SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 23
Representasi Data

             Floating Point
                                     Lokasi lihat di
                                   exercise workbook
                                     Floating Point

Mohamad Dani, M.T.
                                                       Kajian 5
TK1013           Sistem Komputer
Subpokok Bahasan
    • Definisi Bilangan Floating Point
    • Konversi Bilangan Biner ke Bilangan
      Desimal
    • Konversi Bilangan Desimal ke Bilangan
      Lainnya
    • Elemen-elemen Instruksi Mesin
    • Mnemonic Instruction
    • Pengalamatan Operand
TK1013              Sistem Komputer
REPRESENTASI BILANGAN
         PECAHAN (FLOATING POINT)
               Bilangan Desimal                      Bilangan Biner

       5     3,     6        0              1 0 1,      1 1 0 1
       |    |       |        |              | |   |     | | | |
     Puluhan Satuan persepuluh perseratus   22 21 20    2-1 2-2 2-3 2-4
                   10-1      10-2




TK1013                             Sistem Komputer
Pecahan Desimal
    • Desimal ke desimal


           3.14 =>    4 x 10-2 = 0.04
                      1 x 10-1 = 0.1
                      3 x 100 = 3
                                  3.14




                                         pp. 46-50
TK1013               Sistem Komputer
Pecahan
    • Binari ke desimal

         10.1011 =>       1   x   2-4   =   0.0625
                          1   x   2-3   =   0.125
                          0   x   2-2   =   0.0
                          1   x   2-1   =   0.5
                          0   x   20    =   0.0
                          1   x   21    =   2.0
                                            2.6875



TK1013                Sistem Komputer
Pecahan
    • Desimal ke binari                    .14579
                                          x     2
         3.14579                          0.29158
                                          x     2
                                          0.58316
                                          x     2
                                          1.16632
                                          x     2
                                          0.33264
                                          x     2
                                          0.66528
                                          x     2
                                          1.33056
         11.001001...                     dll.


TK1013                  Sistem Komputer
Pecahan
    • Oktal ke desimal

         7.1238 =>       3   x   8-3   =   0.01171875
                         2   x   8-2   =   0.03125
                         1   x   8-1   =   0.125
                         7   x   80    =   8.0        +
                                           7.1679687510




TK1013               Sistem Komputer
• Desimal ke Oktal                   .875
                                        x   8
         8.87510                        7.000
                                        x   8
                                        0.000




         10.78           Nilai 56  tidak boleh , maksimal 7

TK1013              Sistem Komputer
Pecahan
    • Heksa ke desimal

         1.23416 =>      4   x   16-3   =   0.0009765625
                         3   x   16-2   =   0.01171875
                         2   x   16-1   =   0.125
                         1   x   160    =   1.0         +
                                            1.137695312510




TK1013                Sistem Komputer
• Desimal ke Heksadesimal
                                          .984
                                         x 16
         0.98410                         15.744
                                         x   16
                                         11.904
                                         x   16
                                         14.464
                                         x   16
                                          7.424
                                         x   16
                                          6.784
                                         .
                                         .
         0.FBE76….16
                                         .


TK1013                 Sistem Komputer
Elemen-elemen Instruksi Mesin
    • Operator (operation code): menspesifikasikan operasi yang
      akan dilakukan dimana operasi tersebut dispesifikasikan oleh
      kode biner yang dikenal sebagai op-code.
    • Operand masukan (source operand reference):
      menpesifikasikan operand sumber; dengan kata lain operand
      sebagai input bagi operasi.
    • Operand keluaran (result operand reference):
      menspesifikasikan hasil dari operasi operand.
    • Operasi data selanjutnya (next instruction reference): elemen
      ini memberitahukan CPU posisi instruksi berikutnya yang harus
      diambil setelah menyelesaikan eksekusi suatu instruksi.




