SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 25
Downloaden Sie, um offline zu lesen
BUKU SIKDA - C
PANDUAN APLIKASI PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH   2010
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                    HALAMAN 1



BAB I. PENDAHULUAN


Buku Panduan Aplikasi SIKDA 2010 Penatausahaan Keuangan Daerah – Biro Keuangan ini dibuat
dengan harapan agar pengguna aplikasi dapat mendapatkan tuntunan yang jelas dan detail mengenai
cara mengoperasikan aplikasi. Uraian bab yang ada dibuat per Bagian dari Aplikasi ini, dengan
pembagian bab sebagai berikut :
 Bab I. Pendahuluan


 Bab II. Instalisasi Aplikasi
 berisi Persiapan Aplikasi yang menjelaskan cara instalasi aplikasi dan setting koneksi database.


 Bab III. Menjalankan Awal Aplikasi
 berisi Pengenalan Tampilan dan menu-menu Aplikasi secara detil serta menjelaskan cara
 menjalankan aplikasi, mulai proses Login , inputan, Logout, dll.


 Bab IV. Pembuatan SPP dan SPM
 berisi Cara-cara Inputing dan Editing SPP dan SPM.


 Bab V. Pembuatan SPJ dan Pengesahan
 berisi Cara-cara Inputing dan Editing SPJ dan Pengesahan


 Catatan
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWAJAWA TIMUR
                          SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                 HALAMAN 2




BAB II. INSTALASI APLIKASI DAN DATABASE

2.1. Instalasi Aplikasi
Fungsi :
Proses ini digunakan untuk instalasi atau memasukan aplikasi kedalam komputer.


Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Pilih menu : Start  (klik kanan)  Windows Explorer, maka akan muncul form Windows
Esplorer seperti pada gambar dibawah ini
2. Pilih Folder dimana file folder yang berisi Installer SIKDA 2010 disimpan, misal D: Keuda
2010 Instaler Sikda 2010 Setup.exe




      Gambar 2.1.1. Lokasi Tempat File Installer SIKDA 2010

3. Buka Folder Installer, Selanjutnya cari dan double klik atau tekan tombol enter pada file



(icon) “setup.exe”                     untuk melakukan proses instal aplikasi SIKDA 2010, maka
pada layar akan muncul form proses installasi seperti pada gambar dibawah ini.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                     HALAMAN 3




       Gambar 2.1.2. Form Konfirmasi Installasi




4. Setelah itu klik pada tombol                   untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar
akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini.




5. Selanjutnya   pilih   folder   dimana   Aplikasi   akan   disimpan   kemudian   klik   pada   tombol


            untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada
gambar dibawah ini.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                      PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                         HALAMAN 4




         Gambar 2.1.3. Form Isian User



6. Kemudian form selanjutnya adalah konfirmasi Instalasi Aplikasi Sikda 2010 untuk proses


instalasi selanjutnya klik pada tombol           , maka akan muncul form Proses Instalasi
seperti pada gambar dibawah ini.




7. Setelah proses installasi selesai untuk mengakhiri proses installasi Klik pada tombol

              . Selanjutnya komputer anda telah siap digunakan untuk menjalankan Aplikasi
SIKDA 2010.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                HALAMAN 5




       Gambar 2.1.7. Form Proses Installasi Selesai




2.2 Instalasi Database
Jika   sebelumnya       di   computer     bersangkutan   pernah   diinstal   SIKDA   2009   atau
sebelumnya, maka tidak perlu tahapan intsalasi Database ini. Jadi Abaikan saja proses
ini.
Fungsi :
Proses ini digunakan untuk mengisikan atau memasukan Sofware Database Firebird 2.0 kedalam
komputer.


Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Pilih menu : Start  (klik kanan)  Windows Explorer, maka akan muncul form Windows
Explorer seperti pada gambar dibawah ini
2. Pilih Folder dimana file folder yang berisi Installer SIKDA 2010 disimpan, misal D: Keuda
2010 Instaler Database IbManagerPro.exe
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                         HALAMAN 6




Gambar 2.2.1. Lokasi Tempat File Instaler Database Firebird 2.0


3. Selanjutnya doble klik atau tekan tombol enter pada file             untuk


melakukan proses instal Database Firebird 2.0, maka pada layar akan muncul form proses
instalasi seperti pada gambar dibawah ini.




                       Gambar 2.2.2. Form Konfermasi Installasi DB
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                               HALAMAN 7




4. Setelah itu klik pada tombol               untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar
akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini.




