh UPPL yang dirancang untuk melatih
3
Mahasiswa menguasai kemampuan guru yang utuh dan terintegrasi sehingga
setelah menyelesaikan pendidikan, Mahasiswa tersebut siap menjadi guru
yang profesional.
B. Tujuan PPLK
Kegiatan PPLK bertujuan untuk melatih mahasiswa agar memiliki
kemampuan menggunakan ilmu yang dipelajarinya di dalam situasi nyata,
baik untuk kegiatan mengajar maupun tugas-tugas non teaching. Untuk itu
agar tercapai guru yang profesional perlu dikembangkan kompetensi yang
sesuai dengan bidangnya yaitu:
1. Menguasai materi.
2. Mampu mengelola kelas dan kegiatan belajar mengajar.
3. Mampu menggunakan sumber atau media.
4. Mengenal lingkungan tempat PPLK atau sekolah latihan.
5. Menguasai berbagai kemampuan profesionalisme keguruan secara utuh
dan terpadu dalam situasi nyata.
6. Menarik kesimpulan edukatif dari penghayatan dan pengalaman selama
latihan melalui refleksi dan menuangkan dalam bentuk laporan.
C. Waktu dan Tempat PPLK
1. Waktu
Program Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK)
dilakukan pada semester periode Juli-Desember 2014 pada tanggal 26
Agustus 2014 – 12 Desember 2014.
2. Tempat PPLK
Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan
(PPLK) dilakukan di SMK Negeri 1 Bukittinggi yang beralamat Jalan
Iskandar Teja Sukmana - Padang Gamuak, Bukittinggi.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Makalah kompetensi profesional guru
Makalah kompetensi profesional guruMakalah kompetensi profesional guru
Makalah kompetensi profesional guruIkhwan Mutaqin
 
18. yunia mondrow (06111404018)
18. yunia mondrow (06111404018)18. yunia mondrow (06111404018)
18. yunia mondrow (06111404018)Dewi_Sejarah
 
Konsep Penyusunan Perencanaan Pembelajaran
Konsep Penyusunan Perencanaan PembelajaranKonsep Penyusunan Perencanaan Pembelajaran
Konsep Penyusunan Perencanaan PembelajaranNini Ibrahim01
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisZuha Farhana
 
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Upaya Meningkatkan Profesionalitas Guru
Upaya Meningkatkan Profesionalitas GuruUpaya Meningkatkan Profesionalitas Guru
Upaya Meningkatkan Profesionalitas GuruEliza Isandhyta
 
Kompetensi guru
Kompetensi guruKompetensi guru
Kompetensi gurunafis_apis
 
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)PPGEnglishB
 
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswa
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswaGuru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswa
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswasulaeha sul
 
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang GuruEmpat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang GuruZaza Arifin
 
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAdministrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAnisa Fitriani
 
Upaya meningkatkan kualitas guru
Upaya meningkatkan kualitas guruUpaya meningkatkan kualitas guru
Upaya meningkatkan kualitas guruelyfitriyana
 
Laporan pts bakar
Laporan pts bakarLaporan pts bakar
Laporan pts bakarAnwar Sari
 
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAdministrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAnggraeni Novita Sari
 
Inovasi pendidikan bung
Inovasi pendidikan bungInovasi pendidikan bung
Inovasi pendidikan bungFitri117
 

Was ist angesagt? (19)

Makalah kompetensi profesional guru
Makalah kompetensi profesional guruMakalah kompetensi profesional guru
Makalah kompetensi profesional guru
 
18. yunia mondrow (06111404018)
18. yunia mondrow (06111404018)18. yunia mondrow (06111404018)
18. yunia mondrow (06111404018)
 
Konsep Penyusunan Perencanaan Pembelajaran
Konsep Penyusunan Perencanaan PembelajaranKonsep Penyusunan Perencanaan Pembelajaran
Konsep Penyusunan Perencanaan Pembelajaran
 
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologisPengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
Pengelolaan kelas secara fisik dan pengelolaan ruang secara psikologis
 
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Makalah kompetensi guru SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
 
Upaya Meningkatkan Profesionalitas Guru
Upaya Meningkatkan Profesionalitas GuruUpaya Meningkatkan Profesionalitas Guru
Upaya Meningkatkan Profesionalitas Guru
 
Kompetensi guru
Kompetensi guruKompetensi guru
Kompetensi guru
 
Kompetensi Guru
Kompetensi GuruKompetensi Guru
Kompetensi Guru
 
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)
PPG Bahasa Inggris 2019 Kelas B (Kelompok 3)
 
