SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 4
Downloaden Sie, um offline zu lesen
Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 1
Installasi Owncloud On Centos 6
PENDAHULUAN
Owncloud adalah Software yang dapat di gunakan dengan bebas atau gratis seperti
dropbox dan terintegrasi dengan perangkat tekhnologi informasi yang bertujuan untuk
mengamankan, melacak , dan melaporkan penggunaan data . Owncloud juga dapat berfungsi
untuk sinkronisasi data dan berbagi pengguna, Owncloud juga dapat memberikan hak akses
terhadap berkas-berkas secara universal dengan menggunakan antarmuka jaringan WebDAV.
OwnCloud termasuk dalam kategori Infrastructure as a Service (IaaS) Layanan cloud
computing. (http://tuxsharing.blogspot.com/2013/08/cara-install-owncloud-di-linux.html)
LANGKAH INSTALASI
1. Disini penulis menggunakan operating system Centos 6.4 untuk host atau server
dalam melakukan instalasi. Pertama pastikan iptables dan selinux dalam keadaan
mati.
vi /etc/selinux/config
SELINUX=disabled
2. Lalu instalkan packet-packet yang dibutuhkan untuk melakukan instalasi owncloud
yum install httpd php php-mysql mysql-server mysql sqlite php-dom php-mbstring
php-gd php-pdo wget
3. Setelah packet terinstall download file owncloud untuk tampilan pada web server nya.
wget http://download.owncloud.org/community/owncloud-5.0.5.tar.bz2
4. Lalu extract file tersebut
tar -jxvf owncloud-5.0.5.tar.bz2
5. Lalu pindahkan folder yang sudah kita extract tersebut pada document rout yang telah
ditentukan pada settingan httpd
Sebagai contoh :
mv owncloud-5.0.5 /var/www/html/owncloud
6. Ganti kepemilikan dan hak akses directory owncloud
chown -R apache.apache /var/www/html/owncloud
7. Lalu beralih pada pembuatan database, username dan password owncloud pada mysql
Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 2
dan masuk ke mysql.
mysql -u root –p
create database clouddb;
grant all on clouddb.* to 'clouddbuser'@'localhost' identified by 'password';
Bye
8. Setelah pembuatan database selesai buat/ubah konfigurasi httpd sesuai yang sudah
ditentukan sebelumnya.
Sebagai contoh :
vi /etc/httpd/conf.d/cloud.conf
<IfModule mod_alias.c>
Alias /cloud /var/www/html/owncloud/
</IfModule>
<Directory “/var/www/html/owncloud”>
Options Indexes FollowSymLinks
AllowOverride All
Order allow,deny
allow from all
</Directory>
9. Lalu restart packet http dan lakukan pengecekan pada settingan yang telah kita buat.
/etc/init.d/httpd restart
10. Lalu uji ownclod anda apakah sudah bisa berjalan atau tidak, dan masukan settingan
password admin dan database sebelumnya yang sudah di konfigurasi.
Gambar 1. Tampilan awal owncloud
Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 3
11. Masukan dan buat username dan password admin, dan data folder tempat file-file
yang akan disimpan nantinya (contoh seperti gambar diatas)
12. Setelah itu untuk konfigurasi database, seperti yang sudah kita buat sebelumnya kita
memakai mysql sebagai database dan memasukan nama database, username database,
dan password serta host nya. (contoh seperti gambar di bawah)
Gambar 2. Setting konfigurasi database
13. Jika settingan sudah benar dan berhasil owncloud akan siap untuk digunakan.
Gambar 3. Login admin owncloud
14. Bisa mengupload file apapun di tempat directory yang kita tentukan, dan akan
otomatis tersimpan sesuai konfigurasi kita sebelumnya (/var/www/cloud/data). Bisa
menambahkan user lain dan settingan space yang diberikan pada tiap-tiap user.
KESIMPULAN
Owncloud sudah terpasang, bisa tempat menyimpan file apapun yang anda perlukan disana,
bisa diakses dari mana saja, tergantung anda memasangnya dari mana, berbasih bebas atau
opensource dan bisa diinstall dimana saja.
Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 4

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...Tobing Manuppak
 
Cara replikasi
Cara replikasiCara replikasi
Cara replikasichrezjohn
 
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmad
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmadTutorial instalasi mail server budi edy hery ahmad
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmadEddy_TKJ
 
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)okaa123
 
debian 6
debian 6debian 6
debian 6okaa123
 
D beaver database manager
D beaver database managerD beaver database manager
D beaver database managerresarahadian
 
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6 export data
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6   export dataBelajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6   export data
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6 export dataTobing Manuppak
 
My sql python_cherrypy
My sql python_cherrypyMy sql python_cherrypy
My sql python_cherrypyAGus Msln
 
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2Hary HarysMatta
 
Arisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringArisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringMay OneNine
 
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...Tobing Manuppak
 
Blocking situs pake web proxy
Blocking situs pake web proxyBlocking situs pake web proxy
Blocking situs pake web proxyHamdan Ripai
 
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)Relawan Jurnal Indonesia
 

Was ist angesagt? (19)

Tugas bu linda
Tugas bu lindaTugas bu linda
Tugas bu linda
 
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 10 simple crud dhtmlx dan co...
 
