SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
KELOMPOK X
RIVAI ABRIANSYAH IRWAN
CHIKO PUSPITA YAHYA
ANDI INTAN
NURUL FADILA FENDY
BASO MULFI UBAIDILLAH



1. Mamalia Air tawar
2. Mamalia Air Laut



1.

Ordo Carnivora

Lutra canadinensis

Lutra termasuk kedalam
family Musteliidae dan
dalam ordo carnivora
 Ciri-ciri : Tubuh ditutupi
rambut yang tebal dan
halus, dan tetap dalam
keadaan kering walaupun
berada di dalam air
 Makanan berupa kerang

Lutra canadinensis
Platypus (Ornithorhynchus
anatinus)
Merupakan hewan mamalia
air semi aquatic, nocturnal
 Ciri-ciri : Tubuh platypus
ditutupi buku berwarna
coklat , kakinya berselaput
seperti bebek, platypus
juga mempunyai paruh
yang menyerupai bebek
digunakan sebagai organ
sensor.
 Reproduksi : Ovivar
 Makanan :
Crustaceae, cacing dan
ikan-ikan kecil


Platypus sp








Kuda Nil (Hippopotamus
amphibious)
Hewan ini termasuk mamalia
dari famili Hippopotamidae
Ciri-ciri : Memiliki tubuh
yang besar dan kuat, Kulit
berwarna kelabu
gelap, memiliki gading yang
besar yang berfungsi untuk
melindungi dari predator.
Habitat : Di air tawar seperti
sungai dan danau.
Makanan : Hebivora, rumputrumputan
Karakter : Tidak tahan
panas, Hewan ini naik
kedarat pada hari-hari atau
waktu-waktu yang sejuk
1. Ordo Sirenia
 Duyung (Helicore dugong)









Ciri-ciri : Bernafas dengan paru-paru, cara berkembang biak
dengan melahirkan. berat badan duyung mencapai 500
kg, dan panjang tubuhnya 3 meter. Ciri yang lebih khas
adalah mamae ikan duyung berada diantara dua sirip
samping..
Habitat ; duyung hidup di laut yang dangkal
Makanan : Rumput laut yang berada didasar laut, duyung
adalah mamalia air herbivore.
Karakter : Duyung mengandung dan melahirkan di laut lepas.
Cara memakan duyung seperti sapi
Duyung (Helicore dugong)
Family Ursidae
 Beruang Kutub (Ursus maritimus)







Ciri-ciri : Pada kulit tertutup lemak dan rambut putih, pada
jantan fisiknya lebih besar dibanding pada betina. Pada
moncong berwarna hitam, dan pada telapak kaki berwarna
coklat. Beruang Polar dewasa jantan seberat antara 400
hingga 600 kilogram dan kadang kala melebihi 800 kg.
Beruang Polar betina sekitar separuh berat beruang jantan
dan biasanya seberat antara 200 hingga 300 kg.
Makanan : Anjing laut dan Walrus
Karakter : Bisa berenang sejauh 90 ml tanpa istirahat. Ketika
jantan melihat betina sedang memelihar anaknya, maka
jantan akan memakan anak sibetina tersebut
Ursus maritimus
◦ Berang-berang laut ()

Ciri-ciri : Tubuh berangberang diselimuti bulu tebal
dan halus yang bisa tetap
kering walau berada dalam
air. Bulu ini melindungi
mereka dari udara dingin..
Mereka adalah perenang
yang
andal.
Jarinya
dilengkapi dengan kukukuku tajam yang berguna
untuk menangkap mangsa.
 Makanan : Ikan, mamalia
kecil dan hewan air lainnya.
 Karakter : mampu
melakukan aktivitas berburu
selama 3-5 jam/ hari