               Gambar 2.2.3. Form Konfermasi Persetujuan Lisensi




5. Selanjutnya pilih                             klik pada tombol            untuk melanjutkan
proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini.




6. Isikan Nama User dan Nama Instansi Anda dan untuk melanjutkan proses instalasi selanjutnya


klik pada tombol              , maka akan muncul form Setup Type seperti pada gambar dibawah
ini.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                       HALAMAN 8




                          Gambar 2.2.5. Form Konfirmasi Tempat Aplikasi di Simpan



7. Selanjutnya   pilih   folder   dimana   Aplikasi   akan   disimpan     kemudian   klik   pada   tombol


           untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada
gambar dibawah ini




                         Gambar 2.2.6. Form Konfirmasi Pilihan Tampilan
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                    HALAMAN 9




8. Setelah form tersebut diatas muncul klik pada tombol                     untuk melanjutkan proses
instalasi.
9. Kemudian form selanjutnya adalah konfermasi Instalasi Sofware Database Firebird 2.0 untuk


proses instalasi selanjutnya klik pada tombol                       , maka akan muncul form Proses
Instalasi seperti pada gambar dibawah ini.




                                  Gambar 2.2.7. Form Proses Instalasi



10. Setelah proses installasi selesai untuk mengakhiri proses installasi Klik pada tombol

             . Selanjutnya komputer anda telah siap digunakan untuk menjalankan Sofware
Database Firebird 2.0.




                         Gambar 2.1.8. Form Proses Installasi Selesai
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                  HALAMAN 10




BAB III. MENJALANKAN AWAL APLIKASI

3.1. Awal Membuka Aplikasi

Fungsi :
Menu ini berfungsi untuk menjalankan aplikasi untuk pertama kalinya.

Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut :

1. Nyalakan Komputer yang akan digunakan menjalankan Aplikasi dengan spesifikasi komputer
seperti tabel dibawah ini. Dan Sebelumnya kami sampaikan spesifikasi komputer yang dianjurkan
agar support dengan aplikasi ini adalah sebagai berikut :

           JENIS                                       KETERANGAN


OPERATING SYSTEM          - Windows XP, Vista, 7(seven)
(OS)                      - yg lebih tinggi

                          - Pentium 4
Procesor
                          - Core 2 Duo atau yg lebih tinggi

VGA                       Min 128 MB

                          - Untuk Windows Xp Minimal 1 Giga atau yg lebih tinggi
Memory                    - Untuk Windows Vista Minimal 2 Giga atau yg lebih tinggi
                          - Untuk Windows 7 Minimal 2 Giga atau yg lebih tinggi




2. Selanjutnya pilih shortcut icon “keuangan2010”                      pada screen computer, atau
buka lewat : start windows > keuangan2010 , maka akan tampil dialog utama aplikasi seperti
gambar berikut :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                         HALAMAN 11




       Gambar 3.1.1. Pilih Program Aplikasi Keuangan 2010



3. Maka pada layar akan muncul Form pilih database yang akan di buka seperti pada gambar
dibawah ini.




           Gambar 3.1.2. Form Pilih File Database (pilih salah satu)

4. Kemudian pilih database (firebird) yang ingin anda proses datanya dan klik pada tombol

          .
5. Selanjutnya setelah database dipilih maka kita akan masuk pada form utama Aplikasi
Keuangan seperti pada gambar di bawah ini :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                             HALAMAN 12




Gambar 3.1.3. Form Utama Aplikasi




3.2. Masuk Aplikasi(                )

Fungsi :
Menu Masuk digunakan untuk masuk pada aplikasi, yaitu menyambung koneksi dengan database
berdasar hak akses user yang masuk. Hak akses di inputkan sesuai dengan kebutuhan user
apabila menggunakan menu2 dalam aplikasi. Fasilitas ini juga digunakan untuk Masuk Ulang
tanpa menutup aplikasi. Masuk ulang diperlukan karena setiap user memiliki hak akses yang
berbeda, sehingga apabila kita ingin menjalankan aplikasi dengan user yang lain maka fasilitas
inilah yang digunakan.


Adapun Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :




1. Pilih tombol masuk (gambar gembok)          di kiri atas pada form menu Utama.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                           HALAMAN 13




2. Maka akan tampil dialog Login seperti gambar berikut.




                  Gambar 3.2.2. Form Dialog Login Aplikasi




3. Masukkan UserID & Password sesuai yang dibutuhkan. Kemudian pilih tombol                          .
4. Apabila User Name tidak terdaftar ataupun Password salah, maka akan ditampilkan pesan
   error. Dan apabila sukses maka akan masuk aplikasi dengan menu-menu tertentu akan aktif
   sesuai hak user yang bersangkutan.


