SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 2
Nama : Novita Tiannata
                                                             NIM : 06101008021
                                                             Prodi : Pendidikan Matematika
                            LEMBAR KERJA SISWA


                  Mata Pelajaran        : Matematika
                  Materi                : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
                  Kelas/ Semester       : VIII/ Gazal
                  Alokasi Waktu         : 7 menit


A. Kompetensi Dasar
   Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan sistem
   persamaan linear dua variabel dan penafsirannya


B. Tujuan Pembelajaran
   Siswa dapat menggunakan grafik garis lurus untuk menyelesaikan model matematika
   yang berkaitan dengan SPLDV dan menafsirkan hasilnya


C. Soal :
   1. Aisyah membeli 2 kg jeruk dan 1 kg apel seharga Rp 26.000. Sedangkan Vina
       membeli 3 kg jeruk dan 2 kg apel seharga Rp 44.000. Jika Novita ingin membeli 2
       kg jeruk dan 2 kg apel di toko yang sama, berapa rupiahkah uang yang harus
       Novita bayar?
   2. Jumlah dua buah bilangan cacah adalah 33. Selisih kedua bilangan tersebut adalah
       3. Berapakah hasil kali kedua bilangan tersebut?


D. Petunjuk (mengerjakan soal)
   a. Buat model matematika dari masalah yang diberikan
   b. Tentukan titik potong garis dengan sumbu X, syarat y = 0,
   c. Tentukan titik potong garis dengan sumbu Y, syarat x = 0,
   d. Gambar garis dari setiap persamaan dengan menggunakan millimeter blok
   e. Tentukan titik potong kedua garis, titik potong tersebut adalah penyelesaian
       SPLDV.
Penyelesaian:

Weitere ähnliche Inhalte

Andere mochten auch

Tebakan timbangan kelereng
Tebakan timbangan kelerengTebakan timbangan kelereng
Tebakan timbangan kelerengNuurwashilaah -
 
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabelBahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabelNuurwashilaah -
 
Langkah Pembuatan Modul/LKS
Langkah Pembuatan Modul/LKSLangkah Pembuatan Modul/LKS
Langkah Pembuatan Modul/LKSguabanget99
 
Prosedur bangun datar (alpro)
Prosedur bangun datar (alpro)Prosedur bangun datar (alpro)
Prosedur bangun datar (alpro)Novita Tiannata
 
Lks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiLks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiNovita Tiannata
 
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...Novita Tiannata
 
Lks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiLks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiNovita Tiannata
 
4. cover lks
4. cover lks4. cover lks
4. cover lksIndah Pe
 
Lembar tugas
Lembar tugasLembar tugas
Lembar tugasIndah Pe
 
Lks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiLks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiNovita Tiannata
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatLembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatIrma Nurjannah
 
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8Sulistiyo Wibowo
 
LAS jajar genjang dan belah ketupat
LAS jajar genjang dan belah ketupatLAS jajar genjang dan belah ketupat
LAS jajar genjang dan belah ketupatNovita Tiannata
 
all about Lembar kerja siswa (lks)
all about Lembar kerja siswa (lks)all about Lembar kerja siswa (lks)
all about Lembar kerja siswa (lks)Zulyy Zelyytta
 
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)rezkiyurika
 
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lks
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lksContoh modul pai, sk,kd,id dan lks
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lksAkram Atjeh
 
Lks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiLks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiNovita Tiannata
 

Andere mochten auch (20)

Tebakan timbangan kelereng
Tebakan timbangan kelerengTebakan timbangan kelereng
Tebakan timbangan kelereng
 
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabelBahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
Bahan ajar persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
 
Langkah Pembuatan Modul/LKS
Langkah Pembuatan Modul/LKSLangkah Pembuatan Modul/LKS
Langkah Pembuatan Modul/LKS
 
Prosedur bangun datar (alpro)
Prosedur bangun datar (alpro)Prosedur bangun datar (alpro)
Prosedur bangun datar (alpro)
 
Lks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiLks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisi
 
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...
Implikasi dari psikologi kognitif sebagai instruksi dalam pemecahan masalah m...
 
Lks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiLks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kaki
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
4. cover lks
4. cover lks4. cover lks
4. cover lks
 
Lembar tugas
Lembar tugasLembar tugas
Lembar tugas
 
3. rpp
3. rpp3. rpp
3. rpp
 
Lks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisiLks prosedur segitiga sama sisi
Lks prosedur segitiga sama sisi
 
5. media
5. media5. media
5. media
 
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulatLembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
Lembar kerja siswa kelas 7 tentang bilangan bulat
 
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8
Kunci dan Perangkat SEJARAH SMP kelas 8
 
LAS jajar genjang dan belah ketupat
LAS jajar genjang dan belah ketupatLAS jajar genjang dan belah ketupat
LAS jajar genjang dan belah ketupat
 
all about Lembar kerja siswa (lks)
all about Lembar kerja siswa (lks)all about Lembar kerja siswa (lks)
all about Lembar kerja siswa (lks)
 
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)
Ppt tugas ict (operasi bentuk aljabar)
 
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lks
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lksContoh modul pai, sk,kd,id dan lks
Contoh modul pai, sk,kd,id dan lks
 
Lks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kakiLks prosedur segitiga sama kaki
Lks prosedur segitiga sama kaki
 

Lks kelas viii semester 1 kd 2.3

  • 1. Nama : Novita Tiannata NIM : 06101008021 Prodi : Pendidikan Matematika LEMBAR KERJA SISWA Mata Pelajaran : Matematika Materi : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Kelas/ Semester : VIII/ Gazal Alokasi Waktu : 7 menit A. Kompetensi Dasar Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dua variabel dan penafsirannya B. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menggunakan grafik garis lurus untuk menyelesaikan model matematika yang berkaitan dengan SPLDV dan menafsirkan hasilnya C. Soal : 1. Aisyah membeli 2 kg jeruk dan 1 kg apel seharga Rp 26.000. Sedangkan Vina membeli 3 kg jeruk dan 2 kg apel seharga Rp 44.000. Jika Novita ingin membeli 2 kg jeruk dan 2 kg apel di toko yang sama, berapa rupiahkah uang yang harus Novita bayar? 2. Jumlah dua buah bilangan cacah adalah 33. Selisih kedua bilangan tersebut adalah 3. Berapakah hasil kali kedua bilangan tersebut? D. Petunjuk (mengerjakan soal) a. Buat model matematika dari masalah yang diberikan b. Tentukan titik potong garis dengan sumbu X, syarat y = 0, c. Tentukan titik potong garis dengan sumbu Y, syarat x = 0, d. Gambar garis dari setiap persamaan dengan menggunakan millimeter blok e. Tentukan titik potong kedua garis, titik potong tersebut adalah penyelesaian SPLDV.