SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 14
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan
Mata Pelajaran
Kelas / Semester
Topik
Alokasi Waktu

: SMA N 8 Pekanbaru
: Biologi
: X/ 1
: Protista
:2 x 3 JP

A.Kompetensi Inti :
1.Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktifdan
menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar

:

1.2Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses.
2.1Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujursesuai data dan fakta, disiplin,
tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani
dan santun dalam mengajukan pertanyaandan berargumentasi, peduli
lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai,berpendapat
secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap
tindakandan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam
kelas/laboratorium maupun diluar kelas/laboratorium.

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
3.5 Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan protista berdasarkan
ciri-ciri umum kelas dan perannya dalam kehidupan melalui pengamatan secara
teliti dan sistematis.
Indikator Pencapaian Kompetensi
1.
Mengidentifikasi macam-macam protista dari gambar
2.
Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak,
cara mencari makanan)
3.
Melakukan pengamatan struktur jamur air dan jamur lendir
4.
Menggambar hasil pengamatanstruktur jamur air dan jamur lendir
5.
Mendiskusikan hasil pengamatan dan mengidentifikasi jenis protista yang
ditemukan berdasarkan pengamatan
6.
Membandingkan hasil pengamatan antara jamur air dan jamur lendir
7.
Membuat kesimpulan dari hasil pengamatanantara jamur air dan jamur lendir
8.
Menyusun laporan tertulis hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk
memahami konsep keanekaragaman protista mirip jamur
9.
Membuat kesimpulan dari hasil pengamatanprotista mirip jamur
10. Mengidentifikasikan protista mirip tumbuhan berdasarkan gambar
11. Menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan berdasarkan gambar
12. Mendiskusikan ciri-ciri protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan
13. Mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan
14. Menyimpulkan protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan
15. Mengkomunikasikan hasil pengamatan dalam bentuk laporan praktikum
16. Mengidentifikasi protista mirip
hewan berdasarkan gambar.
17. Menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan gambar.
18. Mendiskusikan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan.
19. Mengklasifikasikan protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan
mikroskopis.
20. Menyimpulkan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan
mikroskopis.
21. Mengkomunikasikan hasil pengamatan dalam bentuk laporan praktikum

4.5 Merencanakan dan melaksanan pengamatan tentang ciri-ciri dan peran

protista dalam kehidupan dan menyajikan hasil pengamatan dalam bentuk
model/charta/gambar.

Indikator Pencapaian Kompetensi:
1. Menyusun laporan tertulis hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk
memahami konsep keanekaragaman protista mirip jamur
2. Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri dan peran
protista dalam kehidupan
3. Menulis laporan Hasil praktikumtentang ciri-ciri dan peran
protista dalam kehidupan
4. Membuat bahan presentasitentang ciri-ciri dan peran

protista dalam kehidupan

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
C. Tujuan Pembelajaran :
Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik dapat:
1. mengidentifikasi macam-macam protista
2. Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak,
3. cara mencari makanan)
4. mengidentifikasi protista mirip jamur
5. mengidentifikasiprotista mirip tumbuhan
6. menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan
7. mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan
8. mengidentifikasi protista miriphewan
9. menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan
10. mengklasifikasikan protista mirip hewan
11. Membuat Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri
dan peran protista dalam kehidupan
12. Menulis laporan Hasil praktikum tentang ciri-ciri dan peran protista dalam
13. kehidupan
14. Membuat bahan presentasi tentang ciri-ciri dan peran protista dalam
kehidupan

15. mengembangkan kedisiplinan, kejujuran, kerja sama, kepedulian dan
tanggungjawabdalam observasi dan eksperimen
16. menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati
bioproses sertaresponsif dan proaktif terhadap dalam observasi dan
eksperimen
D. Materi ajar:
 fakta,

Sumber gambar ;http://www.mindfiesta.com/classification-living-organisms
Jamur lendir
Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
•
teks peran berbagai protista
 Konsep
Protista
Ciri-ciri umum protista.
Ciri-ciri umum Protista mirip jamur (jamur lendir/ Slime Mold.
Ciri-ciri umum Protista mirip tumbuhan (Alga) .
Klasifikasi Protista mirip tumbuhan (Alga)
Ciri-ciri umum Protista mirip hewan (Protozoa)
Klasifikasi Protista mirip hewan (Protozoa)
Peranan protista dalam kehidupan

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
protista. Terdiri atas :
- Protista mirip jamur (jamur lendir/ Slime Mold
- Protista mirip tumbuhan (Alga) .
- Protista mirip hewan (Protozoa)
Protista mirip tumbuhan (Alga) terdiri atas:
 Alga merah ( Rhodophyta ) mengandung phycoerythrin
 Alga Hijau ( Chlorophyta) mengandung klorophil
 Alga perang (Phaeophyta) mengandung Fucoxanthin
Protista mirip hewan (Protozoa) terdiri atas:
 Rhizopoda
 Flagellta
 Ciliata
 sporozoa
Peranan protista dalam kehidupan

 Prinsip

 Perbedaan antara protista mirip jamur, mirip tumbuhan, dan mirip
hewan
 Prosedur
 Pembuatan medium untuk menumbuhkan paramaecium
 Pengamatan mikroskopis air kolam, air rendaman jerami dll
E.Metode pembelajaran

F.

