SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 18
Oleh :
Kelompok 4
Fadhila Amalina
Galang Gumilar A.
Sri Nurhidayati
Yulia Fauzi
1. Pengertian
        Kata dasar pernikahan adalah nikah. Kata nikah memiliki
persamaan dengan kata kawin. Dalam bahasa Indonesia, nikah
berati berkumpul atau bersatu. sedangkan dalam istilah syari’at,
nikah adalah melakukan suatu akad atau perjanjian untuk
mengikatkan diri antara seorang laki-laki dan seorang perempuan
serta menghalalkan hubungan kelamin antara keduanya dengan
dasar sukarela dan persetujuan bersama demi terwujudnya
keluarga(rumah tangga) bahagia, yang diridhai Allah SWT.
2. Hukum Nikah
       Menurut sebagian bessar ulama, hukum nikah pada
dasarnya adalah mubah. Namun jika ditinjau dari segi kondisi
orang yang akan melakukannya maka hukum nikah dapat
berubah menjadi
    Sunnah
    Wajib
    Makruh
    Haram
3. Tujuan Pernikahan

      Untuk memperoleh rasa cinta dan kasih sayang
      Untuk memperoleh ketenangan hidup
      Untuk memenuhi kebutuhan seksual (birahi) secara sah
      dan diridhai Allah
      Untuk memperoleh keturunan yang sah dalam masyarakat
      Untuk mewujudkan keluarga bahagia di dunia dan akhirat
4. Rukun Nikah
       Ialah ketentuan-ketentuan dalam pernikahan yang harus
dipenuhi agar pernikahan itu sah, yaitu :
      Ada calon suami  laki-laki yang sudah berusia dewasa
       (19 thn), beragama islam, tidak dipaksa/terpaksa, tidak
       sedang dalam ihram haji atau umrah dan bukan mahram
       calon istrinya.
      Ada calon istri  wanita cukup umur (16 thn), bukan
       perempuan musyrik, tidak dalam ikatan perkawinan dengan
       orang laim, bukan mahram bagi calon suami, tidak dalam
       ihram haji atau umrah
Lanjutan ….

 Ada Wali nikah  yaitu orang yang
 menikahkan mempelai laki-laki dengan
 mepelai wnaita atau mengizinkan
 pernikahannya.
   Wali nikah dibagi menjadi 2 macam :
     1. Wali Nasab  yaitu wali yang
         mempunyai pertalian darah
         dengan mempelai wanita yang
         akan dinikahkan.
     2. Wali hakim  yaitu kepala
         kantor urusan agama islam yang
         berada disetiap kecamatan
  Ada dua orang saksi
  Ada akad nikah yakni ucapan ijab
 kabul
5. Muhrim
       Adalah wanita yang haram dinikahi, yaitu :
  a.   Karena keturunan  ibu kandung, anak perempuan
       kandung, saudara perempuan kandung, saudara
       perempuan dari bapak atau ibu, anak perempuan dari
       saudara laki-laki maupun saudara perempuan.
  b.   Karena hubungan sesusuan  ibu yang menyusui dan
       saudara perempuan sesusuan.
  c.   Karena perkawinan  ibu dari istri (mertua), anak tiri,
       ibu tiri dan menantu.
  d.   Karena mempunyai pertalian muhrim dengan istri.
6. Kewajiban Suami Istri
     • Kewajiban Suami
       • Memberi nafkah
       • Memimpin serta membimbing istri dan anak-anaknya
       • Bergaul dengan istri dan anak-anak dengan baik
       • Memelihara istri dan anak dari bencana
       • Membantu istri dalam tugas sehari-hari
     • Kewajiban Istri
       • Taat pada suami
       • Memelihara diri serta kehormatan dan harta benda suami
       • Membantu suami dalam memimpin kesejahteraan dan
         keselamatan keluarganya
       • Menerima dan menghormati pemberian suami walaupun sedikit
       • Hormat dan sopan kepada suami
       • Memelihara, mengasuh, dan mendidik anak agar menjadi anak
         yang soleh.
7. Perceraian
         Ialah pemutusan ikatan perkawinan
antara suami dan istri yang biasanya
sisebabkan perselisihan atau pertengkaaran
suami-istri yang sudah tidak dapat
didamaikan lagi. Hal-hal yang dapat
memutskan ikatan perkawinan adalah :
a. meninggalnya salah satu pihak suami
    atau istri,
b. talak,
c. fasakh,
d. khulu,
e. li’an,
f. ila’,
g. zihar.
8      ‘Iddah
        ‘Iddah berarti masa menunggu bagi istri yang ditinggal
mati atau bercerai dari suaminya untuk dibolehkan menikah
kembali dengan laki-laki lain. Lama masa ‘iddah adalah sebagai
berikut :
a)      ‘Iddah karena suami wafat
 Bagi istri yang tidak sedang hamil, baik sudah campur dengan
   suaminya yang sudah wafat atau belum, masa’iddahnya 4 bulan
   sepuluh hari, sesuai firman Allah dalam QS. Al-Baqarah 2:234
 Bagi istri yang sedang hamil, masa ‘iddahnya sampai ia
   melahirkan, sesuai dengan Al-Qur’an QS. At-Talaq 65:4
Lanjutan…

