SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 5
PIDATO PENUTUPAN
Bismillahirrahmaanirrahiim...
Assalamualaikum wr wb
Yang terhormat Bapak pimpinan dan sekretaris sidang
Yang terhormat Bapak/Ibu tim promotor
Yang terhormat Bapak/Ibu Tim Oponen beserta perwakilan guru besar
Yang terhormat Bapak/Ibu hadirin sekalian
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.
Segala puji hanya milik Allah yang telah melebihkan anak Adam (manusia)
dengan ilmu dan amal atas semesta alam. Tak terkira rasa syukur saya hari ini
yang telah menyelesaikan sidang promosi doktor ilmu pertanian pada
program pascasarjana Universitas Padjadjaran. Rasanya sulit
mengungkapkan perasaan saya saat ini dengan kata-kata bahkan sekalipun
melukiskannya dengan gambar. Hanya ucapan alhamdulillahirabbilalamin
dan ungkapan rasa terima kasih yang tak terhingga yang dapat saya
sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu, membimbing,
mengarahkan, mendukung, memotivasi dan mendoakan saya sehingga pada
akhirnya saya dapat mencapai titik akhir dari keberhasilan studi S3 saya.
Ucapan rasa syukur dan terima kasih saya sampaikan kepada:
1. Kepada yang terhormat Prof. Dr. H. Maman Haeruman Karmana, Ir.,
M.Sc., Ketua Tim Promotor, Dr. Lies Sulistyowati, Ir., M.S., dan Dr.
Tomy Perdana., S.P., M.M., Anggota Tim Promotor yang telah
membantu, membimbing dan mengarahkan saya dengan sabar.
Semoga kesabaran Tim Promotor dalam membimbing penyusunan
disertasi ini mendapatkan balasan yang lebih dari Allah SWT.
2. Kepada tim penelaah Prof. Dr. H. Yogi, Ir., MS., Dr. Trisna Insan Noor,
Ir., DEA, Dr. Tuti Karyani, Ir., MSP., dan Prof. Dr. Ir. Yuyun Yuwariah
yang telah memberikan saran-saran berguna dan penting bagi
kesempurnaan disertasi ini. Semoga keikhlasan tim penelaah yang
telah berkenan membimbing secara intensif menjadi amal sholeh
dihadapan Allah SWT.
3. Rektor Universitas Padjadjaran Bandung, Direktur Pasca Sarjana, Dekan
Fakultas Pertanian (Dr. H. Sudarjat, Ir., M.P.,), Ketua Prodi Doktor Ilmu
Pertanian (Prof. Dr. Hj. Hersanti, Ir., MS.,), beserta jajaran dan seluruh
staf pengajar dan administrasi yang telah memberikan kesempatan
studi dan memberikan seluruh fasilitas dan pelayanan kepada saya
selama mengikuti pendidikan di Universitas Padjadjaran
4. Prof. Dr. AsmawiZainul, Rektor Universitas Muhammadiyah Sukabumi
yang telah memberikan keluasan waktu pada saya untuk penyelesaian
studi ini. Mohon maaf apabila selama proses penyelesaian studi ini
banyak pelaksanaan tugas dari bapak yang tidak maksimal. Bapak lah
salah satu penyemangat saya dalam menyelesaikan disertasi ini. Ada
kebanggan luar biasa besar memiliki sosok panutan seperti bapak.
Terima kasih untuk setiap barisan kalimat bijaksana yang senantiasa
saya dapatkan terutama ketika semangat sedang luntur.
5. Idang Nurodin (Wakil Rektor 2 UMMI) dan Dr. Sakti Alamsyah, M.Pd
(Wakil Rektor 3) UMMI yang senantiasa memberi motivasi terhadap
saya dalam penyelesaian studi ini. Terima kasih atas pengertian dan
bantuannya selama saya menyelesaikan studi hingga bapak berdua
berkenan barbagi tugas membatu saya.
6. Drs H. Akhlan Husen, Prof Dr. Sanusi Uwes (ketua dan Sekretaris BPH
UMMI) beserta jajarannya atas semua doa dan dukungannya terhadap
studi saya.
7. Ketua PWM Jawa Barat atas kehadirannya hari ini untuk memberi
dukungan dan semangat pada saya.
8. Bapak Dr. M. Ali Taher Parasong, anggota DPR RI, yang telah
berkenan hadir disela kesibukannya. Sungguh suatu kehormatan bagi
saya mendapatkan dukungan dan motivasi dari bapak-bapak. saya
tahu persis kesibukan bapak, tapi dengan kerendahan hati bapak tetap
memberikan suport terhadap saya hari ini. Keimanan, kebaikan,
kesehatan, keselamatan dan kebahagiaan, semoga selalu menjaga
jalan kehidupan bapak.
9. Kedua orangtua saya, H. Oha Sukmawan dan Hj Tety Karyeti, Terima
