SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
Downloaden Sie, um offline zu lesen
Nama Kelompok :
Š Dyan setyowati (18)
ŠNofi handayani (25)
Š Novita aria R (26)
MENU
SK & KD
KUNCI
UJI
KOMPE
TENSI
PETA
KONSEP
MATERI
INDIKAT
OR
SK
Memahami dasar-
dasar penggunaan
Internet dan
Intranet
KD
1. Menjelaskan
pengertian Internet
& Intranet
2. Sistem jaringan
Internet & Intranet
1.1 Jaringan Komputer
1.2 Sejarah jaringan komputer
1.3 Macam-macam jaringan komputer
1.4 Jaringan komputer berdasarkan jangkauan
wilayan Geografis
1.5 Jaringan komputer berdasarkan peranan dan
hubungan tiap komputer
1.6 Bentuk-bentuk jaringan komputer/topologi
jaringan
Jaringan
Komputer
Sejarah
jaringan
komputer
Jaringan
komputer
berdasarkan
peranan dan
hubungan tiap
komputer
Jaringan
komputer
berdasarkan
jangkauan
wilayan
Geografis
Bentuk-
bentuk
jaringan
komputer/top
ologi jaringan
Macam-
macam
jaringan
komputer
Jaringan Komputer adalah sekelompok komputer otonom yang
saling berhubungan antara satu dengan lainnya menggunakan
protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat
saling berbagi informasi, program – program, penggunaan
bersama perangkat keras seperti printer, harddisk, dan
sebagainya. Selain itu jaringan komputer bisa diartikan
sebagai kumpulan sejumlah terminal komunikasi yang berada
diberbagai lokasi yang terdiri dari lebih satu komputer yang
saling berhubungan.
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex. Hari
bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil
mengirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun
kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk
sebuah jaringan atau network.
Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin, menciptakan
newsgroups pertama yang diberi nama USENET. Tahun 1981 France Telecom
menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, di mana orang
bisa saling menelpon sambil berhubungan dengan video link.
Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari semakin
banyak, maka dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan.
Pada tahun 1982 dibentuk Transmission Control Protocol atau TCP dan IP yang kini
kita kenal semua. Sementara itu di Eropa muncul jaringan komputer tandingan yang
dikenal dengan Eunet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara-negara
Belanda, Inggris, Denmark dan Swedia. Jaringan Eunet menyediakan jasa e-mail dan
newsgroup USENET. Untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang
ada, maka pada tahun 1984 diperkenalkan domain name system, yang kini kita kenal
dengan DNS. Komputer yang tersambung dengan jaringan yang ada sudah melebihi
1000 komputer lebih. Pada 1987 jumlah komputer yang tersambung ke jaringan
melonjak 10 kali lipat menjadi 10.000 lebih.
Tahun 1988, Jarko Oikarinen dari Finland menemukan dan sekaligus
memperkenalkan IRC (Internet Relay Chat). Setahun kemudian, jumlah
komputer yang saling berhubungan kembali melonjak 10 kali lipat dalam
setahun. Tak kurang dari 100.000 komputer pada saat itu membentuk sebuah
jaringan. Tahun 1990 adalah tahun yang paling bersejarah, ketika Tim Berners
Lee menemukan program editor dan browser yang bisa menjelajah antara satu
komputer dengan komputer lainnya, yang membentuk jaringan itu. Program
inilah yang disebut www, atau World Wide Web.
Tahun 1992, komputer yang saling tersambung membentuk jaringan
sudah melampaui sejuta komputer, dan di tahun yang sama muncul istilah
surfing (menjelajah).
Tahun 1994, situs-situs dunia maya telah tumbuh menjadi 3.000
