SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
PAPUA (suku Asmat)

        By : Joan Patricia dan Kaleb clement
Suku Asmat
• Suku Asmat adalah sebuah suku di Papua

• Suku Asmat dikenal dengan hasil ukiran kayunya
  yang unik.

• Populasi suku Asmat terbagi dua yaitu mereka
  yang tinggal di pesisir pantai dan mereka yang
  tinggal di bagian pedalaman. Kedua populasi ini
  saling berbeda satu sama lain dalam hal
  dialek, cara hidup, struktur sosial dan ritual.
Ciri – ciri Suku Asmat
• Jika dilihat secara fisik, orang-orang suku Asmat memiliki
  tubuh tinggi, besar dan tegap dengan kulit dan rambut
  berwarna gelap. Bentuk rambut pada umumnya keriting dan
  memiliki hidung yang mancung.

• Mata pencaharian penduduk suku Asmat pada umumnya
  adalah berladang seperti ubi, wortel, jagung atau menanam
  sagu. Salain itu juga beternak ayam dan babi. Seringkali pada
  suatu waktu orang Asmat melakukan perburuan binatang di
  dalam hutan dengan hasil buruan adalah babi hutan, burung
  atau ayam hutan. Kadangkala juga memancing ikan dan
  mencari udang.
Ciri – ciri Suku Asmat

• Orang suku Asmat biasanya menghias tubuh
  mereka dengan warna merah, hitam dan putih.
  Warna merah didapat dari tanah merah, hitam
  dari arang dan putih dari kulit kerang yang
  dihancurkan.
Bahasa Suku Asmat
• Suku Asmat memiliki bahasa sendiri kebanyakan
  hanya dimengerti oleh kalangan sendiri.
• Bahasa yang digunakan adalah bahasa nenek moyang
  yang sudah berumur ribuan tahun.

•   Contoh bahasa suku Asmat :
   Iguana = sejenis kapal
   Pomerem = emas kawin
   Owen = Berkelahi
Lagu Suku Asmat

• Lagu tradisional :

 Apuse
 Yamko Rambe Yamko.
Tarian
• Tarian tradisional :

 Tari Selamat Datang
Untuk menyambut tamu agung
 Tari Musyoh
Untuk mengusir arwah
Upacara Adat
• Kelahiran
Pada saat ada kelahiran, tidak ada hal yang khusus seperti pada
umumnya suku lain. Bayi yang baru lahir hanya dibersihkan lali
tali pusarnya dipotong dengan bambu yang disebut dengan
sembilu.
• Pernikahan
Seorang pria suku Asmat yang ingin menikahi seorang wanita
harus “membelinya” dengan menawarkan mas kawin berupa
piring antik dan uang yang nilainya disamakan dengan perahu
Johnson. Perahu ini biasanya digunakan untuk melaut. Jika
seorang pria memberikan mas kawin yang kurang dari harga
kapal Johnson, maka ia masih boleh menikah, hanya saja harus
tetap membayar sisa hutang mas kawin tersebut.
Upacara Adat
• Kematian
Mayat kepala suku akan dimumikan dan dipajang di depan rumah adat. Namun
jika masyarakat biasa yang meninggal akan dikuburkan seperti biasa. Upacara
kematian diiringi dengan tangisan dan nyanyian dalam bahasa Asmat.
Dahulu, salah satu anggota keluarga orang yang meninggal akan dipotong satu ruas
jarinya. Namun saat ini kebiasaan tersebut sudah mulai ditinggalkan.


• Sistem Pemerintahan
Suku Asmat memiliki satu kepala suku dan kepala adat yang sangat
dihormati. Akan segala tugas kepala suku harus sesuai dengan kesepakatan
masyarakat, sehingga hubungan antara kepala suku dengan masyarakat
cukup harmonis. Jika kepala suku meninggal dunia, maka kepemimpinan
diserahkan pada marga keluarga lain yang dihormati oleh warga.
Kepemimpinan juga bisa diserahkan kepada orang yang berhasil
mendapatkan kemenangan dalam perang.
Upacara Adat
• Peperangan
Suku Asmat memakai senjata berupa busur dan panah. Di masa
lalu ada suatu kesepakatan bahwa musuh yang sudah mati akan
dibawa ke kampung oleh pemenang perang lalu mayatnya akan
dipotong dan dimakan bersama-sama. Kepalanya akan dijadikan
hiasan. Suku Asmat percaya bahwa kekuatan mereka akan
bertambah jika memakan daging musuh. Namun saat ini praktek
tersebut sudah tidak ada lagi.
Rumah Adat
• Suku Asmat memiliki rumah adat yang
  bernama Jew (Rumah Bujang).