kasih atas setiap detik perhatian yang telah diberikan. Ada doa yang
tak pernah putus dan kecintaan yang paling utama yang saya dapatkan
dari mamah dan bapak. Mah, pak..keberhasilan hari ini saya
persembahkan untuk mamah dan bapak.
10.Suami saya tercinta, Yana Chefiana, SP., M.Si yang telah mengijinkan
dan mengiklaskan saya untuk menempuh pendidikan S3. Mohon maaf
karena banyak sekali waktu kebersamaan yang terlewatkan dengan
alasan studi serta terima kasih atas segala dukungan, curahan waktu,
tenaga dan kasih sayangnya. Canda halus dan kesabaran tanpa batas
yang ayah berikan akan selalu menjadi kenangan yang tak terlupakan.
Memilikimu adalah hal terindah dalam hidup saya.
11.Terima kasih kepada anak-anakku: Aulia Miftahunnisa Exa Putriyana,
Adhira Alfansa Exa Putrayana dan Azura Khairunnisa Exa Putriyana,
yang senantiasa menumbuhkan semangat. Maafkan mama nak
apabila sering mengabaikan kalian karena alasan studi dan pekerjaan.
Keberhasilan mama hari ini semoga mejadi motivasi bagi kalian dalam
meraih cita-cita.
12.Kakak dan adik2 saya: Fenty Sukmawaty, Fany Sukmasari dan Fery
Sukmadi, terima kasih atas semangat dan doa-doanya.
13.Dr. Hj. Himatul Aliyah, Ibu Ine Rumiyati, M.Pd, Ibu Asmawi, dan
motivator saya Prof. Murdaningrum, terima kasih atas kehadiran dan
segala dukungannya. Semoga kebahagiaan selalu menyertai ibu.
14.Ibu DWP Bappeda Kab. Sukabumi yang secara khusus hadir hari ini,
terima kasih atas kehadiran dan dukungannya.
15.Rekan-rekan angkatan 2010: Ibu Dian Anggraeni, Ibu Tintin Febrianti,
Pak Syafrinal, Pak Wahid Erawan, Pak Ivan Chofian, Pak Zulfikar
Noormansyah dan Pak Stanly Lombogia atas bantuan dan
kebersamaannya selama ini, semoga kekompakan diantara kita tetap
terjaga.
16.Dr. Sri Ayu Andayani, yang tak henti2nya memberi semangat bahkan
senantiasa membantu tanpa pamrih
17.Pak A. Sjaiful Bahri, penulis buku Applications of The Policy Analysis
Matrix in Indonesian Agriculture yang telah secara khusus berkenan
membantu penulis memahami analisis PAM.
18.Rekan-rekan seperjuangan di Universitas Muhammadiyah Sukabumi
(UMMI), para ketua lembaga (Pak Asep Ramdan, Bu yuni sri wahyuni),
para dekan, para ketua UPT, kepala biro (bu jujun yang secara khusus
membantu kelancaran sidang hari ini), para ketua prodi, para kabag
dan dosen2 dari UMMI yang berkesempatan hadir hari ini, khususnya
dosen2 prodi Agribisnis Fakultas Pertanian UMMI, terima kasih atas
segala dukungan dan bantuannya.
19.Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Kabupaten Sukabumi, BP4K,
BP3K di 33 kecamatan, Bappeda, BPS, kelompok tani, asosiasi pepaya,
para penyuluh pertanian, petani, dan masih banyak lainnya yang tidak
dapat saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas kerjasama baiknya
dalam membantu saya selama proses penelitian hingga penyusunan
laporan
Semoga Allah SWTmelimpahkan rahmat dan hidayah Nya atas kebaikan yang
telah diberikan kepada saya. Semoga ilmu yang saya peroleh selama
menempuh S3 dapat memberikan manfaat yang banyak bagi kemaslahatan
umat. Karena dengan ilmu seseorang dapat mengubah tindakan menjadi
sebuah amal. Tanpa ilmu bisa jadi tindakan hanya suatu aktivitas tak
bernilai.
Terakhir sebelum saya tutup ijinkan saya membacakan puisiyang saya buat
khusus untuk bapak2 dan ibu2 yang telah dengan ikhlas mendidik saya
selama ini:
KETULUSANMU
Untukmu wahai guruku...
Yang tulus mengabdi
Tak kenal lelah dan pamrih
Ilmumu membuka pikiranku
Amalmu mencerahkanku
Semangatmu meneguhkanku
Senyummu meluluhkan hatiku
Sapamu menggetarkan qalbu
Candamu menghibur hati
Karenanya aku menghormatimu...
Untukmu wahai guruku..
Yang tulus mengabdi
Doaku tak henti untukmu
Semoga abadi pengabdianmu...
Demikian yang dapat saya sampaikan dan mohon maaf yang sebesar-
besarnya apabila ada hal-hal yang kurang berkenan.
Wassalamualaikum wr wb...
Bandung, 19 Mei 2015
RENY SUKMAWANI

