SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 15
1. Multimeter
Multimeter : suatu alat yang dipakai untuk menguji atau mengukur komponen
disebut juga Avometer, dapat dipakai untuk mengukur ampere, volt dan ohm
meter.

Umumnya sebuah multimeter elektronik mengandung elemen-elemen berikut :
1. Penguat dc jembatan setimbang (balanced bridge dc amplifier) dan alat pencatat.
2. Pelemah masukan atau saklar rangkuman (RANGE), guna membatasi tegangan
   masukkan pada nilai yang diinginkan.
3. Rangkaian penyearah, untuk mengubah tegangan masukkan ac ke dc yang
   sebanding.
4. Batere internal dan rangkaian tambahan, guna melengkapi kemampuan
   pengukuran tahanan.
5. Saklar fungsi (FUNGSI), untuk memilih berbagai fungsi pengukuran dari instrument
   tersebut.

Ada dua kategori multimeter:
1. multimeter digital atau DMM (digital multi-meter)
   (untuk yang baru dan lebih akurat hasil pengukurannya), dan
2. multimeter analog.



                                                                 Multimeter Digital
                                                                                  Multimeter Analog
2. Kwh Meter
   Prinsip Kerja Kwh Meter
3. Timbangan




Cara kerja timbangan sama halnya dengan alat ukur massa yang lain. Pada saat tidak ada beban
di atas timbangan tersebut, maka timbangan akan menunjukkan angka 0. Namun, begitu ada gaya
berat, timbangan tersebut segera menyesuaikan jarumnya dengan gaya berat tersebut.

 Contoh.
 Timbangan Mekanik, untuk mengukur :
 Ukuran berat
 tepung, Kacang, minyak, gula, beras, besi, dll
4. Tabung gas Elpiji / LPG
Bagaimana ciri-ciri tabung elpiji 3 kg yang pengadaannya melalui
pabrikan yang ditunjuk oleh Pertamina. Berikut tipsnya:
1. Penampilan visual secara umum (harus tampak mulus dan tidak mengalami
    kerusakan/penyok)
2. Pemasangan valve, sisa ulir valve yang tampak adalah 3-5 ulir.
3. Rigi-rigi (bentuk permukaan) hasil las baik (harus halus dan mulus).
4. Mutu pengelasan baik (tidak terdapat cacat: undercut, pin hole atau retak)
5. Mutu petandaan/penandaan tabung baik:
a. Penandaan pada sisi hand guard dengan stamping
– diproduksi untuk Pertamina
– kode produksi pabrikan dan nomor seri
– water capacity
– tara weight
– test pressure
– bulan dan tahun pembuatan
– penandaan SNI pada produk (stamping)
b. Sablon dan emboss pada badan tabung
– Lingkaran merah di sekitar neck ring dengan lebar pengecetan 20 + 1mm
– Emboss logo Pertamina
– Lambang LPG Pertamina
– Sablon pada sisi hand guard
– Sablon bulan dan tahun uji selanjutnya
6. Lakukan pemeriksaan tabung elpiji 3 kg sebelum digunakan:
a. Pastikan segel/security seal cap dalam keadaan baik.
b. Pastikan tersedia inner seal pada valve
c. Pastikan tidak ada kebocoran pada body tabung (contoh: pada bagian las)
d. Pastikan tidak ada kebocoran pada sambungan tabung dan valve.
e. Pastikan tidak ada kebocoran pada sambungan tabung dan regulator.
f. Pastikan bahwa rubber seal dalam keadaan baik.
5. Meteran



Meteran di gunakan untuk Pengukuran panjang. satuan dasar untuk ukuran
panjang dalam sistem SI. Satuan meter disingkat menggunakan simbol m.
6. Dead weight tester




 Tester bobot mati udara (air dead weight tester); nanometer presisi
 (3x10-5 sampai 1x10-8)
7. Osiloscope




