SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Achmad Zaelani (111611033)
Muhammad Albara (111611057)
2B
ABSTRAK
Kandungan dan manfaat kulit pisang : saya rasa
sebagian besar dari anda semua masih banyak
yang belum mengetahui rasa dari kulit pisang.
Memang bagian pembungkus dari daging buah
pisang ini sering kali hanya menjadi sampah
dikarenakan rasanya yg tidak enak. Tapi siapa
sangka, ternyata bagian ini megandung sejumlah
unsur unsur kimia yang tidak kalah
bermanfaatnya bagi tubuh.
Kandungan unsur gizi dalam kulit pisang cukup lengkap,
antara lain seperti karbohidrat, protein, lemak, kalsium,
zat besi, fosfor, bebebapa vitamin seperti B dan C, serta air.
Kesemua unsur ini dapat bermanfaat sebagai sumber energi
juga antibodi bagi tubuh manusia.
Kandungan kimia kulit pisang.
Kulit pisang mengandung air dalam jumlah besar yaitu
mencapai 68,90 %, unsur kedua yg terkandung cukup besar
dalam kulit pisang yaitu karbohidrat sebesar 18,50 %. Sisanya
terdiri dari protein, zat besi dan unsur lainnya. Dibawah ini adalah
komposisi lengkap unsur-unsur kimia dalam 100 g kulit pisang :
Zat Gizi Kadar
Air (g) 68.90
Karbohidrat (g) 18.50
Lemak (g) 2.11
Protein (g) 0.32
Kalsium (mg) 715
Fosfor (mg) 117
Zat Besi (mg) 1.60
Vitamin B (mg) 0.12
Vitamin C (mg) 17.50
LATAR BELAKANG
Bicara soal pisang, pisang merupakan buah yang cukup popular
di kalangan masyarakat
karena harganya yang murah dan terdapat bantak manfaat yang
terkandung
di dalamnya
seperti sumber karbohidrat yang cukup tinggi,
Masyarakat umumnya hanya mengkonsumsi
buahnya saja, sedangkan kulitnya dibuang yang akan mengakibatkan
terjadinya pencemaran lingkungan.
Apabila limbah kulit pisang tersebut dibiarkan begitu saja maka
tidak menutup kemungkinan untuk terjadinya
penumpukan sampah atau limbah kulit pisang.
Oleh karena itu pengolahan limbah kulit pisang merupakan
salah satu alternatif masalah tersebut.
Semua bagian dari tanaman pisang dapat dimanfaatkan
bukan hanya buahnya saja,
namun daun dan akarnya pun dapat bermanfaat.
Adapun yang belum dimanfaatkan yaitu kulinya.
Ketika seseorang memakan pisang dan membuang kulitnya
sembarangan maka akan menyebabkan orang lain tergelincir.
Oleh karena itu, kelompok kita tertarik untuk
mengangkat tema
mengenai pemanfaatan kulit pisang sebagai keripik yang enak
sebagai alternatif
bahan pangan yang dapat dikonsumsi banyak orang.
TUJUAN
Pembuatan keripik yang berbahan dasar kulit pisang ini sangat jarang
ditemui dan merupakan peluang bisnis
yang cukup mengiurkan mengingat sangat jarang sekali
ditemui orang yang berjualan keripik kulit pisang,
pada segi bahan kulit pisang
banyak sekali ditemui karena merupakan limbah yang
dianggap tidak bisa di manfaatkan lagi,
pembuatan keripik kulit pisang juga dapat mengurangi s
ampah akibat kulit pisang, bisnis ini dilihat
dari modal juga tidak terlalu besar karena memanfaatkan
limbah kulit pisang yang tidak sulit mendapatkannya,
pembuatannya pun sederhana dan tidak banyak membutuhkan bahan tambahan.
 Dengan inovasi bisnis yang baru ini
diharapkan orang - orang dapat
mengubah pola pikirnya sehingga
dalam mengkonsumsi makanan ringan /
camilan tidak hanya sekedar enak
tetapi juga bergizi dan bermanfaat bagi
tubuh yang nantinya menjadi trend
tersendiri dikalangan masyarakat
 RINCIAN BIAYA
 Kulit Pisang per karung Rp 10.000
 Garam bata perbungkus Rp 2000 x 2 = Rp 4000
 Gula per kg Rp 12.000 x 5 = Rp 60.000
 Terigu per kg Rp 5000 x 5 = Rp 25.000
 Pewarna makanan per botol Rp 3000 x 4 = Rp 12.000
 Minyak goreng per liter Rp 12.000 x 5 = Rp 60.000
 Gas 12 kg Rp 15.000
 Wajan diameter 40 cm Rp 90.000
 Kompor gas 1 tungku Rp 90.000
 Spatula Rp 15.000
 Plastik per pack Rp 15.000 x2 = Rp 30.000
 Impulsiler Rp 300.000
 JUMLAH MODAL = Rp 711.000

