SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Teknik Digital

                               Pertemuan 3 & 4




1   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                 12/13/2011
Sistem Bilangan Ch.2




2   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM   12/13/2011
Konversi Desimal ke biner (lanjutan)
     Konversi fraksi-fraksi desimal ke biner: Kalikan
       dengan 2 secara berulang sampai fraksi hasil
       perkalian = 0 (atau sampai jumlah penempatan
       biner yang diharapkan). Digit keseluruhan hasil
       perkalian merupakan jawaban, dengan yang
       pertama  MSB, dan yang terakhir LSB.




3   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                  12/13/2011
Example
     Contoh: Konversi 0.312510 ke biner

                                               Digit hasil
                      .3125 2 = 0.625              0       (MSB)
                      .625 2 = 1.25                1
                      .25 2   = 0.50               0
                      .5 2    = 1.0                1       (LSB)

                           0.312510 = .01012




4   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                   12/13/2011
Penjumlahan aritmatika Biner
     Mirip seperti penjumlahan bilangan Desimal, dua
       bilangan biner dijumlahkan melalui penambahan
       setiap pasangan bit-bit bersamaan dengan
       propagasi carry.




5   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                12/13/2011
Example




6   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM   12/13/2011
Pengurangan Aritmetika Biner
     Dua bilangan Biner dikurangkan melalui
       pengurangan setiap pasangan bit-bit berikut
       suatu borrowing, jika diperlukan.




7   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                 12/13/2011
Example




8   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM   12/13/2011
Representasi bilangan biner
    negatif
     Besaran bertanda (Signed-magnitude)
       Gunakan MSB sebagai bit tanda (sign bit), dan sisa sebagai besaran (magnitude)
       Contoh: 111111112 = -12710
       Jangkauan mulai -2(n-1)+1 s/d 2(n-1)–1 untuk sebuah bilangan biner n-bit
       Sign bit tidak digunakan untuk operasi aritmatika


     Komplemen satu (Ones’-complement)
       MSB sebagai sign bit; komplemenkan seluruh bit-bit untuk memperoleh bilangan
        negatif
       Contoh: 11910 = 01110111, -11910 = 10001000
       Jangkauanya sama seperti representasi “signed-magnitude”
       Sign bit akan digunakan dalam operasi aritmatika


     Komplemen dua (Two’s-complement)
       MSB sebagai sign bit; komplemenkan seluruh bit-bit dan tambah 1 untuk
        memperoleh bilangan negatif
       Contoh: -11910 = 10001001
       Jangkauan mulai dari -2(n-1) s/d 2(n-1)–1 untuk sebuah bilangan biner n-bit
       `Sangat baik’ untuk operasi aritmatika

9   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                                  12/13/2011
Perbandingan dari representasi yang berbeda




10   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM           12/13/2011
Sifat-sifat penting (Key properties) dari 2’s-complement
      Represntasi nol (zero) yang unik
        Signed-magnitude dan 1’s-complement memiliki dua nol
        dapat merepresentasikan satu bilangan ekstra: -2(n-1) s/d 2(n-1)–1


      Disamping operasi `add-one’ dalam penegatifan sebuah
        bilangan. Komplemen dari komplemen sebuah bilangan adalah
        bilangan asal (original number.

      Nilai bilangan 2’- complement n-bit dinyatakan sebagai berikut:
        D 2’s-complement = dn-1 -2n-1 + dn-2 2n-2 … d1 21 + d0
        Contoh: 10112 = 1 -23 + 0 22 + 1 21 + 1 = -8 + 0 + 2 + 1 = -5


      Ekstensi tanda (Sign-extension):
        Sebuah bilangan 2’s-complement n=bit dapat dikonversi menjadi
         bilangan m-bit dimana m>n melalui penambahan m-n kopi dari sign bit ke
         kiri bilangan.
        Contoh: 1011 4-bit 2’s-complement = 11111011 8-bit 2’s-complement – terbukti !!