b)      ‘Iddah karena talak, fasakh, dan khulu’
        Bagi istri yang belum campur dengan suaminya yang baru
saja bercerai dengannya tidak ada masa iddah, sesuai dalam QS.
Al-Ahzab 33:49
        Bagi istri yang sudah campur, masa ‘iddahnya adalah :
o       Bagi yang masih mengalami menstruasi, masa ‘iddahnya
3 Kali suci, tercantum dalam QS. Al-Baqarah 2:338
o       Bagi istri yang tidak mengalami menstruasi, ,asa iddahnya
3 bulan tercantum dalam QS.At-Talaq 65:4
o       Bagi istri yang sedang mengandung, masa ‘iddahnya
sampai ia melahirkan kandungannya, ketentuan berdasarkan QS.
At-Talaq 65:4
9      Rujuk
        Rujuk berarti kembali, yaitu kembalinya suami kepada
ikatan nikah dengan istrinya sebagaimana semula, selama istrinya
masih berada dalam masa ’iddah raj’iyah.
Hukum rujuk :
1) Sunah       2) Wajib       3) Makruh      4)Haram

Rukun rujuk ada empat macam, yaitu :
1)    Istri sudah bercampur dengan suami yang mentalaknya
dan masih berada pada masa ‘iddah raj’iyah
2)    Keinginan rujuk suami atas kehendak sendiri
3)    Ada dua orang saksi yaitu dua orang laki-laki yang adil
4)    Ada sigat atau ucapan rujuk.
Fuqaha (ulama fiqih) menjelaskan tentang hikmah-hikmah
pernikahan yang islami , yaitu :
1)       Memenuhi kebutuhan seksual dngan cara yang diridhai
Allah(cara yang islami)dan menghindari cara yang dimurkai Allah
seperti perzinahan atau homoseks(gay dan lesbian)
2)       Penikahan merupakan cara yang benar, baik dan dan diridhai
Allah untuk memmperoleh anak serta mengembangkan keturunan yang
sah.
3)       Melalui pernikahan, suami-istri dapat memupuk rasa tanggung
jawab membaginya dalam rangka memelihara, mengasuh dan mendidik
anak-anaknya.
4)       Menjalin hubungan silaturahmi antara keuarga suami dan
keluarga istri.
Perundang-undangan perkawinan di Indonesia bersumber kepada
menteri republic Indonesia nomor 154 1991 tentang Pelaksanaan
Instruksi Presiden Republik Indonesia nomor 1 tahun 1991
tanggal 10 Juni 1991 mengenai kompilasi hukum islam dibidang
hokum perkawinan.
III.1 Pengertian dan Tujuan Perkawinan
        Dalam pasal 2 dan pasal 3 dari kompilasi hokum islam
dibidang hokum perkawinan dijelaskan bahwa pengertian
perkawinan menurut hokum islam adalah pernikahan yaitu akad
yang sangat kuat atau misaqan gamizan untuk mentaati perintah
Allah dan melaksankannya merupakan ibadah. Sedangkan tujuan
perkawinan ialah mewujudkan rumah tangga yang sakinah
mawdah dan warahmah.

III.2 Sahnya Perkawinan
        Dalam pasal 4 dari kompilasi hokum islam dibidang
hokum perkawinan dijelaskan bahwa perkawinan adalah sah
apabila dilakukan menurut hokum islam sesuai dengan pasal 2
ayat (1) UUD RI no.1 tahun 1974 tentang perkawinan, yang
menegaskan perkawinan adalah sah apabila dilakukan menurut
hokum masing-masing agamanya dan kepercayaan agamanya itu.
III.3 Pencatatan Perkawinan
Dalam pasal 5 dan 6 kompilasi hokum islam dibidang hokum perkawinan
dijelaskan:
o        Agar terjamin ketertiban perkawinan bagi masyarakat islam setiap
perkawinan harus dicatat
o        Pencatatan perkawinan dilakukan oleh pegawai pencatat
nikah(Kantor Urusan Agama Kecamatan dimana calon mempelai temapat
tinggal)


