SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
ETIKA PENELITIAN

Indra Zachreini
Program Studi Pendidikan Dokter
Universitas Malikussaleh
Terminologi
• Etika: Nilai dan norma moral yang menjadi
pegangan bagi seseorang atau kelompok
dalam mengatur tingkah lakunya
• Kumpulan azas atau nilai moral/kode etik
• Ilmu tentang yang baik atau buruk/filsafat
moral
• Penelitian: Kegiatan ilmiah menurut
sistematika tertentu untuk menemukan
informasi baru
Perkembangan Etik Penelitian
õ Perang dunia II
Nuremberg Code
õ 1964
deklarasi Helsinki I (WMA)
õ 1966
United States Public Health Service
õ 1975
deklarasi Helsinki II (Tokyo)
õ 1978
Belmont report (prinsip dasar etik)
õ 1991
Guidelines for ethical review of
epidemiological studies – CIOMS/WHO
õ 1993
Guidelines for Biomedical research
õ 1996
ICH Good Clnical Practice Guidelines
õ 2004
SIDCER-FERCAP Recognition Program
PRINSIP UMUM ETIK
 Menghormati harkat martabat manusia
(‘respect for person’)
 Berbuat baik / menghasilkan manfaat
(‘benificence’)
 Tidak merugikan
(‘nonmaleficence’)
 Berkeadilan
(‘justice’)
Prinsip dasar etik penelitian kesehatan yang
memiliki kekuatan moral
PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KESEHATAN
YANG MENGIKUTSERTAKAN MANUSIA

 Memperhatikan etik
 Hak azasi manusia
 Norma yang berlaku di masyarakat tempat
penelitian dilaksanakan
 Memperhatikan kesehatan & keselamatan
relawan penelitian
PENELITIAN KESEHATAN
in vitro & in vivo
Menggunakan hewan percobaan & manusia
sebagai subyek penelitian
Membawa implikasi etik, hukum & sosial
(Ethical Legal and Social Implication / ELSI)

Berbagai reaksi dalam masyarakat
PENELITIAN KESEHATAN
Menggunakan hewan percobaan &
manusia sebagai subyek penelitian

 Menjamin kesejahteraan dan
penanganan manusiawi hewan percobaan
(‘humane care’)
 Menghormati & melindungi
kehidupan, kesehatan, keleluasaan pribadi
(‘privacy’), martabat (‘dignity’) relawan manusia
‘ETHICAL CLEARANCE’
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• MEMATUHI PRINSIP ETIKA
( DEKLARASI HELSINKI )
• HAK AZASI, KEAMANAN & KESEJAHTERAAN SUBJEK
PENELITIAN
SEBAGAI PERTIMBANGAN UTAMA
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• LEMBAR PERSETUJUAN /
‘INFORMED CONSENT’
DARI SETIAP SUBJEK PENELITIAN
• DISETUJUI OLEH KOMISI ILMIAH &
KOMISI ETIKA BADAN RESMI / INSTITUSI
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• DILAKSANAKAN OLEH ORANG-ORANG
YANG MEMPUNYAI KUALIFIKASI
KEILMUAN & TANGGUNG JAWAB

DI BAWAH PENGAWASAN
SEORANG AHLI DALAM BIDANG KEDOKTERAN
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• MANFAAT > RISIKO,
BAGI SUBJEK PENELITIAN
• KEPENTINGAN SUBJEK PENELITIAN >
KEPENTINGAN KEILMUAN / GOLONGAN
• PENELITIAN WAJIB DIHENTIKAN,
BILA MERUGIKAN SUBJEK PENELITIAN
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• PENELITIAN PADA WANITA HAMIL
DILAKUKAN, BILA HASIL PENELITIAN
MEMBERI MANFAAT BAGI IBU & JANIN

• HANYA UNTUK MASALAH YANG
MENYANGKUT KEPENTINGAN WANITA HAMIL
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS

• PENELITIAN PADA ANAK, HANYA UNTUK
MASALAH KHUSUS PADA ANAK &
DATA PADA ORANG DEWASA SUDAH ADA

• MEMPEROLEH LEMBAR PERSETUJUAN
DARI ORANGTUA / WALI PENDERITA
ETIKA DASAR
PENELITIAN KLINIS
• PENELITIAN PADA PENDERITA GANGGUAN JIWA/
KESADARAN