  Penggunaan Osiloskop

  - Mengukur Tegangan Searah dan Tegangan Bolak-balik
  - Kesalahan yang mungkin timbul dalam pengukuran tegangan, disebabkan oleh
    kalibrasi osiloskop, pengaruh impendansi input, kabel penghubung serta gangguan
    parasitik
  - Untuk mengurangi kesalahan yang disebabkan oleh impedansi input, dapat
    digunakan probe yang sesuai (dengan memperhitungkan maupun dengan kalibrasi
    dari osiloskop)
  - Besar tegangan sinyal dapat langsung dilihat dari gambar pada layar dengan
    mengetahui nilai volt/div yang digunakan
  - Osiloskop mempunyai impedansi input yang relative besar,
Blok Diagram Osiloscope
8. Meteran Air




 -Meteran air untuk industri dan rumah tangga
 -Meteran untuk minyak seperti oli dll
 -Connection Flanges & Threaded
 -material Stainless steel, cast iron
Alat Ukur Digital dan Analog
Alat Ukur Digital dan Analog
Alat Ukur Digital dan Analog

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Was ist angesagt? (9)

AVOmeter
AVOmeterAVOmeter
AVOmeter
 
Lu 7 medan magnet disekitar arus listrik
Lu 7 medan magnet disekitar arus listrikLu 7 medan magnet disekitar arus listrik
Lu 7 medan magnet disekitar arus listrik
 
Tkb
TkbTkb
Tkb
 
Cara menggunakan multimeter analog
Cara menggunakan multimeter analogCara menggunakan multimeter analog
Cara menggunakan multimeter analog
 
Avometer
AvometerAvometer
Avometer
 
Laporan resmi percobaan iv
Laporan resmi percobaan ivLaporan resmi percobaan iv
Laporan resmi percobaan iv
 
6 refriza andriani
6 refriza andriani6 refriza andriani
6 refriza andriani
 
Potensiometer
PotensiometerPotensiometer
Potensiometer
 
Lu 6 rangkaian hambatan paralel
Lu 6 rangkaian hambatan paralelLu 6 rangkaian hambatan paralel
Lu 6 rangkaian hambatan paralel
 

Ähnlich wie Alat Ukur Digital dan Analog

Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada KendaraanJobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada KendaraanCharis Muhammad
 
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptx
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptxALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptx
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptxRebeccaVeronika
 
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada KendaraanJobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada KendaraanCharis Muhammad
 
Multimeter (K230101MS).pptx
Multimeter (K230101MS).pptxMultimeter (K230101MS).pptx
Multimeter (K230101MS).pptxIstofaAnaas
 
Teknik Membaca Multimeter Secara Tepat
Teknik Membaca Multimeter Secara TepatTeknik Membaca Multimeter Secara Tepat
Teknik Membaca Multimeter Secara Tepatbayu seto respati
 
Menggunakan multimeter analog
Menggunakan multimeter analogMenggunakan multimeter analog
Menggunakan multimeter analogIvanAdesmansyah
 
Teknik trouble shooting komponen elektronika
Teknik trouble shooting komponen elektronikaTeknik trouble shooting komponen elektronika
Teknik trouble shooting komponen elektronikastephan EL'wiin Shaarawy
 
Multitester
MultitesterMultitester
Multitesterekky07
 
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.ppt
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.pptAlat_Pembatas_dan_Pengukur.ppt
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.pptvarikawicaksono
 
Instrumen elektronika 2 kel 6
Instrumen elektronika 2 kel 6Instrumen elektronika 2 kel 6
Instrumen elektronika 2 kel 6Nispi Hariyani
 
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKUR
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKURPERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKUR
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKURagungsatris1
 
METODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxMETODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxAzharBaiquni2
 

Ähnlich wie Alat Ukur Digital dan Analog (20)

Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada KendaraanJobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengisian Pada Kendaraan
 
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptx
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptxALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptx
ALAT UKUR-SESY ATTAHIRA XII MIPA 3.pptx
 
3 megger
3 megger3 megger
3 megger
 
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada KendaraanJobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada Kendaraan
Jobsheet Pemeriksaan Sistem Pengapian Pada Kendaraan
 