III.4 Akta Nikah
         Akta nikah atau surat nikah adalah surat yang dibuat pegawai nikah
yakni KUA Kecamatan tempat diolangsungkannya pernikahan yang
menerangkan bahwa pada hari, tanggal, bulan , tahun dan jam telah terjadi
akad nikah antara : seorang laki-laki, dengan seorang perempuan dan yang
menjadi wali nikah (dituliskan nama, tanggal dan tempat lahir, pekerjaan dan
tempat tinggal).
III.5 Kawin Hamil

        Dalam pasal 53 ayat (1),(2), dan (3) dari kompilasi hokum
islam dibidang hokum perkawinan dijelaskan :
•       Seorang wanita hamil diluar nikah dapat dikawinkan
   dengan pria yang menghamilinya
•       Perkawinan dengan wanita hamil yang disebut pada ayat
   (1) dapat dilangsungkan tanpa menunggu lebih dahulu
   kelahiran anaknya
•       Dengan dilangsungkannya perkawinan pada saat wanita
   hamil, tidak diperlukan perkawinan ulang setelah anak yang
   dikandungnya lahir.
Terima
 Kasih

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Munakahat Dalam Islam (Slide)
Munakahat Dalam Islam (Slide)Munakahat Dalam Islam (Slide)
Munakahat Dalam Islam (Slide)uliecha
 
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahan
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahanFIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahan
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahanAhmad Haris Miftah
 
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )Dian Anisa Putri
 
Fiqih Rangkuman Bab Nikah
Fiqih Rangkuman Bab NikahFiqih Rangkuman Bab Nikah
Fiqih Rangkuman Bab Nikahheckaathaya
 
Nikah, cerai, atau zina (daud)
Nikah, cerai, atau zina (daud)Nikah, cerai, atau zina (daud)
Nikah, cerai, atau zina (daud)Diah eka wahyudi
 
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, mahar
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, maharKonsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, mahar
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, maharikafia maulidia
 
HUKUM PERNIKAHAN
HUKUM PERNIKAHANHUKUM PERNIKAHAN
HUKUM PERNIKAHANNur Huda
 
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaik
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaikMemilih istri terbaik melalui perencanaan terbaik
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaikYunus Thariq
 
Rukun dan Syarat Nikah
Rukun dan Syarat NikahRukun dan Syarat Nikah
Rukun dan Syarat Nikahshafirahany22
 
Bab 1 fiqih iii munakahat
Bab 1 fiqih iii munakahatBab 1 fiqih iii munakahat
Bab 1 fiqih iii munakahatikmalabas
 
Pendidikan Agama Islam: Munakahat
Pendidikan Agama Islam: MunakahatPendidikan Agama Islam: Munakahat
Pendidikan Agama Islam: MunakahatBrilly Ramadhanti
 

Was ist angesagt? (20)

Munakahat Dalam Islam (Slide)
Munakahat Dalam Islam (Slide)Munakahat Dalam Islam (Slide)
Munakahat Dalam Islam (Slide)
 
Pernikahan dalam Islam
Pernikahan dalam IslamPernikahan dalam Islam
Pernikahan dalam Islam
 
Bab munakahat 12
Bab munakahat 12Bab munakahat 12
Bab munakahat 12
 
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahan
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahanFIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahan
FIQH MUNAKAHAT Materi 7 : Larangan dalam pernikahan
 
PPT PERNIKAHAN
PPT PERNIKAHANPPT PERNIKAHAN
PPT PERNIKAHAN
 
Ummi s xii ips-3
Ummi s xii ips-3Ummi s xii ips-3
Ummi s xii ips-3
 
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )
Bab 5 Munakahat ( Pernikahan )
 
Fiqih Rangkuman Bab Nikah
Fiqih Rangkuman Bab NikahFiqih Rangkuman Bab Nikah
Fiqih Rangkuman Bab Nikah
 
Nikah, cerai, atau zina (daud)
Nikah, cerai, atau zina (daud)Nikah, cerai, atau zina (daud)
Nikah, cerai, atau zina (daud)
 
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, mahar
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, maharKonsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, mahar
Konsep kafa’ah, syarat dan rukun nikah, mahar
 
7. fiqh munakahat
7. fiqh munakahat7. fiqh munakahat
7. fiqh munakahat
 
Munakahat
MunakahatMunakahat
Munakahat
 
HUKUM PERNIKAHAN
HUKUM PERNIKAHANHUKUM PERNIKAHAN
HUKUM PERNIKAHAN
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Fiqh munakahat
Fiqh munakahatFiqh munakahat
Fiqh munakahat
 
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaik
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaikMemilih istri terbaik melalui perencanaan terbaik
Memilih istri terbaik melalui perencanaan terbaik
 