11   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                             12/13/2011
      Penjumlahan dan pengurangan bilangan-bilangan 2’s
Penjumlahan/pengurangan 2’s complement
      Operasi-operasi yang sama baik untuk bilangan positif maupun negatif
      `Penjumlahan’ contoh-contoh:




      Pengurangan dilakukan dengan penambahan 2’s complement dari bilangan
           Mirip sepeti bilangan desimal
           Implementasi sederhana dgn menggunakan rangkaian digital – ?
                      invert bit-bit dan tambahkan sebuah Cin=1 menjadi bit LSA

      Overflow: Hasil melebihi range -2(n-1) s/d 2(n-1)–1
          terjadi jika signs (MSBs) dari kedua operand sama dan sign hasil berbeda
          Dapat juga dideteksi dengan membandingkan Cin dan Cout dari sign bi
          Implementasi  gunakan XOR.


12     Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                       12/13/2011
Penjumlahan/pengurangan One’s-complement

      Jika terdapat sebuah “carry out’ dari posisi sign position, tambah 1

      Contoh.




13    Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                     12/13/2011
Perkalian Biner
      Perkalian dilakukan melalui penambahan sebuah list dari shifted multiplicands
       menurut digit pengali (multiplier)

      Contoh: (tak bertanda (unsigned))

         11                        1011          multiplicand (4 bits)
       X 13                X       1101          multiplier (4 bits)
      --------            -------------------
         33                        1011
        11                      0000
      ______                  1011
        143                1011
                         ---------------------
                         10001111                       Hasil kali (8 bits)




14    Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                            12/13/2011
Cont’
      Disamping metode sebelumnya, kita dapat menambahkan setiap shifted
       multiplicand dengan sebuah “partial product”. Contoh sbelumnya menjadi
       sebagai berikut:

          11                        1011   multiplicand
       x 13                       x 1101   multiplier
         143                        0000   partial product
                                    1011   shifted multiplicand
                                   01011   partial product
                                   0000    shifted multiplicand
                                  001011   partial product
                                  1011     shifted multiplicand
                                 0110111   partial product
                                 1011      shifted multiplicand
                                10001111   product




15   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                                       12/13/2011
Perkalian 2’s-complement
      Sebuah urutan penjumlahan two’s-complement
         dari shifted multiplicands kecuali untuk pada
         langkah terakhir dimana shifted multiplicand
         sesuai dengan MSB harus di- “2’s
         complementkan (negatifkan dan tambah 1).
     
      Sebelum menambahkan sebuah shifted
         multiplicand dengan partial product, sebuah bit
         tambahan ditambahkan ke kiri dari partial product
         dengan menggunkan sign extension.

16   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM                    12/13/2011
Example




17   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM   12/13/2011
Thank you !!!




18   Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM   12/13/2011

More Related Content

Similar to Sistem Bilangan Biner dan Operasinya

Similar to Sistem Bilangan Biner dan Operasinya (18)

OPERASI SISTEM BILANGAN.ppt
OPERASI SISTEM BILANGAN.pptOPERASI SISTEM BILANGAN.ppt
OPERASI SISTEM BILANGAN.ppt
 
02.teknik digital sistem bilangan_01
02.teknik digital sistem bilangan_0102.teknik digital sistem bilangan_01
02.teknik digital sistem bilangan_01
 
15. representasi data 3 jul2
15. representasi data 3   jul215. representasi data 3   jul2
15. representasi data 3 jul2
 
RL_20110928
RL_20110928RL_20110928
RL_20110928
 
posneg
posnegposneg
posneg
 
Kuliah 1 sistem_bilangan
Kuliah 1 sistem_bilanganKuliah 1 sistem_bilangan
Kuliah 1 sistem_bilangan
 
Sistem_bilangan.ppt
Sistem_bilangan.pptSistem_bilangan.ppt
Sistem_bilangan.ppt
 
Aritmatika biner
Aritmatika binerAritmatika biner
Aritmatika biner
 
Pert8.pdf
Pert8.pdfPert8.pdf
Pert8.pdf
 
Ok 4 pos_neg
Ok 4 pos_negOk 4 pos_neg
Ok 4 pos_neg
 
sistem konversi bilangan
sistem konversi bilangansistem konversi bilangan
sistem konversi bilangan
 
Ok 4 pos_neg
Ok 4 pos_negOk 4 pos_neg
Ok 4 pos_neg
 
2 sistem-bilangan
2 sistem-bilangan2 sistem-bilangan
2 sistem-bilangan
 
Ppde 11 sistem-bilangan
Ppde 11 sistem-bilanganPpde 11 sistem-bilangan
Ppde 11 sistem-bilangan
 