Multimeter (K230101MS).pptx
Multimeter (K230101MS).pptxMultimeter (K230101MS).pptx
Multimeter (K230101MS).pptx
 
Teknik Membaca Multimeter Secara Tepat
Teknik Membaca Multimeter Secara TepatTeknik Membaca Multimeter Secara Tepat
Teknik Membaca Multimeter Secara Tepat
 
3 megger
3 megger3 megger
3 megger
 
Menggunakan multimeter analog
Menggunakan multimeter analogMenggunakan multimeter analog
Menggunakan multimeter analog
 
Metrologi1
Metrologi1Metrologi1
Metrologi1
 
Teknik trouble shooting komponen elektronika
Teknik trouble shooting komponen elektronikaTeknik trouble shooting komponen elektronika
Teknik trouble shooting komponen elektronika
 
8.1 multimeter
8.1 multimeter8.1 multimeter
8.1 multimeter
 
Alat ukur
Alat ukurAlat ukur
Alat ukur
 
Multitester
MultitesterMultitester
Multitester
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Makalah voltmeter
Makalah voltmeterMakalah voltmeter
Makalah voltmeter
 
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.ppt
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.pptAlat_Pembatas_dan_Pengukur.ppt
Alat_Pembatas_dan_Pengukur.ppt
 
Instrumen elektronika 2 kel 6
Instrumen elektronika 2 kel 6Instrumen elektronika 2 kel 6
Instrumen elektronika 2 kel 6
 
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKUR
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKURPERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKUR
PERTEMUAN 2_PENGERTIAN PENGUKURAN DAN CARA PERAWATAN ALAT UKUR
 
METODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptxMETODA PENGUKURAN.pptx
METODA PENGUKURAN.pptx
 
pengukuran.pptx
pengukuran.pptxpengukuran.pptx
pengukuran.pptx
 

Mehr von Muhammad Firzy Adha (17)

Instalasi listrik Ir. Damar Aji
 Instalasi listrik  Ir. Damar Aji Instalasi listrik  Ir. Damar Aji
Instalasi listrik Ir. Damar Aji
 
Blu-ray technology
Blu-ray technologyBlu-ray technology
Blu-ray technology
 
metrologi lpg
metrologi lpgmetrologi lpg
metrologi lpg
 
metrologi pln
metrologi plnmetrologi pln
metrologi pln
 
metrologi pulsa
metrologi pulsametrologi pulsa
metrologi pulsa
 
metrologi pasar
metrologi pasarmetrologi pasar
metrologi pasar
 
metrologi bensin
metrologi bensinmetrologi bensin
metrologi bensin
 
Gsm & cdma wireless
Gsm & cdma wirelessGsm & cdma wireless
Gsm & cdma wireless
 
Satellite communications
Satellite communicationsSatellite communications
Satellite communications
 
Digital multiplexer
Digital multiplexerDigital multiplexer
Digital multiplexer
 
Siskom pcm
Siskom pcmSiskom pcm
Siskom pcm
 
Siskom pcm
Siskom pcmSiskom pcm
Siskom pcm
 
Siskom (pam)
Siskom (pam)Siskom (pam)
Siskom (pam)
 
Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)
 
Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)Siskom (modulasi amplitudo)
Siskom (modulasi amplitudo)
 
Modulasi persentasi
Modulasi persentasiModulasi persentasi
Modulasi persentasi
 
Presentation metrologi 2
Presentation metrologi 2Presentation metrologi 2
Presentation metrologi 2
 