: 1. Pengamatan
2.Diskusi.
3. Eksperimen.
Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
Media : 1. Buku kerja siswa ( LKS ) MGMP Biologi SMA/MA Kota
Pekanbaru
2. Bahan dari internet
3.ppt ( Power point)
Alat
: 1.LCD
2. Leptop.
Sumber : 1. Buku Biologi kelas X, Dyah aryulina, Esis

2. Buku Biologi untuk SMA kelas X, karangan D.A Pratiwi,
dkk Erlangga.
3. Buku –buku yang relevan.

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
H. Kegiatan Pembelajaran /Langkah – Langkah
Pertemuan 1 ( 3 x 45 menit)
A. Pendahuluan ( 10 menit )
Salam ,Doa , Sebagai implementasi nilai religius
Pengkondisian kelas , sebagai implementasi nilai disiplin
Apersepsi,
Motivasi,
penyajian prasarat
Penyampaian Tujuan pembelajaran
Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik
dapat:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

mengidentifikasi macam-macam protista
Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak,
cara mencari makanan)
mengidentifikasi protista mirip jamur
mengidentifikasiprotista mirip tumbuhan
menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan
mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan
mengidentifikasi protista mirip hewan
menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan
mengklasifikasikan protista mirip hewan

B. Kegiatan Inti ( 110 menit )
Mengamati
Peserta didik mengamati gambar berbagai macam protista
Menanya
Peserta didik dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang:
•

Organisme apakah dalam gambar tersebut?

•

Termasuk kelompok organisme apakah?

•

Apakah ada peranan protisea dalam kehidupan?

Mengumpulkan Data(Eksperimen/Mengeksplorasi)
•

Membuat kultur Paramecium dari rendaman air jerami

•

peserta didik melakukan pengamatan mikroskopis air kolam, air

rendaman jerami dll , menemukan karakteristik protista lainnya melalui
kerja kelompok.

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
Mengasosiasikan
•peserta didik mendiskusikan hasil pengamatan
•peserta didik mendiskusikan ciri umum protista mirip jamur,

protista

mirip tumbuhan, protista mirip hewan
•

Membandingkan hasil pengamatan dengan gambar/charta/foto/film

berbagai jenis organisme golongan Protista
•

Membuat kesimpulan tentang ciri dan peran protista berdasarkan

kajian literature, hasil diskusi dan hasil pengamatan.

Mengkomunikasikan
•

Hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk memahami

konsep keanekaragaman protista dan pengelompokannya
C, Penutup
Refleksi /umpan balik
PT( Penugasan Terstruktur):
KMTT( Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur):
Pertemuan 2 ( 3 x 45 menit)
A. Pendahuluan ( 10 menit )
Salam ,Doa , Sebagai implementasi nilai religius
Pengkondisian kelas , sebagai implementasi nilai disiplin
Apersepsi,
Motivasi,
penyajian prasarat
Penyampaian Tujuan pembelajaran

1.
2.
3.
4.

Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik
dapat:
Membuat Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri
dan peran protista dalam kehidupan
Menulis laporan Hasil praktikum tentang ciri-ciri dan peran protista dalam
kehidupan
Membuat bahan presentasi tentang ciri-ciri dan peran protista dalam
kehidupan

B. Kegiatan Inti ( 110 menit )
Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
Mengamati
•peserta didik dalam kelompoknya membaca teks di berbagai literatur
tentang peran berbagai protista
Menanya
Peserta didik dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang:
•Apa saja peran protista dalam kehidupan, menguntungkan atau merugikan
Mengumpulkan Data(Eksperimen/Mengeksplorasi)
•Menganalisis berbagai artikel yang berhubungan dengan peran protista dalam
kehidupan baik yang menguntungkan maupun merugikan bagi manusia dan
lingkungan
Mengasosiasikan
•peserta didik dalam kelompok mendiskusikan

berbagai penyakitdan

fenomena alam seperti malaria, penyakit tidur, fosil minyak bumi, bahan
granit serta mengaitkannya dengan peran berbagai jenis protista
•Membuat kesimpulan tentang peran protista
Mengkomunikasikan
•peserta didikmempresentasikan di depan kelas hasil diskusi tentang peran
protista
C, Penutup
Refleksi /umpan balik
PT( Penugasan Terstruktur):
KMTT( Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur):
H. Penilaian
1.
Jenis / Teknik Penilaian
•Portofolio (Hasil , Rangkuman)
•observasi Sikap
•Performance/tes Praktik
•Tes Tertulis ( Essay )
•Lembar penilaian antar teman
2.Penilaian Produk
Instrumen penilaian
Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
•
•
•
•

