SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
HARI
AKHIR
MAKNA IMAN KEPADAHARI
AKHIR
HAKIKAT IMAN KEPADA HARI
AKHIR
HIKMAH BERIMAN KEPADA
HARI AKHIR
MENERAPKAN PERILAKU
MULIA
MENGHAYATI
NILAI-NILAI
KEIMANAN
KEPADA HARI
AKHIR
SEMANGAT
BERIBADAH
PERIODE HARI AKHIR
Peristiwa Setelah Hari Akhir
KELOMPOK 2
FANDA ELVIRA ROSA
SANTIKA SIAM SAFITRI
SYAFRIE RIZKI PERDANA
YONGKY PUTRA PRATAMA
1. Yaumul ba’ats
• Periode pertama dari kehidupan akhirat adalah yaumul-ba’ats,
yaitu hari dibangkitkannya manusia dari alam kubur atau alam
barzakh. Alam barzakh adalah alam tempat manusia setelah
meninggal dunia hingga sebelum dibangkitkan. Di alam barzakh itu
malaikat Munkar dan Nakir memeriksa keimanan setiap manusia
beserta amal perbuatannya. Orang yang beriman dan beramal
shaleh akan mendapatkan nikmat kubur, sedangkan orang yang
ingkar dan berdosa akan memperoleh siksa kubur. Dengan
ditemani amal perbuatannya itulah manusia tinggal di alam
barzakh sambil menunggu hari kebangkitan.
• Setelah dunia ini hancur dan semuanya mati, Allah mengutus
malaikat Isrofil untuk meniup sangkakala yang ke dua. Saat itulah
alam dunia yang hancur berubah menjadi alam akhirat, dan pada
saat itu pulalah manusia dibangkitkan dari alam kubur/barzakh
dalam keadaan yang bermacam-macam, sesuai dengan amal yang
telah dilakukannya. Allah berfirman sebagai berikut:
• Artinya,”Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam
keadaan bermacam-macam, supaya diperlihatkan kepada mereka
(balasan) pekerjaan mereka.” (Q.S. Az-Zalzalah/99:6)
• Setelah dibangkitkan dari kubur, kemudian semua umat manusia digiring untuk
berkumpul pada suatu tempat yang amat luas yang bernama Padang Mahsyar
guna menerima catatan amalnya masing-masing. Hari dikumpulkannya manusia
di Padang Mahsyar guna menerima semua catatan amal perbuatannya itulah
yang disebut Yaumul Mahsyar. Diceritakan dalam Al-Qur’an bahwa sikap manusia
dalam menerima catatan amal perbuatannya itu berbeda-beda, tergantung amal
perbuatannya. Ada yang menerimanya dengan tangan kanan, ada yang dengan
tangan kiri, dan ada pula yang dengan punggungnya. Adapun dasar tentang
adanya yaumul mahsyar adalah firmzn Allah sebagai berikut:
• Artinya,”Dan (Ingatlah) akan hari (yang ketika itu) kami perjalankan gunung-
gunung dan kamu akan dapat melihat bumi itu datar dan kami kumpulkan
seluruh manusia, dan tidak kami tinggalkan seorangpun dari mereka. (Q.S. al-
Kahfi/18:47)
3. Yaumul hisab dan Yaumul Mizan
• Setelah manusia menerima catatan amal perbuatannya di padang Mahsyar,
lalu diadakan pemeriksaan dan perhitungan amal baik dan buruknya yang
disebut yaumul hisab. Saat menjalani hisab, manusia hanya dapat pasrah
dengan keadaan masing-masing dan dengan penyesalan yang dalam. Mulut
mereka ditutup rapat-rapat sehingga tidak dapat berbicara dusta.
Tangan–tangan mereka dibiarkan berbicara tentang apa yang dilakukan di
dunia dan kaki-kaki mereka memberikan kesaksian atas semua perbuatan
mereka di dunia, sehingga tiada satupun yang dapat mengelak atau
berdusta seperti di dunia. Allah berfirman sebagai berikut:
• Artinya,”Pada hari Ini kami tutup mulut mereka; dan berkatalah kepada
kami tangan mereka dan memberi kesaksianlah kaki mereka terhadap apa
yang dahulu mereka usahakan.” ( Q.S.Yâsin: 65)
• Setelah selesai pemeriksaan dan perhitungan, selanjutnya amal perbuatan
itu ditimbang untuk diketahui secara pasti keberadaan amal baik dan
buruknya. Penimbangan dilakukan seadil-adilnya, tanpa ditambah atau
dikurangi sedikit pun, karena nantinya sekecil apa pun kebaikan dan
keburukan yang dilakukan manusia akan mendapatkan balasan yang
setimpal. Hari penimbangan amal perbuatan manusia itu disebut yaumul
mizan.
4. Yaumus Shirath
• Setelah ditimbang amal perbuatannya, untuk
menerima balasan yang sebenar-benarnya atas amal
perbuatannya, setiap manusia disaratkan berjalan
melewati Sirathal mustakim ( jembatan yang lurus yang
menurut riwayat amat sangat kecil dan tajamnya tujuh
puluh kali lipat dari pisau cukur). Bagi orang yang
banyak beramal baik, maka akan dapat melewati
jembatan atau ash sirath tersebut dengan selamat,
tetapi bagi orang yang banyak beramal buruk maka
akan terjatuh dari jembatan tersebut dan akhirnya
dimasukkan ke dalam neraka selama-lamanya.
5. Yaumul Jaza’
• Yaumul jaza’ adalah hari dimana manusia mulai
menerima pembalasan yang sebenar-benarnya dari
semua amal perbuatannya di dunia, yakni masuk surga
atau neraka. Surga adalah suatu tempat yang
disediakan sebagai pembalasan bagi setiap orang yang
beriman dan beramal sholeh, Ia akan mendapatkan
tempat di surga dan kenikmatan yang tak terhingga.
Sedangkan Neraka adalah tempat yang sengsara dan
hina sehingga tak dapat digambarkan dengan
pancaindera, dan itu disediakan sebagai balasan orang
yang tidak mau beriman kepada Allah SWT.