• Rumah Jew memang memiliki posisi yang
  istimewa dalam struktur suku Asmat. Di rumah
  bujang ini, dibicarakan segala urusan yang
  menyangkut kehidupan warga, mulai dari
  perencanaan perang, hingga keputusan
  menyangkut desa mereka.
Pakaian Daerah
• Pakaian daerahnya adalah KOTEKA

• Koteka biasa dikenakan oleh kaum lelaki yang tinggal
  di sekitar wilayah Wamena.Koteka terbuat dari kulit
  labu yang panjang dan sempit, berfungsi untuk
  menutup bagian alat reproduksi kaum lelaki.
  Penggunaannya diikatkan pada tali yang melingkar di
  pinggang.
Pakaian daerah
• Kaum perempuan mereka hanya menutup bagian tubuh
  di sekitar organ reproduksi. Mereka mengenakan
  pakaian seperti rok dari bahan akar tanaman kering
  yang dipilin atau dirajut seperti benang-benang kasar
  yang dijadikan sebagai bawahan atau bisa dikatakan
  seperti rok yang menutup badan mereka.

• Perempuan Suku Asmat bertelanjang dada, sama persis
  seperti para lelakinya. Mereka sudah terbiasa dengan
  hal ini sehingga tidak melanggar norma-norma
  kesusilaan seperti layaknya di daerah lain.
Kuliner
• Makanan khas :

 Papeda
Papeda atau bubur sagu, merupakan makanan
pokok masyarakat Papua. Makanan ini terdapat
di hampir semua daerah di Papua. Papeda dibuat
dari tepung sagu.
Kuliner
• Aunu Senebre

 Makanan khas Papua ini mudah ditemukan di
  Papua. makanan ini adalah olahan dari ikan
  teri nasi yang digoreng, lalu dicampur dengan
  daun talas dan kelapa lalu proses terakhirnya
  dikukus.
suku asmat

More Related Content

What's hot

(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia
(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia
(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di IndonesiaMira Sari
 
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyaFitriHastuti2
 
Makalah Filsafat Pancasila
Makalah Filsafat PancasilaMakalah Filsafat Pancasila
Makalah Filsafat Pancasilaliuenxiu97
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutChristina Dwi Rahayu
 
Proposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroProposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroAi Roudatul
 
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiFitriHastuti2
 
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruan
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab PasuruanTokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruan
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruanholel kurniawan
 
Pahlawan pahlawan indonesia 2
Pahlawan pahlawan indonesia 2Pahlawan pahlawan indonesia 2
Pahlawan pahlawan indonesia 2Ketut AJ'z
 
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa IndonesiaMAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa IndonesiaShally Rahmawaty
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiNuri Andhika Pratama
 
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INIBUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INIArmadira Enno
 
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moral
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moralPertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moral
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moralEka Zay
 
Mesopotamia
MesopotamiaMesopotamia
Mesopotamiaamirapp
 
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)X-MIA5 SMANCIL
 
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...Deli Maulana Jabet
 

What's hot (20)

(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia
(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia
(Tugas Presentasi IPS) Potensi Keberagaman Budaya di Indonesia
 
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
 
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
 
Makalah Filsafat Pancasila
Makalah Filsafat PancasilaMakalah Filsafat Pancasila
Makalah Filsafat Pancasila
 
Sejarah kutai
Sejarah kutaiSejarah kutai
Sejarah kutai
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
 
Proposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroProposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha Distro
 
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
 
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruan
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab PasuruanTokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruan
Tokoh Tokoh Pelayaran Dunia_SMA NEGERI 1 KEJAYAN Kab Pasuruan
 
Pahlawan pahlawan indonesia 2
Pahlawan pahlawan indonesia 2Pahlawan pahlawan indonesia 2
Pahlawan pahlawan indonesia 2
 
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa IndonesiaMAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
MAKALAH_Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
 
Metodologi sejarah
Metodologi sejarahMetodologi sejarah
Metodologi sejarah
 
Contoh Teks Anekdot
Contoh Teks AnekdotContoh Teks Anekdot
Contoh Teks Anekdot
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INIBUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
 
Kerajaan Tarumanegara
Kerajaan TarumanegaraKerajaan Tarumanegara
Kerajaan Tarumanegara
 
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moral
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moralPertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moral
Pertemuan 3 Hubungan nilai, norma dan moral
 
Mesopotamia
MesopotamiaMesopotamia
Mesopotamia
 
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)
corak kehidupan masyarakat masa praaksara (revisi)
 
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
ALAT YANG DIGUNAKAN PADA ZAMAN BATU DAN ZAMAN LOGAM Kliping Oleh Nanda Elfira...
 