 Harga Jual per bungkus : Rp 1000
 Keuntungan tiap bungkus : Rp 500
 Penutup
Diharapkan bisnis ini bisa bersaing
dengan makanan camilan lain.
Kemudian bisnis kripik kulit pisang
menjadi suatu trend di
masyarakat, selain terjangkau harga
produknya serta menjadi cemilan yang
menyehatkan bagi masyarakat.
KULIT PISANG

More Related Content

What's hot

Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)Dede Mirda
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Sufriadi Ayi
 
PKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraPKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraYulia Fauzi
 
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptx
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptxPENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptx
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptxFedriApriNugroho1
 
Laporan Praktikum Selai
Laporan Praktikum SelaiLaporan Praktikum Selai
Laporan Praktikum SelaiErnalia Rosita
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang'nsc' Hikmah
 
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanik
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanikITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanik
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanikFransiska Puteri
 
Contoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel KonseptualContoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel KonseptualUwes Chaeruman
 
Barang publik dan barang privat
Barang publik dan barang privatBarang publik dan barang privat
Barang publik dan barang privatAriee Moeslim
 
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan Indofood
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan IndofoodLaporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan Indofood
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan IndofoodMelina Eka
 
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposLaporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposRizka Pratiwi
 
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knnatal kristiono
 
Presentasi usaha pisang coklat
Presentasi usaha pisang coklatPresentasi usaha pisang coklat
Presentasi usaha pisang coklatriki saputra
 
05. ucapan terima kasih
05. ucapan terima kasih05. ucapan terima kasih
05. ucapan terima kasihAlby Alyubi
 
Anggaran dana-sie-konsumsi
Anggaran dana-sie-konsumsiAnggaran dana-sie-konsumsi
Anggaran dana-sie-konsumsiReni Ustiatik
 
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020Era Wibowo
 
Bussiness plan minuman jus buah
Bussiness plan minuman jus buahBussiness plan minuman jus buah
Bussiness plan minuman jus buahMila Raisa
 

What's hot (20)

Ppt jurnal mr
Ppt jurnal   mrPpt jurnal   mr
Ppt jurnal mr
 
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
Proposal pengabdian masyarakat (Diajukan pada program PKM tahun 2013)
 
Lap3 pembuatan tempe
Lap3  pembuatan tempeLap3  pembuatan tempe
Lap3 pembuatan tempe
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
 
PKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraPKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial Humaniora
 
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptx
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptxPENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptx
PENGERTIAN DAN JENIS PENELITIAN SOSIAL (1).pptx
 
Laporan Praktikum Selai
Laporan Praktikum SelaiLaporan Praktikum Selai
Laporan Praktikum Selai
 
Business plan saleh pisang
Business plan saleh pisangBusiness plan saleh pisang
Business plan saleh pisang
 
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanik
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanikITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanik
ITP UNS Semester 3, Satuan Operasi 2: Pemisahan secara mekanik
 
Contoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel KonseptualContoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel Konseptual
 
Barang publik dan barang privat
Barang publik dan barang privatBarang publik dan barang privat
Barang publik dan barang privat
 
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan Indofood
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan IndofoodLaporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan Indofood
Laporan Kunjungan Industri Pocari Sweat dan Indofood
 
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposLaporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
 
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p knPertanyaan dan jawaban presentasi p kn
Pertanyaan dan jawaban presentasi p kn
 
Presentasi usaha pisang coklat
Presentasi usaha pisang coklatPresentasi usaha pisang coklat
Presentasi usaha pisang coklat
 
05. ucapan terima kasih
05. ucapan terima kasih05. ucapan terima kasih
05. ucapan terima kasih
 
