SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 54
Audit Sistem Informasi
(Drs. Sanyoto Gondodiyoto SE., Mkom., Mcomm.(IS).,MM(SI).,PIA.,Akuntan - hal 371)
 Adalah kontrol internal yang berlaku khusus
untuk aplikasi komputer tertentu.
 Sering disebut juga sebagai pengendalian
perspektif teknis/ pengendalian.
 Terdiri dari:
 Input control, process control, output control
 Tambahan dari beberapa text book
▪ Database control, communication control, dan
boundary control (Weber)
 Berlaku untuk aplikasi tertentu.
 Sesuai pertimbangan teknis analisis dan desain
aplikasinya.
 Pengendalian aplikasi didesain oleh masing-
masing sistem aplikasi komputer
Kategori Pengendalian Jenis-Jenis Pengendalian
Boundary Control Otoritas Akses ke SistemAplikasi
Identitas dan otentisitas pengguna
Input Control Otorisasi dan validasi masukan
Transmisi dan konversi data
Penanganan kesalahan
Process control Pemeliharaan ketepatan data
Pengujian atas batasan dan memadainya
pengolahan
Output Control Penelaahan dan pengujian hasil
pengolahan
Distribusi keluaran
Kategori Pengendalian Jenis-Jenis Pengendalian
Database Control Akses
Integritas Data
Communication Control Pengendalian unjuk kerja
Gangguan Komunikasi
 Pengendalian Preventif
 Untuk mencegah terjadinya resiko
 Pengendalian detektif
 Untuk menemukan kesalahan (terjadinya resiko)
 Pengendalian Korektif
 Jika terjadi resiko
Boundary Control
 Adalah interface antara para pengguna
dengan sistem
 Yang perlu diperhatikan
 Ruang lingkup:apa dokumen inputnya, sumber,
tujuan pengolahan, pengguna, pemegang
kewenangan.
▪ User harus memiliki otoritas, identitas dan otentik
 Subsistem dan keterkaitan
▪ Ada penjelasan antar sub sistem yang terkait.
 Untuk mengenal identitas dan
otentik/tidaknya user.
 Untuk menjaga sumber daya sistem
informasi.
 Cryptographic Control
 Dibuat untuk menjaga privacy
 Access Control
 AuditTrail
 Log File
 Existence Controls
 Contoh : jika seorang pengguna gagal melakukan
transaksi pada ATM maka sistem perlu
memproteksi kartu pengguna dari pihak lain.
Pengendalian Input
 Input adalah salah satu tahap yang krusial.
 Kesalahan yang tidak disengaja.
 Kesalahan yang disengaja
▪ Mencoba untuk masuk dengan menggunakan user
name pihak lain
 Pengendalian ini ditujukan guna mendapat
keyakinan bahwa data transaksi input valid,
lengkap, bebas dari kesalahan dan penyalah
gunaan.
 Resiko:
 Entry point, masuknya data terdapat pada sistem
komputer yang tersebar
 Hubungan on line membuat konektivitas menjadi
kompleks
 Kebutuhan bukti audit yang bersifat fisik sulit
didapat.
 Prevention Objective
 Detection Objective
 Correction Objective
 Adanya panduan kerja bagi para operator
 Tampilan antar muka dibuat user friendly
 Dialog aplikasi harus membantu pemakai
 NumericTest
 LimitTest
 Echo Check
 User dapat melihat data yang dientry dan dapat
membuat koreksi jika ada kesalahan
 Existence Check
 Apakah data input sesuai dengan kriteria yang
diminta. Jika kode hanya bolehT/K maka hanya
dua inputan tersebut yang boleh dimasukkan
 MatchingCheck
 Membandingkan dengan table look up
 Field Check
 Pengecekan tipe field (numeric, alphabetic, atau
date)
 Logical Check
 Jika seorang karyawan mempunyai anak, maka
statusnya harus telah menikah
 Limit/ReasonableCheck
 Gaji seorang karyawan = Rp. 50 tidak masuk akal
 Range Check
 Hari dalam satu minggu.
 Umur seorang user
 Self Checking Digit Check
 Kelebihan digit
 Digit terpotong
 Kesalahan penulisan digit
 Sequence Check
 Data penerimaan kas harus dimasukkan secara
berurutan
 Auditor perlu meneliti apakah entri data
sudah dilengkapi dengan:
 Program specification yang memadai
 Dokumentasi testing
 Mewawancarai programmer
 Melakukan pengujian
 Review Source Code
Pengendalian Proses
 Menjaga agar tidak terjadi kesalahan karena
adanya kesalahan proses.
 Salah logika
 Salah rumus
 Salah urutan program
 Programmer salah menterjemahkan sistem
 Program dibuat dengan tidak mengikuti Standar
 Program tidak dibuat sesuai dengan keinginan
user
 Bentuk pengendalian yang diterapkan
setelah data berada pada sistem.
 Memberi keyakinan:
 Transaksi diolah secara sesuai
 Transaksi tidak hilang, ditambah, digandakan
atau diubah dengan tidak semestinya
 Kekeliruan pengolahan data dapat diidentifikasi
 Kesalahan yang dapat terjadi:
 Overflow
 Kesalahan logika pemrograman
 Kesalahan proses urutan data