HANYA UNTUK MASALAH KHUSUS
PADA PENDERITA GANGGUAN JIWA / KESADARAN

• LEMBAR PERSETUJUAN DARI
ORANGTUA/ WALI PENDERITA
PENELITIAN KESEHATAN DENGAN MENGGUNAKAN
HEWAN PERCOBAAN SECARA ETIS DAPAT
DIPERTANGGUNG JAWABKAN
Bila:

1. TUJUAN PENELITIAN BERMANFAAT
2. DESAIN PENELITIAN DISUSUN DENGAN
BAIK AGAR TUJUANNYA TERCAPAI
3. TIDAK ADA PROSEDUR ALTERNATIF LAIN
DENGAN TIDAK MENGURANGI KAIDAH
ILMIAH.
4. MANFAAT PENELITIAN JAUH LEBIH
BERARTI
Alasan Penelitian Hewan
Komisi Nasional Etik Penelitian Kesehatan
(KNEPK) 2003,
”penggunaan hewan percobaan pada
penelitian kesehatan harus
dapat dipertanggungjawabkan”.
Dapat dipertanggung
jawabkan,
BILA:

1. Tujuan penelitian dinilai cukup bermanfaat
2. Desain penelitian dapat menjamin akan mencapai
tujuan
3. Tujuan penelitian tidak dapat dicapai dengan
menggunakan subyek atau prosedur alternatif
4. Manfaat yang akan diperoleh jauh lebih berarti
dibanding penderitaan yang dialami hewan coba
Prinsip Dasar
Pertimbangan yang seksama
Hewan percobaan harus sesuai spesies dan mutunya
Harus diperlakukan sebagai makhluk perasa
Nyeri pada manusia nyeri pada primata
Akhir penelitian nyeri hebat/cacat † tanpa nyeri
Harus diperlihara dengan baik sesuai spesies
Keselamatan dan kesehatan para pengelola
Hume dan
Russel, 1957
Replacement

R

Reduction

R

Refinement

R
Replacement
Replacement relatif

Replacement absolut

Hewan percobaan (+):
•Donor organ
•Jaringan
•Sel

Hewan percobaan (-):
•Galur sel
(cell lines)
•Program komputer
Reduction

Mengurangi jumlah hewan percobaan

•Bantuan ilmu statistik
•Program komputer
•Teknik biokimia
•Tidak mengulangi percobaan,
bila tidak perlu
Refinement
Mengurangi ketidaknyamanan
hewan percobaan

Analgetik
PLAGIAT (PLAGIARISM)
• Tindakan yang menjadikan pokok pikiran atau
tulisan orang lain seolah-olah sebagai karya
sendiri atau menyatakan hasil karya orang lain
sebagai hasil karyanya sendiri
• Bisa terjadi karena tidak disengaja di mana
penulis menggunakan karya orang lain tetapi
tidak menyatakan rasa berhutang budi dengan
cara yang benar
• Disengaja atau tidak disengaja, plagiat adalah
suatu kejahatan
• Plagiat dapat berupa pencurian sebuah
frasa, kalimat, paragraf, atau bab suatu tulisan
atau karya orang lain
• Sanksi (UU No. 20/2003)
• Gelar dicabut (Pasal 25 ayat2)
• Pidana penjara paling lama 2 tahun dan/atau
pidana denda paling banyak 200 juta rupiah
(Pasal 70)
CARA MENGHIDARI PLAGIAT
• Jika menggunakan ide orang lain sebutkan sumbernya
• Jika menggunakan frasa atau kalimat orang lain
sebutkan sumbernya
• Gunakan tanda kutip (“…”) bila frasa atau kalimat
aslinya disalin secara utuh – direct quotation
• Tanda kutip tidak diperlukan jika frasa atau kalimat
telah diubah tanpa mengubah artinya (parafrase) –
indirect quotation
• Parafrase tanpa menyebut sumbernya adalah plagiat
• Self-plagiarism
• Ketika penulis menggunakan kembali bagian-bagian
dari karyanya sendiri yang telah dipublikasikan tanpa
menyebutkan publikasi sebelumnya
Etika penelitian

More Related Content

What's hot

MEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatanMEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatan
Rifka Marwani
 
Sistem pembayaran fasilitas kesehatan
Sistem pembayaran fasilitas kesehatanSistem pembayaran fasilitas kesehatan
Sistem pembayaran fasilitas kesehatan
Sutopo Patriajati
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
Robert Lakka
 