Singa laut ()
termasuk kelompok anjing laut
tetapi berbeda family.
Ciri-ciri : Lebih banyak rambut dan
lebih gemuk (badan tidak
rata), bagian leher atas lebih
menonjol daripada anjing laut.
Pada Peruvian Sea Lion ciri-cirinya
agak gemuk, lingkar badannnya
50 cm. dan warna bulunya
kekuning-kuningan. Sedangkan
singa laut terbesar adalah Stellers
Sea Lion, Panjang badannya pada
jantan mencapai 3 meter bobotnya
mencapai 1000 kg, sedangkan
pada betina panjang mencapai 2
meter, sedangkan beratnya 300
kg.
Habitat : Di lautan Pasifik dekat
California, utara Meksiko, dan
Kepulauan Galapagos.
Karakter : Senang hidup
berkelompok, Saat menyususi
singa laut berada didarat.
Potensi : Singa laut ini sangat
cerdas, sehingga sering
dipertunjukkan di show-show ikan
Walrus







Adalah mamalia laut
seperti anjing
laut, Biasanya hidup
dilaut utara.
Ciri-ciri : Rambut pada
walrus
pendek, mempunyai
kumis yang kasar tetapi
panjang. Ciri yang khas
adalah mempunyai taring
yang seperti gading
panjang keluar yang
ukurannya bisa mencapai
satu meter.
Potensi : kulitnya
◦ Anjing laut





ordo karnivora dan hidup di
daerah sejuk dan air.
Ciri-ciri : Bertubuh licin dan
cukup besar, sebagian besar
hidupnya dilakukan di habitat
aquatik. Kaki depannya
digunakan sebagai tangan
yang ukurannya cukup besar
dan berbentuk seperti sirip.
Anjing laut terkecil, yaitu

Arctocephalus galapagoensis




memiliki berat sekitar 30 kg
untuk ukuran dewasa dan
panjang 1.2 meter. Anjing laut
terbesar, yaitu anjing laut
gajah selatan (Mirounga
leonina) memiliki panjang
maksimal hingga 4 meter dan
berat 2200 kg.
Makanan : Ikan, cumi dan
hewan laut lainnya,.
Karakter : Carnivora, anjing
laut tidak memeinum air
laut, memperoleh persediaan
air di tubuh dari makanannya
Terdiri atas family:
 Physeteridae
 Monodentidae
 Ziphilidae
 Delphinidae
 Phocoenidae
 Platanistidae
 balaenidae
Ciri-ciri :
a. Bergigi
b. Mempunyai lubang hidung tunggal
c. Memiliki moncong panjang dan bergigi
d. Sirip horizontal
e. Sirip 2 seperti bulan sabit
Memiliki 1 famili yaitu :
1) Famili Delphinidae


Ciri-ciri :
a. Tidak mempnyai gigi, sebagai pengganti rahang
atas, maka mempunyai lapisan yang menanduk
Memiliki 1 famili yaitu :
1) Famili Balaenopteridae
Ciri-ciri :
a. Panjang 33 meter dan memiliki massa 181 ton metric
b. Tubuh bervariasi keteduhan kelabu kebiruan
c. Memiliki tubuh lonjong panjang
d. Kepala berbentuk datar dan U
e. Memiliki punggung mencolok yang terbentang dari
lubang sembur hingga bagian birir atas
f. Penyebaran di Samudra Hindia dan Samudra Pasifik
Selatan
Contoh spesies Balaenoptera masculus








Lumba-lumba
◦ Lumba-lumba hidung botol
(Tursiops truncatus)
Ciri-ciri : Mempunyai warna
abu-abu yang bervariasi, dari
abu-abu gelap di bagian atas
dekat sirip di bagian
punggung sampai abu-abu
muda keputih-putihan
dibagian bawah.
Habitat : diperairan hangat
seluruh dunia,.
Karakter : Lumba-lumba
memepunyai sonar, semacam
radar yang dipancarkan dari
mellon, lalu dipantulkan dan
diterima kembali dengan
rahang bawahnya
Paus Sperma (Physeter
macrocephalus)
adalah hewan terbesar
dalam kelompok paus
bergigi sekaligus
hewan bergigi terbesar
di dunia. Paus ini
dinamakan karena
bahan putih susu
spermaceti yang
terdapat pada
kepalanya, dan pada
awalnya dikira sebagai
sperma