Similar to suku asmat

Suku asmat real
Suku asmat realSuku asmat real
Suku asmat realAziz Haris
 
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptx
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptxEKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptx
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptxRizkiPrayogaSimatupa
 
Kebudayaan suku asmat
Kebudayaan suku asmatKebudayaan suku asmat
Kebudayaan suku asmatAziz Haris
 
Etnografi SUKU ASMAT.docx
Etnografi SUKU ASMAT.docxEtnografi SUKU ASMAT.docx
Etnografi SUKU ASMAT.docxjosen sembiring
 
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptx
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptxKearifan_Lokal_Papua_pptx.pptx
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptxFelicePantouw
 
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)Isna Nusa Kumalasari
 
tugas zainia scarpbook.pptx
tugas zainia scarpbook.pptxtugas zainia scarpbook.pptx
tugas zainia scarpbook.pptxherry susanto
 
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptxChatrinaSimamora
 
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"Niki Anane
 
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdf
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdfpresentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdf
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdfninakustianah
 
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOA
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOAKOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOA
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOARifka arifah
 
Kepelbagaian budaya-malaysia
Kepelbagaian budaya-malaysiaKepelbagaian budaya-malaysia
Kepelbagaian budaya-malaysiaMages Panjaman
 
Suku dani elang_smancip
Suku dani elang_smancipSuku dani elang_smancip
Suku dani elang_smancipYadi Kustiana
 

Similar to suku asmat (20)

Suku asmat
Suku asmatSuku asmat
Suku asmat
 
Asmat
AsmatAsmat
Asmat
 
Suku asmat real
Suku asmat realSuku asmat real
Suku asmat real
 
Suku asmat
Suku asmatSuku asmat
Suku asmat
 
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptx
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptxEKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptx
EKM Edisi Budaya Suku Asmat_2 TRSE B_Bambang Prabowo.pptx
 
Suku asmat
Suku asmatSuku asmat
Suku asmat
 
Kebudayaan suku asmat
Kebudayaan suku asmatKebudayaan suku asmat
Kebudayaan suku asmat
 
Etnografi SUKU ASMAT.docx
Etnografi SUKU ASMAT.docxEtnografi SUKU ASMAT.docx
Etnografi SUKU ASMAT.docx
 
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptx
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptxKearifan_Lokal_Papua_pptx.pptx
Kearifan_Lokal_Papua_pptx.pptx
 
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
 
tugas zainia scarpbook.pptx
tugas zainia scarpbook.pptxtugas zainia scarpbook.pptx
tugas zainia scarpbook.pptx
 
Kanibalisme suku asmat
Kanibalisme suku asmatKanibalisme suku asmat
Kanibalisme suku asmat
 
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx
5ejarah 1ndo 5 - Copy.pptx
 
kebudayaan papua
kebudayaan papuakebudayaan papua
kebudayaan papua
 
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"
Suku mentawai "Kesederhanaan yang nyaris hilang"
 
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdf
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdfpresentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdf
presentasipapua-150524030412-lva1-app6891.pdf
 
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOA
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOAKOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOA
KOMUNITAS ADAT KAJANG AMMATOA
 
Bab 11 : Sabah
Bab 11 : SabahBab 11 : Sabah
Bab 11 : Sabah
 
Kepelbagaian budaya-malaysia
Kepelbagaian budaya-malaysiaKepelbagaian budaya-malaysia
Kepelbagaian budaya-malaysia
 
Suku dani elang_smancip
Suku dani elang_smancipSuku dani elang_smancip
Suku dani elang_smancip
 

Recently uploaded

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Recently uploaded (20)

ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

suku asmat

  • 1. PAPUA (suku Asmat) By : Joan Patricia dan Kaleb clement
  • 2. Suku Asmat • Suku Asmat adalah sebuah suku di Papua • Suku Asmat dikenal dengan hasil ukiran kayunya yang unik. • Populasi suku Asmat terbagi dua yaitu mereka yang tinggal di pesisir pantai dan mereka yang tinggal di bagian pedalaman. Kedua populasi ini saling berbeda satu sama lain dalam hal dialek, cara hidup, struktur sosial dan ritual.
  • 3. Ciri – ciri Suku Asmat • Jika dilihat secara fisik, orang-orang suku Asmat memiliki tubuh tinggi, besar dan tegap dengan kulit dan rambut berwarna gelap. Bentuk rambut pada umumnya keriting dan memiliki hidung yang mancung. • Mata pencaharian penduduk suku Asmat pada umumnya adalah berladang seperti ubi, wortel, jagung atau menanam sagu. Salain itu juga beternak ayam dan babi. Seringkali pada suatu waktu orang Asmat melakukan perburuan binatang di dalam hutan dengan hasil buruan adalah babi hutan, burung atau ayam hutan. Kadangkala juga memancing ikan dan mencari udang.
  • 4. Ciri – ciri Suku Asmat • Orang suku Asmat biasanya menghias tubuh mereka dengan warna merah, hitam dan putih. Warna merah didapat dari tanah merah, hitam dari arang dan putih dari kulit kerang yang dihancurkan.
  • 5. Bahasa Suku Asmat • Suku Asmat memiliki bahasa sendiri kebanyakan hanya dimengerti oleh kalangan sendiri. • Bahasa yang digunakan adalah bahasa nenek moyang yang sudah berumur ribuan tahun. • Contoh bahasa suku Asmat :  Iguana = sejenis kapal  Pomerem = emas kawin  Owen = Berkelahi
  • 6. Lagu Suku Asmat • Lagu tradisional :  Apuse  Yamko Rambe Yamko.
  • 7. Tarian • Tarian tradisional :  Tari Selamat Datang Untuk menyambut tamu agung  Tari Musyoh Untuk mengusir arwah
  • 8. Upacara Adat • Kelahiran Pada saat ada kelahiran, tidak ada hal yang khusus seperti pada umumnya suku lain. Bayi yang baru lahir hanya dibersihkan lali tali pusarnya dipotong dengan bambu yang disebut dengan sembilu. • Pernikahan Seorang pria suku Asmat yang ingin menikahi seorang wanita harus “membelinya” dengan menawarkan mas kawin berupa piring antik dan uang yang nilainya disamakan dengan perahu Johnson. Perahu ini biasanya digunakan untuk melaut. Jika seorang pria memberikan mas kawin yang kurang dari harga kapal Johnson, maka ia masih boleh menikah, hanya saja harus tetap membayar sisa hutang mas kawin tersebut.
  • 9. Upacara Adat • Kematian Mayat kepala suku akan dimumikan dan dipajang di depan rumah adat. Namun jika masyarakat biasa yang meninggal akan dikuburkan seperti biasa. Upacara kematian diiringi dengan tangisan dan nyanyian dalam bahasa Asmat. Dahulu, salah satu anggota keluarga orang yang meninggal akan dipotong satu ruas jarinya. Namun saat ini kebiasaan tersebut sudah mulai ditinggalkan. • Sistem Pemerintahan Suku Asmat memiliki satu kepala suku dan kepala adat yang sangat dihormati. Akan segala tugas kepala suku harus sesuai dengan kesepakatan masyarakat, sehingga hubungan antara kepala suku dengan masyarakat cukup harmonis. Jika kepala suku meninggal dunia, maka kepemimpinan diserahkan pada marga keluarga lain yang dihormati oleh warga. Kepemimpinan juga bisa diserahkan kepada orang yang berhasil mendapatkan kemenangan dalam perang.
  • 10. Upacara Adat • Peperangan Suku Asmat memakai senjata berupa busur dan panah. Di masa lalu ada suatu kesepakatan bahwa musuh yang sudah mati akan dibawa ke kampung oleh pemenang perang lalu mayatnya akan dipotong dan dimakan bersama-sama. Kepalanya akan dijadikan hiasan. Suku Asmat percaya bahwa kekuatan mereka akan bertambah jika memakan daging musuh. Namun saat ini praktek tersebut sudah tidak ada lagi.
  • 11. Rumah Adat • Suku Asmat memiliki rumah adat yang bernama Jew (Rumah Bujang). • Rumah Jew memang memiliki posisi yang istimewa dalam struktur suku Asmat. Di rumah bujang ini, dibicarakan segala urusan yang menyangkut kehidupan warga, mulai dari perencanaan perang, hingga keputusan menyangkut desa mereka.
  • 12. Pakaian Daerah • Pakaian daerahnya adalah KOTEKA • Koteka biasa dikenakan oleh kaum lelaki yang tinggal di sekitar wilayah Wamena.Koteka terbuat dari kulit labu yang panjang dan sempit, berfungsi untuk menutup bagian alat reproduksi kaum lelaki. Penggunaannya diikatkan pada tali yang melingkar di pinggang.
  • 13. Pakaian daerah • Kaum perempuan mereka hanya menutup bagian tubuh di sekitar organ reproduksi. Mereka mengenakan pakaian seperti rok dari bahan akar tanaman kering yang dipilin atau dirajut seperti benang-benang kasar yang dijadikan sebagai bawahan atau bisa dikatakan seperti rok yang menutup badan mereka. • Perempuan Suku Asmat bertelanjang dada, sama persis seperti para lelakinya. Mereka sudah terbiasa dengan hal ini sehingga tidak melanggar norma-norma kesusilaan seperti layaknya di daerah lain.
  • 14. Kuliner • Makanan khas :  Papeda Papeda atau bubur sagu, merupakan makanan pokok masyarakat Papua. Makanan ini terdapat di hampir semua daerah di Papua. Papeda dibuat dari tepung sagu.
  • 15. Kuliner • Aunu Senebre  Makanan khas Papua ini mudah ditemukan di Papua. makanan ini adalah olahan dari ikan teri nasi yang digoreng, lalu dicampur dengan daun talas dan kelapa lalu proses terakhirnya dikukus.