Rukun dan Syarat Nikah
Rukun dan Syarat NikahRukun dan Syarat Nikah
Rukun dan Syarat Nikah
 
Bab 1 fiqih iii munakahat
Bab 1 fiqih iii munakahatBab 1 fiqih iii munakahat
Bab 1 fiqih iii munakahat
 
Pernikahan dalam islam
Pernikahan dalam islamPernikahan dalam islam
Pernikahan dalam islam
 
Pendidikan Agama Islam: Munakahat
Pendidikan Agama Islam: MunakahatPendidikan Agama Islam: Munakahat
Pendidikan Agama Islam: Munakahat
 

Andere mochten auch

57053045 peranan-guru-pendidikan-islam
57053045 peranan-guru-pendidikan-islam57053045 peranan-guru-pendidikan-islam
57053045 peranan-guru-pendidikan-islamPersigatra FC
 
Nikah
NikahNikah
NikahE wan
 
4. pemilihan jodoh dan perkawinan copy
4. pemilihan jodoh dan perkawinan   copy4. pemilihan jodoh dan perkawinan   copy
4. pemilihan jodoh dan perkawinan copyevinurleni
 
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodoh
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodohPembentukan keluarga dan pemilihan jodoh
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodohNur Asyiqin Zahari
 
faktor pemilihan jodoh
faktor pemilihan jodohfaktor pemilihan jodoh
faktor pemilihan jodohMia Nad
 
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala Batas
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala BatasAdat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala Batas
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala BatasNabila Halim
 
Pendidkan islam tahun 4 adab keluarga
Pendidkan islam tahun 4 adab keluargaPendidkan islam tahun 4 adab keluarga
Pendidkan islam tahun 4 adab keluargacba0004
 
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodoh
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodohPembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodoh
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodohildahayati ilias
 
Institusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamInstitusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamShahirah Zafirah
 
Perkahwinan dalam islam
Perkahwinan dalam islamPerkahwinan dalam islam
Perkahwinan dalam islamKhairul Anwar
 
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yang
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yangKepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yang
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yangRahila Najihah
 
Kewajiban istri terhadap suami
Kewajiban istri terhadap suamiKewajiban istri terhadap suami
Kewajiban istri terhadap suamiHelmon Chan
 
Nikah, talaq, cerai, & rujuk
Nikah, talaq, cerai, & rujukNikah, talaq, cerai, & rujuk
Nikah, talaq, cerai, & rujukAlfin Berrtrand
 
Hak dan Kewajiban Suami Istri
Hak dan Kewajiban Suami IstriHak dan Kewajiban Suami Istri
Hak dan Kewajiban Suami IstriAbdul Azis
 
Perkahwinan didalam islam
Perkahwinan didalam islamPerkahwinan didalam islam
Perkahwinan didalam islamArra Asri
 
nikah menurut islam
nikah menurut islamnikah menurut islam
nikah menurut islamanggi_andini
 
Wasiat dan kabar gembira buat istri
Wasiat dan kabar gembira buat istriWasiat dan kabar gembira buat istri
Wasiat dan kabar gembira buat istriRahmat Hidayat
 

Andere mochten auch (20)

57053045 peranan-guru-pendidikan-islam
57053045 peranan-guru-pendidikan-islam57053045 peranan-guru-pendidikan-islam
57053045 peranan-guru-pendidikan-islam
 
Nikah
NikahNikah
Nikah
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
4. pemilihan jodoh dan perkawinan copy
4. pemilihan jodoh dan perkawinan   copy4. pemilihan jodoh dan perkawinan   copy
4. pemilihan jodoh dan perkawinan copy
 
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodoh
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodohPembentukan keluarga dan pemilihan jodoh
Pembentukan keluarga dan pemilihan jodoh
 
faktor pemilihan jodoh
faktor pemilihan jodohfaktor pemilihan jodoh
faktor pemilihan jodoh
 
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala Batas
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala BatasAdat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala Batas
Adat merisik dan bertunang dalam kalangan masyarakat Melayu Kepala Batas
 
Pendidkan islam tahun 4 adab keluarga
Pendidkan islam tahun 4 adab keluargaPendidkan islam tahun 4 adab keluarga
Pendidkan islam tahun 4 adab keluarga
 
Remidi agama
Remidi agamaRemidi agama
Remidi agama
 
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodoh
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodohPembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodoh
Pembentukan keluarga dalam islam dan memilih jodoh
 
Institusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamInstitusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islam
 
Perkahwinan dalam islam
Perkahwinan dalam islamPerkahwinan dalam islam
Perkahwinan dalam islam
 