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatif
Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatifBeberapa pertanyaan dalam metode kuantitatif
Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatifYuca Siahaan
 
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...Wulandari Rima Kumari
 
Contoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan DiriContoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan DiriPrayogozero
 
Contoh Kata pengantar
Contoh Kata pengantarContoh Kata pengantar
Contoh Kata pengantarEmy Haw
 
4. kata pengantar laporan KKN 2013
4. kata pengantar laporan KKN 20134. kata pengantar laporan KKN 2013
4. kata pengantar laporan KKN 2013Esir R UKI Toraja
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikanRapul anwar
 
PPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifPPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifNona Zesifa
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangAfan Anwar
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiArry Rahmawan
 
Statistik deskriptif dan inferensial
Statistik deskriptif dan inferensialStatistik deskriptif dan inferensial
Statistik deskriptif dan inferensialIkaMufarrohah
 
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaSurat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaIbas Ibnu Patriandana
 
Contoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanContoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanZakiyul Mu'min
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampel Populasi dan sampel
Populasi dan sampel fikri asyura
 
Contoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar ProposalContoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar ProposalAgung Agung
 
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi AlvianTemplate Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi AlvianAlvian Alvian
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikMuhammad Noer
 

Was ist angesagt? (20)

Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatif
Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatifBeberapa pertanyaan dalam metode kuantitatif
Beberapa pertanyaan dalam metode kuantitatif
 
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
Contoh Review Jurnal Ilmiah (PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN LIN...
 
Contoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan DiriContoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan Diri
 
Contoh Kata pengantar
Contoh Kata pengantarContoh Kata pengantar
Contoh Kata pengantar
 
4. kata pengantar laporan KKN 2013
4. kata pengantar laporan KKN 20134. kata pengantar laporan KKN 2013
4. kata pengantar laporan KKN 2013
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikan
 
PPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifPPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatif
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruang
 
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal SkripsiContoh Presentasi Proposal Skripsi
Contoh Presentasi Proposal Skripsi
 
Tanya jawab mpp
Tanya jawab mppTanya jawab mpp
Tanya jawab mpp
 
Statistik deskriptif dan inferensial
Statistik deskriptif dan inferensialStatistik deskriptif dan inferensial
Statistik deskriptif dan inferensial
 
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan BeasiswaSurat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
Surat permohonan dan Surat Pernyataan Mengajukan Beasiswa
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
 
Contoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanContoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaan
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampel Populasi dan sampel
Populasi dan sampel
 
Contoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar ProposalContoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar Proposal
 
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi AlvianTemplate Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
Template Presentasi Powerpoint - Seminar Proposal Skripsi Alvian
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
 
Proyeksi penduduk
Proyeksi pendudukProyeksi penduduk
Proyeksi penduduk
 

Andere mochten auch

Mesyuarat agong pibg 2013
Mesyuarat agong pibg 2013Mesyuarat agong pibg 2013
Mesyuarat agong pibg 2013Hafizah Izah
 
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )Wahyu Saputra
 
Pembangunan pertanian indonesia
Pembangunan pertanian indonesiaPembangunan pertanian indonesia
Pembangunan pertanian indonesiaIrmaSetia Gsb
 
Pembangunan pertanian di indonesia
Pembangunan pertanian di indonesiaPembangunan pertanian di indonesia
Pembangunan pertanian di indonesiasarianputra
 
ucapan-perpisahan
 ucapan-perpisahan ucapan-perpisahan
ucapan-perpisahanMiz Jieha
 
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinya
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinyaPermasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinya
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinyaOperator Warnet Vast Raha
 

Andere mochten auch (9)

Mesyuarat agong pibg 2013
Mesyuarat agong pibg 2013Mesyuarat agong pibg 2013
Mesyuarat agong pibg 2013
 
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )
Konsep Pembangunan Pertanian ( WJS - Universitas Jambi )
 
Pembangunan pertanian indonesia
Pembangunan pertanian indonesiaPembangunan pertanian indonesia
Pembangunan pertanian indonesia
 
Silabus Pembangunan Pertanian
Silabus Pembangunan PertanianSilabus Pembangunan Pertanian
Silabus Pembangunan Pertanian
 
Pidato peranan pemuda dalam pembangunan
Pidato peranan pemuda dalam pembangunanPidato peranan pemuda dalam pembangunan
Pidato peranan pemuda dalam pembangunan
 
Ucapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawasUcapan ketua pengawas
Ucapan ketua pengawas
 
Pembangunan pertanian di indonesia
Pembangunan pertanian di indonesiaPembangunan pertanian di indonesia
Pembangunan pertanian di indonesia
 
ucapan-perpisahan
 ucapan-perpisahan ucapan-perpisahan
ucapan-perpisahan
 
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinya
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinyaPermasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinya
Permasalahan pertanian di indonesia dan cara mengatasinya
 

Ähnlich wie Pidato sidang promosi doktor

5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara
  5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara  5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara
5-kata pengantar ekonomi pencemaran udaraFurqaan Hamsyani
 
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...Tyaseta Sardjono
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantarIMPALA UB
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantarIMPALA UB
 
Contoh Kata Pengantar
Contoh Kata PengantarContoh Kata Pengantar
Contoh Kata PengantarMan sujana
 
05530004 fajar-wiyaningsih2
05530004 fajar-wiyaningsih205530004 fajar-wiyaningsih2
05530004 fajar-wiyaningsih2Untad
 
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murni
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murniUcapan persembahan penelitian eksperimen murni
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murnisafran hasibuan
 
Pengaruh fermentasi daun kelor
Pengaruh fermentasi daun kelorPengaruh fermentasi daun kelor
Pengaruh fermentasi daun kelorandy widayat
 
Skripsi judul dan Daftar isi
Skripsi judul dan Daftar isiSkripsi judul dan Daftar isi
Skripsi judul dan Daftar isiEko Mardianto
 