Menghitung besar-sampel-penelitian
Menghitung besar-sampel-penelitianMenghitung besar-sampel-penelitian
Menghitung besar-sampel-penelitian
Ahmad Tobroni
 
Variabel Operasional
Variabel OperasionalVariabel Operasional
Variabel Operasional
dina febriana
 
Pelayanan Kesehatan
Pelayanan KesehatanPelayanan Kesehatan
Pelayanan Kesehatan
Csii M'py
 

What's hot (20)

MEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatanMEDIA Promosi kesehatan
MEDIA Promosi kesehatan
 
Promosi kesehatan
Promosi kesehatanPromosi kesehatan
Promosi kesehatan
 
tengkorak bayi
tengkorak bayitengkorak bayi
tengkorak bayi
 
Ppt Metodologi Penelitian: 3. Rumusan Masalah & Tujuan Penelitian | Kelas: 6A...
Ppt Metodologi Penelitian: 3. Rumusan Masalah & Tujuan Penelitian | Kelas: 6A...Ppt Metodologi Penelitian: 3. Rumusan Masalah & Tujuan Penelitian | Kelas: 6A...
Ppt Metodologi Penelitian: 3. Rumusan Masalah & Tujuan Penelitian | Kelas: 6A...
 
Skala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitianSkala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitian
 
Uji statistik
Uji statistikUji statistik
Uji statistik
 
Sistem pembayaran fasilitas kesehatan
Sistem pembayaran fasilitas kesehatanSistem pembayaran fasilitas kesehatan
Sistem pembayaran fasilitas kesehatan
 
Ppt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitianPpt perumusan masalah penelitian
Ppt perumusan masalah penelitian
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
 
Menghitung besar-sampel-penelitian
Menghitung besar-sampel-penelitianMenghitung besar-sampel-penelitian
Menghitung besar-sampel-penelitian
 
Model perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatanModel perencanaan program promosi kesehatan
Model perencanaan program promosi kesehatan
 
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
 
4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit4 pencegahan-penyakit
4 pencegahan-penyakit
 
Materi 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitianMateri 1 - konsep dasar penelitian
Materi 1 - konsep dasar penelitian
 
Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)Metodologi penelitian.ppt (2)
Metodologi penelitian.ppt (2)
 
Variabel Operasional
Variabel OperasionalVariabel Operasional
Variabel Operasional
 
Uji-T
Uji-TUji-T
Uji-T
 
Sistem Kesehatan Nasional
Sistem Kesehatan NasionalSistem Kesehatan Nasional
Sistem Kesehatan Nasional
 
Etika penelitian
Etika penelitianEtika penelitian
Etika penelitian
 
Pelayanan Kesehatan
Pelayanan KesehatanPelayanan Kesehatan
Pelayanan Kesehatan
 

Viewers also liked

Etika penelitian kesehatan
Etika penelitian kesehatanEtika penelitian kesehatan
Etika penelitian kesehatan
Peny Ariani
 
Jenis jenis-penelitian-ilmiah
Jenis jenis-penelitian-ilmiahJenis jenis-penelitian-ilmiah
Jenis jenis-penelitian-ilmiah
Namira A
 
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIFMETODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
Sanjaya Koembara
 
Langkah langkah umum penelitian Kuantitatif
Langkah langkah umum penelitian KuantitatifLangkah langkah umum penelitian Kuantitatif
Langkah langkah umum penelitian Kuantitatif
Yaser Lopekabausirah
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Indra IR
 

Viewers also liked (13)

Etika penelitian
Etika penelitianEtika penelitian
Etika penelitian
 
Etika penelitian kesehatan
Etika penelitian kesehatanEtika penelitian kesehatan
Etika penelitian kesehatan
 
Etika Dalam Penelitian
Etika Dalam PenelitianEtika Dalam Penelitian
Etika Dalam Penelitian
 
Konsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitianKonsep dasar penelitian
Konsep dasar penelitian
 
Jenis jenis-penelitian-ilmiah
Jenis jenis-penelitian-ilmiahJenis jenis-penelitian-ilmiah
Jenis jenis-penelitian-ilmiah
 
Complicaciones dm gpc
Complicaciones dm gpcComplicaciones dm gpc
Complicaciones dm gpc
 