Alat Ukur Digital dan Analog

  • 1.
  • 2. 1. Multimeter Multimeter : suatu alat yang dipakai untuk menguji atau mengukur komponen disebut juga Avometer, dapat dipakai untuk mengukur ampere, volt dan ohm meter. Umumnya sebuah multimeter elektronik mengandung elemen-elemen berikut : 1. Penguat dc jembatan setimbang (balanced bridge dc amplifier) dan alat pencatat. 2. Pelemah masukan atau saklar rangkuman (RANGE), guna membatasi tegangan masukkan pada nilai yang diinginkan. 3. Rangkaian penyearah, untuk mengubah tegangan masukkan ac ke dc yang sebanding. 4. Batere internal dan rangkaian tambahan, guna melengkapi kemampuan pengukuran tahanan. 5. Saklar fungsi (FUNGSI), untuk memilih berbagai fungsi pengukuran dari instrument tersebut. Ada dua kategori multimeter: 1. multimeter digital atau DMM (digital multi-meter) (untuk yang baru dan lebih akurat hasil pengukurannya), dan 2. multimeter analog. Multimeter Digital Multimeter Analog
  • 3. 2. Kwh Meter Prinsip Kerja Kwh Meter
  • 4.
  • 5.
  • 6. 3. Timbangan Cara kerja timbangan sama halnya dengan alat ukur massa yang lain. Pada saat tidak ada beban di atas timbangan tersebut, maka timbangan akan menunjukkan angka 0. Namun, begitu ada gaya berat, timbangan tersebut segera menyesuaikan jarumnya dengan gaya berat tersebut. Contoh. Timbangan Mekanik, untuk mengukur : Ukuran berat tepung, Kacang, minyak, gula, beras, besi, dll
  • 7. 4. Tabung gas Elpiji / LPG Bagaimana ciri-ciri tabung elpiji 3 kg yang pengadaannya melalui pabrikan yang ditunjuk oleh Pertamina. Berikut tipsnya: 1. Penampilan visual secara umum (harus tampak mulus dan tidak mengalami kerusakan/penyok) 2. Pemasangan valve, sisa ulir valve yang tampak adalah 3-5 ulir. 3. Rigi-rigi (bentuk permukaan) hasil las baik (harus halus dan mulus). 4. Mutu pengelasan baik (tidak terdapat cacat: undercut, pin hole atau retak) 5. Mutu petandaan/penandaan tabung baik: a. Penandaan pada sisi hand guard dengan stamping – diproduksi untuk Pertamina – kode produksi pabrikan dan nomor seri – water capacity – tara weight – test pressure – bulan dan tahun pembuatan – penandaan SNI pada produk (stamping) b. Sablon dan emboss pada badan tabung – Lingkaran merah di sekitar neck ring dengan lebar pengecetan 20 + 1mm – Emboss logo Pertamina – Lambang LPG Pertamina – Sablon pada sisi hand guard – Sablon bulan dan tahun uji selanjutnya 6. Lakukan pemeriksaan tabung elpiji 3 kg sebelum digunakan: a. Pastikan segel/security seal cap dalam keadaan baik. b. Pastikan tersedia inner seal pada valve c. Pastikan tidak ada kebocoran pada body tabung (contoh: pada bagian las) d. Pastikan tidak ada kebocoran pada sambungan tabung dan valve. e. Pastikan tidak ada kebocoran pada sambungan tabung dan regulator. f. Pastikan bahwa rubber seal dalam keadaan baik.
  • 8. 5. Meteran Meteran di gunakan untuk Pengukuran panjang. satuan dasar untuk ukuran panjang dalam sistem SI. Satuan meter disingkat menggunakan simbol m.
  • 9. 6. Dead weight tester Tester bobot mati udara (air dead weight tester); nanometer presisi (3x10-5 sampai 1x10-8)
  • 10. 7. Osiloscope Penggunaan Osiloskop - Mengukur Tegangan Searah dan Tegangan Bolak-balik - Kesalahan yang mungkin timbul dalam pengukuran tegangan, disebabkan oleh kalibrasi osiloskop, pengaruh impendansi input, kabel penghubung serta gangguan parasitik - Untuk mengurangi kesalahan yang disebabkan oleh impedansi input, dapat digunakan probe yang sesuai (dengan memperhitungkan maupun dengan kalibrasi dari osiloskop) - Besar tegangan sinyal dapat langsung dilihat dari gambar pada layar dengan mengetahui nilai volt/div yang digunakan - Osiloskop mempunyai impedansi input yang relative besar,
  • 12. 8. Meteran Air -Meteran air untuk industri dan rumah tangga -Meteran untuk minyak seperti oli dll -Connection Flanges & Threaded -material Stainless steel, cast iron