alamat halaman, dan untuk pertama kalinya virtual-shopping atau e-retail
muncul di situs. Dunia langsung berubah. Di tahun yang sama Yahoo! Didirikan,
yang juga sekaligus tahun kelahiran Netscape Navigator 1.0.
Awal 1980-an Komputer pribadi (PC) mewabah, dan menjadi bagian dari
banyak hidup manusia.
Tahun ini tercatat ARPANET telah memiliki anggota hingga 213 host yang
terhubung.
Layanan BITNET (Because It’s Time Network) dimulai, dengan menyediakan
layanan e-mail, mailing list, dan juga File Transfer Protocol (FTP).
CSNET (Computer Science Network) pun dibangun pada tahun ini oleh
para ilmuwan dan pakar pada bidang ilmu komputer dari Purdue
University, University of Washington, RAND Corporation, dan BBN, dengan
dukungan dari National Science Foundation (NSF). Jaringan ini menyediakan
layanan e-mail dan beberapa layanan lainnya kepada para ilmuwan tersebut
tanpa harus mengakses ARPANET.
1982 Istilah “Internet” pertama kali digunakan, dan TCP/IP diadopsi
sebagai protokol universal untuk jaringan tersebut.
Name server mulai dikembangkan, sehingga mengizinkan para pengguna agar
dapat terhubung kepada sebuah host tanpa harus mengetahui jalur pasti
menuju host tersebut.
Tahun ini tercatat ada lebih dari 1000 buah host yang tergabung ke
Internet.
1986 Diperkenalkan sistem nama domain, yang sekarang dikenal dengan
DNS(Domain Name System)yang berfungsi untuk menyeragamkan sistem
pemberian nama alamat di jaringan komputer.
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
1. JARINGAN PERSONAL (PERSONAL AREA NETWORK/PAN)
Jaringan personal (PAN) adalah jaringan komputer yang digunakan untuk komunikasi antara
komputer dengan perangkat lainnya, seperti telepon, PDA atau handphone. Jangkauan PAN biasanya
hanya beberapa meter saja. Media transmisi antar perangkat PAN yg biasa digunakan adalah kabel
data (kelengkapan PDA/handphone), infrared (IrDa), atau bluetooth. Jaringan ini juga memungkinkan
untuk koneksi ke jaringan yg lebih luas seperti Internet dengan bantuan modem dan jaringan telepon.
2. JARINGAN LOKAL ( LOCAL AREA NETWORK/LAN)
Jaringan lokal (LAN) adalah sebuah jaringan komputer yg terbatas pada wilayah yg relatif kecil
seperti dalam sebuah ruang, sebuah gedung, kapal, atau pesawat terbang. LAN kadang-kadang
disebut sebagai jaringan 1 lokasi (SINGLE LOCATION NETWORK). Jika dalam sebuah organisasi
terdapat banyak komputer yang berbeda tempat, harus dibuat jaringan LAN berskala besar. Untuk
memudahkan pengelolaan, LAN dapat dibagi menjadi segmen-segmen yg lebih kecil yg disebut
workgroups/ 'subjaringan'. Hal ini dimaksudkan untuk mempermudah pengelolaan jaringan(network
management)
3. Campus Area Network(CAN)
CAN adalah sebuah jaringan komputer yang menghubungkan 2 atau lebih LAN dalam wilayah
tertentu. Jaringan seperti ini biasanya digunakan pada kampus yang menghubungkan berbagai
bangunan di kompleks kampus yang luas seperti bagian akademik, perpustakaan, dan sebagainya.
Seringkali CAN digunakan untuk menyebut jaringan komputer pada kompleks industri atau markas
militer. Seperti halnya LAN, CAN juga dihubungkan dengan jaringan global internet.
4. Metropolitan Area Network (MAN)
,,,,,MAN adalah sebuah jaringan komputer yang menghubungkan 2 atau lebih LAN atau CAN
bersama-sama dalam batas kira-kira 1 wilayah kota atau metropolitan. Untuk membangun
jaringan MAN biasanya dibutuhkan peralatan tambahan seperti Multiple routers dan
switches serta hubs.
5. Wide Area Network (WAN)