 Kesalahan data pada file acuan (tabel master)
 Dokumentasi sistem aplikasi
 Meminta penjelasan pada teknisi sistem
informasi,
 Memeriksa manfaat,
 Memeriksa mekanis me copy error dari
pengguna
 Memeriksa error log
PengendalianOutput
 Dilakukan untuk menjaga output sistem agar
akurat, lengkap, dan digunakan sebagaimana
mestinya
 Resiko : tidak akurat , tidak lengkap,
terlambat atau data tidak diupdate, item data
tidak relevan, bias, dibaca oleh pihak yang
tidak berhak
 Tabel: jenis laporan, periode laporan,
pengguna laporan, tanda terima laporan,
prosedur permintaan laporan.
 Cek antara program pelaporan, akurasi
laporan, judul, kolom,
 Prosedur klaim ketidakpuasan
 Output handling procedures
 Distribution check list
 Distribution schedule
 Distribution log
 Report release form
 Control group procedures
 Adanya fase pengecekan dalam distribusi laporan
 User procedures
 Error Correction
 Prosedur koreksi terhadap laporan yang salah
 Rekonsiliasi keluaran dengan masukan dan
pengolahan
 Komparisi dokumen laporan dengan dokumen asli
 Penelaahan dan pengujian hasil hasil
pengolahan
 Pendistribusian keluaran
 Kepada pihak yang berhak, tepat waktu, dan
hanya keluaran yang dibutuhkan saja.
 Jenis-Jenis Laporan:
 Untuk kebutuhan Strategic planning
 Untuk kebutuhan Manajemen operasional
 Untuk kebutuhan Laporan kegiatan operasi
harian
 Untuk monitor kegiatan
 Untuk menyimpan data kegiatan (log and data
error)
Dilihat dari segi Contoh
1. Tujuan(purpose) Laporan perencanaan
Laporan Pengendalian
Laporan Operasional
Laporan Pajak Penghasilan
Laporan Pemegang Saham
2. Jangka Waktu (Time Horizon) Laporan Jangka Panjang
Laporan Jangka Pendek
Laporan Data Historis
3. Cakupan (Scope) Laporan Perusahaan Keseluruhan
Laporan Divisi
Laporan Departemen
4. Kemunculan (occurrence) Laporan atas permintaan
Laporan Periodik
Laporan Akibat Suatu Kejadian
Laporan Ad Hoc
Dilihat dari segi Contoh
5. Kecepatan (conciseness) Laporan Singkat
LaporanTerinci
6. Fungsi Organisasi Laporan Produksi
Laporan Penjualan
Lporan Keuangan
Laporan Persediaan
7. Format Laporan Monitor
Grafik Berwarna
Narasi
 Adanya pencantuman kode pada laporan
 Judul Laporan Mencerminkan isinya
 Data yang ditampilkan benar (mis:
penjumlahan record)
 Adanya halaman, jumlah halaman,
penanggung jawab/pemilik otoritas, tanggal
pencetakan, tanggal pengolahan, dan unit
yang mengelola
 Adanya kebijakan dalam hal retensi laporan.
 Tahapan:
 Tahap penyediaan media laporan
▪ Adanya tempat penyimpanan kertas laporan, ada
pengendalian akses pada tempat penyimpanan, harus
ada nomor cetak, dan ada tempat penyimpanan untuk
stempel perusahaan
 Tahap pemrosesan program laporan
 Pencetakan
 Pengumpulan laporan
 Pencetakan laporan
▪ Jumlah pencetakan sesuai dengan yang dibutuhkan,
 Pengkajian Ulang laporan
 Pendistribusian
▪ Ada tanggal laporan, ada daftar distribusi, ada daftar
penerimaan
 Pengarsipan
 Pemusnahan Laporan
Pengendalian Database
 Akses database yang spesifik pada file aplikasi
 Adanya security policy untuk operasi file database
 Concurrency control
 Perlu pengetesan, untuk mengetahui apakah integritas
data tidak terganggu.
 Integrity Control
 Diterapkannya integrity constraint pada database
 Application Software Control
 Adanya kontrol yang diterapkan pada level aplikasi
 File Handling Control
 Existence Control
Pengendalian Komunikasi
 Component failure
 Ancaman Hacker
 Line error
 Lakukan pengecekan apakah sistem aplikasi
dilengkapi dengan login akses
 Dapatkan informasi mengenai batasan
kewenangan yang dimiliki oleh user dalam
mengakses aplikasi
 Lakukan pengecekan apakah sistem
mengeluarkan konfirmasi ketika data akan
disimpan
 Dapatkan informasi tentang fasilitas
penanganan kesalahan
 Lakukan pengujian apakah data dapat
dihapus secara ilegal
 Lakukan pengujian apakah sistem dapat
mendeteksi validitas inputan
 Dapatkan informasi mengenai prosedur
permintaan laporan
 Dapatkan informasi mengenai distribusi
laporan
 Dapatkan informasi mengenai database
administrator di perusahaan tersebut
 Lakukan pengecekan apakah terdapat
integrity constraint pada database
 Dapatkan informasi mengenai topologi
jaringan pada sebuah perusahaan
Berikan 10 pertanyaan/tindakan jika kita akan mengumpulkan informasi
guna kebutuhan audit Aplikasi pada masing-masing pengendalian.
Contoh-Contoh pertanyaan/tindakan dapat dilihat pada slide 48 - 53