ABSTRAK FIX.docx
ABSTRAK FIX.docxABSTRAK FIX.docx
ABSTRAK FIX.docxhelloihfah
 
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloFaktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloPascasarjana POLITEKNIK NEGERI JEMBER
 
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogja
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogjaPengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogja
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogjaIndriati Dewi
 
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...Warnet Raha
 
Sistem pembelajaran tahfidz dian firmansyah-
Sistem pembelajaran tahfidz  dian firmansyah-Sistem pembelajaran tahfidz  dian firmansyah-
Sistem pembelajaran tahfidz dian firmansyah-Dian Firmansyah
 
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...Warnet Raha
 
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisika
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisikaHubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisika
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisikaIslamuddin Syam
 

Ähnlich wie Pidato sidang promosi doktor (20)

5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara
  5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara  5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara
5-kata pengantar ekonomi pencemaran udara
 
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...
Kata pengantar Kecerdasan Emosi pada Remaja yang Mengikuti Kelas Unggulan di ...
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Contoh Kata Pengantar
Contoh Kata PengantarContoh Kata Pengantar
Contoh Kata Pengantar
 
Skripsi Allowed
Skripsi AllowedSkripsi Allowed
Skripsi Allowed
 
05530004 fajar-wiyaningsih2
05530004 fajar-wiyaningsih205530004 fajar-wiyaningsih2
05530004 fajar-wiyaningsih2
 
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murni
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murniUcapan persembahan penelitian eksperimen murni
Ucapan persembahan penelitian eksperimen murni
 
Pengaruh fermentasi daun kelor
Pengaruh fermentasi daun kelorPengaruh fermentasi daun kelor
Pengaruh fermentasi daun kelor
 
Skripsi 12
Skripsi  12Skripsi  12
Skripsi 12
 
129061118 ratifah2
129061118 ratifah2129061118 ratifah2
129061118 ratifah2
 
Skripsi judul dan Daftar isi
Skripsi judul dan Daftar isiSkripsi judul dan Daftar isi
Skripsi judul dan Daftar isi
 
Codingan
CodinganCodingan
Codingan
 
ABSTRAK FIX.docx
ABSTRAK FIX.docxABSTRAK FIX.docx
ABSTRAK FIX.docx
 
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloFaktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
 
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogja
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogjaPengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogja
Pengelolaan sampah rt berbasis masyarakat jogja
 
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...
GAMBARAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KB SUNTIK AKTIF DEPO MEDROKSI PROGESTERON AS...
 
Sistem pembelajaran tahfidz dian firmansyah-
Sistem pembelajaran tahfidz  dian firmansyah-Sistem pembelajaran tahfidz  dian firmansyah-
Sistem pembelajaran tahfidz dian firmansyah-
 
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...
MANAJEMEN DAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. “M” DENGAN...
 
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisika
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisikaHubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisika
Hubungan antara Kreativitas dengan hasil belajar fisika
 

Mehr von Muhammadiyah University of Sukabumi

Mehr von Muhammadiyah University of Sukabumi (14)

Surat tugas & laporan pengabdian masyarakat rpl
Surat tugas & laporan pengabdian masyarakat rplSurat tugas & laporan pengabdian masyarakat rpl
Surat tugas & laporan pengabdian masyarakat rpl
 
Brosur pengabdian metode hroponik
Brosur pengabdian metode hroponikBrosur pengabdian metode hroponik
Brosur pengabdian metode hroponik
 
Brosur pengabdian p2 l
Brosur pengabdian p2 lBrosur pengabdian p2 l
Brosur pengabdian p2 l
 
Prosiding seminar upad 2017
Prosiding seminar upad 2017Prosiding seminar upad 2017
Prosiding seminar upad 2017
 
Kampung organik menuju qoriyah toyyibah
Kampung organik menuju qoriyah toyyibahKampung organik menuju qoriyah toyyibah
Kampung organik menuju qoriyah toyyibah
 