Paus Sirip (Balaenoptera physalus) adalah mamalia laut
yang masuk kedalam subordo paus balin. Paus, yang
memiliki panjang hampir sepanjang 27 meter, adalah paus
terbesar kedua dan binatang terbesar kedua di dunia
setelah paus biru.
Ciri-ciri : berpostur panjang dan langsing. Tubuh paus
sirip berwarna abu-abu kecoklatan tetapi bagian
permukaan bawah lebih terang. Terdapat 2 subspesies:
paus sirip utara di Atlantik utara dan paus sirip Antartika
di samudera daerah selatan. Paus ini dapat ditemui di
semua samudera utama dunia, dari daerah kutub sampai
lautan tropis. Paus ini tidak dapat ditemui di perairan beres seperti di Kutub Utara dan Kutub Selatan. Paus ini juga
tidak dapat ditemui di perairan kecil yang jauh dari
samudera terbuka
MAMMALIA AIR

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Power point-crustacea
Power point-crustaceaPower point-crustacea
Power point-crustaceanhecha
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...Lana Karyatna
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumenEva Utami
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanAdy Erfy D'Nc
 
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"Ummi Fitri
 
Laporan praktikum porifera kelompok 6
Laporan praktikum porifera kelompok 6Laporan praktikum porifera kelompok 6
Laporan praktikum porifera kelompok 6Nor Hidayati
 
PORIFERA
PORIFERAPORIFERA
PORIFERAAida
 
Mekanisme Respirasi Reptil
Mekanisme Respirasi ReptilMekanisme Respirasi Reptil
Mekanisme Respirasi ReptilMeinita Meinita
 
Ppt kelompok 6 (batang)
Ppt kelompok 6 (batang)Ppt kelompok 6 (batang)
Ppt kelompok 6 (batang)Stiffany Tiwi
 
MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxnadia868813
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian BungaPPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian BungaAgustin Dian Kartikasari
 
Sistem indra pada hewan
Sistem indra pada hewanSistem indra pada hewan
Sistem indra pada hewanHafiza Maulita
 
Mollusca, echinodermata & artropoda
Mollusca, echinodermata & artropodaMollusca, echinodermata & artropoda
Mollusca, echinodermata & artropodaAlfian Isnan
 

Was ist angesagt? (20)

Power point-crustacea
Power point-crustaceaPower point-crustacea
Power point-crustacea
 
Platyhelminthes / Cacing Pipih
Platyhelminthes / Cacing PipihPlatyhelminthes / Cacing Pipih
Platyhelminthes / Cacing Pipih
 
PPT FUNGI
PPT FUNGIPPT FUNGI
PPT FUNGI
 
Ikhtiologi
IkhtiologiIkhtiologi
Ikhtiologi
 
Tumbuhan paku
Tumbuhan pakuTumbuhan paku
Tumbuhan paku
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
 
Anatomi daun
Anatomi daunAnatomi daun
Anatomi daun
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan Hewan
 
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
 
Laporan praktikum porifera kelompok 6
Laporan praktikum porifera kelompok 6Laporan praktikum porifera kelompok 6
Laporan praktikum porifera kelompok 6
 
PORIFERA
PORIFERAPORIFERA
PORIFERA
 
Filicinae
FilicinaeFilicinae
Filicinae
 
Mekanisme Respirasi Reptil
Mekanisme Respirasi ReptilMekanisme Respirasi Reptil
Mekanisme Respirasi Reptil
 
Ppt kelompok 6 (batang)
Ppt kelompok 6 (batang)Ppt kelompok 6 (batang)
Ppt kelompok 6 (batang)
 
MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docx
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian BungaPPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
 
Sistem indra pada hewan
Sistem indra pada hewanSistem indra pada hewan
Sistem indra pada hewan
 
Mollusca, echinodermata & artropoda
Mollusca, echinodermata & artropodaMollusca, echinodermata & artropoda
Mollusca, echinodermata & artropoda
 
Makalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan pakuMakalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan paku
 

Andere mochten auch

12. sistem urogenital
12. sistem urogenital12. sistem urogenital
12. sistem urogenitalyunirosalina
 