TK1013                      Sistem Komputer
Elemen-elemen Instruksi Mesin

               Statement                    Keterangan
  AA+B                          Operation code: +
                                 Source operand reference: A , B
                                 Result operand reference: A
  Dilanjutkan dengan :           Next instruction reference: 
  ACA




TK1013                     Sistem Komputer
• Contoh berikutnya, ditampilkan sebuah listing
      program dalam Bahasa Pemrograman BASIC:
         – LET A=2       ; operand masukan-1=A berisi 2
         – LET B=3       ; operand masukan-2=B berisi 3
         – LET C=A+B ; operator adalah + dan hasilnya
           disimpan di operand C, maka C sebagai operand
           keluaran
         – PRINT A       ; operasi data selanjutnya
         – PRINT B       ; operasi data selanjutnya
         – PRINT C       ; operasi data selanjutnya



TK1013                    Sistem Komputer
Mnemonic Instruction
    • Memudahkan programmer untuk
      memahami representasi biner instruksi-
      instruksi mesin
    • Oleh karena itu, diperlukan penggunaan
      representasi simbolik (symbolic
      representation)




TK1013               Sistem Komputer
Mnemonic Instruction
    • ADD : add (tambahkan)
    • SUB : substract (kurangkan)
    • MUL : multiply (kalikan)
    • DIV : divide (bagikan)
    • LOAD : load  ambil data dari main-memory
    • STOR : store  tampungkan data ke main-
      memory
    • MOV : move  copy-kan sebuah nilai ke sebuah
      lokasi hasil atau lokasi temporer sebelum
         operasi dilakukan.
TK1013                  Sistem Komputer
Mnemonic Instruction
    • Contoh:
      ADD R1,R2 ; berarti tambahkan nilai yang
      terdapat pada isi register R2 ke isi register
      R1, dan simpankan di lokasi register R1.




TK1013                Sistem Komputer
Mnemonic Instruction
                 Bahasa
              Pemrograman
              Tingkat Tinggi



            Compiler/Interpreter



               Bahasa Mesin



TK1013           Sistem Komputer
Penggolongan instruksi
    • Pengolahan Data (data processing) 
      instruksi-instruksi arithmatika dan logika.
    • Penyimpanan Data (data storage) 
      instruksi-instruksi memori.
    • Perpindahan Data (data movement) 
      instruksi-instruksi I/O.
    • Kontrol atau kendali (controlling) 
      instruksi-instruksi pemeriksaan dan
      pencabangan.
TK1013                Sistem Komputer
PENGALAMATAN OPERAND
    • Dalam mnemonic instruction dikenal tiga cara
      dalam pengalamatan operand, yaitu: instruksi
      3 alamat (3 operand), 2 alamat (2 operand),
      dan instruksi 1 alamat (1 operand).
    • Untuk lebih jelasnya, perhatikan kasus berikut
      ini:
         – Sebuah statement arithmatika dituliskan sebagai
           berikut:
            • Y  (AB)  (C+DE) ;




TK1013                     Sistem Komputer
Instruksi 3 alamat
               (dengan 3 operand)

   Instruksi     Operand               Keterangan
   SUB           Y,A,B                 Y A-B
   MUL           D,D,E                 D  D*E
   ADD           C,C,D                 C  C+D
   DIV           Y,Y,C                 YY÷C




TK1013                   Sistem Komputer
Instruksi 2 alamat
              (dengan 2 operand)
  Instruksi    Operand             Keterangan
  MOV          Y,A                 YA
  SUB          Y,B                 YY-B
  MUL          D,E                 DD*E
  ADD          C,D                 CC+D
  DIV          Y,C                 YY÷C




TK1013               Sistem Komputer
Instruksi 1 alamat
              (dengan 1 operand)
  Instruksi    Load                  Keterangan
  LOAD         D                     AC D
  MUL          E                     ACAC*E
  ADD          C                     ACAC+C
  STOR         Y                     YC
  LOAD         A                     ACA
  SUB          B                     ACAC-B
  DIV          Y                     ACAC ÷ Y
  STOR         Y                     YAC



     AC: ACCUMULATOR

TK1013                 Sistem Komputer
Terima kasih
                          Thank you
                            Danke

                           Gracias



Softcopy Exercise workbook dan slide powerpoint ini, anda dapat
melihat tautannya di dapat di:
http://mohamad-dani.tk

TK1013                     Sistem Komputer

Weitere ähnliche Inhalte

Andere mochten auch

Latims
LatimsLatims
Latimsilbeok
 
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011Mohamad Dani
 
100413_urapad_at_kyoto
100413_urapad_at_kyoto100413_urapad_at_kyoto
100413_urapad_at_kyotoKengo HAMASAKI
 