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yang
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yangKepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yang
Kepentingan pendidikan islam dalam melahirkan modal insan yang
 
Kewajiban istri terhadap suami
Kewajiban istri terhadap suamiKewajiban istri terhadap suami
Kewajiban istri terhadap suami
 
Nikah, talaq, cerai, & rujuk
Nikah, talaq, cerai, & rujukNikah, talaq, cerai, & rujuk
Nikah, talaq, cerai, & rujuk
 
Hak dan Kewajiban Suami Istri
Hak dan Kewajiban Suami IstriHak dan Kewajiban Suami Istri
Hak dan Kewajiban Suami Istri
 
Perkahwinan didalam islam
Perkahwinan didalam islamPerkahwinan didalam islam
Perkahwinan didalam islam
 
nikah menurut islam
nikah menurut islamnikah menurut islam
nikah menurut islam
 
Wasiat dan kabar gembira buat istri
Wasiat dan kabar gembira buat istriWasiat dan kabar gembira buat istri
Wasiat dan kabar gembira buat istri
 
Ctu 553
Ctu 553Ctu 553
Ctu 553
 

Ähnlich wie Ketentuan islam tentang hukum keluarga

fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikah
fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikahfikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikah
fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikahTohirQolby1
 
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptx
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptxKelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptx
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptxShalsaNurliza
 
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxBAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxahmadsamsularifin
 
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxBAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxIsmayantiYanti
 
Bab5 fiqih munakahat
Bab5 fiqih munakahatBab5 fiqih munakahat
Bab5 fiqih munakahatbandongan
 
Agama- Munakahat
Agama- MunakahatAgama- Munakahat
Agama- Munakahatbeksblack
 
Fiqh munakahat 141121
Fiqh munakahat 141121Fiqh munakahat 141121
Fiqh munakahat 141121Ahmad Nizam
 
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3N
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3NPROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3N
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3NARZEN MUTAKIN
 
rumah tangga sakinah.pptx
rumah tangga sakinah.pptxrumah tangga sakinah.pptx
rumah tangga sakinah.pptxDaifanFadilah
 
Fiqih munakahat dan teknik perkawinan
Fiqih munakahat dan teknik perkawinanFiqih munakahat dan teknik perkawinan
Fiqih munakahat dan teknik perkawinanbudistaiattanwir
 
Andi abdullah pernikahan
Andi abdullah pernikahanAndi abdullah pernikahan
Andi abdullah pernikahanIntanPrawisti
 

Ähnlich wie Ketentuan islam tentang hukum keluarga (20)

Munakahat
MunakahatMunakahat
Munakahat
 
Munakahat
MunakahatMunakahat
Munakahat
 
fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikah
fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikahfikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikah
fikih munakahat- hal hal yang berkaitan dengan hukum nikah
 
Munahakat 12ipa 2
Munahakat 12ipa 2Munahakat 12ipa 2
Munahakat 12ipa 2
 
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptx
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptxKelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptx
Kelompok 1 Munakahat Pernikahan.pptx
 
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxBAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
 
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptxBAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
BAB 6 Pernikahan dalam Islam.pptx
 
Bab5 fiqih munakahat
Bab5 fiqih munakahatBab5 fiqih munakahat
Bab5 fiqih munakahat
 
MATERI PAI MUNAKAHAT.pptx
MATERI PAI MUNAKAHAT.pptxMATERI PAI MUNAKAHAT.pptx
MATERI PAI MUNAKAHAT.pptx
 
Pernikahan
PernikahanPernikahan
Pernikahan
 
Agama- Munakahat
Agama- MunakahatAgama- Munakahat
Agama- Munakahat
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Fiqh munakahat 141121
Fiqh munakahat 141121Fiqh munakahat 141121
Fiqh munakahat 141121
 
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3N
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3NPROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3N
PROBLEMATIKA PERKAWINAN DI INDONESIA, BY ARZ3N
 
Fiqih III
Fiqih IIIFiqih III
Fiqih III
 
rumah tangga sakinah.pptx
rumah tangga sakinah.pptxrumah tangga sakinah.pptx
rumah tangga sakinah.pptx
 
Ummi s xii ips-3
Ummi s xii ips-3Ummi s xii ips-3
Ummi s xii ips-3
 
Pernikahan
PernikahanPernikahan
Pernikahan
 
Fiqih munakahat dan teknik perkawinan
Fiqih munakahat dan teknik perkawinanFiqih munakahat dan teknik perkawinan
Fiqih munakahat dan teknik perkawinan
 
Andi abdullah pernikahan
Andi abdullah pernikahanAndi abdullah pernikahan
Andi abdullah pernikahan
 