Cara replikasi
Cara replikasiCara replikasi
Cara replikasi
 
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmad
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmadTutorial instalasi mail server budi edy hery ahmad
Tutorial instalasi mail server budi edy hery ahmad
 
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)
Konfigurasi proxy debian 6 squezze (2)
 
ceph software defined storage
ceph software defined storageceph software defined storage
ceph software defined storage
 
debian 6
debian 6debian 6
debian 6
 
D beaver database manager
D beaver database managerD beaver database manager
D beaver database manager
 
Router proxy
Router proxyRouter proxy
Router proxy
 
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6 export data
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6   export dataBelajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6   export data
Belajar pemrograman berbasis web php dhtmlx part 6 export data
 
My sql python_cherrypy
My sql python_cherrypyMy sql python_cherrypy
My sql python_cherrypy
 
Easy Upgrade OJS 2.4.x to OJS 3.x
Easy Upgrade OJS 2.4.x to OJS 3.xEasy Upgrade OJS 2.4.x to OJS 3.x
Easy Upgrade OJS 2.4.x to OJS 3.x
 
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2
Implementasi Kannel dengan modem Wavecom di Linux OpenSuSE 11.2
 
websecure.ppt
websecure.pptwebsecure.ppt
websecure.ppt
 
Arisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringArisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoring
 
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...
Belajar pemrograman web menggunakan dhtmlx dan php part 4 galeri gambar & upl...
 
Blocking situs pake web proxy
Blocking situs pake web proxyBlocking situs pake web proxy
Blocking situs pake web proxy
 
Instalasi OJS 2 di Web Hosting
Instalasi OJS 2 di Web HostingInstalasi OJS 2 di Web Hosting
Instalasi OJS 2 di Web Hosting
 
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)
Intalasi OJS 3.x Pada CPANEL (Fresh Install)
 

Ähnlich wie Working Instruction Instalation Owncloud On Centos 6

Tutorial Instalasi TKJ CLoud Server
Tutorial Instalasi TKJ CLoud ServerTutorial Instalasi TKJ CLoud Server
Tutorial Instalasi TKJ CLoud ServerKurniawan Suganda
 
Squid proxy-server
Squid proxy-serverSquid proxy-server
Squid proxy-serverDwi Wahyudi
 
Integrasi slims atau eprints dengan dspace
Integrasi slims atau eprints dengan dspaceIntegrasi slims atau eprints dengan dspace
Integrasi slims atau eprints dengan dspaceDwi Fajar Saputra
 
Konfigurasi Web server APACHE2
Konfigurasi Web server APACHE2Konfigurasi Web server APACHE2
Konfigurasi Web server APACHE2syahrulfadillah16
 
L6 web server_fadlysatriyagunawan
L6 web server_fadlysatriyagunawanL6 web server_fadlysatriyagunawan
L6 web server_fadlysatriyagunawanSMKN 1 Cimahi
 
Laporan 6
Laporan 6Laporan 6
Laporan 6hudakds
 
Instalasi ssh server
Instalasi ssh serverInstalasi ssh server
Instalasi ssh serverOcto Ayomy
 
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)Julio Mukhlishin
 
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy Server
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy ServerModul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy Server
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy ServerI Putu Hariyadi
 
Arisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringArisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringRizal Permata
 
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasus
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasusStep by step konfigurasi squid server dari berbagai kasus
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasusfilar
 
Supriyanto squidproxyserver
Supriyanto squidproxyserverSupriyanto squidproxyserver
Supriyanto squidproxyserverHARRY CHAN PUTRA
 
Squidproxyserver
SquidproxyserverSquidproxyserver
Squidproxyserverpuput51
 
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeeze
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeezeMedia penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeeze
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeezeSuyadi Abu Farros
 
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stableSyiroy Uddin
 

Ähnlich wie Working Instruction Instalation Owncloud On Centos 6 (20)

Tutorial Instalasi TKJ CLoud Server
Tutorial Instalasi TKJ CLoud ServerTutorial Instalasi TKJ CLoud Server
Tutorial Instalasi TKJ CLoud Server
 