Penguin dan adaptasinya
Penguin dan adaptasinyaPenguin dan adaptasinya
Penguin dan adaptasinyaAndrew Yonatan
 
Paruh, kaki unggas mulut serangga
Paruh, kaki unggas mulut seranggaParuh, kaki unggas mulut serangga
Paruh, kaki unggas mulut seranggaFelix net
 
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinya
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinyaBerbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinya
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinyaAay' Oey
 
Proposal kimia pencemaran udara print
Proposal kimia pencemaran udara printProposal kimia pencemaran udara print
Proposal kimia pencemaran udara printHendryani Putri
 
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhila
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhilaCiri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhila
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhilaSyifa Dhila
 
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyaCiri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyamaslatip
 
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologi
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologiModel Pembelajaran Saintifik Mapel biologi
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologiAbdul Jamil
 
modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m
 modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m
modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah mSMPN 4 Kerinci
 

Andere mochten auch (20)

Hewan mamalia
Hewan mamaliaHewan mamalia
Hewan mamalia
 
12. sistem urogenital
12. sistem urogenital12. sistem urogenital
12. sistem urogenital
 
Kelompok 9 mamalia air (tawar)
Kelompok 9 mamalia air (tawar)Kelompok 9 mamalia air (tawar)
Kelompok 9 mamalia air (tawar)
 
Soal tpa-gratis
Soal tpa-gratisSoal tpa-gratis
Soal tpa-gratis
 
Penguin dan adaptasinya
Penguin dan adaptasinyaPenguin dan adaptasinya
Penguin dan adaptasinya
 
Hewan mamalia
Hewan mamaliaHewan mamalia
Hewan mamalia
 
Paruh, kaki unggas mulut serangga
Paruh, kaki unggas mulut seranggaParuh, kaki unggas mulut serangga
Paruh, kaki unggas mulut serangga
 
Ciri khusus hewan
Ciri khusus hewanCiri khusus hewan
Ciri khusus hewan
 
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinya
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinyaBerbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinya
Berbagai bentuk paruh dan kaki unggas serta fungsinya
 
Laporan pkl rustam
Laporan pkl rustamLaporan pkl rustam
Laporan pkl rustam
 
sistem gerak manusia
sistem gerak manusiasistem gerak manusia
sistem gerak manusia
 
Proposal kimia pencemaran udara print
Proposal kimia pencemaran udara printProposal kimia pencemaran udara print
Proposal kimia pencemaran udara print
 
Rpp biotik
Rpp biotikRpp biotik
Rpp biotik
 
Amphibia, reptilia & pisces
Amphibia, reptilia & piscesAmphibia, reptilia & pisces
Amphibia, reptilia & pisces
 
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhila
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhilaCiri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhila
Ciri Khusus Beberapa Hewan dan Tumbuhan/SD kelas 6 by syifadhila
 
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyaCiri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
 
SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari
 
Reptil, aves, mamalia
Reptil, aves, mamaliaReptil, aves, mamalia
Reptil, aves, mamalia
 
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologi
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologiModel Pembelajaran Saintifik Mapel biologi
Model Pembelajaran Saintifik Mapel biologi
 
modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m
 modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m
modul sistem ekskresi disusun oleh amrullah m
 

Ähnlich wie MAMMALIA AIR

mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdf
mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdfmamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdf
mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdfNurfadilah92926
 
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanahsyamsul rizal
 
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhan
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhanCiri khusus beberapa hewan dan tumbuhan
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhanFreddy Then
 
Kelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptiliaKelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptiliaf' yagami
 
Artiodactyla by linda listiana
Artiodactyla by linda listianaArtiodactyla by linda listiana
Artiodactyla by linda listianaLinda Listiana
 
filum chordata
filum chordatafilum chordata
filum chordataTri Licia
 
04. Echinodermata.pptx
04. Echinodermata.pptx04. Echinodermata.pptx
04. Echinodermata.pptxmuhammadsahir5
 
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silang
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silangHewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silang
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silangAfifi Rahmadetiassani
 
Ppt biologi mamalia
Ppt biologi mamaliaPpt biologi mamalia
Ppt biologi mamaliaUNIB
 
Fauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurunFauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurunTiniSilitonga
 

Ähnlich wie MAMMALIA AIR (20)

mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdf
mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdfmamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdf
mamalia-air-2012-pertemuan-2-mamalia-air1.pdf
 
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah
354637882 ciri-ciri-ikan-pemanah
 
carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea
 
Makalah sisver revisi 2013
Makalah sisver revisi 2013Makalah sisver revisi 2013
Makalah sisver revisi 2013
 
Amphibia
AmphibiaAmphibia
Amphibia
 
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhan
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhanCiri khusus beberapa hewan dan tumbuhan
Ciri khusus beberapa hewan dan tumbuhan
 
Marine Reptiles
Marine ReptilesMarine Reptiles
Marine Reptiles
 
Kelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptiliaKelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptilia
 
Mamals
MamalsMamals
Mamals
 
Artiodactyla by linda listiana
Artiodactyla by linda listianaArtiodactyla by linda listiana
Artiodactyla by linda listiana
 
Tugas_bu_lilis.pptx
Tugas_bu_lilis.pptxTugas_bu_lilis.pptx
Tugas_bu_lilis.pptx
 
filum chordata
filum chordatafilum chordata
filum chordata
 
Hewan punah
Hewan punahHewan punah
Hewan punah
 
04. Echinodermata.pptx
04. Echinodermata.pptx04. Echinodermata.pptx
04. Echinodermata.pptx
 
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silang
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silangHewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silang
Hewan endemik mamamlia di indonesia & perkawinan silang
 
Biologi - Filum Echinodermata
Biologi - Filum EchinodermataBiologi - Filum Echinodermata
Biologi - Filum Echinodermata
 
Ppt biologi mamalia
Ppt biologi mamaliaPpt biologi mamalia
Ppt biologi mamalia
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Fauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurunFauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurun
 
ppt adaptasi hewan.pptx
ppt adaptasi hewan.pptxppt adaptasi hewan.pptx
ppt adaptasi hewan.pptx
 

Mehr von PPGTM Jemaat Tamalanrea

Mehr von PPGTM Jemaat Tamalanrea (9)

Kelompok 8 mamalia darat (ukuran besar)
Kelompok 8 mamalia darat (ukuran besar)Kelompok 8 mamalia darat (ukuran besar)
Kelompok 8 mamalia darat (ukuran besar)
 
Kelompok 7 mamalia darat kecil
Kelompok 7 mamalia darat kecilKelompok 7 mamalia darat kecil
Kelompok 7 mamalia darat kecil
 
Kelompok 6 mamalia prototheria
Kelompok 6 mamalia prototheriaKelompok 6 mamalia prototheria
Kelompok 6 mamalia prototheria
 
Kelompok 5 mamalia prototheria
Kelompok 5 mamalia prototheriaKelompok 5 mamalia prototheria
Kelompok 5 mamalia prototheria
 
Kelompok 4 archeonithes
Kelompok 4 archeonithesKelompok 4 archeonithes
Kelompok 4 archeonithes
 
Kelompok 3 archeonithes
Kelompok 3 archeonithesKelompok 3 archeonithes
Kelompok 3 archeonithes
 
Kelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithesKelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithes
 
Kelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithesKelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithes
 
Pencernaan Vertebrata - Universitas Negeri Makassar
Pencernaan Vertebrata - Universitas Negeri MakassarPencernaan Vertebrata - Universitas Negeri Makassar
Pencernaan Vertebrata - Universitas Negeri Makassar
 

Kürzlich hochgeladen

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 

Kürzlich hochgeladen (20)