Instrumen Penilaian Sikap
Instrumen Penilaian Portofolio
Instrumen Penilaian Diskusi
Instrumen tes menggunakan tes tertulis uraian ( terlampir )

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Materi
Kelas/Semester

: PROTISTA
: X/1

Hari/Tanggal

:
KOMPETENSI SIKAP SPIRITUAL

Kompetensi Inti

Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yang dianutnya

Kompetensi Dasar

Menyadari dan mengagumi pola
pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses

Contoh rubrik mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan

mengamati bioproses

KRITERIA
AB
B
C
K

INDIKATOR

Selalumengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan

mengamati bioproses- sudah konsisten
Sering mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses-mulai konsisten
Kadang-kadang mengagumi pola pikir ilmiah dalam
kemampuan mengamati bioproses- belum konsisten
Tidak mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan
mengamati bioproses- tidak konsisten
KOMPETENSI SIKAP SOSIAL

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif
dan proaktifdan menunjukan sikap
sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia

2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan
lingkungan dengan menerapkan prinsip
keselamatan kerja saat melakukan kegiatan
pengamatan dan percobaan di laboratorium
dan di lingkungan sekitar

Contoh rubrik Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan
KRITERIA
AB

INDIKATOR
Selalu Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta teman
sudah konsisten

B

Sering Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta teman mulai konsisten

C

Kadang-kadang Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta
teman - belum konsisten

K

Tidak Peduli terhadap keselamatan diri dan guru dan teman tidak konsisten

1.
2.
3.
4.
5.
6.
dst
Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU

Jumlah
jawab

Tanggung

Peduli

Kepedulian

Kejujuran

.

Nama Siswa

Kerjasama

No

Disiplin

KRITERIA SIKAP

Skor

Nilai
*) Ketentuan:
1 = jika peserta didik tidak konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera
indikator
2 = jika peserta didik belum konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera
indikator
3 = jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera
indikator
4 = jika peserta didik sudah konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera
indicator
FORMAT PENILAIAN

dalam
dalam
dalam
dalam

Nilai :
Jumlah Skor X 4 =
24( skor max )
PENILAIAN KETERAMPILAN
Materi
Kelas/Semester

: Protista
: X/ 1

Hari/Tanggal

:

RUBRIK PENILAIAN PORTOFOLIO PRAKTIKUM BIOLOGI
KRITERIA
Persiapan
Skor maks 3
Pelaksanaan
Skor Maks 9

Hasil
Skor maks 6

Laporan
Skor maks 3

SKOR
3
2
1
3
2
1
3
2
1
3
2
1
3
2
1
3
2
1
3
2
1

INDIKATOR
Pemilihan alat dan bahan tepat
Pemilihan alat atau bahan tepat
Pemilihan alat dan bahan tidak tepat
Rangkaian alat tepat dan rapi
Rangkaian alat tepat atau rapi
Rangkaian alat tidak tepat dan tidak rapi
Langkah kerja dan waktu pelaksanaan tepat
Langkah kerja atau waktu pelaksanaan tepat
Langkah kerja dan waktu pelaksanaan tidak tepat
Memperhatikan keselamatan kerja dan kebersihan
Memperhatikan keselamatan kerja atau kebersihan
Tidak Memperhatikan keselamatan kerja dan kebersihan
Data akurat
Data kurang akurat
Data tidak akurat
Kesimpulan Tepat
Kesimpulan kurang Tepat
Kesimpulan tidak Tepat
Tampilan menarik dan bahasa sesuai kaidah
Tampilan menarik atau bahasa sesuai kaidah
Tampilan tidak menarik dan bahasa tidak sesuai kaidah

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
INDIKATOR
Jumlah

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
dst

FORMAT PENILAIAN
Nilai :
Jumlah Skor X 4

=

Skor maks (21)

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU

Tampilan laporan

kesimpulan

data

Keselamatan kerja

Nama Siswa

Langkah kerja

.

Alat dan bahan

No

Rangkaian alat

Skor
Nilai
Lampiran

INSTRUMEN PENILAIAN DISKUSI

Hasil Penilaian Diskusi
Topik :Peranan Proista dalam Kehidupan
Tanggal : ……………………………………….
Jumlah Siswa : …………….……… orang.