Mehr von Yulia Fauzi

Jasa Bantu Skripsi
Jasa Bantu SkripsiJasa Bantu Skripsi
Jasa Bantu SkripsiYulia Fauzi
 
Indonesia dan Sosialisme
Indonesia dan Sosialisme Indonesia dan Sosialisme
Indonesia dan Sosialisme Yulia Fauzi
 
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo Bagaskoro
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo BagaskoroAmerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo Bagaskoro
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo BagaskoroYulia Fauzi
 
PKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraPKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraYulia Fauzi
 
Proposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasProposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasYulia Fauzi
 
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)Yulia Fauzi
 
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNAS
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNASUsaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNAS
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNASYulia Fauzi
 
dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia
 dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia
dampak teknologi nano bagi kehidupan manusiaYulia Fauzi
 
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaPeran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaYulia Fauzi
 
Pancasila sebagai sumber nilai
Pancasila sebagai sumber nilaiPancasila sebagai sumber nilai
Pancasila sebagai sumber nilaiYulia Fauzi
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaYulia Fauzi
 
たべもの のみも Makanan minuman
たべもの   のみも Makanan minumanたべもの   のみも Makanan minuman
たべもの のみも Makanan minumanYulia Fauzi
 
かをん Berbelanja 
かをん Berbelanja かをん Berbelanja 
かをん Berbelanja Yulia Fauzi
 
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )Yulia Fauzi
 
Kelompok penjas lalulintas (3)
Kelompok penjas lalulintas  (3)Kelompok penjas lalulintas  (3)
Kelompok penjas lalulintas (3)Yulia Fauzi
 
Karya ilimah ppt
Karya ilimah pptKarya ilimah ppt
Karya ilimah pptYulia Fauzi
 

Mehr von Yulia Fauzi (20)

Jasa Bantu Skripsi
Jasa Bantu SkripsiJasa Bantu Skripsi
Jasa Bantu Skripsi
 
Indonesia dan Sosialisme
Indonesia dan Sosialisme Indonesia dan Sosialisme
Indonesia dan Sosialisme
 
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo Bagaskoro
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo BagaskoroAmerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo Bagaskoro
Amerika dan kebebasan by Pradipto Cantyo Bagaskoro
 
PKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial HumanioraPKM Penelitian Sosial Humaniora
PKM Penelitian Sosial Humaniora
 
Proposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasProposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan Bananas
 
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)
Contoh Proposal RRA (Rapid Rural Appraisal)
 
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNAS
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNASUsaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNAS
Usaha Perbaikan Pendidikan Nasional melalui UU SISDIKNAS
 
dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia
 dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia
dampak teknologi nano bagi kehidupan manusia
 
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik MahasiswaPeran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
Peran Pancasila Sebagai Etika Berpolitik Mahasiswa
 
Pancasila sebagai sumber nilai
Pancasila sebagai sumber nilaiPancasila sebagai sumber nilai
Pancasila sebagai sumber nilai
 
Laba rugi
Laba rugiLaba rugi
Laba rugi
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di Indonesia
 
Akomodasi
AkomodasiAkomodasi
Akomodasi
 
たべもの のみも Makanan minuman
たべもの   のみも Makanan minumanたべもの   のみも Makanan minuman
たべもの のみも Makanan minuman
 
かをん Berbelanja 
かをん Berbelanja かをん Berbelanja 
かをん Berbelanja 
 
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )
Sejarah ( strategi organisasi pergerakan indonesia )
 
perang korea
perang korea perang korea
perang korea
 
Kelompok penjas lalulintas (3)
Kelompok penjas lalulintas  (3)Kelompok penjas lalulintas  (3)
Kelompok penjas lalulintas (3)
 