Anggaran dana-sie-konsumsi
Anggaran dana-sie-konsumsiAnggaran dana-sie-konsumsi
Anggaran dana-sie-konsumsi
 
9 pertanyaan
9 pertanyaan9 pertanyaan
9 pertanyaan
 
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020
Modul belajar eco enzyme nusantara (final) 2020
 
Bussiness plan minuman jus buah
Bussiness plan minuman jus buahBussiness plan minuman jus buah
Bussiness plan minuman jus buah
 

Viewers also liked

Perencanaan Bisnis Keripik Ubi
Perencanaan Bisnis Keripik UbiPerencanaan Bisnis Keripik Ubi
Perencanaan Bisnis Keripik UbiDian Anggita
 
Business Plan Es Pisang Coklat
Business Plan Es Pisang CoklatBusiness Plan Es Pisang Coklat
Business Plan Es Pisang Coklatrinarifu
 
Presentation bisnis plan
Presentation bisnis planPresentation bisnis plan
Presentation bisnis planDita Ovita
 
Bisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongBisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongFarahdina Almas
 
Business plan istana kripik ibu merry
Business plan   istana kripik ibu merryBusiness plan   istana kripik ibu merry
Business plan istana kripik ibu merryKabul Prasetyo
 
Business plan-Pisang Goreng crispy
Business plan-Pisang Goreng crispyBusiness plan-Pisang Goreng crispy
Business plan-Pisang Goreng crispyArayma123
 
03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruitstiemberau2
 
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadunBISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadunMOSES HADUN
 
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnis
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnisTugas 4 e commerce tranformasi bisnis
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnisadisuryadi115
 
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...Jiantari Marthen
 
Menyusun Rencana Bisnis
Menyusun Rencana BisnisMenyusun Rencana Bisnis
Menyusun Rencana Bisnishattaalwi
 
Presentasi business plan (popeye crispy)
Presentasi business plan (popeye crispy)Presentasi business plan (popeye crispy)
Presentasi business plan (popeye crispy)Ria Vinola
 
Business plan for Coffee Shop
Business plan for Coffee ShopBusiness plan for Coffee Shop
Business plan for Coffee ShopCochin University
 
Business plan coffee shop
Business plan coffee shopBusiness plan coffee shop
Business plan coffee shopAmol Kadu
 

Viewers also liked (18)

Perencanaan Bisnis Keripik Ubi
Perencanaan Bisnis Keripik UbiPerencanaan Bisnis Keripik Ubi
Perencanaan Bisnis Keripik Ubi
 
Business Plan Es Pisang Coklat
Business Plan Es Pisang CoklatBusiness Plan Es Pisang Coklat
Business Plan Es Pisang Coklat
 
Presentation bisnis plan
Presentation bisnis planPresentation bisnis plan
Presentation bisnis plan
 
Bisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkongBisnis plan-keripik-singkong
Bisnis plan-keripik-singkong
 
Business plan istana kripik ibu merry
Business plan   istana kripik ibu merryBusiness plan   istana kripik ibu merry
Business plan istana kripik ibu merry
 
Tugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis planTugas 2 bisnis plan
Tugas 2 bisnis plan
 
Business plan-Pisang Goreng crispy
Business plan-Pisang Goreng crispyBusiness plan-Pisang Goreng crispy
Business plan-Pisang Goreng crispy
 
How to Create a Business Plan
How to Create a Business PlanHow to Create a Business Plan
How to Create a Business Plan
 
Tugas bussiness plan
Tugas bussiness planTugas bussiness plan
Tugas bussiness plan
 
Makalah usaha kripik singkong
Makalah usaha kripik singkongMakalah usaha kripik singkong
Makalah usaha kripik singkong
 
03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit
 
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadunBISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
BISNIS PLAN Tugas kewirausahaan moses hadun
 
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnis
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnisTugas 4 e commerce tranformasi bisnis
Tugas 4 e commerce tranformasi bisnis
 
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...
Makalah penelitian studi kelayakan bisnis (studi kasus usaha kecil keripik pi...
 