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 

MAMMALIA AIR

  • 1. KELOMPOK X RIVAI ABRIANSYAH IRWAN CHIKO PUSPITA YAHYA ANDI INTAN NURUL FADILA FENDY BASO MULFI UBAIDILLAH
  • 2.
  • 3.   1. Mamalia Air tawar 2. Mamalia Air Laut
  • 4.   1. Ordo Carnivora Lutra canadinensis Lutra termasuk kedalam family Musteliidae dan dalam ordo carnivora  Ciri-ciri : Tubuh ditutupi rambut yang tebal dan halus, dan tetap dalam keadaan kering walaupun berada di dalam air  Makanan berupa kerang Lutra canadinensis
  • 5. Platypus (Ornithorhynchus anatinus) Merupakan hewan mamalia air semi aquatic, nocturnal  Ciri-ciri : Tubuh platypus ditutupi buku berwarna coklat , kakinya berselaput seperti bebek, platypus juga mempunyai paruh yang menyerupai bebek digunakan sebagai organ sensor.  Reproduksi : Ovivar  Makanan : Crustaceae, cacing dan ikan-ikan kecil  Platypus sp
  • 6.       Kuda Nil (Hippopotamus amphibious) Hewan ini termasuk mamalia dari famili Hippopotamidae Ciri-ciri : Memiliki tubuh yang besar dan kuat, Kulit berwarna kelabu gelap, memiliki gading yang besar yang berfungsi untuk melindungi dari predator. Habitat : Di air tawar seperti sungai dan danau. Makanan : Hebivora, rumputrumputan Karakter : Tidak tahan panas, Hewan ini naik kedarat pada hari-hari atau waktu-waktu yang sejuk
  • 7. 1. Ordo Sirenia  Duyung (Helicore dugong)      Ciri-ciri : Bernafas dengan paru-paru, cara berkembang biak dengan melahirkan. berat badan duyung mencapai 500 kg, dan panjang tubuhnya 3 meter. Ciri yang lebih khas adalah mamae ikan duyung berada diantara dua sirip samping.. Habitat ; duyung hidup di laut yang dangkal Makanan : Rumput laut yang berada didasar laut, duyung adalah mamalia air herbivore. Karakter : Duyung mengandung dan melahirkan di laut lepas. Cara memakan duyung seperti sapi
  • 9. Family Ursidae  Beruang Kutub (Ursus maritimus)     Ciri-ciri : Pada kulit tertutup lemak dan rambut putih, pada jantan fisiknya lebih besar dibanding pada betina. Pada moncong berwarna hitam, dan pada telapak kaki berwarna coklat. Beruang Polar dewasa jantan seberat antara 400 hingga 600 kilogram dan kadang kala melebihi 800 kg. Beruang Polar betina sekitar separuh berat beruang jantan dan biasanya seberat antara 200 hingga 300 kg. Makanan : Anjing laut dan Walrus Karakter : Bisa berenang sejauh 90 ml tanpa istirahat. Ketika jantan melihat betina sedang memelihar anaknya, maka jantan akan memakan anak sibetina tersebut
  • 11. ◦ Berang-berang laut () Ciri-ciri : Tubuh berangberang diselimuti bulu tebal dan halus yang bisa tetap kering walau berada dalam air. Bulu ini melindungi mereka dari udara dingin.. Mereka adalah perenang yang andal. Jarinya dilengkapi dengan kukukuku tajam yang berguna untuk menangkap mangsa.  Makanan : Ikan, mamalia kecil dan hewan air lainnya.  Karakter : mampu melakukan aktivitas berburu selama 3-5 jam/ hari 
  • 12.      Singa laut () termasuk kelompok anjing laut tetapi berbeda family. Ciri-ciri : Lebih banyak rambut dan lebih gemuk (badan tidak rata), bagian leher atas lebih menonjol daripada anjing laut. Pada Peruvian Sea Lion ciri-cirinya agak gemuk, lingkar badannnya 50 cm. dan warna bulunya kekuning-kuningan. Sedangkan singa laut terbesar adalah Stellers Sea Lion, Panjang badannya pada jantan mencapai 3 meter bobotnya mencapai 1000 kg, sedangkan pada betina panjang mencapai 2 meter, sedangkan beratnya 300 kg. Habitat : Di lautan Pasifik dekat California, utara Meksiko, dan Kepulauan Galapagos. Karakter : Senang hidup berkelompok, Saat menyususi singa laut berada didarat. Potensi : Singa laut ini sangat cerdas, sehingga sering dipertunjukkan di show-show ikan