3.3. Keluar Aplikasi

Untuk keluar pada aplikasi Keuangan 2010 anda cukup mengklik pada tombol                                 yang
berada di form utama sebelah kanan atas, maka otomatis aplikasi akan tertutup.


3.4. Pindah / Ganti Database

Untuk memindah database, atau akan memilih database lain tanpa mematikan aplikasi, maka kita dapat
menggunakan tombol yang telah disediakan, yaitu tinggal klik pada tombol “Database” seperti gambar berikut :




Maka akan muncul tampilan untuk memilih database lain yg diinginkan, yaitu sebagai berikut :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                   PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                      HALAMAN 14




Kemudian pilih database (firebird) yang ingin anda proses datanya dan klik pada tombol

         .
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                       PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                HALAMAN 15



BAB IV. PEMBUATAN SPP - SPM
4.1. Inputing & Editing Menu SPP | SPM
Pada menu “SPP | SPM” ini, yaitu membuat inputan SPP dan SPM. Inputan yang dilakukan yaitu
berdasarkan permintaan SPP lalu membuat SPM hanya dengan menginputkan no.SPM saja.


Adapun langkah – langkah urutannya adalah sebagai berikut :
1. Pilih Form Catalogs double klik pada menu-menu disebalah kiri seperti gambar di bawah ini.




            Gambar 4.1.1. Pilih dan double Klik menu SPP|SPM|SP2D untuk mulai



2. Selanjutnya untuk masuk pada form pilihan entry dan editing SPP|SPM|SP2D, maka double

klik pada tree                    , maka akan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah ini.
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                    PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                          HALAMAN 16




                  Gambar 4.1.2. Tab Form Editing menu SPP|SPM|SP2D



3. Pada form editing SPP|SPM|SP2D ini ada beberapa menu atau tombol yang fungsinya sebagai
   berikut :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                             PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                   HALAMAN 17


4.   Uraian Langkah-langkah inputan SPP|SPM|SP2D :
     A. Klik tombol “Baru”, maka akan tampil tampilan form inputan SPP|SPM|SP2D baru, seperti
        tampilan dibawah :




        Langkah Inputan SPP|SPM|SP2D dapat dilakukan dengan mengikuti urutan NOMOR yang
        berwarna merah seperti gambar diatas.
     B. Untuk keterangan urutan langkah inputan no.8*A (seperti gambar diatas), sebagai berikut :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                           PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                HALAMAN 18


   C. Untuk keterangan urutan langkah inputan no.10*B (seperti gambar diatas), sebagai berikut :




   D. Klik simpan lalu klik segar lalu klik tutup.
5. Jika selesai semua inputan SPP|SPM|SP2D, maka kita selanjutnya klik “Cetak” dan berikut
   urutannya dalam mencetak :




                      Gambar 4.1.3. Tab Form Cetak SPP|SPM|SP2D
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                         PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                                HALAMAN 19


BAB V. PEMBUATAN SPJ - PENGESAHAN
5.1. Inputing & Editing Menu SPJ - PENGESAHAN
Pada menu “SPJ | PENGESAHAN” ini, yaitu membuat inputan SPP dan PENGESAHAN. Inputan yang
dilakukan yaitu berdasarkan keluar masuk kas yang tercatat juga inputan pengeluaran belanja
beserta pajaknya. Inputan ini disesuaikan dengan inputan BKU (Buku Kas Umum) masing-masing
bendahara tiap bidang.


Adapun langkah – langkah urutannya adalah sebagai berikut :
1. Pilih Form Catalogs double klik pada menu-menu disebalah kiri seperti gambar di bawah ini.




                  Gambar 5.1.1. Tab Form Editing menu SPP|Pengesahan
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                      PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                          HALAMAN 20


2. Selanjutnya untuk masuk pada form pilihan entry dan editing SPJ | PENGESAHAN, maka double

  klik pada tree                   , maka akan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah
  ini.