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjonoHerna Ferari
 
Perencanaan audit
Perencanaan auditPerencanaan audit
Perencanaan audityopiyunanto
 
Keamanan dan Pengendalian Komputer
Keamanan dan Pengendalian KomputerKeamanan dan Pengendalian Komputer
Keamanan dan Pengendalian KomputerInggit Meilani
 
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab auditIlham Sousuke
 
Studi kelayakan sistem informasi akademik
Studi kelayakan sistem informasi akademikStudi kelayakan sistem informasi akademik
Studi kelayakan sistem informasi akademikKania Amalia
 
Pelaporan keuangan dan perubahan harga
Pelaporan keuangan dan perubahan hargaPelaporan keuangan dan perubahan harga
Pelaporan keuangan dan perubahan hargaUTARITRI
 
Ringkasan teori akuntansi Suwardjono
Ringkasan teori akuntansi SuwardjonoRingkasan teori akuntansi Suwardjono
Ringkasan teori akuntansi Suwardjonoxyrces
 
10.audit kecurangan
10.audit kecurangan10.audit kecurangan
10.audit kecuranganIndra Yu
 
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaanPengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaanArif Kasri
 
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1Amrulloh naman
 
Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing _sitiana
 
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingPengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingAsep suryadi
 
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi PemerintahanKerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi PemerintahanSujatmiko Wibowo
 
Bab 5 kertas kerja pemeriksaan
Bab 5 kertas kerja pemeriksaanBab 5 kertas kerja pemeriksaan
Bab 5 kertas kerja pemeriksaansony4de
 
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGUofa_Unsada
 

Was ist angesagt? (20)

TEORI AKUNTANSI KEWAJIBAN
TEORI AKUNTANSI KEWAJIBANTEORI AKUNTANSI KEWAJIBAN
TEORI AKUNTANSI KEWAJIBAN
 
Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 8 teori akuntansi suwardjono
 