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話Kengo HAMASAKI
 
A "Ti per Ti " con la tecnologia

A "Ti per Ti " con la tecnologia
A "Ti per Ti " con la tecnologia

A "Ti per Ti " con la tecnologia
Donne Manageritalia
 
100424_kosenconf_robocon
100424_kosenconf_robocon100424_kosenconf_robocon
100424_kosenconf_roboconKengo HAMASAKI
 

Andere mochten auch (8)

Latims
LatimsLatims
Latims
 
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011
Presentasi Mohamad Dani untuk KNIP 2011
 
100413_urapad_at_kyoto
100413_urapad_at_kyoto100413_urapad_at_kyoto
100413_urapad_at_kyoto
 
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話
作りたい料理にいち早く辿り着くためのキャッシュの小話
 
A "Ti per Ti " con la tecnologia

A "Ti per Ti " con la tecnologia
A "Ti per Ti " con la tecnologia

A "Ti per Ti " con la tecnologia

 
100424_kosenconf_robocon
100424_kosenconf_robocon100424_kosenconf_robocon
100424_kosenconf_robocon
 
Materiale Convegno 29 Gennaio
Materiale Convegno 29 GennaioMateriale Convegno 29 Gennaio
Materiale Convegno 29 Gennaio
 
The Challenge of Social Media
The Challenge of Social MediaThe Challenge of Social Media
The Challenge of Social Media
 

Ähnlich wie OPTIMIZED REPRESENTASI DATA FLOATING POINT

1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhboAhMad FirMan
 
02 aritmetika cara komputer
02 aritmetika cara komputer02 aritmetika cara komputer
02 aritmetika cara komputerArman Tan
 
Number Systems in Computer Systems
Number Systems in Computer SystemsNumber Systems in Computer Systems
Number Systems in Computer SystemsS N M P Simamora
 
Bilangan desimal
Bilangan desimalBilangan desimal
Bilangan desimalndriehs
 
Sistem komputer/bilangan desimal
Sistem komputer/bilangan desimalSistem komputer/bilangan desimal
Sistem komputer/bilangan desimalndriehs
 
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1ndriehs
 
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statement
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statementAlgoritma dan Pemrograman-I_konsep_statement
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statementS N M P Simamora
 
Representasi Data dalam Komputer
Representasi Data dalam KomputerRepresentasi Data dalam Komputer
Representasi Data dalam KomputerFarichah Riha
 
Modul teknik digital dan logika
Modul teknik digital dan logikaModul teknik digital dan logika
Modul teknik digital dan logikaBambang Apriyanto
 
1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhboachieasik89
 
Perancangan sistem digital
Perancangan sistem digitalPerancangan sistem digital
Perancangan sistem digitaltry susanto
 
Modul sistem digital bagian 1
Modul sistem digital bagian 1Modul sistem digital bagian 1
Modul sistem digital bagian 1personal
 

Ähnlich wie OPTIMIZED REPRESENTASI DATA FLOATING POINT (20)

16. representasi data 4 jul
16. representasi data 4   jul16. representasi data 4   jul
16. representasi data 4 jul
 
RL_20110921
RL_20110921RL_20110921
RL_20110921
 
1sistem bilangan-dhbo
1sistem bilangan-dhbo1sistem bilangan-dhbo
1sistem bilangan-dhbo
 
1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo
 
02 aritmetika cara komputer
02 aritmetika cara komputer02 aritmetika cara komputer
02 aritmetika cara komputer
 
Number Systems in Computer Systems
Number Systems in Computer SystemsNumber Systems in Computer Systems
Number Systems in Computer Systems
 
Bilangan desimal
Bilangan desimalBilangan desimal
Bilangan desimal
 
Sistem komputer/bilangan desimal
Sistem komputer/bilangan desimalSistem komputer/bilangan desimal
Sistem komputer/bilangan desimal
 
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1
Materi kelas x Mapel Sistem Komp. Pembahasan Bilangan desimal 1
 