No Nama Menyampaikan
siswa

Menanggapi

Mempertahankan
argumentasi

pendapat
1

2

3

1

2

3

4

1

Jumlah
score

2

3

4

Rubrik :
Menyampaikan pendapat
1. Tidak sesuai masalah
2. Sesuai dengan masalah, tapi belum benar
3. Sesuai dengan masalah dan benar
Menanggapi pendapat
1. Langsung setuju atau menyanggah tanpa alasan
2. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar tidak sempurna
3. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar
Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU

Nilai
4. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar

dengan didukung

referensi
Mempertahankan pendapat
1. Tidak dapat mempertahankan pendapat
2. Mampu Mempertahankan pendapat, alasan kurang benar
3. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar tidak didukung referensi
4. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar didukung referensi
FORMAT PENILAIAN
Nilai :
Jumlah Skor X 4

=

Skor maks (12)

Mengetahui
Kepala SMA N 8 Pekanbaru,

Pekanbaru, juni2013.
Guru Mata Pelajaran Biologi,

Dra Hj HasnidarAlmansyahnis, S.Pd
NIP.19650222 199103 2001NIP 19630420 198512 2002

Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docx
nadia868813
 

Was ist angesagt? (20)

RPP BIOLOGI KELAS X / KURIKULUM 2013 KD 3.6 DAN 4.6 ( JAMUR )
RPP BIOLOGI  KELAS X / KURIKULUM 2013 KD 3.6 DAN 4.6  ( JAMUR )RPP BIOLOGI  KELAS X / KURIKULUM 2013 KD 3.6 DAN 4.6  ( JAMUR )
RPP BIOLOGI KELAS X / KURIKULUM 2013 KD 3.6 DAN 4.6 ( JAMUR )
 
PPT FUNGI
PPT FUNGIPPT FUNGI
PPT FUNGI
 
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
RPP IPA kelas VII Klasifikasi Makhluk Hidup pertemuan I (kurikulum 2013)
 
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdomKlasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
 
Ppt batang
Ppt batangPpt batang
Ppt batang
 
Praktikum amfibi
Praktikum amfibiPraktikum amfibi
Praktikum amfibi
 
Ppt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayatiPpt keanekaragaman hayati
Ppt keanekaragaman hayati
 
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilLaporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
 
PPT MONERA
PPT MONERAPPT MONERA
PPT MONERA
 
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8   ( ANIMALIA )
RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.8 DAN 4.8 ( ANIMALIA )
 
Rpp jaringan hewan kelas xi kurikulum 2013
Rpp jaringan hewan  kelas xi kurikulum 2013Rpp jaringan hewan  kelas xi kurikulum 2013
Rpp jaringan hewan kelas xi kurikulum 2013
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - BijiPPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
 
Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013
 
Laporan praktikum 4 bentuk batang arah tumbuh permukaan dan modifikasi batang...
Laporan praktikum 4 bentuk batang arah tumbuh permukaan dan modifikasi batang...Laporan praktikum 4 bentuk batang arah tumbuh permukaan dan modifikasi batang...
Laporan praktikum 4 bentuk batang arah tumbuh permukaan dan modifikasi batang...
 
MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docx
 
Biologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XIBiologi Sel kelas XI
Biologi Sel kelas XI
 
Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)Presentasi Jamur (fungi)
Presentasi Jamur (fungi)
 
Anatomi daun
Anatomi daunAnatomi daun
Anatomi daun
 
Ppt alga
Ppt algaPpt alga
Ppt alga
 
Komunitas tumbuhan
Komunitas tumbuhanKomunitas tumbuhan
Komunitas tumbuhan
 

Ähnlich wie RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.5 DAN 4.5 (PROTISTA)

RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
Desty Erni
 
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Rina Triana Putri
 

Ähnlich wie RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.5 DAN 4.5 (PROTISTA) (20)

Rpp biologi
Rpp biologiRpp biologi
Rpp biologi
 
2 biologi
2  biologi2  biologi
2 biologi
 
2. silabus
2. silabus2. silabus
2. silabus
 
Silabus biologi agrobisnis & agriteknologi
Silabus biologi   agrobisnis & agriteknologiSilabus biologi   agrobisnis & agriteknologi
Silabus biologi agrobisnis & agriteknologi
 
PENGENALAN PROTISTA
PENGENALAN PROTISTAPENGENALAN PROTISTA
PENGENALAN PROTISTA
 
[2] Silabus Pembelajaran X.doc
[2] Silabus Pembelajaran X.doc[2] Silabus Pembelajaran X.doc
[2] Silabus Pembelajaran X.doc
 
2. silabus
2. silabus2. silabus
2. silabus
 
Silabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjilSilabus biologi kelas 10 ganjil
Silabus biologi kelas 10 ganjil
 
Rpp jamur welly
Rpp jamur wellyRpp jamur welly
Rpp jamur welly
 
Program tahunan kelas x kurikulum 2013
Program tahunan kelas x kurikulum 2013Program tahunan kelas x kurikulum 2013
Program tahunan kelas x kurikulum 2013
 
5. Silabus.docx
5. Silabus.docx5. Silabus.docx
5. Silabus.docx
 
2. SILABUS BIOLOGI X-GANJIL .docx
2. SILABUS BIOLOGI X-GANJIL .docx2. SILABUS BIOLOGI X-GANJIL .docx
2. SILABUS BIOLOGI X-GANJIL .docx
 