,,,,,WAN adalah sebuah jaringan komunikasi komputer yang menjangkau wilayah
antarnegara, antarbenua, bahkan seluruh dunia. Contoh WAN paling baik dan paling besar
adalah Internet. Contoh lain dari jaringan WAN adalah jaringan mesin ATM (Anjungan Tunai
Mandiri) dari bank nasional di seluruh Indonesia.
6. Intranet
,,,,,Intranet merupakan jaringan yang terbatas lingkup penggunaannya pada sebuah
organisasi atau institusi. Intranet bersifat pribadi dan terbatas karena hanya digunakan oleh
orang-orang yang berada pada organisasi tersebut. Bandingkan dengan Internet yang
bersifat terbuka dan dapat digunakan oleh siapapun di seluruh penjuru dunia. Kesamaan
intranet dan intrernet adalah pada penerapan protokol TCP/IP, HTTP, FTP, serta program
aplikasi yg digunakan.
7. Internet
,,,,,Internet terbentuk dari sambungan antara jaringan-jaringan yg berada di seluruh dunia
(Interconnected Network). Internet merupakan jaringan komputer terluas di muka bumi ini.
Oleh karena itu, jika diurai, Internet merupakan kumpulan dari jaringan-jaringan mulai dari
PAN, LAN, CAN, MAN, dan WAN.
1. Jaringan Client-Server
Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer
client. Komputer yang akan menjadi komputer server maupun menjadi
komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada protokolnya.
Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada komputer
server sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh
komputer client.
2. Jaringan Peer-to-peer
Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer
server karena semua komputer dapat melakukan pengiriman
maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer
berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server.
1. Topologi Bus
Yaitu topologi yang didasarkan oleh
penggunaan kabel utama (backbone) sebagai
penghubung, dengan kedua ujung jaringan
kabel utama dipasang sebuah terminator
sebagai pembatas agar sinyal tetap berada
pada workstation.
2. Topologi Star
Jaringan topologi yang memakai server/admin
pusat sebagai perantara bagi komputer client
untuk mengirim informasi/data terhadap
komputer client lainnya. Sehingga segala
aktivitas computer client dapat di-handle oleh
server pusat.
3. Topologi Ring
pada topologi ring tidak memakai sistem pusat
khusus sebagai patokan terhubungnya koneksi.
Penghubungan susunan komputer client yang
diatur menyerupai bentuk lingkaran
(cincin), membuat data yang dikirim dapat
bergerak satu ataupun dua arah (fleksibel).
4. Topologi Tree
Merupakan pengembangan dari topologi star.
Jika pada topologi star terdapat satu HUB server
yang digunakan sebagai penghubung maka di
topologi tree terdapat dua atau lebih HUB server
yang tersedia. Lebih memudahkan tentunya
dalam memenej jaringan komputer client karena
sentralisasi server pusat terdiri atas beberapa
bagian.
5. Topologi Mesh/jala
Topologi yang menghubungkan satu komputer
client dengan komputer client lainnya secara
menyeluruh.
1. Server yang dapat membuat sistem berbasis Unix (seperti Linux) untuk
melakukan sharing rresource dengan sistem berbasis Windows adalah.....
a. Apache c. Samba
b. Proxy dSquirel.
2. Kekurangan DNS yaitu. . .
a. Salah semua
b. DNS tidak mudah untuk diImplementasikan
c. Tidak bisa membuat nama domain
d. Berbayar
3. Surat yang berbentuk elektronik dan dikirim dengan jaringan internet
disebut....
a. e-Mail Correct
b. Sending
c. Chatting
d. Telnet
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
1. C
2. D
3. A
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

PPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerPPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerFaksi
 
Power point (jaringan) selvi 9a
Power point (jaringan) selvi 9aPower point (jaringan) selvi 9a
Power point (jaringan) selvi 9aselviana703
 
power point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringanpower point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringannandaputri
 
TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5nvitaeka
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaianChamp14n
 
TIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 SemarangTIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 Semarangviersa30
 
presentasi Perkembangan IT Komputer
presentasi Perkembangan IT Komputerpresentasi Perkembangan IT Komputer
presentasi Perkembangan IT KomputerAhmad Saiful Islam
 
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Adibatur Rahmawati
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputerAriefRyanto
 
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan Komunikasi
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan KomunikasiICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan Komunikasi
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan KomunikasiFarhana Ariffin
 
Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6nanda9c
 
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power PointMemahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point'Aprilia' Heriati
 

Was ist angesagt? (18)

Jaringan komputer aplikom[1]
Jaringan komputer aplikom[1]Jaringan komputer aplikom[1]
Jaringan komputer aplikom[1]
 
PPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerPPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan Komputer
 
Power point (jaringan) selvi 9a
Power point (jaringan) selvi 9aPower point (jaringan) selvi 9a
Power point (jaringan) selvi 9a
 
power point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringanpower point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringan
 
TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
 
TIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 SemarangTIK Kelas IX SMP 18 Semarang
TIK Kelas IX SMP 18 Semarang
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
presentasi Perkembangan IT Komputer
presentasi Perkembangan IT Komputerpresentasi Perkembangan IT Komputer
presentasi Perkembangan IT Komputer
 
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
Perangkat Keras & Akses Internet (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB V)
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan Komunikasi
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan KomunikasiICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan Komunikasi
ICT Bab 3 Rangkaian Komputer dan Komunikasi
 
Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6Bab 5 dan 6
Bab 5 dan 6
 
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power PointMemahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
 
Makalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputerMakalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputer
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 

Ähnlich wie media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9

1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.pptAnimeZee
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.pptSetyoPermadi1
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.pptBudiRiyanto29
 
belajar internet dan sejarah internet serta jaringan
belajar internet dan sejarah internet serta jaringanbelajar internet dan sejarah internet serta jaringan
belajar internet dan sejarah internet serta jaringanLingga51
 
Materi Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptMateri Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptABASYAIR
 
Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Elsa Marshella
 
tugas Power point
tugas Power point tugas Power point
tugas Power point poerbae
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputerdoel_agan
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputerdoel_agan
 
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPPower Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPAmanda Wijayanti
 

Ähnlich wie media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9 (20)

1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
belajar internet dan sejarah internet serta jaringan
belajar internet dan sejarah internet serta jaringanbelajar internet dan sejarah internet serta jaringan
belajar internet dan sejarah internet serta jaringan
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
Materi Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptMateri Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.ppt
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 
Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5Ms. Power Point 2007 BAB 5
Ms. Power Point 2007 BAB 5
 
tugas Power point
tugas Power point tugas Power point
tugas Power point
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
TIK BAB 4
TIK BAB 4TIK BAB 4
TIK BAB 4
 
TIK BAB 4
TIK BAB 4TIK BAB 4
TIK BAB 4
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
 
TIK BAB 4
TIK BAB 4TIK BAB 4
TIK BAB 4
 
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMPPower Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
Power Point TIK BAB 5 Kelas IX SMP
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 

Kürzlich hochgeladen

K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf
K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdfK1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf
K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf2210130220024
 
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuran
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuranpower point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuran
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuranapriandanu
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...Aminullah Assagaf
 
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi Ibrahimpptx
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi IbrahimpptxNasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi Ibrahimpptx
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi IbrahimpptxSuGito15
 
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1LailaTulangRusukMaha
 
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptx
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptxMATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptx
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptxSuarniSuarni5
 
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdfKelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf2210130220024
 
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3sekolah9304
 
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptx
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptxPPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptx
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptxRestiana8
 
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptx
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptxUTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptx
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptxYusufAmirudin3
 
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptx
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptxPaket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptx
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptxDarmiahDarmiah
 
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas XPowerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas Xyova9dspensa
 
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daMenyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daWijaya Kusumah
 
Materi pesantren kilat Ramadhan tema puasa.pptx
Materi pesantren kilat Ramadhan  tema puasa.pptxMateri pesantren kilat Ramadhan  tema puasa.pptx
Materi pesantren kilat Ramadhan tema puasa.pptxSuarniSuarni5
 
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIBMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIwanalifhikmi
 
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxPaparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxagunk4
 
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docx
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docxKISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docx
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docxrulimustiyawan37
 

Kürzlich hochgeladen (20)

K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf
K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdfK1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf
K1_pengantar komunikasi pendidikan (1).pdf
 
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuran
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuranpower point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuran
power point mengenai akhlak remaja: menghindari tawuran
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 19_8 Nov 2023_Inc. Data panel & Perbandinga...
 