Bilangan Positif & Negatif
Bilangan Positif & NegatifBilangan Positif & Negatif
Bilangan Positif & Negatif
 
Bab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilanganBab 2 sistem-bilangan
Bab 2 sistem-bilangan
 
2 sistem-bilangan
2 sistem-bilangan2 sistem-bilangan
2 sistem-bilangan
 
Sistem bilangan dan kode
Sistem bilangan dan kodeSistem bilangan dan kode
Sistem bilangan dan kode
 

More from khalghy

Pertemuan 13 .dhcp
Pertemuan 13 .dhcpPertemuan 13 .dhcp
Pertemuan 13 .dhcpkhalghy
 
Pertemuan 12. arp
Pertemuan 12. arpPertemuan 12. arp
Pertemuan 12. arpkhalghy
 
Pertemuan 11 ip routing
Pertemuan 11  ip routingPertemuan 11  ip routing
Pertemuan 11 ip routingkhalghy
 
Pertemuan 15-implementasi-jaringan
Pertemuan 15-implementasi-jaringanPertemuan 15-implementasi-jaringan
Pertemuan 15-implementasi-jaringankhalghy
 
Pertemuan 10-subnetting
Pertemuan 10-subnettingPertemuan 10-subnetting
Pertemuan 10-subnettingkhalghy
 
Pertemuan 9-ip-address
Pertemuan 9-ip-addressPertemuan 9-ip-address
Pertemuan 9-ip-addresskhalghy
 
Pertemuan 7-media-transmisi-wireless
Pertemuan 7-media-transmisi-wirelessPertemuan 7-media-transmisi-wireless
Pertemuan 7-media-transmisi-wirelesskhalghy
 
Pertemuan 6-media-transmisi-wire
Pertemuan 6-media-transmisi-wirePertemuan 6-media-transmisi-wire
Pertemuan 6-media-transmisi-wirekhalghy
 
Pertemuan 4-metode-akses
Pertemuan 4-metode-aksesPertemuan 4-metode-akses
Pertemuan 4-metode-akseskhalghy
 
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ip
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ipPertemuan 3-referensi-model-tcp-ip
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ipkhalghy
 
Pertemuan 2-referensi-model-osi
Pertemuan 2-referensi-model-osiPertemuan 2-referensi-model-osi
Pertemuan 2-referensi-model-osikhalghy
 
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputer
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputerPertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputer
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputerkhalghy
 
Pertemuan 14. dns
Pertemuan 14. dnsPertemuan 14. dns
Pertemuan 14. dnskhalghy
 
Pertemuan 16-koneksi-internet
Pertemuan 16-koneksi-internetPertemuan 16-koneksi-internet
Pertemuan 16-koneksi-internetkhalghy
 
07 basis data
07   basis data07   basis data
07 basis datakhalghy
 
05 representasi data
05   representasi data05   representasi data
05 representasi datakhalghy
 
04 software komputer
04   software komputer04   software komputer
04 software komputerkhalghy
 
03 hardware komputer
03   hardware komputer03   hardware komputer
03 hardware komputerkhalghy
 
02 perkembangan dan klasifikasi komputer
02   perkembangan dan klasifikasi komputer02   perkembangan dan klasifikasi komputer
02 perkembangan dan klasifikasi komputerkhalghy
 
01 pengetahuan dasar komputer
01   pengetahuan dasar komputer01   pengetahuan dasar komputer
01 pengetahuan dasar komputerkhalghy
 

More from khalghy (20)

Pertemuan 13 .dhcp
Pertemuan 13 .dhcpPertemuan 13 .dhcp
Pertemuan 13 .dhcp
 
Pertemuan 12. arp
Pertemuan 12. arpPertemuan 12. arp
Pertemuan 12. arp
 
Pertemuan 11 ip routing
Pertemuan 11  ip routingPertemuan 11  ip routing
Pertemuan 11 ip routing
 
Pertemuan 15-implementasi-jaringan
Pertemuan 15-implementasi-jaringanPertemuan 15-implementasi-jaringan
Pertemuan 15-implementasi-jaringan
 
Pertemuan 10-subnetting
Pertemuan 10-subnettingPertemuan 10-subnetting
Pertemuan 10-subnetting
 