2 biologi
2  biologi2  biologi
2 biologi
 
Silabus kelas xi kurikulum 2013
Silabus  kelas xi kurikulum 2013Silabus  kelas xi kurikulum 2013
Silabus kelas xi kurikulum 2013
 
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
RPP IPA kelas VII klasifikasi makhluk hidup (pertemuan 4) kurikulum 2013
 
Silabus bio xi
Silabus bio xiSilabus bio xi
Silabus bio xi
 
Archaebacteria
ArchaebacteriaArchaebacteria
Archaebacteria
 
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
Ki kd bio_1_mei kurikulum 2013
 
Ki kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_meiKi kd bio_1_mei
Ki kd bio_1_mei
 
ANALISIS KI KD.docx
ANALISIS KI KD.docxANALISIS KI KD.docx
ANALISIS KI KD.docx
 

Mehr von almansyahnis .

Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
almansyahnis .
 
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
almansyahnis .
 
Nama Tumbuhan ( Latin- daerah )
Nama Tumbuhan  ( Latin- daerah )Nama Tumbuhan  ( Latin- daerah )
Nama Tumbuhan ( Latin- daerah )
almansyahnis .
 
Nama tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
Nama  tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )Nama  tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
Nama tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
almansyahnis .
 

Mehr von almansyahnis . (20)

RPP BIOLOGI KELAS XII KD 3.4 (pembelahan sel)
RPP BIOLOGI KELAS XII KD 3.4 (pembelahan sel)RPP BIOLOGI KELAS XII KD 3.4 (pembelahan sel)
RPP BIOLOGI KELAS XII KD 3.4 (pembelahan sel)
 
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
 
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
Latihan Soal Biologi SMA/MA Menuju UN 2015
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
 
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan )  almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.8 ( sistem pernapasan ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
 
Rpp biologi xi. kd 3.6 ( sistem sirkulasi ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.6 ( sistem sirkulasi )   almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi xi. kd 3.6 ( sistem sirkulasi )   almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi xi. kd 3.6 ( sistem sirkulasi ) almansyahnis sman 8 pekanbaru
 
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3.5 ( sistem gerak Manusia ) almansyahnis S...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3.5 ( sistem gerak Manusia )   almansyahnis S...RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3.5 ( sistem gerak Manusia )   almansyahnis S...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3.5 ( sistem gerak Manusia ) almansyahnis S...
 
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANLATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
 
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3. 4 (Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan ) A...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3. 4  (Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan ) A...RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3. 4  (Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan ) A...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA KD 3. 4 (Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan ) A...
 
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA . KD 3. 2 ( mekanisme transpor pada membran) a...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA  . KD 3. 2 ( mekanisme transpor pada membran)  a...RPP Biologi SMA Kelas XI MIA  . KD 3. 2 ( mekanisme transpor pada membran)  a...
RPP Biologi SMA Kelas XI MIA . KD 3. 2 ( mekanisme transpor pada membran) a...
 
Rpp biologi xi. kd 3. 1 (sel)-almansyahnis sman 8 pekanbaru )
Rpp biologi xi. kd 3. 1  (sel)-almansyahnis sman 8 pekanbaru )Rpp biologi xi. kd 3. 1  (sel)-almansyahnis sman 8 pekanbaru )
Rpp biologi xi. kd 3. 1 (sel)-almansyahnis sman 8 pekanbaru )
 
Silabus Kimia SMA kls XI Kurikulum 2013
Silabus Kimia SMA kls XI Kurikulum 2013Silabus Kimia SMA kls XI Kurikulum 2013
Silabus Kimia SMA kls XI Kurikulum 2013
 
Silabus Kimia SMA kls X Kurikulum 2013
Silabus Kimia SMA kls X Kurikulum 2013Silabus Kimia SMA kls X Kurikulum 2013
Silabus Kimia SMA kls X Kurikulum 2013
 
Rpp biologi. x. kd 3.4 (archabacteria ) almansyahnis. sman 8 pekanbaru
Rpp biologi. x. kd 3.4  (archabacteria ) almansyahnis. sman 8 pekanbaruRpp biologi. x. kd 3.4  (archabacteria ) almansyahnis. sman 8 pekanbaru
Rpp biologi. x. kd 3.4 (archabacteria ) almansyahnis. sman 8 pekanbaru
 
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
 
Draf Silabus Biologi Kelas XI
Draf Silabus Biologi Kelas XIDraf Silabus Biologi Kelas XI
Draf Silabus Biologi Kelas XI
 
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pkuRPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
 
Nama Tumbuhan ( Latin- daerah )
Nama Tumbuhan  ( Latin- daerah )Nama Tumbuhan  ( Latin- daerah )
Nama Tumbuhan ( Latin- daerah )
 