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi Ibrahimpptx
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi IbrahimpptxNasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi Ibrahimpptx
Nasab Nabi Muhammad SAW. dari Nabi Ibrahimpptx
 
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
 
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptx
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptxMATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptx
MATERI PESANTREN KILAT SD PUASA II .pptx
 
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdfKelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf
Kelompok 1_Pengantar Komunikasi Pendidikan.pdf
 
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3
DSKP KSSM Kurikulum Bersepadu Dini LAM Tingkatan 3
 
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptxELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
 
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptx
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptxPPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptx
PPT GABUNGAN 1 kelas 9 gabungan tabung dengan setengah bola.pptx
 
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptx
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptxUTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptx
UTS CT (ppg prajabatan gelombang 1 tahun 2023).pptx
 
Persiapandalam Negosiasi dan Loby .pptx
Persiapandalam  Negosiasi dan Loby .pptxPersiapandalam  Negosiasi dan Loby .pptx
Persiapandalam Negosiasi dan Loby .pptx
 
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptx
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptxPaket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptx
Paket Substansi_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS [19 Dec].pptx
 
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas XPowerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
 
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daMenyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
 
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptxKOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
 
Materi pesantren kilat Ramadhan tema puasa.pptx
Materi pesantren kilat Ramadhan  tema puasa.pptxMateri pesantren kilat Ramadhan  tema puasa.pptx
Materi pesantren kilat Ramadhan tema puasa.pptx
 
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIBMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
 
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxPaparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
 
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docx
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docxKISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docx
KISI-KISI DAN KARTU SOAL INFORMATIKA PAKET A.docx
 