50 tutorial 11
50 tutorial 1150 tutorial 11
50 tutorial 11
 
Squid proxy-server
Squid proxy-serverSquid proxy-server
Squid proxy-server
 
Integrasi slims atau eprints dengan dspace
Integrasi slims atau eprints dengan dspaceIntegrasi slims atau eprints dengan dspace
Integrasi slims atau eprints dengan dspace
 
Konfigurasi Web server APACHE2
Konfigurasi Web server APACHE2Konfigurasi Web server APACHE2
Konfigurasi Web server APACHE2
 
Web server HTTP dan HTTPS
Web server HTTP dan HTTPSWeb server HTTP dan HTTPS
Web server HTTP dan HTTPS
 
L6 web server_fadlysatriyagunawan
L6 web server_fadlysatriyagunawanL6 web server_fadlysatriyagunawan
L6 web server_fadlysatriyagunawan
 
Laporan 6
Laporan 6Laporan 6
Laporan 6
 
Instalasi ssh server
Instalasi ssh serverInstalasi ssh server
Instalasi ssh server
 
FreeBSD Web Server
FreeBSD Web ServerFreeBSD Web Server
FreeBSD Web Server
 
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)
Instalasi Proxy & Samba Server (Debian)
 
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy Server
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy ServerModul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy Server
Modul Solusi UN SMK TKJ Paket 1 - Membangun PC Router & Proxy Server
 
Arisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoringArisnb proxy-squid-monitoring
Arisnb proxy-squid-monitoring
 
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasus
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasusStep by step konfigurasi squid server dari berbagai kasus
Step by step konfigurasi squid server dari berbagai kasus
 
Supriyanto squidproxyserver
Supriyanto squidproxyserverSupriyanto squidproxyserver
Supriyanto squidproxyserver
 
Squidproxyserver
SquidproxyserverSquidproxyserver
Squidproxyserver
 
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeeze
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeezeMedia penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeeze
Media penyimpanan-terdistribusi-degan-glusterfs-pada-debian-squeeze
 
Workshop OSC owncloud
Workshop OSC owncloudWorkshop OSC owncloud
Workshop OSC owncloud
 
Mari belajar vue js
Mari belajar vue jsMari belajar vue js
Mari belajar vue js
 
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable
2012-31.Konfigurasi proxy debian menggunakan squid 2.6 stable
 

Mehr von Febi Gelar Ramadhan

Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7
Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7
Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7Febi Gelar Ramadhan
 
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)Febi Gelar Ramadhan
 
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCD
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCDWorking Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCD
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCDFebi Gelar Ramadhan
 
Working Instruction Instalation VOIP on Trixbox
Working Instruction Instalation VOIP on TrixboxWorking Instruction Instalation VOIP on Trixbox
Working Instruction Instalation VOIP on TrixboxFebi Gelar Ramadhan
 
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6Febi Gelar Ramadhan
 
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 Cimahi
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 CimahiDokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 Cimahi
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 CimahiFebi Gelar Ramadhan
 
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA Network
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA NetworkSurat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA Network
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA NetworkFebi Gelar Ramadhan
 
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4Febi Gelar Ramadhan
 
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4Febi Gelar Ramadhan
 
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04Febi Gelar Ramadhan
 

Mehr von Febi Gelar Ramadhan (12)

Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7
Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7
Instalasi Pandora FMS (Flexible Monitoring System) pada Centos 7
 
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)
Praktek Pengamatan SNR (Signal Noise Ratio)
 
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCD
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCDWorking Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCD
Working Instruction Instalation Sinkronisasi Direktori LSYNCD
 
Working Instruction Instalation VOIP on Trixbox
Working Instruction Instalation VOIP on TrixboxWorking Instruction Instalation VOIP on Trixbox
Working Instruction Instalation VOIP on Trixbox
 
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6
Dokumentasi Instalasi Network Monitoring System Ganglia on Centos 6
 
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 Cimahi
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 CimahiDokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 Cimahi
Dokumentasi Pembangun Server Cloud di Domain TKJ SMKN 1 Cimahi
 
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA Network
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA NetworkSurat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA Network
Surat Permohonan Ijin Pendakian Puntang CANA Network
 
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4
Instalasi Openvswitch pada Centos 6.4
 
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Centos 6.4
 
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04
Instalasi Network Monitoring System (Nagios) Ubuntu 12.04
 
Komunikasi Satelit
Komunikasi SatelitKomunikasi Satelit
Komunikasi Satelit
 
RADIUS_
RADIUS_RADIUS_
RADIUS_
 

Kürzlich hochgeladen

AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxMateri Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxc9fhbm7gzj
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptxHalomoanHutajulu3
 