KEDIATAN 'AISYIYAH KABUPATEN sUKABUMI jABAR
KEDIATAN 'AISYIYAH KABUPATEN sUKABUMI jABARKEDIATAN 'AISYIYAH KABUPATEN sUKABUMI jABAR
KEDIATAN 'AISYIYAH KABUPATEN sUKABUMI jABAR
 
UNGGAS SEBAGAI KOMODITI PANGAN BERNILAI EKONOMI STRATEGIS
UNGGAS SEBAGAI KOMODITI PANGAN  BERNILAI EKONOMI STRATEGISUNGGAS SEBAGAI KOMODITI PANGAN  BERNILAI EKONOMI STRATEGIS
UNGGAS SEBAGAI KOMODITI PANGAN BERNILAI EKONOMI STRATEGIS
 
Analisis pembelajaran & silabus politik pertanian
Analisis pembelajaran & silabus politik pertanianAnalisis pembelajaran & silabus politik pertanian
Analisis pembelajaran & silabus politik pertanian
 
Memodernkan petani dan pertanian di perdesaan
Memodernkan petani dan pertanian di perdesaanMemodernkan petani dan pertanian di perdesaan
Memodernkan petani dan pertanian di perdesaan
 
Pimpinan Daerah 'Aisyiyah kabupaten Sukabumi
Pimpinan Daerah 'Aisyiyah kabupaten SukabumiPimpinan Daerah 'Aisyiyah kabupaten Sukabumi
Pimpinan Daerah 'Aisyiyah kabupaten Sukabumi
 
Aktivitas dwp Bappeda Kabupaten Sukabumi
Aktivitas dwp Bappeda Kabupaten SukabumiAktivitas dwp Bappeda Kabupaten Sukabumi
Aktivitas dwp Bappeda Kabupaten Sukabumi
 
Lessonslearned
LessonslearnedLessonslearned
Lessonslearned
 
Testimoni prof. tuhpawana
Testimoni prof. tuhpawanaTestimoni prof. tuhpawana
Testimoni prof. tuhpawana
 
Indahnya menjadi muslimah sholehah
Indahnya menjadi  muslimah sholehahIndahnya menjadi  muslimah sholehah
Indahnya menjadi muslimah sholehah
 

Kürzlich hochgeladen

Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Pidato sidang promosi doktor