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswa
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswaGuru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswa
Guru adalah salah satu unsur penting yang harus ada sesudah siswa
 
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang GuruEmpat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
Empat Kompetensi yang Harus Dimiliki oleh Seorang Guru
 
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAdministrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
 
Upaya meningkatkan kualitas guru
Upaya meningkatkan kualitas guruUpaya meningkatkan kualitas guru
Upaya meningkatkan kualitas guru
 
Bab I_Tesis
Bab I_TesisBab I_Tesis
Bab I_Tesis
 
Pembinaan Pelaksanaan Kurikulum
Pembinaan Pelaksanaan KurikulumPembinaan Pelaksanaan Kurikulum
Pembinaan Pelaksanaan Kurikulum
 
Laporan pts bakar
Laporan pts bakarLaporan pts bakar
Laporan pts bakar
 
Program Pembelajaran
Program PembelajaranProgram Pembelajaran
Program Pembelajaran
 
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulumAdministrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
Administrasi pendidikan bidang garapan kurikulum
 
Inovasi pendidikan bung
Inovasi pendidikan bungInovasi pendidikan bung
Inovasi pendidikan bung
 

Ähnlich wie Bab i

Ciri ciri guru-efektif
Ciri ciri guru-efektifCiri ciri guru-efektif
Ciri ciri guru-efektifkanages
 
M2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruM2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruCak Yon
 
M2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruM2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruCak Yon
 
Andy Write
Andy WriteAndy Write
Andy WriteGus Andy
 
Pedagogik guru
Pedagogik guruPedagogik guru
Pedagogik guruGus Andy
 
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAMHAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAMGalih Nurhavis
 
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdf
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdfpertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdf
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdfRiriPermala1
 
Makalah-Etika profesional keguruan
Makalah-Etika profesional keguruanMakalah-Etika profesional keguruan
Makalah-Etika profesional keguruanDewintha Susanti
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan Pembelajaran2008021
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranArin Ariyanti
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranArin Ariyanti
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didikEko Supriyadi
 
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)PratiwiKartikaSari
 
7. Cabaran Profesion Keguruan
7. Cabaran Profesion Keguruan7. Cabaran Profesion Keguruan
7. Cabaran Profesion KeguruanArthur Jupong
 
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp017 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01jsyfynn
 

Ähnlich wie Bab i (20)

Laporan pts
Laporan ptsLaporan pts
Laporan pts
 
Ciri ciri guru-efektif
Ciri ciri guru-efektifCiri ciri guru-efektif
Ciri ciri guru-efektif
 
M2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruM2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guru
 
M2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guruM2 pengembangan profesi guru
M2 pengembangan profesi guru
 
Andy Write
Andy WriteAndy Write
Andy Write
 
Pedagogik guru
Pedagogik guruPedagogik guru
Pedagogik guru
 
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAMHAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
HAKIKAT GURU DAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
 
Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2
 
Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2Makalah profesi keguruan 2
Makalah profesi keguruan 2
 
KOMPETENSI GURU
KOMPETENSI GURUKOMPETENSI GURU
KOMPETENSI GURU
 
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdf
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdfpertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdf
pertemuan12profesikompetesiguru-210303151205.pdf
 
Makalah-Etika profesional keguruan
Makalah-Etika profesional keguruanMakalah-Etika profesional keguruan
Makalah-Etika profesional keguruan
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan Pembelajaran
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan Pembelajaran
 
Perencanaan Pembelajaran
Perencanaan PembelajaranPerencanaan Pembelajaran
Perencanaan Pembelajaran
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik
 
Pengantar pedagogik
Pengantar pedagogikPengantar pedagogik
Pengantar pedagogik
 
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
 
7. Cabaran Profesion Keguruan
7. Cabaran Profesion Keguruan7. Cabaran Profesion Keguruan
7. Cabaran Profesion Keguruan
 
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp017 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01
7 cabaranprofesionkeguruan-090610200126-phpapp01
 