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxMATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxwulandaritirsa
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxjohan effendi
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxHansTobing
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuKarticha
 
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3SatriaPamungkas18
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfHendroGunawan8
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxpolianariama40
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxbahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxvincentptk17
 
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxhentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxKalpanaMoorthy3
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfAgungNugroho932694
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfHendroGunawan8
 

Kürzlich hochgeladen (20)

AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxMateri Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
 
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxMATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
 
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxbahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
 
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxhentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
 

Working Instruction Instalation Owncloud On Centos 6

  • 1. Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 1 Installasi Owncloud On Centos 6 PENDAHULUAN Owncloud adalah Software yang dapat di gunakan dengan bebas atau gratis seperti dropbox dan terintegrasi dengan perangkat tekhnologi informasi yang bertujuan untuk mengamankan, melacak , dan melaporkan penggunaan data . Owncloud juga dapat berfungsi untuk sinkronisasi data dan berbagi pengguna, Owncloud juga dapat memberikan hak akses terhadap berkas-berkas secara universal dengan menggunakan antarmuka jaringan WebDAV. OwnCloud termasuk dalam kategori Infrastructure as a Service (IaaS) Layanan cloud computing. (http://tuxsharing.blogspot.com/2013/08/cara-install-owncloud-di-linux.html) LANGKAH INSTALASI 1. Disini penulis menggunakan operating system Centos 6.4 untuk host atau server dalam melakukan instalasi. Pertama pastikan iptables dan selinux dalam keadaan mati. vi /etc/selinux/config SELINUX=disabled 2. Lalu instalkan packet-packet yang dibutuhkan untuk melakukan instalasi owncloud yum install httpd php php-mysql mysql-server mysql sqlite php-dom php-mbstring php-gd php-pdo wget 3. Setelah packet terinstall download file owncloud untuk tampilan pada web server nya. wget http://download.owncloud.org/community/owncloud-5.0.5.tar.bz2 4. Lalu extract file tersebut tar -jxvf owncloud-5.0.5.tar.bz2 5. Lalu pindahkan folder yang sudah kita extract tersebut pada document rout yang telah ditentukan pada settingan httpd Sebagai contoh : mv owncloud-5.0.5 /var/www/html/owncloud 6. Ganti kepemilikan dan hak akses directory owncloud chown -R apache.apache /var/www/html/owncloud 7. Lalu beralih pada pembuatan database, username dan password owncloud pada mysql
  • 2. Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 2 dan masuk ke mysql. mysql -u root –p create database clouddb; grant all on clouddb.* to 'clouddbuser'@'localhost' identified by 'password'; Bye 8. Setelah pembuatan database selesai buat/ubah konfigurasi httpd sesuai yang sudah ditentukan sebelumnya. Sebagai contoh : vi /etc/httpd/conf.d/cloud.conf <IfModule mod_alias.c> Alias /cloud /var/www/html/owncloud/ </IfModule> <Directory “/var/www/html/owncloud”> Options Indexes FollowSymLinks AllowOverride All Order allow,deny allow from all </Directory> 9. Lalu restart packet http dan lakukan pengecekan pada settingan yang telah kita buat. /etc/init.d/httpd restart 10. Lalu uji ownclod anda apakah sudah bisa berjalan atau tidak, dan masukan settingan password admin dan database sebelumnya yang sudah di konfigurasi. Gambar 1. Tampilan awal owncloud
  • 3. Febi Gelar Ramadhan.boksi-learning.co.id 3 11. Masukan dan buat username dan password admin, dan data folder tempat file-file yang akan disimpan nantinya (contoh seperti gambar diatas) 12. Setelah itu untuk konfigurasi database, seperti yang sudah kita buat sebelumnya kita memakai mysql sebagai database dan memasukan nama database, username database, dan password serta host nya. (contoh seperti gambar di bawah) Gambar 2. Setting konfigurasi database 13. Jika settingan sudah benar dan berhasil owncloud akan siap untuk digunakan. Gambar 3. Login admin owncloud 14. Bisa mengupload file apapun di tempat directory yang kita tentukan, dan akan otomatis tersimpan sesuai konfigurasi kita sebelumnya (/var/www/cloud/data). Bisa menambahkan user lain dan settingan space yang diberikan pada tiap-tiap user. KESIMPULAN Owncloud sudah terpasang, bisa tempat menyimpan file apapun yang anda perlukan disana, bisa diakses dari mana saja, tergantung anda memasangnya dari mana, berbasih bebas atau opensource dan bisa diinstall dimana saja.