Menyusun Rencana Bisnis
Menyusun Rencana BisnisMenyusun Rencana Bisnis
Menyusun Rencana Bisnis
 
Presentasi business plan (popeye crispy)
Presentasi business plan (popeye crispy)Presentasi business plan (popeye crispy)
Presentasi business plan (popeye crispy)
 
Business plan for Coffee Shop
Business plan for Coffee ShopBusiness plan for Coffee Shop
Business plan for Coffee Shop
 
Business plan coffee shop
Business plan coffee shopBusiness plan coffee shop
Business plan coffee shop
 

Similar to KULIT PISANG

bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"Undip
 
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modernKeunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modernAdhy Mulyadi
 
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia Ika Savitri
 
Pengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organikPengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organiksukarman_far
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanDesy Rahmawati
 
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis Persentase Proposal Komunikasi Bisnis
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis egi mugia
 
PKM-Project Start Up Bussiness
PKM-Project Start Up Bussiness PKM-Project Start Up Bussiness
PKM-Project Start Up Bussiness Benny Saefulbahri
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanAnisa Fitri
 
Langkah Mudah Hidup Minim Sampah
Langkah Mudah Hidup Minim SampahLangkah Mudah Hidup Minim Sampah
Langkah Mudah Hidup Minim SampahZulfikar -
 
25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baruPT. BEHAESTEX
 
Proposal Komunikasi Bisnis
Proposal Komunikasi BisnisProposal Komunikasi Bisnis
Proposal Komunikasi Bisnisegi mugia
 
MAKALAH TENTANG KESEHATAN
MAKALAH TENTANG KESEHATANMAKALAH TENTANG KESEHATAN
MAKALAH TENTANG KESEHATANmelanypunjani
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Emma Femi
 

Similar to KULIT PISANG (20)

bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"bisnis plan "Internity milk shop"
bisnis plan "Internity milk shop"
 
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAANPROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN
 
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modernKeunggulan pellet tradisional pada pasar modern
Keunggulan pellet tradisional pada pasar modern
 
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putuZenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
Zenia ika, kulit_singkong_untuk_putu
 
Pengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organikPengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organik
 
E marketing.makalah kelompok 1
E marketing.makalah kelompok 1E marketing.makalah kelompok 1
E marketing.makalah kelompok 1
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
Paper sainter
Paper sainterPaper sainter
Paper sainter
 
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis Persentase Proposal Komunikasi Bisnis
Persentase Proposal Komunikasi Bisnis
 
Attachment(9)
Attachment(9)Attachment(9)
Attachment(9)
 
PKM-Project Start Up Bussiness
PKM-Project Start Up Bussiness PKM-Project Start Up Bussiness
PKM-Project Start Up Bussiness
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
Laporan nata
Laporan nataLaporan nata
Laporan nata
 
Contoh ICP
Contoh ICPContoh ICP
Contoh ICP
 
Langkah Mudah Hidup Minim Sampah
Langkah Mudah Hidup Minim SampahLangkah Mudah Hidup Minim Sampah
Langkah Mudah Hidup Minim Sampah
 
25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru
 
Usaha pembuatan kripik singkong pedas
Usaha pembuatan kripik singkong pedasUsaha pembuatan kripik singkong pedas
Usaha pembuatan kripik singkong pedas
 
Proposal Komunikasi Bisnis
Proposal Komunikasi BisnisProposal Komunikasi Bisnis
Proposal Komunikasi Bisnis
 
MAKALAH TENTANG KESEHATAN
MAKALAH TENTANG KESEHATANMAKALAH TENTANG KESEHATAN
MAKALAH TENTANG KESEHATAN
 
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
Sistem Pertanian Terpadu (Integrasi Tanaman - Ternak)
 