Karya ilimah ppt
Karya ilimah pptKarya ilimah ppt
Karya ilimah ppt
 
Himana toki
Himana tokiHimana toki
Himana toki
 

Ketentuan islam tentang hukum keluarga

  • 1. Oleh : Kelompok 4 Fadhila Amalina Galang Gumilar A. Sri Nurhidayati Yulia Fauzi
  • 2. 1. Pengertian Kata dasar pernikahan adalah nikah. Kata nikah memiliki persamaan dengan kata kawin. Dalam bahasa Indonesia, nikah berati berkumpul atau bersatu. sedangkan dalam istilah syari’at, nikah adalah melakukan suatu akad atau perjanjian untuk mengikatkan diri antara seorang laki-laki dan seorang perempuan serta menghalalkan hubungan kelamin antara keduanya dengan dasar sukarela dan persetujuan bersama demi terwujudnya keluarga(rumah tangga) bahagia, yang diridhai Allah SWT.
  • 3. 2. Hukum Nikah Menurut sebagian bessar ulama, hukum nikah pada dasarnya adalah mubah. Namun jika ditinjau dari segi kondisi orang yang akan melakukannya maka hukum nikah dapat berubah menjadi Sunnah Wajib Makruh Haram
  • 4. 3. Tujuan Pernikahan Untuk memperoleh rasa cinta dan kasih sayang Untuk memperoleh ketenangan hidup Untuk memenuhi kebutuhan seksual (birahi) secara sah dan diridhai Allah Untuk memperoleh keturunan yang sah dalam masyarakat Untuk mewujudkan keluarga bahagia di dunia dan akhirat
  • 5. 4. Rukun Nikah Ialah ketentuan-ketentuan dalam pernikahan yang harus dipenuhi agar pernikahan itu sah, yaitu :  Ada calon suami  laki-laki yang sudah berusia dewasa (19 thn), beragama islam, tidak dipaksa/terpaksa, tidak sedang dalam ihram haji atau umrah dan bukan mahram calon istrinya.  Ada calon istri  wanita cukup umur (16 thn), bukan perempuan musyrik, tidak dalam ikatan perkawinan dengan orang laim, bukan mahram bagi calon suami, tidak dalam ihram haji atau umrah
  • 6. Lanjutan …. Ada Wali nikah  yaitu orang yang menikahkan mempelai laki-laki dengan mepelai wnaita atau mengizinkan pernikahannya. Wali nikah dibagi menjadi 2 macam : 1. Wali Nasab  yaitu wali yang mempunyai pertalian darah dengan mempelai wanita yang akan dinikahkan. 2. Wali hakim  yaitu kepala kantor urusan agama islam yang berada disetiap kecamatan  Ada dua orang saksi  Ada akad nikah yakni ucapan ijab kabul
  • 7. 5. Muhrim Adalah wanita yang haram dinikahi, yaitu : a. Karena keturunan  ibu kandung, anak perempuan kandung, saudara perempuan kandung, saudara perempuan dari bapak atau ibu, anak perempuan dari saudara laki-laki maupun saudara perempuan. b. Karena hubungan sesusuan  ibu yang menyusui dan saudara perempuan sesusuan. c. Karena perkawinan  ibu dari istri (mertua), anak tiri, ibu tiri dan menantu. d. Karena mempunyai pertalian muhrim dengan istri.
  • 8. 6. Kewajiban Suami Istri • Kewajiban Suami • Memberi nafkah • Memimpin serta membimbing istri dan anak-anaknya • Bergaul dengan istri dan anak-anak dengan baik • Memelihara istri dan anak dari bencana • Membantu istri dalam tugas sehari-hari • Kewajiban Istri • Taat pada suami • Memelihara diri serta kehormatan dan harta benda suami • Membantu suami dalam memimpin kesejahteraan dan keselamatan keluarganya • Menerima dan menghormati pemberian suami walaupun sedikit • Hormat dan sopan kepada suami • Memelihara, mengasuh, dan mendidik anak agar menjadi anak yang soleh.
  • 9. 7. Perceraian Ialah pemutusan ikatan perkawinan antara suami dan istri yang biasanya sisebabkan perselisihan atau pertengkaaran suami-istri yang sudah tidak dapat didamaikan lagi. Hal-hal yang dapat memutskan ikatan perkawinan adalah : a. meninggalnya salah satu pihak suami atau istri, b. talak, c. fasakh, d. khulu, e. li’an, f. ila’, g. zihar.
  • 10. 8 ‘Iddah ‘Iddah berarti masa menunggu bagi istri yang ditinggal mati atau bercerai dari suaminya untuk dibolehkan menikah kembali dengan laki-laki lain. Lama masa ‘iddah adalah sebagai berikut : a) ‘Iddah karena suami wafat  Bagi istri yang tidak sedang hamil, baik sudah campur dengan suaminya yang sudah wafat atau belum, masa’iddahnya 4 bulan sepuluh hari, sesuai firman Allah dalam QS. Al-Baqarah 2:234  Bagi istri yang sedang hamil, masa ‘iddahnya sampai ia melahirkan, sesuai dengan Al-Qur’an QS. At-Talaq 65:4