Perencanaan audit
Perencanaan auditPerencanaan audit
Perencanaan audit
 
Keamanan dan Pengendalian Komputer
Keamanan dan Pengendalian KomputerKeamanan dan Pengendalian Komputer
Keamanan dan Pengendalian Komputer
 
AUDIT SIKLUS PERSEDIAAN DAN PERGUDANGAN
AUDIT SIKLUS PERSEDIAAN DAN PERGUDANGANAUDIT SIKLUS PERSEDIAAN DAN PERGUDANGAN
AUDIT SIKLUS PERSEDIAAN DAN PERGUDANGAN
 
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit
(Pert 1) bab 6 tujuan dan tanggung jawab audit
 
Studi kelayakan
Studi kelayakanStudi kelayakan
Studi kelayakan
 
Studi kelayakan sistem informasi akademik
Studi kelayakan sistem informasi akademikStudi kelayakan sistem informasi akademik
Studi kelayakan sistem informasi akademik
 
Pelaporan keuangan dan perubahan harga
Pelaporan keuangan dan perubahan hargaPelaporan keuangan dan perubahan harga
Pelaporan keuangan dan perubahan harga
 
Ringkasan teori akuntansi Suwardjono
Ringkasan teori akuntansi SuwardjonoRingkasan teori akuntansi Suwardjono
Ringkasan teori akuntansi Suwardjono
 
10.audit kecurangan
10.audit kecurangan10.audit kecurangan
10.audit kecurangan
 
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaanPengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
Pengendalian integritas pemrosesan dan ketersediaan
 
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1
Teknik penipuan dan penyalahgunaan komputer1
 
Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing
 
Sistem informasi manufaktur
Sistem informasi manufakturSistem informasi manufaktur
Sistem informasi manufaktur
 
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingPengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
 
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi PemerintahanKerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
 
Bab 5 kertas kerja pemeriksaan
Bab 5 kertas kerja pemeriksaanBab 5 kertas kerja pemeriksaan
Bab 5 kertas kerja pemeriksaan
 
Pelaporan audit (1)
Pelaporan audit (1)Pelaporan audit (1)
Pelaporan audit (1)
 
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANGANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PERSEDIAAN BARANG DAGANG
 

Andere mochten auch (15)

Presentasi -002_-_aud_si
Presentasi  -002_-_aud_siPresentasi  -002_-_aud_si
Presentasi -002_-_aud_si
 
Presentasi -001_-_audit_si
Presentasi  -001_-_audit_siPresentasi  -001_-_audit_si
Presentasi -001_-_audit_si
 
Erp pertemuan-8
Erp pertemuan-8Erp pertemuan-8
Erp pertemuan-8
 
Presentasi -003_-_aud_si
Presentasi  -003_-_aud_siPresentasi  -003_-_aud_si
Presentasi -003_-_aud_si
 
Keamanan Jaringan - Pertemuan 3
Keamanan Jaringan - Pertemuan 3Keamanan Jaringan - Pertemuan 3
Keamanan Jaringan - Pertemuan 3
 
Lapres 5
Lapres 5Lapres 5
Lapres 5
 
Lapres 1
Lapres 1Lapres 1
Lapres 1
 
Lapres 2
Lapres 2Lapres 2
Lapres 2
 
Lapres 3 & 4
Lapres 3 & 4Lapres 3 & 4
Lapres 3 & 4
 
Keamanan Jaringan - Pertemuan 1
Keamanan Jaringan - Pertemuan 1Keamanan Jaringan - Pertemuan 1
Keamanan Jaringan - Pertemuan 1
 
Erp pertemuan-2
Erp pertemuan-2Erp pertemuan-2
Erp pertemuan-2
 
Erp pertemuan-5
Erp pertemuan-5Erp pertemuan-5
Erp pertemuan-5
 
Erp pertemuan-1
Erp pertemuan-1Erp pertemuan-1
Erp pertemuan-1
 
Keamanan Jaringan - Pertemuan 2
Keamanan Jaringan - Pertemuan 2Keamanan Jaringan - Pertemuan 2
Keamanan Jaringan - Pertemuan 2
 
Erp pertemuan-4
Erp pertemuan-4Erp pertemuan-4
Erp pertemuan-4
 

Ähnlich wie Audit Sistem Informasi

11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...Sandy Setiawan
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...Sandy Setiawan
 