                   Gambar 5.1.2. Tab Form Editing menu SPP|Pengesahan



3. Pada form editing SPP|SPM|SP2D ini ada beberapa menu atau tombol yang fungsinya sebagai
  berikut :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                     PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                       HALAMAN 21




4. Uraian   Langkah-langkah inputan SPJ|Pengesahan :
  A. Klik “Baru”, maka akan muncul tampilan :
     FORM A >> (lihat urutan inputan)




  B. Klik selanjutnya diatas , FORM B >> (lihat urutan inputan) Yaitu Form “Mutasi Kas”,
     maka akan muncul tampilan :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                   PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                         HALAMAN 22


   Setelah Klik Baru sebelah kanan atas, maka selanjutnya langkah-langkah inputan transaksi
   Mutasi Kas dalam FORM B.1 >> (lihat urutan inputan) sebagai berikut :




   Jika ingin inputan baru tanpa menutup jendela, klik Simpan++
C. Klik selanjutnya diatas , FORM C >> (lihat urutan inputan) Yaitu Form “Belanja”, maka
   akan muncul tampilan :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                    PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                          HALAMAN 23


   Setelah Klik Baru sebelah kanan atas, maka selanjutnya langkah-langkah inputan transaksi
   Belanja dalam FORM C.1 >> (lihat urutan inputan) sebagai berikut :




D. Selanjutnya jka semua inputan transaksi baik Mutasi Kas dan transaksi Belanja sidah benar
   dan valid, maka jangan lupa Klik tombol “SPJ atau SPJkan semua”, yang berfungsi
   sebagai identitas bahwa mana-mana transaksi yang siap di-SPJ-kan.
E. Klik selanjutnya diatas , FORM D >> (lihat urutan inputan) yaitu form “Cetak” , maka
   akan muncul tampilan :
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR

                    PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA




                                                                   HALAMAN 24




5.   CATATAN :
         Subdin dan UPT hanya mempelajari dan membuat Menu SPJ saja
         Pembuatan SPP dan SPM dilakukan di Sekretariatan SKPD
         Sebelum Input BKU dalam SPJ, diharuskan melengkapi semua
          kelengkapan SPJ (Kwitansi & Kelengkapannya)
         Apabila   terjadi   kesulitan    diharapkan    melakukan     konsultasi
          kepada pihak bersangkutan
         Saran dan Pertanyaan bisa disampaikan ke admin melalui email
          imppapsi@gmail.com atau buka di www.imppapsi.blogspot.com




                                    -Terima Kasih-

Weitere ähnliche Inhalte

Andere mochten auch

Dir 96 2002 testo-coordinato
Dir 96 2002 testo-coordinato Dir 96 2002 testo-coordinato
Dir 96 2002 testo-coordinato Marco Grondacci
 
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe Abbamonte
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe AbbamonteXIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe Abbamonte
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe AbbamonteFondazione Rosselli
 
Bab 1b The Structure Of A Computer Program
Bab 1b   The Structure Of A Computer ProgramBab 1b   The Structure Of A Computer Program
Bab 1b The Structure Of A Computer ProgramDimara Hakim
 
Why are there so many kinds of rocks
Why are there so many kinds of rocksWhy are there so many kinds of rocks
Why are there so many kinds of rocksbassantnour
 
Ddl riforma arpal e protezione civile
Ddl riforma arpal e protezione civileDdl riforma arpal e protezione civile
Ddl riforma arpal e protezione civileMarco Grondacci
 

Andere mochten auch (6)

Dir 96 2002 testo-coordinato
Dir 96 2002 testo-coordinato Dir 96 2002 testo-coordinato
Dir 96 2002 testo-coordinato
 
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe Abbamonte
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe AbbamonteXIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe Abbamonte
XIV Rapporto IEM Presentazione Giuseppe Abbamonte
 
Bab 1b The Structure Of A Computer Program
Bab 1b   The Structure Of A Computer ProgramBab 1b   The Structure Of A Computer Program
Bab 1b The Structure Of A Computer Program
 
Why are there so many kinds of rocks
Why are there so many kinds of rocksWhy are there so many kinds of rocks
Why are there so many kinds of rocks
 
Whopartograph
WhopartographWhopartograph
Whopartograph
 
Ddl riforma arpal e protezione civile
Ddl riforma arpal e protezione civileDdl riforma arpal e protezione civile
Ddl riforma arpal e protezione civile
 

Ähnlich wie User Guide Penatausahaan 2010

Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingEzu Pahlevi
 
Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2Devi Apriansyah
 
Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1Warnet Raha
 
Pre-test modul1 sistem operasi
Pre-test modul1 sistem operasiPre-test modul1 sistem operasi
Pre-test modul1 sistem operasiDhany Nurdiansyah
 