  • 13. Walrus    Adalah mamalia laut seperti anjing laut, Biasanya hidup dilaut utara. Ciri-ciri : Rambut pada walrus pendek, mempunyai kumis yang kasar tetapi panjang. Ciri yang khas adalah mempunyai taring yang seperti gading panjang keluar yang ukurannya bisa mencapai satu meter. Potensi : kulitnya
  • 14. ◦ Anjing laut   ordo karnivora dan hidup di daerah sejuk dan air. Ciri-ciri : Bertubuh licin dan cukup besar, sebagian besar hidupnya dilakukan di habitat aquatik. Kaki depannya digunakan sebagai tangan yang ukurannya cukup besar dan berbentuk seperti sirip. Anjing laut terkecil, yaitu Arctocephalus galapagoensis   memiliki berat sekitar 30 kg untuk ukuran dewasa dan panjang 1.2 meter. Anjing laut terbesar, yaitu anjing laut gajah selatan (Mirounga leonina) memiliki panjang maksimal hingga 4 meter dan berat 2200 kg. Makanan : Ikan, cumi dan hewan laut lainnya,. Karakter : Carnivora, anjing laut tidak memeinum air laut, memperoleh persediaan air di tubuh dari makanannya
  • 15. Terdiri atas family:  Physeteridae  Monodentidae  Ziphilidae  Delphinidae  Phocoenidae  Platanistidae  balaenidae
  • 16. Ciri-ciri : a. Bergigi b. Mempunyai lubang hidung tunggal c. Memiliki moncong panjang dan bergigi d. Sirip horizontal e. Sirip 2 seperti bulan sabit Memiliki 1 famili yaitu : 1) Famili Delphinidae
  • 17.  Ciri-ciri : a. Tidak mempnyai gigi, sebagai pengganti rahang atas, maka mempunyai lapisan yang menanduk Memiliki 1 famili yaitu : 1) Famili Balaenopteridae Ciri-ciri : a. Panjang 33 meter dan memiliki massa 181 ton metric b. Tubuh bervariasi keteduhan kelabu kebiruan c. Memiliki tubuh lonjong panjang d. Kepala berbentuk datar dan U e. Memiliki punggung mencolok yang terbentang dari lubang sembur hingga bagian birir atas f. Penyebaran di Samudra Hindia dan Samudra Pasifik Selatan Contoh spesies Balaenoptera masculus
  • 18.     Lumba-lumba ◦ Lumba-lumba hidung botol (Tursiops truncatus) Ciri-ciri : Mempunyai warna abu-abu yang bervariasi, dari abu-abu gelap di bagian atas dekat sirip di bagian punggung sampai abu-abu muda keputih-putihan dibagian bawah. Habitat : diperairan hangat seluruh dunia,. Karakter : Lumba-lumba memepunyai sonar, semacam radar yang dipancarkan dari mellon, lalu dipantulkan dan diterima kembali dengan rahang bawahnya
  • 19. Paus Sperma (Physeter macrocephalus) adalah hewan terbesar dalam kelompok paus bergigi sekaligus hewan bergigi terbesar di dunia. Paus ini dinamakan karena bahan putih susu spermaceti yang terdapat pada kepalanya, dan pada awalnya dikira sebagai sperma 
  • 20.   Paus Sirip (Balaenoptera physalus) adalah mamalia laut yang masuk kedalam subordo paus balin. Paus, yang memiliki panjang hampir sepanjang 27 meter, adalah paus terbesar kedua dan binatang terbesar kedua di dunia setelah paus biru. Ciri-ciri : berpostur panjang dan langsing. Tubuh paus sirip berwarna abu-abu kecoklatan tetapi bagian permukaan bawah lebih terang. Terdapat 2 subspesies: paus sirip utara di Atlantik utara dan paus sirip Antartika di samudera daerah selatan. Paus ini dapat ditemui di semua samudera utama dunia, dari daerah kutub sampai lautan tropis. Paus ini tidak dapat ditemui di perairan beres seperti di Kutub Utara dan Kutub Selatan. Paus ini juga tidak dapat ditemui di perairan kecil yang jauh dari samudera terbuka