Pertemuan 9-ip-address
Pertemuan 9-ip-addressPertemuan 9-ip-address
Pertemuan 9-ip-address
 
Pertemuan 7-media-transmisi-wireless
Pertemuan 7-media-transmisi-wirelessPertemuan 7-media-transmisi-wireless
Pertemuan 7-media-transmisi-wireless
 
Pertemuan 6-media-transmisi-wire
Pertemuan 6-media-transmisi-wirePertemuan 6-media-transmisi-wire
Pertemuan 6-media-transmisi-wire
 
Pertemuan 4-metode-akses
Pertemuan 4-metode-aksesPertemuan 4-metode-akses
Pertemuan 4-metode-akses
 
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ip
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ipPertemuan 3-referensi-model-tcp-ip
Pertemuan 3-referensi-model-tcp-ip
 
Pertemuan 2-referensi-model-osi
Pertemuan 2-referensi-model-osiPertemuan 2-referensi-model-osi
Pertemuan 2-referensi-model-osi
 
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputer
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputerPertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputer
Pertemuan 1-pengenalan-jaringan-komputer
 
Pertemuan 14. dns
Pertemuan 14. dnsPertemuan 14. dns
Pertemuan 14. dns
 
Pertemuan 16-koneksi-internet
Pertemuan 16-koneksi-internetPertemuan 16-koneksi-internet
Pertemuan 16-koneksi-internet
 
07 basis data
07   basis data07   basis data
07 basis data
 
05 representasi data
05   representasi data05   representasi data
05 representasi data
 
04 software komputer
04   software komputer04   software komputer
04 software komputer
 
03 hardware komputer
03   hardware komputer03   hardware komputer
03 hardware komputer
 
02 perkembangan dan klasifikasi komputer
02   perkembangan dan klasifikasi komputer02   perkembangan dan klasifikasi komputer
02 perkembangan dan klasifikasi komputer
 
01 pengetahuan dasar komputer
01   pengetahuan dasar komputer01   pengetahuan dasar komputer
01 pengetahuan dasar komputer
 

Recently uploaded

Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiHaseebBashir5
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024DarmiePootwo
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptxAndiAzhar9
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pptIjlalMaulana1
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxEndah261450
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelHaseebBashir5
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaNovaRuwanti
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Baratsenapananginterbaik2
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 

Recently uploaded (11)

Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 

Sistem Bilangan Biner dan Operasinya

  • 1. Teknik Digital Pertemuan 3 & 4 1 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 2. Sistem Bilangan Ch.2 2 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 3. Konversi Desimal ke biner (lanjutan)  Konversi fraksi-fraksi desimal ke biner: Kalikan dengan 2 secara berulang sampai fraksi hasil perkalian = 0 (atau sampai jumlah penempatan biner yang diharapkan). Digit keseluruhan hasil perkalian merupakan jawaban, dengan yang pertama  MSB, dan yang terakhir LSB. 3 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 4. Example  Contoh: Konversi 0.312510 ke biner Digit hasil .3125 2 = 0.625 0 (MSB) .625 2 = 1.25 1 .25 2 = 0.50 0 .5 2 = 1.0 1 (LSB) 0.312510 = .01012 4 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 5. Penjumlahan aritmatika Biner  Mirip seperti penjumlahan bilangan Desimal, dua bilangan biner dijumlahkan melalui penambahan setiap pasangan bit-bit bersamaan dengan propagasi carry. 5 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 6. Example 6 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 7. Pengurangan Aritmetika Biner  Dua bilangan Biner dikurangkan melalui pengurangan setiap pasangan bit-bit berikut suatu borrowing, jika diperlukan. 7 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 8. Example 8 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 9. Representasi bilangan biner negatif  Besaran bertanda (Signed-magnitude)  Gunakan MSB sebagai bit tanda (sign bit), dan sisa sebagai besaran (magnitude)  Contoh: 111111112 = -12710  Jangkauan mulai -2(n-1)+1 s/d 2(n-1)–1 untuk sebuah bilangan biner n-bit  Sign bit tidak digunakan untuk operasi aritmatika  Komplemen satu (Ones’-complement)  MSB sebagai sign bit; komplemenkan seluruh bit-bit untuk memperoleh bilangan negatif  Contoh: 11910 = 01110111, -11910 = 10001000  Jangkauanya sama seperti representasi “signed-magnitude”  Sign bit akan digunakan dalam operasi aritmatika  Komplemen dua (Two’s-complement)  MSB sebagai sign bit; komplemenkan seluruh bit-bit dan tambah 1 untuk memperoleh bilangan negatif  Contoh: -11910 = 10001001  Jangkauan mulai dari -2(n-1) s/d 2(n-1)–1 untuk sebuah bilangan biner n-bit  `Sangat baik’ untuk operasi aritmatika 9 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 10. Perbandingan dari representasi yang berbeda 10 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 11. Sifat-sifat penting (Key properties) dari 2’s-complement  Represntasi nol (zero) yang unik  Signed-magnitude dan 1’s-complement memiliki dua nol  dapat merepresentasikan satu bilangan ekstra: -2(n-1) s/d 2(n-1)–1  Disamping operasi `add-one’ dalam penegatifan sebuah bilangan. Komplemen dari komplemen sebuah bilangan adalah bilangan asal (original number.  Nilai bilangan 2’- complement n-bit dinyatakan sebagai berikut:  D 2’s-complement = dn-1 -2n-1 + dn-2 2n-2 … d1 21 + d0  Contoh: 10112 = 1 -23 + 0 22 + 1 21 + 1 = -8 + 0 + 2 + 1 = -5  Ekstensi tanda (Sign-extension):  Sebuah bilangan 2’s-complement n=bit dapat dikonversi menjadi bilangan m-bit dimana m>n melalui penambahan m-n kopi dari sign bit ke kiri bilangan.  Contoh: 1011 4-bit 2’s-complement = 11111011 8-bit 2’s-complement – terbukti !! 11 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011  Penjumlahan dan pengurangan bilangan-bilangan 2’s
  • 12. Penjumlahan/pengurangan 2’s complement  Operasi-operasi yang sama baik untuk bilangan positif maupun negatif  `Penjumlahan’ contoh-contoh:  Pengurangan dilakukan dengan penambahan 2’s complement dari bilangan  Mirip sepeti bilangan desimal  Implementasi sederhana dgn menggunakan rangkaian digital – ? invert bit-bit dan tambahkan sebuah Cin=1 menjadi bit LSA  Overflow: Hasil melebihi range -2(n-1) s/d 2(n-1)–1  terjadi jika signs (MSBs) dari kedua operand sama dan sign hasil berbeda  Dapat juga dideteksi dengan membandingkan Cin dan Cout dari sign bi  Implementasi  gunakan XOR. 12 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 13. Penjumlahan/pengurangan One’s-complement  Jika terdapat sebuah “carry out’ dari posisi sign position, tambah 1  Contoh. 13 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 14. Perkalian Biner  Perkalian dilakukan melalui penambahan sebuah list dari shifted multiplicands menurut digit pengali (multiplier)  Contoh: (tak bertanda (unsigned)) 11 1011 multiplicand (4 bits) X 13 X 1101 multiplier (4 bits) -------- ------------------- 33 1011 11 0000 ______ 1011 143 1011 --------------------- 10001111 Hasil kali (8 bits) 14 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 15. Cont’  Disamping metode sebelumnya, kita dapat menambahkan setiap shifted multiplicand dengan sebuah “partial product”. Contoh sbelumnya menjadi sebagai berikut: 11 1011 multiplicand x 13 x 1101 multiplier 143 0000 partial product 1011 shifted multiplicand 01011 partial product 0000 shifted multiplicand 001011 partial product 1011 shifted multiplicand 0110111 partial product 1011 shifted multiplicand 10001111 product 15 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 16. Perkalian 2’s-complement  Sebuah urutan penjumlahan two’s-complement dari shifted multiplicands kecuali untuk pada langkah terakhir dimana shifted multiplicand sesuai dengan MSB harus di- “2’s complementkan (negatifkan dan tambah 1).   Sebelum menambahkan sebuah shifted multiplicand dengan partial product, sebuah bit tambahan ditambahkan ke kiri dari partial product dengan menggunkan sign extension. 16 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 17. Example 17 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011
  • 18. Thank you !!! 18 Zulfadli Sulthan - PTIK -UNM 12/13/2011