Active directory windows 2008 server
Active directory windows 2008 serverActive directory windows 2008 server
Active directory windows 2008 serverarief rahman
 
Cara flash pake bbsack
Cara flash pake bbsackCara flash pake bbsack
Cara flash pake bbsackmilayunit
 
Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingHz Tena
 
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesia
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesiaInstall black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesia
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesiaRi Zal
 
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolah
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolahPetunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolah
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolahYohanesSetiawan23
 
User Manual e-Faktur
User Manual e-FakturUser Manual e-Faktur
User Manual e-FakturUdudHollicz
 
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis Jaringan
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis JaringanDiktat Praktikum Aplikasi Berbasis Jaringan
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis JaringanI Putu Hariyadi
 
Melakukan instalasi os xp
Melakukan instalasi os xpMelakukan instalasi os xp
Melakukan instalasi os xpAmiroh S.Kom
 
Laporan individu produktif.docx
Laporan individu produktif.docxLaporan individu produktif.docx
Laporan individu produktif.docxAlfa DeZommun
 
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14Buku manual pengggunaan siman 03102014 14
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14Iqbal Siregar
 
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptxQoddoxRezpector
 
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi enda
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi endaImplementasi & pengujian program aplikasi by depandi enda
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi endaDevandy Enda
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadAhmad Ibad
 

Ähnlich wie User Guide Penatausahaan 2010 (20)

Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accounting
 
Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accounting
 
Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2
 
Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1
 
Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1Laporan pr.sojk-1
Laporan pr.sojk-1
 
Buku Panduan Zahir Accounting
Buku Panduan Zahir AccountingBuku Panduan Zahir Accounting
Buku Panduan Zahir Accounting
 
Pre-test modul1 sistem operasi
Pre-test modul1 sistem operasiPre-test modul1 sistem operasi
Pre-test modul1 sistem operasi
 
Active directory windows 2008 server
Active directory windows 2008 serverActive directory windows 2008 server
Active directory windows 2008 server
 
Cara flash pake bbsack
Cara flash pake bbsackCara flash pake bbsack
Cara flash pake bbsack
 
Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accounting
 
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesia
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesiaInstall black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesia
Install black berry denga software bbsak + all language, termasuk indonesia
 
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolah
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolahPetunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolah
Petunjuk penggunaan sipintar enterprise untuk sekolah
 
User Manual e-Faktur
User Manual e-FakturUser Manual e-Faktur
User Manual e-Faktur
 
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis Jaringan
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis JaringanDiktat Praktikum Aplikasi Berbasis Jaringan
Diktat Praktikum Aplikasi Berbasis Jaringan
 
Melakukan instalasi os xp
Melakukan instalasi os xpMelakukan instalasi os xp
Melakukan instalasi os xp
 
Laporan individu produktif.docx
Laporan individu produktif.docxLaporan individu produktif.docx
Laporan individu produktif.docx
 
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14Buku manual pengggunaan siman 03102014 14
Buku manual pengggunaan siman 03102014 14
 
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx
1. Slide e-SPT PPh Badan_PTUS.pptx
 
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi enda
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi endaImplementasi & pengujian program aplikasi by depandi enda
Implementasi & pengujian program aplikasi by depandi enda
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
 