Nama tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
Nama  tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )Nama  tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
Nama tumbuhan ( Daerah- Ilmiah )
 
RPP BIOLOGI SMA ( PLANTAE) )
RPP BIOLOGI  SMA  ( PLANTAE) )RPP BIOLOGI  SMA  ( PLANTAE) )
RPP BIOLOGI SMA ( PLANTAE) )
 

Kürzlich hochgeladen

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
saptari3
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 

RPP BIOLOGI KELAS X / KD 3.5 DAN 4.5 (PROTISTA)

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas / Semester Topik Alokasi Waktu : SMA N 8 Pekanbaru : Biologi : X/ 1 : Protista :2 x 3 JP A.Kompetensi Inti : 1.Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktifdan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 3. Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar : 1.2Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. 2.1Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujursesuai data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaandan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai,berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakandan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun diluar kelas/laboratorium. Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 2. 3.5 Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan protista berdasarkan ciri-ciri umum kelas dan perannya dalam kehidupan melalui pengamatan secara teliti dan sistematis. Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Mengidentifikasi macam-macam protista dari gambar 2. Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak, cara mencari makanan) 3. Melakukan pengamatan struktur jamur air dan jamur lendir 4. Menggambar hasil pengamatanstruktur jamur air dan jamur lendir 5. Mendiskusikan hasil pengamatan dan mengidentifikasi jenis protista yang ditemukan berdasarkan pengamatan 6. Membandingkan hasil pengamatan antara jamur air dan jamur lendir 7. Membuat kesimpulan dari hasil pengamatanantara jamur air dan jamur lendir 8. Menyusun laporan tertulis hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk memahami konsep keanekaragaman protista mirip jamur 9. Membuat kesimpulan dari hasil pengamatanprotista mirip jamur 10. Mengidentifikasikan protista mirip tumbuhan berdasarkan gambar 11. Menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan berdasarkan gambar 12. Mendiskusikan ciri-ciri protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan 13. Mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan 14. Menyimpulkan protista mirip tumbuhan berdasarkan hasil pengamatan 15. Mengkomunikasikan hasil pengamatan dalam bentuk laporan praktikum 16. Mengidentifikasi protista mirip hewan berdasarkan gambar. 17. Menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan gambar. 18. Mendiskusikan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan. 19. Mengklasifikasikan protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan mikroskopis. 20. Menyimpulkan ciri-ciri protista mirip hewan berdasarkan hasil pengamatan mikroskopis. 21. Mengkomunikasikan hasil pengamatan dalam bentuk laporan praktikum 4.5 Merencanakan dan melaksanan pengamatan tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan dan menyajikan hasil pengamatan dalam bentuk model/charta/gambar. Indikator Pencapaian Kompetensi: 1. Menyusun laporan tertulis hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk memahami konsep keanekaragaman protista mirip jamur 2. Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan 3. Menulis laporan Hasil praktikumtentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan 4. Membuat bahan presentasitentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 3. C. Tujuan Pembelajaran : Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik dapat: 1. mengidentifikasi macam-macam protista 2. Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak, 3. cara mencari makanan) 4. mengidentifikasi protista mirip jamur 5. mengidentifikasiprotista mirip tumbuhan 6. menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan 7. mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan 8. mengidentifikasi protista miriphewan 9. menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan 10. mengklasifikasikan protista mirip hewan 11. Membuat Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan 12. Menulis laporan Hasil praktikum tentang ciri-ciri dan peran protista dalam 13. kehidupan 14. Membuat bahan presentasi tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan 15. mengembangkan kedisiplinan, kejujuran, kerja sama, kepedulian dan tanggungjawabdalam observasi dan eksperimen 16. menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses sertaresponsif dan proaktif terhadap dalam observasi dan eksperimen D. Materi ajar:  fakta, Sumber gambar ;http://www.mindfiesta.com/classification-living-organisms Jamur lendir Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 4. • teks peran berbagai protista  Konsep Protista Ciri-ciri umum protista. Ciri-ciri umum Protista mirip jamur (jamur lendir/ Slime Mold. Ciri-ciri umum Protista mirip tumbuhan (Alga) . Klasifikasi Protista mirip tumbuhan (Alga) Ciri-ciri umum Protista mirip hewan (Protozoa) Klasifikasi Protista mirip hewan (Protozoa) Peranan protista dalam kehidupan Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 5. protista. Terdiri atas : - Protista mirip jamur (jamur lendir/ Slime Mold - Protista mirip tumbuhan (Alga) . - Protista mirip hewan (Protozoa) Protista mirip tumbuhan (Alga) terdiri atas:  Alga merah ( Rhodophyta ) mengandung phycoerythrin  Alga Hijau ( Chlorophyta) mengandung klorophil  Alga perang (Phaeophyta) mengandung Fucoxanthin Protista mirip hewan (Protozoa) terdiri atas:  Rhizopoda  Flagellta  Ciliata  sporozoa Peranan protista dalam kehidupan  Prinsip  Perbedaan antara protista mirip jamur, mirip tumbuhan, dan mirip hewan  Prosedur  Pembuatan medium untuk menumbuhkan paramaecium  Pengamatan mikroskopis air kolam, air rendaman jerami dll E.Metode pembelajaran F. : 1. Pengamatan 2.Diskusi. 3. Eksperimen. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran Media : 1. Buku kerja siswa ( LKS ) MGMP Biologi SMA/MA Kota Pekanbaru 2. Bahan dari internet 3.ppt ( Power point) Alat : 1.LCD 2. Leptop. Sumber : 1. Buku Biologi kelas X, Dyah aryulina, Esis 2. Buku Biologi untuk SMA kelas X, karangan D.A Pratiwi, dkk Erlangga. 3. Buku –buku yang relevan. Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 6. H. Kegiatan Pembelajaran /Langkah – Langkah Pertemuan 1 ( 3 x 45 menit) A. Pendahuluan ( 10 menit ) Salam ,Doa , Sebagai implementasi nilai religius Pengkondisian kelas , sebagai implementasi nilai disiplin Apersepsi, Motivasi, penyajian prasarat Penyampaian Tujuan pembelajaran Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik dapat: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. mengidentifikasi macam-macam protista Mengelompokan macam-macam protista berdasarkan karakteristik (alat gerak, cara mencari makanan) mengidentifikasi protista mirip jamur mengidentifikasiprotista mirip tumbuhan menjelaskan ciri-ciri protista mirip tumbuhan mengklasifikasikan protista mirip tumbuhan mengidentifikasi protista mirip hewan menjelaskan ciri-ciri protista mirip hewan mengklasifikasikan protista mirip hewan B. Kegiatan Inti ( 110 menit ) Mengamati Peserta didik mengamati gambar berbagai macam protista Menanya Peserta didik dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: • Organisme apakah dalam gambar tersebut? • Termasuk kelompok organisme apakah? • Apakah ada peranan protisea dalam kehidupan? Mengumpulkan Data(Eksperimen/Mengeksplorasi) • Membuat kultur Paramecium dari rendaman air jerami • peserta didik melakukan pengamatan mikroskopis air kolam, air rendaman jerami dll , menemukan karakteristik protista lainnya melalui kerja kelompok. Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 7. Mengasosiasikan •peserta didik mendiskusikan hasil pengamatan •peserta didik mendiskusikan ciri umum protista mirip jamur, protista mirip tumbuhan, protista mirip hewan • Membandingkan hasil pengamatan dengan gambar/charta/foto/film berbagai jenis organisme golongan Protista • Membuat kesimpulan tentang ciri dan peran protista berdasarkan kajian literature, hasil diskusi dan hasil pengamatan. Mengkomunikasikan • Hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk memahami konsep keanekaragaman protista dan pengelompokannya C, Penutup Refleksi /umpan balik PT( Penugasan Terstruktur): KMTT( Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur): Pertemuan 2 ( 3 x 45 menit) A. Pendahuluan ( 10 menit ) Salam ,Doa , Sebagai implementasi nilai religius Pengkondisian kelas , sebagai implementasi nilai disiplin Apersepsi, Motivasi, penyajian prasarat Penyampaian Tujuan pembelajaran 1. 2. 3. 4. Setelah melakukan kajian pustaka dan diskusi serta eksperimen peserta didik dapat: Membuat Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan Menulis laporan Hasil praktikum tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan Membuat bahan presentasi tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan B. Kegiatan Inti ( 110 menit ) Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 8. Mengamati •peserta didik dalam kelompoknya membaca teks di berbagai literatur tentang peran berbagai protista Menanya Peserta didik dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: •Apa saja peran protista dalam kehidupan, menguntungkan atau merugikan Mengumpulkan Data(Eksperimen/Mengeksplorasi) •Menganalisis berbagai artikel yang berhubungan dengan peran protista dalam kehidupan baik yang menguntungkan maupun merugikan bagi manusia dan lingkungan Mengasosiasikan •peserta didik dalam kelompok mendiskusikan berbagai penyakitdan fenomena alam seperti malaria, penyakit tidur, fosil minyak bumi, bahan granit serta mengaitkannya dengan peran berbagai jenis protista •Membuat kesimpulan tentang peran protista Mengkomunikasikan •peserta didikmempresentasikan di depan kelas hasil diskusi tentang peran protista C, Penutup Refleksi /umpan balik PT( Penugasan Terstruktur): KMTT( Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur): H. Penilaian 