Complicaciones Agudas DM2
Complicaciones Agudas DM2Complicaciones Agudas DM2
Complicaciones Agudas DM2
 
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIFMETODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
METODE PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF
 
Asista power point biologi
Asista power point biologiAsista power point biologi
Asista power point biologi
 
Metode Penelitian Kuantitatif: Slide Share Kuliah III dan IV proses dan tahap...
Metode Penelitian Kuantitatif: Slide Share Kuliah III dan IV proses dan tahap...Metode Penelitian Kuantitatif: Slide Share Kuliah III dan IV proses dan tahap...
Metode Penelitian Kuantitatif: Slide Share Kuliah III dan IV proses dan tahap...
 
Langkah langkah umum penelitian Kuantitatif
Langkah langkah umum penelitian KuantitatifLangkah langkah umum penelitian Kuantitatif
Langkah langkah umum penelitian Kuantitatif
 
Penelitian Kuantitatif (ppt)
Penelitian Kuantitatif (ppt)Penelitian Kuantitatif (ppt)
Penelitian Kuantitatif (ppt)
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil Penelitian
 

Similar to Etika penelitian

Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptxAplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
ZackyA3
 
Etika Dalam Penelitian Sosial
Etika Dalam Penelitian SosialEtika Dalam Penelitian Sosial
Etika Dalam Penelitian Sosial
thoyyibatus
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
tarmizitaher
 
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptxPertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
famsofficialle
 
Perspektif kmb
Perspektif kmbPerspektif kmb
Perspektif kmb
materi-x2
 
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.pptPENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
dicky345040
 

Similar to Etika penelitian (20)

etika-dalam-penelitian-kesehatan-for-kuliah-unisba.ppt
etika-dalam-penelitian-kesehatan-for-kuliah-unisba.pptetika-dalam-penelitian-kesehatan-for-kuliah-unisba.ppt
etika-dalam-penelitian-kesehatan-for-kuliah-unisba.ppt
 
Etika Penelitian Eksperimen - Kuasi Eksperimen S2 Profesi 2022 Dibagi.pdf
Etika Penelitian Eksperimen - Kuasi Eksperimen S2 Profesi 2022 Dibagi.pdfEtika Penelitian Eksperimen - Kuasi Eksperimen S2 Profesi 2022 Dibagi.pdf
Etika Penelitian Eksperimen - Kuasi Eksperimen S2 Profesi 2022 Dibagi.pdf
 
8
88
8
 
Pp
PpPp
Pp
 
Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptxAplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
Aplikasi Etik Pada Bidang Kedokteran, etikolegal.pptx
 
Etika Dalam Penelitian Sosial
Etika Dalam Penelitian SosialEtika Dalam Penelitian Sosial
Etika Dalam Penelitian Sosial
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
 
Aspek legal perioperatif
Aspek legal perioperatifAspek legal perioperatif
Aspek legal perioperatif
 
Uji praklinik obat baru
Uji praklinik  obat  baruUji praklinik  obat  baru
Uji praklinik obat baru
 
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptxPertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
Pertemuan-6. Etika Penelitian ppt.pptx
 
Etik Dalam Penelitian
Etik Dalam PenelitianEtik Dalam Penelitian
Etik Dalam Penelitian
 
materi KULIAH ETIKA SAINS 2017[5613].pptx
materi KULIAH ETIKA SAINS 2017[5613].pptxmateri KULIAH ETIKA SAINS 2017[5613].pptx
materi KULIAH ETIKA SAINS 2017[5613].pptx
 
PowerPoint Presentation.pptx
PowerPoint Presentation.pptxPowerPoint Presentation.pptx
PowerPoint Presentation.pptx
 
ARAH KEBIJAKAN BADAN LITBANGKES dalam penelitian
ARAH KEBIJAKAN BADAN LITBANGKES dalam penelitianARAH KEBIJAKAN BADAN LITBANGKES dalam penelitian
ARAH KEBIJAKAN BADAN LITBANGKES dalam penelitian
 
Etika Penelitian dalam suatu penelitian.
Etika Penelitian dalam suatu penelitian.Etika Penelitian dalam suatu penelitian.
Etika Penelitian dalam suatu penelitian.
 