media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9

  • 1. Nama Kelompok : Š Dyan setyowati (18) ŠNofi handayani (25) Š Novita aria R (26) MENU SK & KD KUNCI UJI KOMPE TENSI PETA KONSEP MATERI INDIKAT OR
  • 2. SK Memahami dasar- dasar penggunaan Internet dan Intranet KD 1. Menjelaskan pengertian Internet & Intranet 2. Sistem jaringan Internet & Intranet
  • 3. 1.1 Jaringan Komputer 1.2 Sejarah jaringan komputer 1.3 Macam-macam jaringan komputer 1.4 Jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayan Geografis 1.5 Jaringan komputer berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer 1.6 Bentuk-bentuk jaringan komputer/topologi jaringan
  • 5. Jaringan Komputer adalah sekelompok komputer otonom yang saling berhubungan antara satu dengan lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program – program, penggunaan bersama perangkat keras seperti printer, harddisk, dan sebagainya. Selain itu jaringan komputer bisa diartikan sebagai kumpulan sejumlah terminal komunikasi yang berada diberbagai lokasi yang terdiri dari lebih satu komputer yang saling berhubungan.
  • 7. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex. Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk sebuah jaringan atau network. Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin, menciptakan newsgroups pertama yang diberi nama USENET. Tahun 1981 France Telecom menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, di mana orang bisa saling menelpon sambil berhubungan dengan video link. Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari semakin banyak, maka dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan. Pada tahun 1982 dibentuk Transmission Control Protocol atau TCP dan IP yang kini kita kenal semua. Sementara itu di Eropa muncul jaringan komputer tandingan yang dikenal dengan Eunet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara-negara Belanda, Inggris, Denmark dan Swedia. Jaringan Eunet menyediakan jasa e-mail dan newsgroup USENET. Untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang ada, maka pada tahun 1984 diperkenalkan domain name system, yang kini kita kenal dengan DNS. Komputer yang tersambung dengan jaringan yang ada sudah melebihi 1000 komputer lebih. Pada 1987 jumlah komputer yang tersambung ke jaringan melonjak 10 kali lipat menjadi 10.000 lebih.
  • 8. Tahun 1988, Jarko Oikarinen dari Finland menemukan dan sekaligus memperkenalkan IRC (Internet Relay Chat). Setahun kemudian, jumlah komputer yang saling berhubungan kembali melonjak 10 kali lipat dalam setahun. Tak kurang dari 100.000 komputer pada saat itu membentuk sebuah jaringan. Tahun 1990 adalah tahun yang paling bersejarah, ketika Tim Berners Lee menemukan program editor dan browser yang bisa menjelajah antara satu komputer dengan komputer lainnya, yang membentuk jaringan itu. Program inilah yang disebut www, atau World Wide Web. Tahun 1992, komputer yang saling tersambung membentuk jaringan sudah melampaui sejuta komputer, dan di tahun yang sama muncul istilah surfing (menjelajah). Tahun 1994, situs-situs dunia maya telah tumbuh menjadi 3.000 alamat halaman, dan untuk pertama kalinya virtual-shopping atau e-retail muncul di situs. Dunia langsung berubah. Di tahun yang sama Yahoo! Didirikan, yang juga sekaligus tahun kelahiran Netscape Navigator 1.0.
  • 9. Awal 1980-an Komputer pribadi (PC) mewabah, dan menjadi bagian dari banyak hidup manusia. Tahun ini tercatat ARPANET telah memiliki anggota hingga 213 host yang terhubung. Layanan BITNET (Because It’s Time Network) dimulai, dengan menyediakan layanan e-mail, mailing list, dan juga File Transfer Protocol (FTP). CSNET (Computer Science Network) pun dibangun pada tahun ini oleh para ilmuwan dan pakar pada bidang ilmu komputer dari Purdue University, University of Washington, RAND Corporation, dan BBN, dengan dukungan dari National Science Foundation (NSF). Jaringan ini menyediakan layanan e-mail dan beberapa layanan lainnya kepada para ilmuwan tersebut tanpa harus mengakses ARPANET. 1982 Istilah “Internet” pertama kali digunakan, dan TCP/IP diadopsi sebagai protokol universal untuk jaringan tersebut. Name server mulai dikembangkan, sehingga mengizinkan para pengguna agar dapat terhubung kepada sebuah host tanpa harus mengetahui jalur pasti menuju host tersebut. Tahun ini tercatat ada lebih dari 1000 buah host yang tergabung ke Internet. 1986 Diperkenalkan sistem nama domain, yang sekarang dikenal dengan DNS(Domain Name System)yang berfungsi untuk menyeragamkan sistem pemberian nama alamat di jaringan komputer.