1. Jenis / Teknik Penilaian •Portofolio (Hasil , Rangkuman) •observasi Sikap •Performance/tes Praktik •Tes Tertulis ( Essay ) •Lembar penilaian antar teman 2.Penilaian Produk Instrumen penilaian Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 9. • • • • Instrumen Penilaian Sikap Instrumen Penilaian Portofolio Instrumen Penilaian Diskusi Instrumen tes menggunakan tes tertulis uraian ( terlampir ) INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP Materi Kelas/Semester : PROTISTA : X/1 Hari/Tanggal : KOMPETENSI SIKAP SPIRITUAL Kompetensi Inti Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya Kompetensi Dasar Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses Contoh rubrik mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses KRITERIA AB B C K INDIKATOR Selalumengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses- sudah konsisten Sering mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses-mulai konsisten Kadang-kadang mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses- belum konsisten Tidak mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses- tidak konsisten KOMPETENSI SIKAP SOSIAL Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 10. Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktifdan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar Contoh rubrik Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan KRITERIA AB INDIKATOR Selalu Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta teman sudah konsisten B Sering Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta teman mulai konsisten C Kadang-kadang Peduli terhadap keselamatan diri dan guru serta teman - belum konsisten K Tidak Peduli terhadap keselamatan diri dan guru dan teman tidak konsisten 1. 2. 3. 4. 5. 6. dst Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU Jumlah jawab Tanggung Peduli Kepedulian Kejujuran . Nama Siswa Kerjasama No Disiplin KRITERIA SIKAP Skor Nilai
  • 11. *) Ketentuan: 1 = jika peserta didik tidak konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera indikator 2 = jika peserta didik belum konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera indikator 3 = jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera indikator 4 = jika peserta didik sudah konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera indicator FORMAT PENILAIAN dalam dalam dalam dalam Nilai : Jumlah Skor X 4 = 24( skor max ) PENILAIAN KETERAMPILAN Materi Kelas/Semester : Protista : X/ 1 Hari/Tanggal : RUBRIK PENILAIAN PORTOFOLIO PRAKTIKUM BIOLOGI KRITERIA Persiapan Skor maks 3 Pelaksanaan Skor Maks 9 Hasil Skor maks 6 Laporan Skor maks 3 SKOR 3 2 1 3 2 1 3 2 1 3 2 1 3 2 1 3 2 1 3 2 1 INDIKATOR Pemilihan alat dan bahan tepat Pemilihan alat atau bahan tepat Pemilihan alat dan bahan tidak tepat Rangkaian alat tepat dan rapi Rangkaian alat tepat atau rapi Rangkaian alat tidak tepat dan tidak rapi Langkah kerja dan waktu pelaksanaan tepat Langkah kerja atau waktu pelaksanaan tepat Langkah kerja dan waktu pelaksanaan tidak tepat Memperhatikan keselamatan kerja dan kebersihan Memperhatikan keselamatan kerja atau kebersihan Tidak Memperhatikan keselamatan kerja dan kebersihan Data akurat Data kurang akurat Data tidak akurat Kesimpulan Tepat Kesimpulan kurang Tepat Kesimpulan tidak Tepat Tampilan menarik dan bahasa sesuai kaidah Tampilan menarik atau bahasa sesuai kaidah Tampilan tidak menarik dan bahasa tidak sesuai kaidah Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU
  • 12. INDIKATOR Jumlah 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. dst FORMAT PENILAIAN Nilai : Jumlah Skor X 4 = Skor maks (21) Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU Tampilan laporan kesimpulan data Keselamatan kerja Nama Siswa Langkah kerja . Alat dan bahan No Rangkaian alat Skor Nilai
  • 13. Lampiran INSTRUMEN PENILAIAN DISKUSI Hasil Penilaian Diskusi Topik :Peranan Proista dalam Kehidupan Tanggal : ………………………………………. Jumlah Siswa : …………….……… orang. No Nama Menyampaikan siswa Menanggapi Mempertahankan argumentasi pendapat 1 2 3 1 2 3 4 1 Jumlah score 2 3 4 Rubrik : Menyampaikan pendapat 1. Tidak sesuai masalah 2. Sesuai dengan masalah, tapi belum benar 3. Sesuai dengan masalah dan benar Menanggapi pendapat 1. Langsung setuju atau menyanggah tanpa alasan 2. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar tidak sempurna 3. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU Nilai
  • 14. 4. Setuju atau menyanggah dengan alasan yang benar dengan didukung referensi Mempertahankan pendapat 1. Tidak dapat mempertahankan pendapat 2. Mampu Mempertahankan pendapat, alasan kurang benar 3. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar tidak didukung referensi 4. Mampu mempertahankan pendapat, alasan benar didukung referensi FORMAT PENILAIAN Nilai : Jumlah Skor X 4 = Skor maks (12) Mengetahui Kepala SMA N 8 Pekanbaru, Pekanbaru, juni2013. Guru Mata Pelajaran Biologi, Dra Hj HasnidarAlmansyahnis, S.Pd NIP.19650222 199103 2001NIP 19630420 198512 2002 Almanyahnis – RPP BIO / KD 3.5 / 4.5SMAN 8 PEKANBARU