User Guide Penatausahaan 2010

  • 1. BUKU SIKDA - C PANDUAN APLIKASI PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH 2010
  • 2. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 1 BAB I. PENDAHULUAN Buku Panduan Aplikasi SIKDA 2010 Penatausahaan Keuangan Daerah – Biro Keuangan ini dibuat dengan harapan agar pengguna aplikasi dapat mendapatkan tuntunan yang jelas dan detail mengenai cara mengoperasikan aplikasi. Uraian bab yang ada dibuat per Bagian dari Aplikasi ini, dengan pembagian bab sebagai berikut :  Bab I. Pendahuluan  Bab II. Instalisasi Aplikasi berisi Persiapan Aplikasi yang menjelaskan cara instalasi aplikasi dan setting koneksi database.  Bab III. Menjalankan Awal Aplikasi berisi Pengenalan Tampilan dan menu-menu Aplikasi secara detil serta menjelaskan cara menjalankan aplikasi, mulai proses Login , inputan, Logout, dll.  Bab IV. Pembuatan SPP dan SPM berisi Cara-cara Inputing dan Editing SPP dan SPM.  Bab V. Pembuatan SPJ dan Pengesahan berisi Cara-cara Inputing dan Editing SPJ dan Pengesahan  Catatan
  • 3. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWAJAWA TIMUR SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 2 BAB II. INSTALASI APLIKASI DAN DATABASE 2.1. Instalasi Aplikasi Fungsi : Proses ini digunakan untuk instalasi atau memasukan aplikasi kedalam komputer. Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut: 1. Pilih menu : Start  (klik kanan)  Windows Explorer, maka akan muncul form Windows Esplorer seperti pada gambar dibawah ini 2. Pilih Folder dimana file folder yang berisi Installer SIKDA 2010 disimpan, misal D: Keuda 2010 Instaler Sikda 2010 Setup.exe Gambar 2.1.1. Lokasi Tempat File Installer SIKDA 2010 3. Buka Folder Installer, Selanjutnya cari dan double klik atau tekan tombol enter pada file (icon) “setup.exe” untuk melakukan proses instal aplikasi SIKDA 2010, maka pada layar akan muncul form proses installasi seperti pada gambar dibawah ini.
  • 4. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 3 Gambar 2.1.2. Form Konfirmasi Installasi 4. Setelah itu klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini. 5. Selanjutnya pilih folder dimana Aplikasi akan disimpan kemudian klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini.
  • 5. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 4 Gambar 2.1.3. Form Isian User 6. Kemudian form selanjutnya adalah konfirmasi Instalasi Aplikasi Sikda 2010 untuk proses instalasi selanjutnya klik pada tombol , maka akan muncul form Proses Instalasi seperti pada gambar dibawah ini. 7. Setelah proses installasi selesai untuk mengakhiri proses installasi Klik pada tombol . Selanjutnya komputer anda telah siap digunakan untuk menjalankan Aplikasi SIKDA 2010.
  • 6. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 5 Gambar 2.1.7. Form Proses Installasi Selesai 2.2 Instalasi Database Jika sebelumnya di computer bersangkutan pernah diinstal SIKDA 2009 atau sebelumnya, maka tidak perlu tahapan intsalasi Database ini. Jadi Abaikan saja proses ini. Fungsi : Proses ini digunakan untuk mengisikan atau memasukan Sofware Database Firebird 2.0 kedalam komputer. Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut: 1. Pilih menu : Start  (klik kanan)  Windows Explorer, maka akan muncul form Windows Explorer seperti pada gambar dibawah ini 2. Pilih Folder dimana file folder yang berisi Installer SIKDA 2010 disimpan, misal D: Keuda 2010 Instaler Database IbManagerPro.exe
  • 7. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 6 Gambar 2.2.1. Lokasi Tempat File Instaler Database Firebird 2.0 3. Selanjutnya doble klik atau tekan tombol enter pada file untuk melakukan proses instal Database Firebird 2.0, maka pada layar akan muncul form proses instalasi seperti pada gambar dibawah ini. Gambar 2.2.2. Form Konfermasi Installasi DB
  • 8. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 7 4. Setelah itu klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini. Gambar 2.2.3. Form Konfermasi Persetujuan Lisensi 5. Selanjutnya pilih klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini. 6. Isikan Nama User dan Nama Instansi Anda dan untuk melanjutkan proses instalasi selanjutnya klik pada tombol , maka akan muncul form Setup Type seperti pada gambar dibawah ini.