Sistem bilangan
Sistem bilanganSistem bilangan
Sistem bilangan
 
Sistem Absensi RFID
Sistem Absensi RFIDSistem Absensi RFID
Sistem Absensi RFID
 
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statement
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statementAlgoritma dan Pemrograman-I_konsep_statement
Algoritma dan Pemrograman-I_konsep_statement
 
Representasi Data dalam Komputer
Representasi Data dalam KomputerRepresentasi Data dalam Komputer
Representasi Data dalam Komputer
 
Modul teknik digital dan logika
Modul teknik digital dan logikaModul teknik digital dan logika
Modul teknik digital dan logika
 
1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo
 
1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo1sistem bilangan dhbo
1sistem bilangan dhbo
 
Perancangan sistem digital
Perancangan sistem digitalPerancangan sistem digital
Perancangan sistem digital
 
Modul sistem digital bagian 1
Modul sistem digital bagian 1Modul sistem digital bagian 1
Modul sistem digital bagian 1
 
Minggu_5 TIF305
Minggu_5 TIF305Minggu_5 TIF305
Minggu_5 TIF305
 
Sistem bilangan
Sistem bilanganSistem bilangan
Sistem bilangan
 

OPTIMIZED REPRESENTASI DATA FLOATING POINT

  • 1. Representasi Data Floating Point Lokasi lihat di exercise workbook Floating Point Mohamad Dani, M.T. Kajian 5 TK1013 Sistem Komputer
  • 2. Subpokok Bahasan • Definisi Bilangan Floating Point • Konversi Bilangan Biner ke Bilangan Desimal • Konversi Bilangan Desimal ke Bilangan Lainnya • Elemen-elemen Instruksi Mesin • Mnemonic Instruction • Pengalamatan Operand TK1013 Sistem Komputer
  • 3. REPRESENTASI BILANGAN PECAHAN (FLOATING POINT) Bilangan Desimal Bilangan Biner 5 3, 6 0 1 0 1, 1 1 0 1 | | | | | | | | | | | Puluhan Satuan persepuluh perseratus 22 21 20 2-1 2-2 2-3 2-4 10-1 10-2 TK1013 Sistem Komputer
  • 4. Pecahan Desimal • Desimal ke desimal 3.14 => 4 x 10-2 = 0.04 1 x 10-1 = 0.1 3 x 100 = 3 3.14 pp. 46-50 TK1013 Sistem Komputer
  • 5. Pecahan • Binari ke desimal 10.1011 => 1 x 2-4 = 0.0625 1 x 2-3 = 0.125 0 x 2-2 = 0.0 1 x 2-1 = 0.5 0 x 20 = 0.0 1 x 21 = 2.0 2.6875 TK1013 Sistem Komputer
  • 6. Pecahan • Desimal ke binari .14579 x 2 3.14579 0.29158 x 2 0.58316 x 2 1.16632 x 2 0.33264 x 2 0.66528 x 2 1.33056 11.001001... dll. TK1013 Sistem Komputer
  • 7. Pecahan • Oktal ke desimal 7.1238 => 3 x 8-3 = 0.01171875 2 x 8-2 = 0.03125 1 x 8-1 = 0.125 7 x 80 = 8.0 + 7.1679687510 TK1013 Sistem Komputer
  • 8. • Desimal ke Oktal .875 x 8 8.87510 7.000 x 8 0.000 10.78 Nilai 56  tidak boleh , maksimal 7 TK1013 Sistem Komputer
  • 9. Pecahan • Heksa ke desimal 1.23416 => 4 x 16-3 = 0.0009765625 3 x 16-2 = 0.01171875 2 x 16-1 = 0.125 1 x 160 = 1.0 + 1.137695312510 TK1013 Sistem Komputer
  • 10. • Desimal ke Heksadesimal .984 x 16 0.98410 15.744 x 16 11.904 x 16 14.464 x 16 7.424 x 16 6.784 . . 0.FBE76….16 . TK1013 Sistem Komputer
  • 11. Elemen-elemen Instruksi Mesin • Operator (operation code): menspesifikasikan operasi yang akan dilakukan dimana operasi tersebut dispesifikasikan oleh kode biner yang dikenal sebagai op-code. • Operand masukan (source operand reference): menpesifikasikan operand sumber; dengan kata lain operand sebagai input bagi operasi. • Operand keluaran (result operand reference): menspesifikasikan hasil dari operasi operand. • Operasi data selanjutnya (next instruction reference): elemen ini memberitahukan CPU posisi instruksi berikutnya yang harus diambil setelah menyelesaikan eksekusi suatu instruksi. TK1013 Sistem Komputer