  • 1. PIDATO PENUTUPAN Bismillahirrahmaanirrahiim... Assalamualaikum wr wb Yang terhormat Bapak pimpinan dan sekretaris sidang Yang terhormat Bapak/Ibu tim promotor Yang terhormat Bapak/Ibu Tim Oponen beserta perwakilan guru besar Yang terhormat Bapak/Ibu hadirin sekalian Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji hanya milik Allah yang telah melebihkan anak Adam (manusia) dengan ilmu dan amal atas semesta alam. Tak terkira rasa syukur saya hari ini yang telah menyelesaikan sidang promosi doktor ilmu pertanian pada program pascasarjana Universitas Padjadjaran. Rasanya sulit mengungkapkan perasaan saya saat ini dengan kata-kata bahkan sekalipun melukiskannya dengan gambar. Hanya ucapan alhamdulillahirabbilalamin dan ungkapan rasa terima kasih yang tak terhingga yang dapat saya sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu, membimbing, mengarahkan, mendukung, memotivasi dan mendoakan saya sehingga pada akhirnya saya dapat mencapai titik akhir dari keberhasilan studi S3 saya. Ucapan rasa syukur dan terima kasih saya sampaikan kepada: 1. Kepada yang terhormat Prof. Dr. H. Maman Haeruman Karmana, Ir., M.Sc., Ketua Tim Promotor, Dr. Lies Sulistyowati, Ir., M.S., dan Dr. Tomy Perdana., S.P., M.M., Anggota Tim Promotor yang telah membantu, membimbing dan mengarahkan saya dengan sabar. Semoga kesabaran Tim Promotor dalam membimbing penyusunan disertasi ini mendapatkan balasan yang lebih dari Allah SWT. 2. Kepada tim penelaah Prof. Dr. H. Yogi, Ir., MS., Dr. Trisna Insan Noor, Ir., DEA, Dr. Tuti Karyani, Ir., MSP., dan Prof. Dr. Ir. Yuyun Yuwariah yang telah memberikan saran-saran berguna dan penting bagi
  • 2. kesempurnaan disertasi ini. Semoga keikhlasan tim penelaah yang telah berkenan membimbing secara intensif menjadi amal sholeh dihadapan Allah SWT. 3. Rektor Universitas Padjadjaran Bandung, Direktur Pasca Sarjana, Dekan Fakultas Pertanian (Dr. H. Sudarjat, Ir., M.P.,), Ketua Prodi Doktor Ilmu Pertanian (Prof. Dr. Hj. Hersanti, Ir., MS.,), beserta jajaran dan seluruh staf pengajar dan administrasi yang telah memberikan kesempatan studi dan memberikan seluruh fasilitas dan pelayanan kepada saya selama mengikuti pendidikan di Universitas Padjadjaran 4. Prof. Dr. AsmawiZainul, Rektor Universitas Muhammadiyah Sukabumi yang telah memberikan keluasan waktu pada saya untuk penyelesaian studi ini. Mohon maaf apabila selama proses penyelesaian studi ini banyak pelaksanaan tugas dari bapak yang tidak maksimal. Bapak lah salah satu penyemangat saya dalam menyelesaikan disertasi ini. Ada kebanggan luar biasa besar memiliki sosok panutan seperti bapak. Terima kasih untuk setiap barisan kalimat bijaksana yang senantiasa saya dapatkan terutama ketika semangat sedang luntur. 5. Idang Nurodin (Wakil Rektor 2 UMMI) dan Dr. Sakti Alamsyah, M.Pd (Wakil Rektor 3) UMMI yang senantiasa memberi motivasi terhadap saya dalam penyelesaian studi ini. Terima kasih atas pengertian dan bantuannya selama saya menyelesaikan studi hingga bapak berdua berkenan barbagi tugas membatu saya. 6. Drs H. Akhlan Husen, Prof Dr. Sanusi Uwes (ketua dan Sekretaris BPH UMMI) beserta jajarannya atas semua doa dan dukungannya terhadap studi saya. 7. Ketua PWM Jawa Barat atas kehadirannya hari ini untuk memberi dukungan dan semangat pada saya. 8. Bapak Dr. M. Ali Taher Parasong, anggota DPR RI, yang telah berkenan hadir disela kesibukannya. Sungguh suatu kehormatan bagi saya mendapatkan dukungan dan motivasi dari bapak-bapak. saya