  • 11. 1. JARINGAN PERSONAL (PERSONAL AREA NETWORK/PAN) Jaringan personal (PAN) adalah jaringan komputer yang digunakan untuk komunikasi antara komputer dengan perangkat lainnya, seperti telepon, PDA atau handphone. Jangkauan PAN biasanya hanya beberapa meter saja. Media transmisi antar perangkat PAN yg biasa digunakan adalah kabel data (kelengkapan PDA/handphone), infrared (IrDa), atau bluetooth. Jaringan ini juga memungkinkan untuk koneksi ke jaringan yg lebih luas seperti Internet dengan bantuan modem dan jaringan telepon. 2. JARINGAN LOKAL ( LOCAL AREA NETWORK/LAN) Jaringan lokal (LAN) adalah sebuah jaringan komputer yg terbatas pada wilayah yg relatif kecil seperti dalam sebuah ruang, sebuah gedung, kapal, atau pesawat terbang. LAN kadang-kadang disebut sebagai jaringan 1 lokasi (SINGLE LOCATION NETWORK). Jika dalam sebuah organisasi terdapat banyak komputer yang berbeda tempat, harus dibuat jaringan LAN berskala besar. Untuk memudahkan pengelolaan, LAN dapat dibagi menjadi segmen-segmen yg lebih kecil yg disebut workgroups/ 'subjaringan'. Hal ini dimaksudkan untuk mempermudah pengelolaan jaringan(network management) 3. Campus Area Network(CAN) CAN adalah sebuah jaringan komputer yang menghubungkan 2 atau lebih LAN dalam wilayah tertentu. Jaringan seperti ini biasanya digunakan pada kampus yang menghubungkan berbagai bangunan di kompleks kampus yang luas seperti bagian akademik, perpustakaan, dan sebagainya. Seringkali CAN digunakan untuk menyebut jaringan komputer pada kompleks industri atau markas militer. Seperti halnya LAN, CAN juga dihubungkan dengan jaringan global internet.
  • 12. 4. Metropolitan Area Network (MAN) ,,,,,MAN adalah sebuah jaringan komputer yang menghubungkan 2 atau lebih LAN atau CAN bersama-sama dalam batas kira-kira 1 wilayah kota atau metropolitan. Untuk membangun jaringan MAN biasanya dibutuhkan peralatan tambahan seperti Multiple routers dan switches serta hubs. 5. Wide Area Network (WAN) ,,,,,WAN adalah sebuah jaringan komunikasi komputer yang menjangkau wilayah antarnegara, antarbenua, bahkan seluruh dunia. Contoh WAN paling baik dan paling besar adalah Internet. Contoh lain dari jaringan WAN adalah jaringan mesin ATM (Anjungan Tunai Mandiri) dari bank nasional di seluruh Indonesia. 6. Intranet ,,,,,Intranet merupakan jaringan yang terbatas lingkup penggunaannya pada sebuah organisasi atau institusi. Intranet bersifat pribadi dan terbatas karena hanya digunakan oleh orang-orang yang berada pada organisasi tersebut. Bandingkan dengan Internet yang bersifat terbuka dan dapat digunakan oleh siapapun di seluruh penjuru dunia. Kesamaan intranet dan intrernet adalah pada penerapan protokol TCP/IP, HTTP, FTP, serta program aplikasi yg digunakan. 7. Internet ,,,,,Internet terbentuk dari sambungan antara jaringan-jaringan yg berada di seluruh dunia (Interconnected Network). Internet merupakan jaringan komputer terluas di muka bumi ini. Oleh karena itu, jika diurai, Internet merupakan kumpulan dari jaringan-jaringan mulai dari PAN, LAN, CAN, MAN, dan WAN.
  • 13. 1. Jaringan Client-Server Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer client. Komputer yang akan menjadi komputer server maupun menjadi komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada komputer server sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh komputer client.
  • 14. 2. Jaringan Peer-to-peer Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server karena semua komputer dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server.
  • 15. 1. Topologi Bus Yaitu topologi yang didasarkan oleh penggunaan kabel utama (backbone) sebagai penghubung, dengan kedua ujung jaringan kabel utama dipasang sebuah terminator sebagai pembatas agar sinyal tetap berada pada workstation. 2. Topologi Star Jaringan topologi yang memakai server/admin pusat sebagai perantara bagi komputer client untuk mengirim informasi/data terhadap komputer client lainnya. Sehingga segala aktivitas computer client dapat di-handle oleh server pusat. 3. Topologi Ring pada topologi ring tidak memakai sistem pusat khusus sebagai patokan terhubungnya koneksi. Penghubungan susunan komputer client yang diatur menyerupai bentuk lingkaran (cincin), membuat data yang dikirim dapat bergerak satu ataupun dua arah (fleksibel).
  • 16. 4. Topologi Tree Merupakan pengembangan dari topologi star. Jika pada topologi star terdapat satu HUB server yang digunakan sebagai penghubung maka di topologi tree terdapat dua atau lebih HUB server yang tersedia. Lebih memudahkan tentunya dalam memenej jaringan komputer client karena sentralisasi server pusat terdiri atas beberapa bagian. 5. Topologi Mesh/jala Topologi yang menghubungkan satu komputer client dengan komputer client lainnya secara menyeluruh.
  • 17. 1. Server yang dapat membuat sistem berbasis Unix (seperti Linux) untuk melakukan sharing rresource dengan sistem berbasis Windows adalah..... a. Apache c. Samba b. Proxy dSquirel. 2. Kekurangan DNS yaitu. . . a. Salah semua b. DNS tidak mudah untuk diImplementasikan c. Tidak bisa membuat nama domain d. Berbayar 3. Surat yang berbentuk elektronik dan dikirim dengan jaringan internet disebut.... a. e-Mail Correct b. Sending c. Chatting d. Telnet