  • 9. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 8 Gambar 2.2.5. Form Konfirmasi Tempat Aplikasi di Simpan 7. Selanjutnya pilih folder dimana Aplikasi akan disimpan kemudian klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi maka pada layar akan muncul form seperti pada gambar dibawah ini Gambar 2.2.6. Form Konfirmasi Pilihan Tampilan
  • 10. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 9 8. Setelah form tersebut diatas muncul klik pada tombol untuk melanjutkan proses instalasi. 9. Kemudian form selanjutnya adalah konfermasi Instalasi Sofware Database Firebird 2.0 untuk proses instalasi selanjutnya klik pada tombol , maka akan muncul form Proses Instalasi seperti pada gambar dibawah ini. Gambar 2.2.7. Form Proses Instalasi 10. Setelah proses installasi selesai untuk mengakhiri proses installasi Klik pada tombol . Selanjutnya komputer anda telah siap digunakan untuk menjalankan Sofware Database Firebird 2.0. Gambar 2.1.8. Form Proses Installasi Selesai
  • 11. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 10 BAB III. MENJALANKAN AWAL APLIKASI 3.1. Awal Membuka Aplikasi Fungsi : Menu ini berfungsi untuk menjalankan aplikasi untuk pertama kalinya. Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut : 1. Nyalakan Komputer yang akan digunakan menjalankan Aplikasi dengan spesifikasi komputer seperti tabel dibawah ini. Dan Sebelumnya kami sampaikan spesifikasi komputer yang dianjurkan agar support dengan aplikasi ini adalah sebagai berikut : JENIS KETERANGAN OPERATING SYSTEM - Windows XP, Vista, 7(seven) (OS) - yg lebih tinggi - Pentium 4 Procesor - Core 2 Duo atau yg lebih tinggi VGA Min 128 MB - Untuk Windows Xp Minimal 1 Giga atau yg lebih tinggi Memory - Untuk Windows Vista Minimal 2 Giga atau yg lebih tinggi - Untuk Windows 7 Minimal 2 Giga atau yg lebih tinggi 2. Selanjutnya pilih shortcut icon “keuangan2010” pada screen computer, atau buka lewat : start windows > keuangan2010 , maka akan tampil dialog utama aplikasi seperti gambar berikut :
  • 12. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 11 Gambar 3.1.1. Pilih Program Aplikasi Keuangan 2010 3. Maka pada layar akan muncul Form pilih database yang akan di buka seperti pada gambar dibawah ini. Gambar 3.1.2. Form Pilih File Database (pilih salah satu) 4. Kemudian pilih database (firebird) yang ingin anda proses datanya dan klik pada tombol . 5. Selanjutnya setelah database dipilih maka kita akan masuk pada form utama Aplikasi Keuangan seperti pada gambar di bawah ini :
  • 13. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 12 Gambar 3.1.3. Form Utama Aplikasi 3.2. Masuk Aplikasi( ) Fungsi : Menu Masuk digunakan untuk masuk pada aplikasi, yaitu menyambung koneksi dengan database berdasar hak akses user yang masuk. Hak akses di inputkan sesuai dengan kebutuhan user apabila menggunakan menu2 dalam aplikasi. Fasilitas ini juga digunakan untuk Masuk Ulang tanpa menutup aplikasi. Masuk ulang diperlukan karena setiap user memiliki hak akses yang berbeda, sehingga apabila kita ingin menjalankan aplikasi dengan user yang lain maka fasilitas inilah yang digunakan. Adapun Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut : 1. Pilih tombol masuk (gambar gembok) di kiri atas pada form menu Utama.
  • 14. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 13 2. Maka akan tampil dialog Login seperti gambar berikut. Gambar 3.2.2. Form Dialog Login Aplikasi 3. Masukkan UserID & Password sesuai yang dibutuhkan. Kemudian pilih tombol . 4. Apabila User Name tidak terdaftar ataupun Password salah, maka akan ditampilkan pesan error. Dan apabila sukses maka akan masuk aplikasi dengan menu-menu tertentu akan aktif sesuai hak user yang bersangkutan. 3.3. Keluar Aplikasi Untuk keluar pada aplikasi Keuangan 2010 anda cukup mengklik pada tombol yang berada di form utama sebelah kanan atas, maka otomatis aplikasi akan tertutup. 3.4. Pindah / Ganti Database Untuk memindah database, atau akan memilih database lain tanpa mematikan aplikasi, maka kita dapat menggunakan tombol yang telah disediakan, yaitu tinggal klik pada tombol “Database” seperti gambar berikut : Maka akan muncul tampilan untuk memilih database lain yg diinginkan, yaitu sebagai berikut :
  • 15. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 14 Kemudian pilih database (firebird) yang ingin anda proses datanya dan klik pada tombol .