  • 3. tahu persis kesibukan bapak, tapi dengan kerendahan hati bapak tetap memberikan suport terhadap saya hari ini. Keimanan, kebaikan, kesehatan, keselamatan dan kebahagiaan, semoga selalu menjaga jalan kehidupan bapak. 9. Kedua orangtua saya, H. Oha Sukmawan dan Hj Tety Karyeti, Terima kasih atas setiap detik perhatian yang telah diberikan. Ada doa yang tak pernah putus dan kecintaan yang paling utama yang saya dapatkan dari mamah dan bapak. Mah, pak..keberhasilan hari ini saya persembahkan untuk mamah dan bapak. 10.Suami saya tercinta, Yana Chefiana, SP., M.Si yang telah mengijinkan dan mengiklaskan saya untuk menempuh pendidikan S3. Mohon maaf karena banyak sekali waktu kebersamaan yang terlewatkan dengan alasan studi serta terima kasih atas segala dukungan, curahan waktu, tenaga dan kasih sayangnya. Canda halus dan kesabaran tanpa batas yang ayah berikan akan selalu menjadi kenangan yang tak terlupakan. Memilikimu adalah hal terindah dalam hidup saya. 11.Terima kasih kepada anak-anakku: Aulia Miftahunnisa Exa Putriyana, Adhira Alfansa Exa Putrayana dan Azura Khairunnisa Exa Putriyana, yang senantiasa menumbuhkan semangat. Maafkan mama nak apabila sering mengabaikan kalian karena alasan studi dan pekerjaan. Keberhasilan mama hari ini semoga mejadi motivasi bagi kalian dalam meraih cita-cita. 12.Kakak dan adik2 saya: Fenty Sukmawaty, Fany Sukmasari dan Fery Sukmadi, terima kasih atas semangat dan doa-doanya. 13.Dr. Hj. Himatul Aliyah, Ibu Ine Rumiyati, M.Pd, Ibu Asmawi, dan motivator saya Prof. Murdaningrum, terima kasih atas kehadiran dan segala dukungannya. Semoga kebahagiaan selalu menyertai ibu. 14.Ibu DWP Bappeda Kab. Sukabumi yang secara khusus hadir hari ini, terima kasih atas kehadiran dan dukungannya.
  • 4. 15.Rekan-rekan angkatan 2010: Ibu Dian Anggraeni, Ibu Tintin Febrianti, Pak Syafrinal, Pak Wahid Erawan, Pak Ivan Chofian, Pak Zulfikar Noormansyah dan Pak Stanly Lombogia atas bantuan dan kebersamaannya selama ini, semoga kekompakan diantara kita tetap terjaga. 16.Dr. Sri Ayu Andayani, yang tak henti2nya memberi semangat bahkan senantiasa membantu tanpa pamrih 17.Pak A. Sjaiful Bahri, penulis buku Applications of The Policy Analysis Matrix in Indonesian Agriculture yang telah secara khusus berkenan membantu penulis memahami analisis PAM. 18.Rekan-rekan seperjuangan di Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI), para ketua lembaga (Pak Asep Ramdan, Bu yuni sri wahyuni), para dekan, para ketua UPT, kepala biro (bu jujun yang secara khusus membantu kelancaran sidang hari ini), para ketua prodi, para kabag dan dosen2 dari UMMI yang berkesempatan hadir hari ini, khususnya dosen2 prodi Agribisnis Fakultas Pertanian UMMI, terima kasih atas segala dukungan dan bantuannya. 19.Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Kabupaten Sukabumi, BP4K, BP3K di 33 kecamatan, Bappeda, BPS, kelompok tani, asosiasi pepaya, para penyuluh pertanian, petani, dan masih banyak lainnya yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas kerjasama baiknya dalam membantu saya selama proses penelitian hingga penyusunan laporan Semoga Allah SWTmelimpahkan rahmat dan hidayah Nya atas kebaikan yang telah diberikan kepada saya. Semoga ilmu yang saya peroleh selama menempuh S3 dapat memberikan manfaat yang banyak bagi kemaslahatan umat. Karena dengan ilmu seseorang dapat mengubah tindakan menjadi sebuah amal. Tanpa ilmu bisa jadi tindakan hanya suatu aktivitas tak bernilai.
  • 5. Terakhir sebelum saya tutup ijinkan saya membacakan puisiyang saya buat khusus untuk bapak2 dan ibu2 yang telah dengan ikhlas mendidik saya selama ini: KETULUSANMU Untukmu wahai guruku... Yang tulus mengabdi Tak kenal lelah dan pamrih Ilmumu membuka pikiranku Amalmu mencerahkanku Semangatmu meneguhkanku Senyummu meluluhkan hatiku Sapamu menggetarkan qalbu Candamu menghibur hati Karenanya aku menghormatimu... Untukmu wahai guruku.. Yang tulus mengabdi Doaku tak henti untukmu Semoga abadi pengabdianmu... Demikian yang dapat saya sampaikan dan mohon maaf yang sebesar- besarnya apabila ada hal-hal yang kurang berkenan. Wassalamualaikum wr wb... Bandung, 19 Mei 2015 RENY SUKMAWANI