Testing dan implementasi
Testing dan implementasiTesting dan implementasi
Testing dan implementasiDWC
 
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptx
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptxSistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptx
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptxAmrinaRusda1
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiAlbertz Ace-Red
 
05.1 auditing procedure general controls
05.1 auditing procedure   general controls05.1 auditing procedure   general controls
05.1 auditing procedure general controlsMulyadi Yusuf
 
Strategi pengujian perangkat lunak
Strategi pengujian perangkat lunakStrategi pengujian perangkat lunak
Strategi pengujian perangkat lunakArdha Herdianto
 
Sistem informasi akuntansi pengendalian umum dan pengendalian aplikasi
Sistem informasi akuntansi   pengendalian umum dan pengendalian aplikasiSistem informasi akuntansi   pengendalian umum dan pengendalian aplikasi
Sistem informasi akuntansi pengendalian umum dan pengendalian aplikasiHarisno Al-anshori
 
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docx
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docxmodul-pengendalian-umum-aplikasi.docx
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docxPutraSauyunan1
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...Hutria Angelina Mamentu
 
1.Audit_Sistem informasi1111111111111111
1.Audit_Sistem informasi11111111111111111.Audit_Sistem informasi1111111111111111
1.Audit_Sistem informasi1111111111111111indrasunardi1
 
Intro 01 a - pengantar
Intro 01 a - pengantarIntro 01 a - pengantar
Intro 01 a - pengantarDody Sulpiandy
 
Pengantar TABK-18juni21.pptx
Pengantar TABK-18juni21.pptxPengantar TABK-18juni21.pptx
Pengantar TABK-18juni21.pptxUlla Ibanez
 
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansiIndra Wijaya Light
 

Ähnlich wie Audit Sistem Informasi (20)

11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
 
Testing dan implementasi
Testing dan implementasiTesting dan implementasi
Testing dan implementasi
 
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptx
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptxSistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptx
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal - Amrina Rusda.pptx
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
05.1 auditing procedure general controls
05.1 auditing procedure   general controls05.1 auditing procedure   general controls
05.1 auditing procedure general controls
 
Strategi pengujian perangkat lunak
Strategi pengujian perangkat lunakStrategi pengujian perangkat lunak
Strategi pengujian perangkat lunak
 
Sistem informasi akuntansi pengendalian umum dan pengendalian aplikasi
Sistem informasi akuntansi   pengendalian umum dan pengendalian aplikasiSistem informasi akuntansi   pengendalian umum dan pengendalian aplikasi
Sistem informasi akuntansi pengendalian umum dan pengendalian aplikasi
 
Bab16
Bab16Bab16
Bab16
 
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docx
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docxmodul-pengendalian-umum-aplikasi.docx
modul-pengendalian-umum-aplikasi.docx
 
Audit berbasis komputer
Audit berbasis komputerAudit berbasis komputer
Audit berbasis komputer
 
Bab17 mengelola sim
Bab17 mengelola simBab17 mengelola sim
Bab17 mengelola sim
 
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
Si pi, hutria angelina mamentu, hapzi ali, siklus proses bisnis, universitas ...
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
1._Audit_Si_.ppt
1._Audit_Si_.ppt1._Audit_Si_.ppt
1._Audit_Si_.ppt
 
1.Audit_Sistem informasi1111111111111111
1.Audit_Sistem informasi11111111111111111.Audit_Sistem informasi1111111111111111
1.Audit_Sistem informasi1111111111111111
 
Intro 01 a - pengantar
Intro 01 a - pengantarIntro 01 a - pengantar
Intro 01 a - pengantar
 
Pengantar TABK-18juni21.pptx
Pengantar TABK-18juni21.pptxPengantar TABK-18juni21.pptx
Pengantar TABK-18juni21.pptx
 
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi
0401 02-ext-nur-azizah-sistem-informasi-akuntansi
 

Mehr von Abrianto Nugraha (20)