Perspektif kmb
Perspektif kmbPerspektif kmb
Perspektif kmb
 
PASIENT_SAFETY.ppt
PASIENT_SAFETY.pptPASIENT_SAFETY.ppt
PASIENT_SAFETY.ppt
 
Bioetika
BioetikaBioetika
Bioetika
 
Hakekat fisika dan keselamantan kerja di laboratorium
Hakekat fisika dan keselamantan kerja di laboratoriumHakekat fisika dan keselamantan kerja di laboratorium
Hakekat fisika dan keselamantan kerja di laboratorium
 
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.pptPENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
PENGANTAR EPIDEMIOLOGI PSKM UNLAM 2010.ppt
 

Etika penelitian

  • 1. ETIKA PENELITIAN Indra Zachreini Program Studi Pendidikan Dokter Universitas Malikussaleh
  • 2. Terminologi • Etika: Nilai dan norma moral yang menjadi pegangan bagi seseorang atau kelompok dalam mengatur tingkah lakunya • Kumpulan azas atau nilai moral/kode etik • Ilmu tentang yang baik atau buruk/filsafat moral • Penelitian: Kegiatan ilmiah menurut sistematika tertentu untuk menemukan informasi baru
  • 3. Perkembangan Etik Penelitian õ Perang dunia II Nuremberg Code õ 1964 deklarasi Helsinki I (WMA) õ 1966 United States Public Health Service õ 1975 deklarasi Helsinki II (Tokyo) õ 1978 Belmont report (prinsip dasar etik) õ 1991 Guidelines for ethical review of epidemiological studies – CIOMS/WHO õ 1993 Guidelines for Biomedical research õ 1996 ICH Good Clnical Practice Guidelines õ 2004 SIDCER-FERCAP Recognition Program
  • 4. PRINSIP UMUM ETIK  Menghormati harkat martabat manusia (‘respect for person’)  Berbuat baik / menghasilkan manfaat (‘benificence’)  Tidak merugikan (‘nonmaleficence’)  Berkeadilan (‘justice’) Prinsip dasar etik penelitian kesehatan yang memiliki kekuatan moral
  • 5. PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KESEHATAN YANG MENGIKUTSERTAKAN MANUSIA  Memperhatikan etik  Hak azasi manusia  Norma yang berlaku di masyarakat tempat penelitian dilaksanakan  Memperhatikan kesehatan & keselamatan relawan penelitian
  • 6. PENELITIAN KESEHATAN in vitro & in vivo Menggunakan hewan percobaan & manusia sebagai subyek penelitian Membawa implikasi etik, hukum & sosial (Ethical Legal and Social Implication / ELSI) Berbagai reaksi dalam masyarakat
  • 7. PENELITIAN KESEHATAN Menggunakan hewan percobaan & manusia sebagai subyek penelitian  Menjamin kesejahteraan dan penanganan manusiawi hewan percobaan (‘humane care’)  Menghormati & melindungi kehidupan, kesehatan, keleluasaan pribadi (‘privacy’), martabat (‘dignity’) relawan manusia ‘ETHICAL CLEARANCE’
  • 8. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • MEMATUHI PRINSIP ETIKA ( DEKLARASI HELSINKI ) • HAK AZASI, KEAMANAN & KESEJAHTERAAN SUBJEK PENELITIAN SEBAGAI PERTIMBANGAN UTAMA
  • 9. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • LEMBAR PERSETUJUAN / ‘INFORMED CONSENT’ DARI SETIAP SUBJEK PENELITIAN • DISETUJUI OLEH KOMISI ILMIAH & KOMISI ETIKA BADAN RESMI / INSTITUSI
  • 10. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • DILAKSANAKAN OLEH ORANG-ORANG YANG MEMPUNYAI KUALIFIKASI KEILMUAN & TANGGUNG JAWAB DI BAWAH PENGAWASAN SEORANG AHLI DALAM BIDANG KEDOKTERAN
  • 11. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • MANFAAT > RISIKO, BAGI SUBJEK PENELITIAN • KEPENTINGAN SUBJEK PENELITIAN > KEPENTINGAN KEILMUAN / GOLONGAN • PENELITIAN WAJIB DIHENTIKAN, BILA MERUGIKAN SUBJEK PENELITIAN