More Related Content

What's hot

PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMPPPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
Debby Zalina
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamat
nizmahmail
 

What's hot (20)

Iman Kepada Hari Akhir
Iman Kepada Hari AkhirIman Kepada Hari Akhir
Iman Kepada Hari Akhir
 
PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMPPPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
PPT Hari Kiamat - Tugas Agama kelas 9 SMP
 
Bab 3 Iman Kepada Hari Akhir
Bab 3 Iman Kepada Hari AkhirBab 3 Iman Kepada Hari Akhir
Bab 3 Iman Kepada Hari Akhir
 
Hari Kiamat
Hari KiamatHari Kiamat
Hari Kiamat
 
Agama ( IMAN KEPADA HARI AKHIR)
Agama ( IMAN KEPADA HARI AKHIR)Agama ( IMAN KEPADA HARI AKHIR)
Agama ( IMAN KEPADA HARI AKHIR)
 
Hari kiamat
Hari kiamatHari kiamat
Hari kiamat
 
Beriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari AkhirBeriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari Akhir
 
Kliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamatKliping tentang hari kiamat
Kliping tentang hari kiamat
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
PPT
PPT PPT
PPT
 
KEHANCURAN BUMI DAN ALAM (KIAMAT); Ngobar, 28 jan 2018
KEHANCURAN BUMI DAN ALAM (KIAMAT); Ngobar, 28 jan 2018KEHANCURAN BUMI DAN ALAM (KIAMAT); Ngobar, 28 jan 2018
KEHANCURAN BUMI DAN ALAM (KIAMAT); Ngobar, 28 jan 2018
 
Iman hari qiamat
Iman hari qiamatIman hari qiamat
Iman hari qiamat
 
Hari Kiamat
Hari KiamatHari Kiamat
Hari Kiamat
 
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhirRingkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
Ringkasan materi pai kelas 9 bab 3 iman kepada hari akhir
 
hari kiamat satu kebenaran
hari kiamat satu kebenaranhari kiamat satu kebenaran
hari kiamat satu kebenaran
 
Iman kepada Hari Akhir
Iman kepada Hari AkhirIman kepada Hari Akhir
Iman kepada Hari Akhir
 
usia manusia
usia   manusiausia   manusia
usia manusia
 
Macam-Macam Hari Akhir (KIAMAT)
Macam-Macam Hari Akhir (KIAMAT)Macam-Macam Hari Akhir (KIAMAT)
Macam-Macam Hari Akhir (KIAMAT)
 
PPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari AkhirPPT Iman Kepada Hari Akhir
PPT Iman Kepada Hari Akhir
 
Tanda kiamat kubro
Tanda kiamat kubroTanda kiamat kubro
Tanda kiamat kubro
 

Similar to Agama peristiwa pada hari akhir

Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000
amirulmuminin9
 
Ppt hari kamat
Ppt hari kamatPpt hari kamat
Ppt hari kamat
salsavr
 

Similar to Agama peristiwa pada hari akhir (20)

BAB III MATERI IMAN KEPADA HARI AKHIR
BAB III MATERI IMAN KEPADA HARI AKHIRBAB III MATERI IMAN KEPADA HARI AKHIR
BAB III MATERI IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptxBab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
Bab 1 Meyakini Hari Akhir, Mengakhiri Kebiasaan Buruk.pptx
 
Memahami tahapan Kiamat - Kelompok 5.pptx
Memahami tahapan Kiamat - Kelompok 5.pptxMemahami tahapan Kiamat - Kelompok 5.pptx
Memahami tahapan Kiamat - Kelompok 5.pptx
 
Aswaja kelas 7 semester 2 faham keagamaan nu bidang akidah
Aswaja kelas 7 semester 2 faham keagamaan nu bidang akidahAswaja kelas 7 semester 2 faham keagamaan nu bidang akidah
Aswaja kelas 7 semester 2 faham keagamaan nu bidang akidah
 
Ppt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak TercelaPpt Akhlak Tercela
Ppt Akhlak Tercela
 
Ppt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhirPpt iman kepada hari akhir
Ppt iman kepada hari akhir
 
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
ppt Fiqih
ppt Fiqihppt Fiqih
ppt Fiqih
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000Imankepadahariakhir 161207052000
Imankepadahariakhir 161207052000
 
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIRPPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
PPT BAB III IMAN KEPADA HARI AKHIR
 
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
03. Iman Kepada Hari Akhir.pptx
 
iman kepada hari akhir
iman kepada hari akhiriman kepada hari akhir
iman kepada hari akhir
 
Iman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhirIman kepada hari akhir
Iman kepada hari akhir
 
iman kepada hari akhir
iman kepada hari akhiriman kepada hari akhir
iman kepada hari akhir
 