  • 12. Elemen-elemen Instruksi Mesin Statement Keterangan AA+B  Operation code: +  Source operand reference: A , B  Result operand reference: A Dilanjutkan dengan :  Next instruction reference:  ACA TK1013 Sistem Komputer
  • 13. • Contoh berikutnya, ditampilkan sebuah listing program dalam Bahasa Pemrograman BASIC: – LET A=2 ; operand masukan-1=A berisi 2 – LET B=3 ; operand masukan-2=B berisi 3 – LET C=A+B ; operator adalah + dan hasilnya disimpan di operand C, maka C sebagai operand keluaran – PRINT A ; operasi data selanjutnya – PRINT B ; operasi data selanjutnya – PRINT C ; operasi data selanjutnya TK1013 Sistem Komputer
  • 14. Mnemonic Instruction • Memudahkan programmer untuk memahami representasi biner instruksi- instruksi mesin • Oleh karena itu, diperlukan penggunaan representasi simbolik (symbolic representation) TK1013 Sistem Komputer
  • 15. Mnemonic Instruction • ADD : add (tambahkan) • SUB : substract (kurangkan) • MUL : multiply (kalikan) • DIV : divide (bagikan) • LOAD : load  ambil data dari main-memory • STOR : store  tampungkan data ke main- memory • MOV : move  copy-kan sebuah nilai ke sebuah lokasi hasil atau lokasi temporer sebelum operasi dilakukan. TK1013 Sistem Komputer
  • 16. Mnemonic Instruction • Contoh: ADD R1,R2 ; berarti tambahkan nilai yang terdapat pada isi register R2 ke isi register R1, dan simpankan di lokasi register R1. TK1013 Sistem Komputer
  • 17. Mnemonic Instruction Bahasa Pemrograman Tingkat Tinggi Compiler/Interpreter Bahasa Mesin TK1013 Sistem Komputer
  • 18. Penggolongan instruksi • Pengolahan Data (data processing)  instruksi-instruksi arithmatika dan logika. • Penyimpanan Data (data storage)  instruksi-instruksi memori. • Perpindahan Data (data movement)  instruksi-instruksi I/O. • Kontrol atau kendali (controlling)  instruksi-instruksi pemeriksaan dan pencabangan. TK1013 Sistem Komputer
  • 19. PENGALAMATAN OPERAND • Dalam mnemonic instruction dikenal tiga cara dalam pengalamatan operand, yaitu: instruksi 3 alamat (3 operand), 2 alamat (2 operand), dan instruksi 1 alamat (1 operand). • Untuk lebih jelasnya, perhatikan kasus berikut ini: – Sebuah statement arithmatika dituliskan sebagai berikut: • Y  (AB)  (C+DE) ; TK1013 Sistem Komputer
  • 20. Instruksi 3 alamat (dengan 3 operand) Instruksi Operand Keterangan SUB Y,A,B Y A-B MUL D,D,E D  D*E ADD C,C,D C  C+D DIV Y,Y,C YY÷C TK1013 Sistem Komputer
  • 21. Instruksi 2 alamat (dengan 2 operand) Instruksi Operand Keterangan MOV Y,A YA SUB Y,B YY-B MUL D,E DD*E ADD C,D CC+D DIV Y,C YY÷C TK1013 Sistem Komputer
  • 22. Instruksi 1 alamat (dengan 1 operand) Instruksi Load Keterangan LOAD D AC D MUL E ACAC*E ADD C ACAC+C STOR Y YC LOAD A ACA SUB B ACAC-B DIV Y ACAC ÷ Y STOR Y YAC AC: ACCUMULATOR TK1013 Sistem Komputer
  • 23. Terima kasih Thank you Danke Gracias Softcopy Exercise workbook dan slide powerpoint ini, anda dapat melihat tautannya di dapat di: http://mohamad-dani.tk TK1013 Sistem Komputer