KULIT PISANG

  • 1. Achmad Zaelani (111611033) Muhammad Albara (111611057) 2B
  • 2. ABSTRAK Kandungan dan manfaat kulit pisang : saya rasa sebagian besar dari anda semua masih banyak yang belum mengetahui rasa dari kulit pisang. Memang bagian pembungkus dari daging buah pisang ini sering kali hanya menjadi sampah dikarenakan rasanya yg tidak enak. Tapi siapa sangka, ternyata bagian ini megandung sejumlah unsur unsur kimia yang tidak kalah bermanfaatnya bagi tubuh.
  • 3. Kandungan unsur gizi dalam kulit pisang cukup lengkap, antara lain seperti karbohidrat, protein, lemak, kalsium, zat besi, fosfor, bebebapa vitamin seperti B dan C, serta air. Kesemua unsur ini dapat bermanfaat sebagai sumber energi juga antibodi bagi tubuh manusia.
  • 4. Kandungan kimia kulit pisang. Kulit pisang mengandung air dalam jumlah besar yaitu mencapai 68,90 %, unsur kedua yg terkandung cukup besar dalam kulit pisang yaitu karbohidrat sebesar 18,50 %. Sisanya terdiri dari protein, zat besi dan unsur lainnya. Dibawah ini adalah komposisi lengkap unsur-unsur kimia dalam 100 g kulit pisang :
  • 5. Zat Gizi Kadar Air (g) 68.90 Karbohidrat (g) 18.50 Lemak (g) 2.11 Protein (g) 0.32 Kalsium (mg) 715 Fosfor (mg) 117 Zat Besi (mg) 1.60 Vitamin B (mg) 0.12 Vitamin C (mg) 17.50
  • 6. LATAR BELAKANG Bicara soal pisang, pisang merupakan buah yang cukup popular di kalangan masyarakat karena harganya yang murah dan terdapat bantak manfaat yang terkandung di dalamnya seperti sumber karbohidrat yang cukup tinggi, Masyarakat umumnya hanya mengkonsumsi buahnya saja, sedangkan kulitnya dibuang yang akan mengakibatkan terjadinya pencemaran lingkungan. Apabila limbah kulit pisang tersebut dibiarkan begitu saja maka tidak menutup kemungkinan untuk terjadinya penumpukan sampah atau limbah kulit pisang. Oleh karena itu pengolahan limbah kulit pisang merupakan salah satu alternatif masalah tersebut.
  • 7. Semua bagian dari tanaman pisang dapat dimanfaatkan bukan hanya buahnya saja, namun daun dan akarnya pun dapat bermanfaat. Adapun yang belum dimanfaatkan yaitu kulinya. Ketika seseorang memakan pisang dan membuang kulitnya sembarangan maka akan menyebabkan orang lain tergelincir. Oleh karena itu, kelompok kita tertarik untuk mengangkat tema mengenai pemanfaatan kulit pisang sebagai keripik yang enak sebagai alternatif bahan pangan yang dapat dikonsumsi banyak orang.
  • 8. TUJUAN Pembuatan keripik yang berbahan dasar kulit pisang ini sangat jarang ditemui dan merupakan peluang bisnis yang cukup mengiurkan mengingat sangat jarang sekali ditemui orang yang berjualan keripik kulit pisang, pada segi bahan kulit pisang banyak sekali ditemui karena merupakan limbah yang dianggap tidak bisa di manfaatkan lagi, pembuatan keripik kulit pisang juga dapat mengurangi s ampah akibat kulit pisang, bisnis ini dilihat dari modal juga tidak terlalu besar karena memanfaatkan limbah kulit pisang yang tidak sulit mendapatkannya, pembuatannya pun sederhana dan tidak banyak membutuhkan bahan tambahan.
  • 9.  Dengan inovasi bisnis yang baru ini diharapkan orang - orang dapat mengubah pola pikirnya sehingga dalam mengkonsumsi makanan ringan / camilan tidak hanya sekedar enak tetapi juga bergizi dan bermanfaat bagi tubuh yang nantinya menjadi trend tersendiri dikalangan masyarakat
  • 10.  RINCIAN BIAYA  Kulit Pisang per karung Rp 10.000  Garam bata perbungkus Rp 2000 x 2 = Rp 4000  Gula per kg Rp 12.000 x 5 = Rp 60.000  Terigu per kg Rp 5000 x 5 = Rp 25.000  Pewarna makanan per botol Rp 3000 x 4 = Rp 12.000  Minyak goreng per liter Rp 12.000 x 5 = Rp 60.000  Gas 12 kg Rp 15.000  Wajan diameter 40 cm Rp 90.000  Kompor gas 1 tungku Rp 90.000  Spatula Rp 15.000  Plastik per pack Rp 15.000 x2 = Rp 30.000  Impulsiler Rp 300.000  JUMLAH MODAL = Rp 711.000   Harga Jual per bungkus : Rp 1000  Keuntungan tiap bungkus : Rp 500
  • 11.
  • 12.  Penutup Diharapkan bisnis ini bisa bersaing dengan makanan camilan lain. Kemudian bisnis kripik kulit pisang menjadi suatu trend di masyarakat, selain terjangkau harga produknya serta menjadi cemilan yang menyehatkan bagi masyarakat.