Ppt hari kamat
Ppt hari kamatPpt hari kamat
Ppt hari kamat
 

Recently uploaded

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

Agama peristiwa pada hari akhir

  • 1. HARI AKHIR MAKNA IMAN KEPADAHARI AKHIR HAKIKAT IMAN KEPADA HARI AKHIR HIKMAH BERIMAN KEPADA HARI AKHIR MENERAPKAN PERILAKU MULIA MENGHAYATI NILAI-NILAI KEIMANAN KEPADA HARI AKHIR SEMANGAT BERIBADAH PERIODE HARI AKHIR
  • 2. Peristiwa Setelah Hari Akhir KELOMPOK 2 FANDA ELVIRA ROSA SANTIKA SIAM SAFITRI SYAFRIE RIZKI PERDANA YONGKY PUTRA PRATAMA
  • 3. 1. Yaumul ba’ats • Periode pertama dari kehidupan akhirat adalah yaumul-ba’ats, yaitu hari dibangkitkannya manusia dari alam kubur atau alam barzakh. Alam barzakh adalah alam tempat manusia setelah meninggal dunia hingga sebelum dibangkitkan. Di alam barzakh itu malaikat Munkar dan Nakir memeriksa keimanan setiap manusia beserta amal perbuatannya. Orang yang beriman dan beramal shaleh akan mendapatkan nikmat kubur, sedangkan orang yang ingkar dan berdosa akan memperoleh siksa kubur. Dengan ditemani amal perbuatannya itulah manusia tinggal di alam barzakh sambil menunggu hari kebangkitan. • Setelah dunia ini hancur dan semuanya mati, Allah mengutus malaikat Isrofil untuk meniup sangkakala yang ke dua. Saat itulah alam dunia yang hancur berubah menjadi alam akhirat, dan pada saat itu pulalah manusia dibangkitkan dari alam kubur/barzakh dalam keadaan yang bermacam-macam, sesuai dengan amal yang telah dilakukannya. Allah berfirman sebagai berikut: • Artinya,”Pada hari itu manusia ke luar dari kuburnya dalam keadaan bermacam-macam, supaya diperlihatkan kepada mereka (balasan) pekerjaan mereka.” (Q.S. Az-Zalzalah/99:6)
  • 4. • Setelah dibangkitkan dari kubur, kemudian semua umat manusia digiring untuk berkumpul pada suatu tempat yang amat luas yang bernama Padang Mahsyar guna menerima catatan amalnya masing-masing. Hari dikumpulkannya manusia di Padang Mahsyar guna menerima semua catatan amal perbuatannya itulah yang disebut Yaumul Mahsyar. Diceritakan dalam Al-Qur’an bahwa sikap manusia dalam menerima catatan amal perbuatannya itu berbeda-beda, tergantung amal perbuatannya. Ada yang menerimanya dengan tangan kanan, ada yang dengan tangan kiri, dan ada pula yang dengan punggungnya. Adapun dasar tentang adanya yaumul mahsyar adalah firmzn Allah sebagai berikut: • Artinya,”Dan (Ingatlah) akan hari (yang ketika itu) kami perjalankan gunung- gunung dan kamu akan dapat melihat bumi itu datar dan kami kumpulkan seluruh manusia, dan tidak kami tinggalkan seorangpun dari mereka. (Q.S. al- Kahfi/18:47)
  • 5. 3. Yaumul hisab dan Yaumul Mizan • Setelah manusia menerima catatan amal perbuatannya di padang Mahsyar, lalu diadakan pemeriksaan dan perhitungan amal baik dan buruknya yang disebut yaumul hisab. Saat menjalani hisab, manusia hanya dapat pasrah dengan keadaan masing-masing dan dengan penyesalan yang dalam. Mulut mereka ditutup rapat-rapat sehingga tidak dapat berbicara dusta. Tangan–tangan mereka dibiarkan berbicara tentang apa yang dilakukan di dunia dan kaki-kaki mereka memberikan kesaksian atas semua perbuatan mereka di dunia, sehingga tiada satupun yang dapat mengelak atau berdusta seperti di dunia. Allah berfirman sebagai berikut: • Artinya,”Pada hari Ini kami tutup mulut mereka; dan berkatalah kepada kami tangan mereka dan memberi kesaksianlah kaki mereka terhadap apa yang dahulu mereka usahakan.” ( Q.S.Yâsin: 65) • Setelah selesai pemeriksaan dan perhitungan, selanjutnya amal perbuatan itu ditimbang untuk diketahui secara pasti keberadaan amal baik dan buruknya. Penimbangan dilakukan seadil-adilnya, tanpa ditambah atau dikurangi sedikit pun, karena nantinya sekecil apa pun kebaikan dan keburukan yang dilakukan manusia akan mendapatkan balasan yang setimpal. Hari penimbangan amal perbuatan manusia itu disebut yaumul mizan.
  • 6. 4. Yaumus Shirath • Setelah ditimbang amal perbuatannya, untuk menerima balasan yang sebenar-benarnya atas amal perbuatannya, setiap manusia disaratkan berjalan melewati Sirathal mustakim ( jembatan yang lurus yang menurut riwayat amat sangat kecil dan tajamnya tujuh puluh kali lipat dari pisau cukur). Bagi orang yang banyak beramal baik, maka akan dapat melewati jembatan atau ash sirath tersebut dengan selamat, tetapi bagi orang yang banyak beramal buruk maka akan terjatuh dari jembatan tersebut dan akhirnya dimasukkan ke dalam neraka selama-lamanya.
  • 7. 5. Yaumul Jaza’ • Yaumul jaza’ adalah hari dimana manusia mulai menerima pembalasan yang sebenar-benarnya dari semua amal perbuatannya di dunia, yakni masuk surga atau neraka. Surga adalah suatu tempat yang disediakan sebagai pembalasan bagi setiap orang yang beriman dan beramal sholeh, Ia akan mendapatkan tempat di surga dan kenikmatan yang tak terhingga. Sedangkan Neraka adalah tempat yang sengsara dan hina sehingga tak dapat digambarkan dengan pancaindera, dan itu disediakan sebagai balasan orang yang tidak mau beriman kepada Allah SWT.