  • 11. Lanjutan… b) ‘Iddah karena talak, fasakh, dan khulu’ Bagi istri yang belum campur dengan suaminya yang baru saja bercerai dengannya tidak ada masa iddah, sesuai dalam QS. Al-Ahzab 33:49 Bagi istri yang sudah campur, masa ‘iddahnya adalah : o Bagi yang masih mengalami menstruasi, masa ‘iddahnya 3 Kali suci, tercantum dalam QS. Al-Baqarah 2:338 o Bagi istri yang tidak mengalami menstruasi, ,asa iddahnya 3 bulan tercantum dalam QS.At-Talaq 65:4 o Bagi istri yang sedang mengandung, masa ‘iddahnya sampai ia melahirkan kandungannya, ketentuan berdasarkan QS. At-Talaq 65:4
  • 12. 9 Rujuk Rujuk berarti kembali, yaitu kembalinya suami kepada ikatan nikah dengan istrinya sebagaimana semula, selama istrinya masih berada dalam masa ’iddah raj’iyah. Hukum rujuk : 1) Sunah 2) Wajib 3) Makruh 4)Haram Rukun rujuk ada empat macam, yaitu : 1) Istri sudah bercampur dengan suami yang mentalaknya dan masih berada pada masa ‘iddah raj’iyah 2) Keinginan rujuk suami atas kehendak sendiri 3) Ada dua orang saksi yaitu dua orang laki-laki yang adil 4) Ada sigat atau ucapan rujuk.
  • 13. Fuqaha (ulama fiqih) menjelaskan tentang hikmah-hikmah pernikahan yang islami , yaitu : 1) Memenuhi kebutuhan seksual dngan cara yang diridhai Allah(cara yang islami)dan menghindari cara yang dimurkai Allah seperti perzinahan atau homoseks(gay dan lesbian) 2) Penikahan merupakan cara yang benar, baik dan dan diridhai Allah untuk memmperoleh anak serta mengembangkan keturunan yang sah. 3) Melalui pernikahan, suami-istri dapat memupuk rasa tanggung jawab membaginya dalam rangka memelihara, mengasuh dan mendidik anak-anaknya. 4) Menjalin hubungan silaturahmi antara keuarga suami dan keluarga istri.
  • 14. Perundang-undangan perkawinan di Indonesia bersumber kepada menteri republic Indonesia nomor 154 1991 tentang Pelaksanaan Instruksi Presiden Republik Indonesia nomor 1 tahun 1991 tanggal 10 Juni 1991 mengenai kompilasi hukum islam dibidang hokum perkawinan.
  • 15. III.1 Pengertian dan Tujuan Perkawinan Dalam pasal 2 dan pasal 3 dari kompilasi hokum islam dibidang hokum perkawinan dijelaskan bahwa pengertian perkawinan menurut hokum islam adalah pernikahan yaitu akad yang sangat kuat atau misaqan gamizan untuk mentaati perintah Allah dan melaksankannya merupakan ibadah. Sedangkan tujuan perkawinan ialah mewujudkan rumah tangga yang sakinah mawdah dan warahmah. III.2 Sahnya Perkawinan Dalam pasal 4 dari kompilasi hokum islam dibidang hokum perkawinan dijelaskan bahwa perkawinan adalah sah apabila dilakukan menurut hokum islam sesuai dengan pasal 2 ayat (1) UUD RI no.1 tahun 1974 tentang perkawinan, yang menegaskan perkawinan adalah sah apabila dilakukan menurut hokum masing-masing agamanya dan kepercayaan agamanya itu.
  • 16. III.3 Pencatatan Perkawinan Dalam pasal 5 dan 6 kompilasi hokum islam dibidang hokum perkawinan dijelaskan: o Agar terjamin ketertiban perkawinan bagi masyarakat islam setiap perkawinan harus dicatat o Pencatatan perkawinan dilakukan oleh pegawai pencatat nikah(Kantor Urusan Agama Kecamatan dimana calon mempelai temapat tinggal) III.4 Akta Nikah Akta nikah atau surat nikah adalah surat yang dibuat pegawai nikah yakni KUA Kecamatan tempat diolangsungkannya pernikahan yang menerangkan bahwa pada hari, tanggal, bulan , tahun dan jam telah terjadi akad nikah antara : seorang laki-laki, dengan seorang perempuan dan yang menjadi wali nikah (dituliskan nama, tanggal dan tempat lahir, pekerjaan dan tempat tinggal).
  • 17. III.5 Kawin Hamil Dalam pasal 53 ayat (1),(2), dan (3) dari kompilasi hokum islam dibidang hokum perkawinan dijelaskan : • Seorang wanita hamil diluar nikah dapat dikawinkan dengan pria yang menghamilinya • Perkawinan dengan wanita hamil yang disebut pada ayat (1) dapat dilangsungkan tanpa menunggu lebih dahulu kelahiran anaknya • Dengan dilangsungkannya perkawinan pada saat wanita hamil, tidak diperlukan perkawinan ulang setelah anak yang dikandungnya lahir.