  • 16. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 15 BAB IV. PEMBUATAN SPP - SPM 4.1. Inputing & Editing Menu SPP | SPM Pada menu “SPP | SPM” ini, yaitu membuat inputan SPP dan SPM. Inputan yang dilakukan yaitu berdasarkan permintaan SPP lalu membuat SPM hanya dengan menginputkan no.SPM saja. Adapun langkah – langkah urutannya adalah sebagai berikut : 1. Pilih Form Catalogs double klik pada menu-menu disebalah kiri seperti gambar di bawah ini. Gambar 4.1.1. Pilih dan double Klik menu SPP|SPM|SP2D untuk mulai 2. Selanjutnya untuk masuk pada form pilihan entry dan editing SPP|SPM|SP2D, maka double klik pada tree , maka akan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah ini.
  • 17. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 16 Gambar 4.1.2. Tab Form Editing menu SPP|SPM|SP2D 3. Pada form editing SPP|SPM|SP2D ini ada beberapa menu atau tombol yang fungsinya sebagai berikut :
  • 18. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 17 4. Uraian Langkah-langkah inputan SPP|SPM|SP2D : A. Klik tombol “Baru”, maka akan tampil tampilan form inputan SPP|SPM|SP2D baru, seperti tampilan dibawah : Langkah Inputan SPP|SPM|SP2D dapat dilakukan dengan mengikuti urutan NOMOR yang berwarna merah seperti gambar diatas. B. Untuk keterangan urutan langkah inputan no.8*A (seperti gambar diatas), sebagai berikut :
  • 19. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 18 C. Untuk keterangan urutan langkah inputan no.10*B (seperti gambar diatas), sebagai berikut : D. Klik simpan lalu klik segar lalu klik tutup. 5. Jika selesai semua inputan SPP|SPM|SP2D, maka kita selanjutnya klik “Cetak” dan berikut urutannya dalam mencetak : Gambar 4.1.3. Tab Form Cetak SPP|SPM|SP2D
  • 20. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 19 BAB V. PEMBUATAN SPJ - PENGESAHAN 5.1. Inputing & Editing Menu SPJ - PENGESAHAN Pada menu “SPJ | PENGESAHAN” ini, yaitu membuat inputan SPP dan PENGESAHAN. Inputan yang dilakukan yaitu berdasarkan keluar masuk kas yang tercatat juga inputan pengeluaran belanja beserta pajaknya. Inputan ini disesuaikan dengan inputan BKU (Buku Kas Umum) masing-masing bendahara tiap bidang. Adapun langkah – langkah urutannya adalah sebagai berikut : 1. Pilih Form Catalogs double klik pada menu-menu disebalah kiri seperti gambar di bawah ini. Gambar 5.1.1. Tab Form Editing menu SPP|Pengesahan
  • 21. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 20 2. Selanjutnya untuk masuk pada form pilihan entry dan editing SPJ | PENGESAHAN, maka double klik pada tree , maka akan muncul tampilan seperti pada gambar dibawah ini. Gambar 5.1.2. Tab Form Editing menu SPP|Pengesahan 3. Pada form editing SPP|SPM|SP2D ini ada beberapa menu atau tombol yang fungsinya sebagai berikut :
  • 22. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 21 4. Uraian Langkah-langkah inputan SPJ|Pengesahan : A. Klik “Baru”, maka akan muncul tampilan : FORM A >> (lihat urutan inputan) B. Klik selanjutnya diatas , FORM B >> (lihat urutan inputan) Yaitu Form “Mutasi Kas”, maka akan muncul tampilan :
  • 23. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 22 Setelah Klik Baru sebelah kanan atas, maka selanjutnya langkah-langkah inputan transaksi Mutasi Kas dalam FORM B.1 >> (lihat urutan inputan) sebagai berikut : Jika ingin inputan baru tanpa menutup jendela, klik Simpan++ C. Klik selanjutnya diatas , FORM C >> (lihat urutan inputan) Yaitu Form “Belanja”, maka akan muncul tampilan :
  • 24. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 23 Setelah Klik Baru sebelah kanan atas, maka selanjutnya langkah-langkah inputan transaksi Belanja dalam FORM C.1 >> (lihat urutan inputan) sebagai berikut : D. Selanjutnya jka semua inputan transaksi baik Mutasi Kas dan transaksi Belanja sidah benar dan valid, maka jangan lupa Klik tombol “SPJ atau SPJkan semua”, yang berfungsi sebagai identitas bahwa mana-mana transaksi yang siap di-SPJ-kan. E. Klik selanjutnya diatas , FORM D >> (lihat urutan inputan) yaitu form “Cetak” , maka akan muncul tampilan :
  • 25. SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH PROPINSI JAWA TIMUR PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI SIKDA 2010 – PENAT AUSAHAAN KEUDA HALAMAN 24 5. CATATAN :  Subdin dan UPT hanya mempelajari dan membuat Menu SPJ saja  Pembuatan SPP dan SPM dilakukan di Sekretariatan SKPD  Sebelum Input BKU dalam SPJ, diharuskan melengkapi semua kelengkapan SPJ (Kwitansi & Kelengkapannya)  Apabila terjadi kesulitan diharapkan melakukan konsultasi kepada pihak bersangkutan  Saran dan Pertanyaan bisa disampaikan ke admin melalui email imppapsi@gmail.com atau buka di www.imppapsi.blogspot.com -Terima Kasih-