Ds sn is-02
Ds sn is-02Ds sn is-02
Ds sn is-02
 
Ds sn is-01
Ds sn is-01Ds sn is-01
Ds sn is-01
 
Pertemuan 5 optimasi_dengan_alternatif_terbatas_-_lengkap
Pertemuan 5 optimasi_dengan_alternatif_terbatas_-_lengkapPertemuan 5 optimasi_dengan_alternatif_terbatas_-_lengkap
Pertemuan 5 optimasi_dengan_alternatif_terbatas_-_lengkap
 
04 pemodelan spk
04 pemodelan spk04 pemodelan spk
04 pemodelan spk
 
02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revised02 sistem pengambilan-keputusan_revised
02 sistem pengambilan-keputusan_revised
 
01 pengantar sistem-pendukung_keputusan
01 pengantar sistem-pendukung_keputusan01 pengantar sistem-pendukung_keputusan
01 pengantar sistem-pendukung_keputusan
 
Pertemuan 7
Pertemuan 7Pertemuan 7
Pertemuan 7
 
Pertemuan 7 dan_8
Pertemuan 7 dan_8Pertemuan 7 dan_8
Pertemuan 7 dan_8
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Pertemuan 5
 
Pertemuan 6
Pertemuan 6Pertemuan 6
Pertemuan 6
 
Pertemuan 4
Pertemuan 4Pertemuan 4
Pertemuan 4
 
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Pertemuan 3
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Modul 1 mengambil nilai parameter
Modul 1   mengambil nilai parameterModul 1   mengambil nilai parameter
Modul 1 mengambil nilai parameter
 
Modul 3 object oriented programming dalam php
Modul 3   object oriented programming dalam phpModul 3   object oriented programming dalam php
Modul 3 object oriented programming dalam php
 
Modul 2 menyimpan ke database
Modul 2  menyimpan ke databaseModul 2  menyimpan ke database
Modul 2 menyimpan ke database
 
Pbo 7
Pbo 7Pbo 7
Pbo 7
 
Pbo 6
Pbo 6Pbo 6
Pbo 6
 
Pbo 4
Pbo 4Pbo 4
Pbo 4
 

Kürzlich hochgeladen

PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfNatasyaA11
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 

Kürzlich hochgeladen (20)

PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 

Audit Sistem Informasi

  • 1.
  • 2. Audit Sistem Informasi (Drs. Sanyoto Gondodiyoto SE., Mkom., Mcomm.(IS).,MM(SI).,PIA.,Akuntan - hal 371)
  • 3.  Adalah kontrol internal yang berlaku khusus untuk aplikasi komputer tertentu.  Sering disebut juga sebagai pengendalian perspektif teknis/ pengendalian.  Terdiri dari:  Input control, process control, output control  Tambahan dari beberapa text book ▪ Database control, communication control, dan boundary control (Weber)
  • 4.  Berlaku untuk aplikasi tertentu.  Sesuai pertimbangan teknis analisis dan desain aplikasinya.  Pengendalian aplikasi didesain oleh masing- masing sistem aplikasi komputer
  • 5. Kategori Pengendalian Jenis-Jenis Pengendalian Boundary Control Otoritas Akses ke SistemAplikasi Identitas dan otentisitas pengguna Input Control Otorisasi dan validasi masukan Transmisi dan konversi data Penanganan kesalahan Process control Pemeliharaan ketepatan data Pengujian atas batasan dan memadainya pengolahan Output Control Penelaahan dan pengujian hasil pengolahan Distribusi keluaran
  • 6. Kategori Pengendalian Jenis-Jenis Pengendalian Database Control Akses Integritas Data Communication Control Pengendalian unjuk kerja Gangguan Komunikasi
  • 7.  Pengendalian Preventif  Untuk mencegah terjadinya resiko  Pengendalian detektif  Untuk menemukan kesalahan (terjadinya resiko)  Pengendalian Korektif  Jika terjadi resiko
  • 9.  Adalah interface antara para pengguna dengan sistem  Yang perlu diperhatikan  Ruang lingkup:apa dokumen inputnya, sumber, tujuan pengolahan, pengguna, pemegang kewenangan. ▪ User harus memiliki otoritas, identitas dan otentik  Subsistem dan keterkaitan ▪ Ada penjelasan antar sub sistem yang terkait.
  • 10.  Untuk mengenal identitas dan otentik/tidaknya user.  Untuk menjaga sumber daya sistem informasi.
  • 11.  Cryptographic Control  Dibuat untuk menjaga privacy  Access Control  AuditTrail  Log File  Existence Controls  Contoh : jika seorang pengguna gagal melakukan transaksi pada ATM maka sistem perlu memproteksi kartu pengguna dari pihak lain.
  • 13.  Input adalah salah satu tahap yang krusial.  Kesalahan yang tidak disengaja.  Kesalahan yang disengaja ▪ Mencoba untuk masuk dengan menggunakan user name pihak lain  Pengendalian ini ditujukan guna mendapat keyakinan bahwa data transaksi input valid, lengkap, bebas dari kesalahan dan penyalah gunaan.
  • 14.  Resiko:  Entry point, masuknya data terdapat pada sistem komputer yang tersebar  Hubungan on line membuat konektivitas menjadi kompleks  Kebutuhan bukti audit yang bersifat fisik sulit didapat.
  • 15.  Prevention Objective  Detection Objective  Correction Objective
  • 16.  Adanya panduan kerja bagi para operator  Tampilan antar muka dibuat user friendly  Dialog aplikasi harus membantu pemakai
  • 18.  Echo Check  User dapat melihat data yang dientry dan dapat membuat koreksi jika ada kesalahan  Existence Check  Apakah data input sesuai dengan kriteria yang diminta. Jika kode hanya bolehT/K maka hanya dua inputan tersebut yang boleh dimasukkan  MatchingCheck  Membandingkan dengan table look up
  • 19.  Field Check  Pengecekan tipe field (numeric, alphabetic, atau date)  Logical Check  Jika seorang karyawan mempunyai anak, maka statusnya harus telah menikah  Limit/ReasonableCheck  Gaji seorang karyawan = Rp. 50 tidak masuk akal
  • 20.  Range Check  Hari dalam satu minggu.  Umur seorang user  Self Checking Digit Check  Kelebihan digit  Digit terpotong  Kesalahan penulisan digit
  • 21.  Sequence Check  Data penerimaan kas harus dimasukkan secara berurutan
  • 22.  Auditor perlu meneliti apakah entri data sudah dilengkapi dengan:  Program specification yang memadai  Dokumentasi testing  Mewawancarai programmer  Melakukan pengujian  Review Source Code
  • 24.  Menjaga agar tidak terjadi kesalahan karena adanya kesalahan proses.  Salah logika  Salah rumus  Salah urutan program  Programmer salah menterjemahkan sistem  Program dibuat dengan tidak mengikuti Standar  Program tidak dibuat sesuai dengan keinginan user
  • 25.  Bentuk pengendalian yang diterapkan setelah data berada pada sistem.  Memberi keyakinan:  Transaksi diolah secara sesuai  Transaksi tidak hilang, ditambah, digandakan atau diubah dengan tidak semestinya  Kekeliruan pengolahan data dapat diidentifikasi
  • 26.  Kesalahan yang dapat terjadi:  Overflow  Kesalahan logika pemrograman  Kesalahan proses urutan data  Kesalahan data pada file acuan (tabel master)