Bab i

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pelaksanaan PPLK Tujuan diselenggarakannya pendidikan nasional adalah untuk meningkatkan kualitas manusia Indonesia, yaitu manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berkepribadian mandiri, maju, bertanggung jawab, cerdas, kreatif, trampil, profesional, tangguh, produktif serta sehat jasmani dan rohani. Jadi pembangunan di bidang pendidikan merupakan bagian yang sangat inti dalam pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM). Pengembangan kualitas SDM melalui pendidikan perlu dilaksanakan secara terpadu khususnya dalam rangka meningkatkan kemampuan bangsa Indonesia menguasai IPTEK yang di butuhkan dalam meningkatkan kesejahteraan, kemajuan peradapan serta ketangguhan daya saing bangsa Indonesia. Usaha peningkatan pendidikan tidak terlepas dari kegiatan belajar mengajar di sekolah yang merupakan suatu proses pendidikan formal, yaitu menuntut adaya suatu integrasi diantara seluruh komponen pengajaran seperti Guru, Materi atau Siswa sebagai peserta didik. Guru sebagai fasilitator harus mampu menciptakan suatu kondisi dimana siswa dapat memahami dan menguasai materi yang diberikan. Kemampuan yang harus dimiliki guru tersebut adalah: 1. Keterampilan membuka pengajaran. 2. Keterampilan menjelaskan. 3. Keterampilan variasi stimulus. 4. Keterampilan memberi pengajaran. 5. Keterampilan bertanya. 6. Keterampilan menutup pelajaran.
  • 2. 2 Jadi keterampilan-keterampilan tersebut harus dimiliki oleh seorang guru karena dapat menciptakan proses belajar mengajar yang efektif. Proses belajar mengajar di sekolah meliputi penyusunan rencana itu sendiri. Penyusunan rencana harus dibuat sedemikian rupa oleh seorang guru sebelum melaksanakan proses belajar mengajar. Perencanaan yang dibuat hendaknya ringkas dan jelas. Perencanaan pengajaran yang disusun harus meliputi: 1. Tujuan apa yang hendak dicapai oleh siswa setelah terjadinya proses belajar mengajar. 2. Bahan pelajaran yang dapat mengantarakan siswa mencapai tujuan. 3. Bagaimana proses belajar mengajar yang akan dilaksanakan oleh guru dalam mencapai tujuan secara efektif dan efisien. 4. Bagaimana menciptakan dan menggunakan alat untuk mengetahui atau mengukur apakah tujuan itu tercapai atau tidak. Dengan adanya perencanaan pengajaran guru dapat; a. Merumuskan secara efektif dan nyata akan kebutuhan belajar mengajar. b. Memperhatikan berbagai pendekatan dan memilih strategi atau metode mengajar yang baik dan sesuai dengan keadaan yang dihadapi. c. Menggunakan istilah langkah yang mudah dimengerti dan mudah di pahami oleh orang lain khususnya siswa. d. Menerapkan sistem Feed Back untuk mengetahui kekurangan dan kelebihan kita. Menyadari pentingnya peran perencanaan bagi seorang guru maka Universitas Negeri Padang sebagai salah satu perguruan tinggi negeri di Padang yang menghasilkan lulusan-lulusan atau Sarjana di bidang kependidikan yang mengharuskan Mahasiswa untuk menyusun perencanaan pengajaran. Perencanaan tersebut dilakukan disaat Mahasiswa itu melakukan atau melaksanakan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK). Dimana PPLK dikoordinir oleh UPPL yang dirancang untuk melatih
  • 3. 3 Mahasiswa menguasai kemampuan guru yang utuh dan terintegrasi sehingga setelah menyelesaikan pendidikan, Mahasiswa tersebut siap menjadi guru yang profesional. B. Tujuan PPLK Kegiatan PPLK bertujuan untuk melatih mahasiswa agar memiliki kemampuan menggunakan ilmu yang dipelajarinya di dalam situasi nyata, baik untuk kegiatan mengajar maupun tugas-tugas non teaching. Untuk itu agar tercapai guru yang profesional perlu dikembangkan kompetensi yang sesuai dengan bidangnya yaitu: 1. Menguasai materi. 2. Mampu mengelola kelas dan kegiatan belajar mengajar. 3. Mampu menggunakan sumber atau media. 4. Mengenal lingkungan tempat PPLK atau sekolah latihan. 5. Menguasai berbagai kemampuan profesionalisme keguruan secara utuh dan terpadu dalam situasi nyata. 6. Menarik kesimpulan edukatif dari penghayatan dan pengalaman selama latihan melalui refleksi dan menuangkan dalam bentuk laporan. C. Waktu dan Tempat PPLK 1. Waktu Program Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK) dilakukan pada semester periode Juli-Desember 2014 pada tanggal 26 Agustus 2014 – 12 Desember 2014. 2. Tempat PPLK Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan Kependidikan (PPLK) dilakukan di SMK Negeri 1 Bukittinggi yang beralamat Jalan Iskandar Teja Sukmana - Padang Gamuak, Bukittinggi.