  • 12. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • PENELITIAN PADA WANITA HAMIL DILAKUKAN, BILA HASIL PENELITIAN MEMBERI MANFAAT BAGI IBU & JANIN • HANYA UNTUK MASALAH YANG MENYANGKUT KEPENTINGAN WANITA HAMIL
  • 13. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • PENELITIAN PADA ANAK, HANYA UNTUK MASALAH KHUSUS PADA ANAK & DATA PADA ORANG DEWASA SUDAH ADA • MEMPEROLEH LEMBAR PERSETUJUAN DARI ORANGTUA / WALI PENDERITA
  • 14. ETIKA DASAR PENELITIAN KLINIS • PENELITIAN PADA PENDERITA GANGGUAN JIWA/ KESADARAN HANYA UNTUK MASALAH KHUSUS PADA PENDERITA GANGGUAN JIWA / KESADARAN • LEMBAR PERSETUJUAN DARI ORANGTUA/ WALI PENDERITA
  • 15. PENELITIAN KESEHATAN DENGAN MENGGUNAKAN HEWAN PERCOBAAN SECARA ETIS DAPAT DIPERTANGGUNG JAWABKAN Bila: 1. TUJUAN PENELITIAN BERMANFAAT 2. DESAIN PENELITIAN DISUSUN DENGAN BAIK AGAR TUJUANNYA TERCAPAI 3. TIDAK ADA PROSEDUR ALTERNATIF LAIN DENGAN TIDAK MENGURANGI KAIDAH ILMIAH. 4. MANFAAT PENELITIAN JAUH LEBIH BERARTI
  • 16. Alasan Penelitian Hewan Komisi Nasional Etik Penelitian Kesehatan (KNEPK) 2003, ”penggunaan hewan percobaan pada penelitian kesehatan harus dapat dipertanggungjawabkan”. Dapat dipertanggung jawabkan, BILA: 1. Tujuan penelitian dinilai cukup bermanfaat 2. Desain penelitian dapat menjamin akan mencapai tujuan 3. Tujuan penelitian tidak dapat dicapai dengan menggunakan subyek atau prosedur alternatif 4. Manfaat yang akan diperoleh jauh lebih berarti dibanding penderitaan yang dialami hewan coba
  • 17. Prinsip Dasar Pertimbangan yang seksama Hewan percobaan harus sesuai spesies dan mutunya Harus diperlakukan sebagai makhluk perasa Nyeri pada manusia nyeri pada primata Akhir penelitian nyeri hebat/cacat † tanpa nyeri Harus diperlihara dengan baik sesuai spesies Keselamatan dan kesehatan para pengelola
  • 19. Replacement Replacement relatif Replacement absolut Hewan percobaan (+): •Donor organ •Jaringan •Sel Hewan percobaan (-): •Galur sel (cell lines) •Program komputer
  • 20. Reduction Mengurangi jumlah hewan percobaan •Bantuan ilmu statistik •Program komputer •Teknik biokimia •Tidak mengulangi percobaan, bila tidak perlu
  • 22. PLAGIAT (PLAGIARISM) • Tindakan yang menjadikan pokok pikiran atau tulisan orang lain seolah-olah sebagai karya sendiri atau menyatakan hasil karya orang lain sebagai hasil karyanya sendiri • Bisa terjadi karena tidak disengaja di mana penulis menggunakan karya orang lain tetapi tidak menyatakan rasa berhutang budi dengan cara yang benar • Disengaja atau tidak disengaja, plagiat adalah suatu kejahatan
  • 23. • Plagiat dapat berupa pencurian sebuah frasa, kalimat, paragraf, atau bab suatu tulisan atau karya orang lain • Sanksi (UU No. 20/2003) • Gelar dicabut (Pasal 25 ayat2) • Pidana penjara paling lama 2 tahun dan/atau pidana denda paling banyak 200 juta rupiah (Pasal 70)
  • 24. CARA MENGHIDARI PLAGIAT • Jika menggunakan ide orang lain sebutkan sumbernya • Jika menggunakan frasa atau kalimat orang lain sebutkan sumbernya • Gunakan tanda kutip (“…”) bila frasa atau kalimat aslinya disalin secara utuh – direct quotation • Tanda kutip tidak diperlukan jika frasa atau kalimat telah diubah tanpa mengubah artinya (parafrase) – indirect quotation • Parafrase tanpa menyebut sumbernya adalah plagiat • Self-plagiarism • Ketika penulis menggunakan kembali bagian-bagian dari karyanya sendiri yang telah dipublikasikan tanpa menyebutkan publikasi sebelumnya