  • 27.  Dokumentasi sistem aplikasi  Meminta penjelasan pada teknisi sistem informasi,  Memeriksa manfaat,  Memeriksa mekanis me copy error dari pengguna  Memeriksa error log
  • 29.  Dilakukan untuk menjaga output sistem agar akurat, lengkap, dan digunakan sebagaimana mestinya  Resiko : tidak akurat , tidak lengkap, terlambat atau data tidak diupdate, item data tidak relevan, bias, dibaca oleh pihak yang tidak berhak
  • 30.  Tabel: jenis laporan, periode laporan, pengguna laporan, tanda terima laporan, prosedur permintaan laporan.
  • 31.  Cek antara program pelaporan, akurasi laporan, judul, kolom,
  • 32.  Prosedur klaim ketidakpuasan
  • 33.  Output handling procedures  Distribution check list  Distribution schedule  Distribution log  Report release form
  • 34.  Control group procedures  Adanya fase pengecekan dalam distribusi laporan  User procedures
  • 35.  Error Correction  Prosedur koreksi terhadap laporan yang salah
  • 36.  Rekonsiliasi keluaran dengan masukan dan pengolahan  Komparisi dokumen laporan dengan dokumen asli  Penelaahan dan pengujian hasil hasil pengolahan  Pendistribusian keluaran  Kepada pihak yang berhak, tepat waktu, dan hanya keluaran yang dibutuhkan saja.
  • 37.  Jenis-Jenis Laporan:  Untuk kebutuhan Strategic planning  Untuk kebutuhan Manajemen operasional  Untuk kebutuhan Laporan kegiatan operasi harian  Untuk monitor kegiatan  Untuk menyimpan data kegiatan (log and data error)
  • 38. Dilihat dari segi Contoh 1. Tujuan(purpose) Laporan perencanaan Laporan Pengendalian Laporan Operasional Laporan Pajak Penghasilan Laporan Pemegang Saham 2. Jangka Waktu (Time Horizon) Laporan Jangka Panjang Laporan Jangka Pendek Laporan Data Historis 3. Cakupan (Scope) Laporan Perusahaan Keseluruhan Laporan Divisi Laporan Departemen 4. Kemunculan (occurrence) Laporan atas permintaan Laporan Periodik Laporan Akibat Suatu Kejadian Laporan Ad Hoc
  • 39. Dilihat dari segi Contoh 5. Kecepatan (conciseness) Laporan Singkat LaporanTerinci 6. Fungsi Organisasi Laporan Produksi Laporan Penjualan Lporan Keuangan Laporan Persediaan 7. Format Laporan Monitor Grafik Berwarna Narasi
  • 40.  Adanya pencantuman kode pada laporan  Judul Laporan Mencerminkan isinya  Data yang ditampilkan benar (mis: penjumlahan record)  Adanya halaman, jumlah halaman, penanggung jawab/pemilik otoritas, tanggal pencetakan, tanggal pengolahan, dan unit yang mengelola  Adanya kebijakan dalam hal retensi laporan.
  • 41.  Tahapan:  Tahap penyediaan media laporan ▪ Adanya tempat penyimpanan kertas laporan, ada pengendalian akses pada tempat penyimpanan, harus ada nomor cetak, dan ada tempat penyimpanan untuk stempel perusahaan  Tahap pemrosesan program laporan  Pencetakan
  • 42.  Pengumpulan laporan  Pencetakan laporan ▪ Jumlah pencetakan sesuai dengan yang dibutuhkan,  Pengkajian Ulang laporan  Pendistribusian ▪ Ada tanggal laporan, ada daftar distribusi, ada daftar penerimaan  Pengarsipan  Pemusnahan Laporan
  • 44.  Akses database yang spesifik pada file aplikasi  Adanya security policy untuk operasi file database  Concurrency control  Perlu pengetesan, untuk mengetahui apakah integritas data tidak terganggu.  Integrity Control  Diterapkannya integrity constraint pada database  Application Software Control  Adanya kontrol yang diterapkan pada level aplikasi  File Handling Control  Existence Control
  • 46.  Component failure  Ancaman Hacker  Line error
  • 47.
  • 48.  Lakukan pengecekan apakah sistem aplikasi dilengkapi dengan login akses  Dapatkan informasi mengenai batasan kewenangan yang dimiliki oleh user dalam mengakses aplikasi
  • 49.  Lakukan pengecekan apakah sistem mengeluarkan konfirmasi ketika data akan disimpan  Dapatkan informasi tentang fasilitas penanganan kesalahan
  • 50.  Lakukan pengujian apakah data dapat dihapus secara ilegal  Lakukan pengujian apakah sistem dapat mendeteksi validitas inputan
  • 51.  Dapatkan informasi mengenai prosedur permintaan laporan  Dapatkan informasi mengenai distribusi laporan
  • 52.  Dapatkan informasi mengenai database administrator di perusahaan tersebut  Lakukan pengecekan apakah terdapat integrity constraint pada database
  • 53.  Dapatkan informasi mengenai topologi jaringan pada sebuah perusahaan
  • 54. Berikan 10 pertanyaan/tindakan jika kita akan mengumpulkan informasi guna kebutuhan audit Aplikasi pada masing-masing pengendalian. Contoh-Contoh pertanyaan/tindakan dapat dilihat pada slide 48 - 53